cover
Contact Name
Rio Andriyat Krisdiawan
Contact Email
rioandriyat@uniku.ac.id
Phone
+6285224064393
Journal Mail Official
nuansa.informatika@uniku.ac.id
Editorial Address
Jalan Cut Nyak Dhien No.36A Kuningan, Jawa Barat, Indonesia.
Location
Kab. kuningan,
Jawa barat
INDONESIA
Nuansa Informatika
Published by Universitas Kuningan
ISSN : 18583911     EISSN : 26145405     DOI : https://doi.org/10.25134/nuansa
Core Subject : Science,
NUANSA INFORMATIKA is a peer-reviewed journal on Information and Technology for communication media academics, experts and practitioners of Information Technology in pouring ideas of thought in the field of Information Technology. NUANSA INFORMATIKA is a peer-reviewed journal on Information and Technology covering all branches of IT and sub-disciplines including Algorithms, system design, networks, games, IoT, Software engineering, Mobile applications, and others
Articles 211 Documents
SISTEM PAKAR GANGGUAN DEPRESI PADA ANAK Aldila Maharani; Nilma Nilma; Ari Irawan
NUANSA INFORMATIKA Vol 15, No 1 (2021)
Publisher : FKOM UNIKU

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (421.839 KB) | DOI: 10.25134/nuansa.v15i1.3418

Abstract

Sistem pakar merupakan salah satu aplikasi dari kecerdasan buatan (Artificial Intelegence). Tujuan dari sistem pakar bukan untuk menggantikan posisi seorang pakar tetapi lebih menginformasikan dan memasyaraktkan pengetahuan dari seorang pakar. Gangguan psikologi pada anak banyak yang kurang disadari oleh orang tua dan pengajar yang menyebabkan terlambatnya penanganan pada anak. Tujuan dari penelitian dan dibuatnya aplikasi ini untuk membantu pengguna mendapatkan informasi mengenai gejala-gejala awal pada gangguan psikologis dan membantu mendiagnosa gangguan psikologi anak lebih awal. Aplikasi sistem pakar ini menggunakan Java sebagai Bahasa pemrograman dan menggunakan metode forward chaining. Sistem pakar ini mampu membantu dan mempermudah pengguna dalam memperoleh informasi gangguan psikologi pada anak khususnya mengenai depresi (depresi mayor, depresi persisten, gangguan bipolar dan depresi psikotis).
PENGUKURAN MINAT BACA MAHASISWA DENGAN METODE CLUSTERING DI PERPUSTAKAAN AKADEMI KEPERAWATAN RS.DUSTIRA CIMAHI MENGGUNAKAN DATA MINING Eryan Ahmad Firdaus; Shanti Maulani; Asep Budi Dharmawan
NUANSA INFORMATIKA Vol 15, No 1 (2021)
Publisher : FKOM UNIKU

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (574.207 KB) | DOI: 10.25134/nuansa.v15i1.3856

Abstract

Based on the results of research to measure students' reading interest in Akper RS. Dustira Cimahi Library can be done by using clustering method. In this study using library data, namely Akper RS. Dustira Cimahi library database. taken from three main table sources such as visitorlog table, collection table and member table which will then be integrated and selected so that it can be put together into a data warehouse. In using data mining, checking the title of the book collection to find out the title of the book that is in great demand by students and students of what level borrows the most books and also the most books read in Akper RS. Dustira Cimahi library. From this information, it can be concluded that final-level students prefer to borrow and read books than students who are still in the early semester. The book with the title Introduction to Basic Human Needs is most in demand and widely borrowed and read while the title of the collection of books that are very little borrowed and read is a book with the title Learn Computer Science. By using the cluster method it can be known that the category of Nursing books is a book that is in great demand by students while Computer Science books belong to the category of book collections that are very little in demand by all nursing students. Keywords: Clustering Method, Data Mining, Collection Table, Member Table, Visitorlog Table.
AUDIT SISTEM INFORMASI HUMAN RESOURCE INFORMATION SYSTEM (HRIS) PADA BAGIAN HUMAN RESOURCE (HR) MENGGUNAKAN FRAMEWORK COBIT 5 DOMAIN DSS01 SRI KURNIASIH
NUANSA INFORMATIKA Vol 15, No 2 (2021)
Publisher : FKOM UNIKU

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (423.253 KB) | DOI: 10.25134/nuansa.v15i2.4136

Abstract

PT Sansan Saudartex Jaya merupakan perusahaan yang bergerak di bidang usaha manufaktur. Kebutuhan tenaga kerja yang terus meningkat dan kegiatan ketenagakerjaan yang perlu terintegrasi antar cabang, memerlukan sebuah koordinasi melalui sebuah sistem Sistem Informasi Human Resource Information System (HRIS). Untuk mengetahui tingkat pengelolaan proses Sistem Informasi HRIS  pada bagian HR. dengan kebutuhan saat ini diperlukan pengukuran tingkat kapabilitas proses. COBIT 5 merupakan kerangka kerja yang digunakan untuk mengukur tingkat kapabilitas proses sistem informasi membantu pengumpulan data audit. Langkah penelitian ini dimulai dari tahap studi kepustakaan dengan menelaah dokumen bisnis dan studi literatur materi penelitian, kemudian melakukan wawancara, observasi dan kuesioner pada tahap pengumpulan data dan melakukan pengelolaan data. Dari hasil tersebut dilakukan proses penilaian tingkat kapabilitas dan analisa kesenjangan (gap analysis), sebelum akhirnya hasil audit akan diverifikasi dan melewati tahap strategi perbaikan dan tahap rekomendasi proses. Melalui hasil pengukuran tingkat kapabilitas proses 1 (performed process) dan tingkat 2 (managed process). sehingga berdasarkan analisis gap secara garis besar perlu adanya peningkatan target yang dilakukan dari kondisi saat ini dengan memaksimalkan proses yang sudah berjalan dengan baik serta melakukan inovasi untuk mencapai kondisi yang diharapkan.Penelitian ini difokuskan pada penggunaan Deliver, Service dan Support (DSS) pada sub domain DSS01, dengan dilakukannya audit ini diharapkan dapat diketahui tingkat keamanan asset, pemeliharaan integritas data serta dapat mendorong pencapaian tujuan perusahaan secara efektif, menggunakan sumber daya secara effisien dan dapat mengetahui tingkat kematangan teknologi informasi di PT. Sansan Saudaratex Jaya Garment serta menghasilkan rekomendasi untuk mencapai tingkat kematangan sistem informasi yang optimal sehingga dapat membantu merealisasikan visi , misi, dan tujuan PT. Sansan Saudaratex Jaya Garment. Kata Kunci : Audit Sistem Informasi, Sistem Informasi Human Resource Information System ,COBIT       5, Domain DSS
IMPLEMENTASI ALGORITMA FAST (FEATURES FROM ACCELERATED SEGMENT TEST) CORNER DETECTOR UNTUK PENGENALAN ALAT MUSIK TRADISIONAL KABUPATEN KUNINGAN BERBASIS AUGMENTED REALITY Rio Priantama; Agus Wahyudin; Hendra Wibowo
NUANSA INFORMATIKA Vol 15, No 1 (2021)
Publisher : FKOM UNIKU

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (689.768 KB) | DOI: 10.25134/nuansa.v15i1.3906

Abstract

One of the cultures of Kuningan Regency that still exists today is traditional musical instruments whose numbers and types, historical information and how to play are increasingly rare to be introduced in schools and studios. One of the efforts to preserve and introduce traditional musical instruments in Kuningan Regency to the community, is by holding annual traditional musical instrument festivals, but these efforts have not been able to increase public knowledge about information from traditional musical instruments in Kuningan Regency. Technology that is able to provide information on traditional musical instruments and is able to be attractive and interactive is absolutely necessary as an alternative effort. Augmented Reality application by implementing the FAST Corner Detector algorithm can be built as an alternative to the introduction of traditional musical instruments in Kuningan Regency. This application was built using the RUP (Rational Unified Process) system development method. Application of Augmented Reality Introduction to Traditional Musical Instruments in Kuningan Regency can provide information about the types of musical instruments as well as examples of sounds and videos on how to play traditional musical instruments as a means of media in an effort to preserve traditional musical instruments in Kuningan regency in society, especially the younger generation.Keywords : Augmented Reality, FAST Corner Detector, Rational Unified Process,Traditional musical instrumen
Penerapan Algoritma K-Means Clustering Untuk Pengelompokan Penyebaran Covid-19 di Provinsi Jawa Barat Nita Mirantika
NUANSA INFORMATIKA Vol 15, No 2 (2021)
Publisher : FKOM UNIKU

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (501.635 KB) | DOI: 10.25134/nuansa.v15i2.4321

Abstract

Covid-19 is a new category of disease that has spread all over the world, including in Indonesia. Covid-19 is caused by a virus that causes disturbances in the respiratory system, from mild symptoms such as flu, to lung infections, such as pneumonia. The spread of covid-19 is so fast and massive, in Indonesia the total spread of covid-19 has reached 1,066,313 people and West Java province occupies the second highest position for the spread of covid-19. Therefore, it is necessary to group cities/districts in the province of West Java to create a strategy for handling the spread of COVID-19. The clustering of the spread of COVID-19 is carried out using the K-Means clustering algorithm which groups data into several clusters based on the similarity of the data and is implemented in R language application tools and by using the CRISP-DM method so that each phase in data mining is more structured and clearly defined. Based on the results of the study, there were 3 clusters, namely cluster 1 as the cluster with the highest number of Covid-19 spreads, obtained by 2 districts/cities. For cluster 2 as a cluster with a medium number of Covid-19 spreads, 5 districts/cities are obtained. And the remaining 20 districts/cities are included in cluster 3 with a smaller number of Covid-19 spreads. The results of this study are expected to support the West Java provincial government to make strategic decisions in each cluster to reduce the spread of COVID-19 in West Java.
RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI SURAT ELEKTRONIK (STUDI KASUS : UNIVERSITAS KUNINGAN) Aji Permana
NUANSA INFORMATIKA Vol 15, No 2 (2021)
Publisher : FKOM UNIKU

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (834.96 KB) | DOI: 10.25134/nuansa.v15i2.2896

Abstract

Rancang Bangun Sistem Informasi Surat Elektronik (Studi Kasus: Universitas Kuningan) merupakan sarana untuk mengelola data surat masuk dan surat keluar pada unit yang berada di Universitas Kuningan. Pengelolaan aplikasi ini mencakup data unit, pengguna, surat masuk, surat keluar dan lain sebagainya. Hasil yang didapat pada Sistem Informasi Surat Elektronik ini berupa arsip digital mengenai surat masuk maupun surat keluar yang dapat diambil kembali dan disesuaikan menurut jenis surat dan rentang waktunya.
RANCANG BANGUN APLIKASI PENGENALAN BATIK TULIS PASEBAN BERBASIS ANDROID erik Kurniadi; Rika Nugraha
NUANSA INFORMATIKA Vol 15, No 1 (2021)
Publisher : FKOM UNIKU

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (384.96 KB) | DOI: 10.25134/nuansa.v15i1.3831

Abstract

There is a lot of useful information about batik culture, such as its history, the philosophical meaning of its motifs, to the development of the batik industry. However, knowledge about batik culture, especially in Paseban batik, is still poorly understood by the wider community, especially the Kuningan community itself. Based on the above background, the authors are interested in conducting research with the title "Application Design for Introduction to Android-Based Paseban Written Batik". Information systems are currently being developed using the WEB platform so as to increase ease of access. By taking advantage of these conditions, it is necessary to develop a method of disseminating information that provides batik knowledge that will be loaded on an Android-based mobile device. This study aims to increase knowledge and insight, instill a love of batik culture, and for the younger generation to continue to maintain and preserve this cultural heritage. The research of this batik material will be specified in Paseban Batik, which is batik produced from Cigugur Kuningan. Keywords: Android, WEB, Batik Tulis Paseban
PERANCANGAN APLIKASI PENGELOLA KEUANGAN PRIBADI BERBASIS ANDROID Erga Trivaika; Mamok Andri Senubekti
NUANSA INFORMATIKA Vol 16, No 1 (2022)
Publisher : FKOM UNIKU

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (489.821 KB) | DOI: 10.25134/nuansa.v16i1.4670

Abstract

Perilaku konsumtif yang sering terjadi di tengah masyarakat dapat menjadi masalah utama dalam pengelolaan keuangan. Seiring berkembangnya teknologi dan informasi, saat ini ada berbagai macam aplikasi dalam mengelola dan mengalokasikan keuangan yang mampu menjadi referensi bagi masyarakat umum, salah satunya aplikasi dengan sistem operasi Android. Adapun yang menjadi fokus dalam penelitian ini adalah bagaimana penulis dapat membuat suatu aplikasi untuk memberikan informasi dan referensi kepada pengguna tentang cara pengelolaan keuangan yang baik dan benar, dengan menampilkan informasi keuangan di smartphone dengan Platform Android.Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif Design and Creation. Hasil dari tugas akhir ini adalah sebuah sistem aplikasi mobile yang akan menampilkan data keuangan baik pemasukan maupun pengeluaran. Kelebihan dari sistem ini adalah user dapat mengetahui informasi kondisi keuangannya sehingga dapat menjadi referensi dalam mengelola keuangan.
Analisis Penerimaan Teknologi M-Commerce Menggunakan Metode Technology Acceptance Model (TAM) Pada Penjualan Retail di Kabupaten Kuningan Nita Mirantika
NUANSA INFORMATIKA Vol 16, No 1 (2022)
Publisher : FKOM UNIKU

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (396.376 KB) | DOI: 10.25134/nuansa.v16i1.5236

Abstract

Teknologi m-commerce merupakan salah satu solusi bagi pelaku usaha dalam peningkatan strategi pemasaran di era digital.  Penggunaa teknologi m-commerce mengalami peningkatan, sebanyak 88,1% pengguna internet di Indonesia memakai layanan e-commerce pada hasil survei We Are Sosial 2021. Namun, di Kabupaten Kuningan Provinsi Jawa Barat, pengguna e-commerce masih relatif sedikit, yaitu sebesar 4,63% dari total penduduk. Oleh karena itu perlu dilakukan penelitian untuk mengetahui tingkat penerimaan teknologi m-commerce di Kabupaten Kuningan serta untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi niat pengguna dalam menggunakan teknologi m-commerce tersebut. Faktor-faktor yang digunakan dalam penelitian ini diadaptasi dari Model Penerimaan Teknologi (TAM) oleh Fred Davis ditambah dengan faktor eksternal efikasi diri penggunaan selular dan kepercayaan pengguna dari Compeau dan Gefen. Penelitian dilakukan dengan menggunakan metode survei kepada 397 respoden. Hasil menunjukkan bahwa faktor efikasi diri penggunaan selular dan kepercayaan pengguna berpengaruh positif terhadap faktor kemanfaatan dan kemudahan penggunaan teknologi m-commerce. Faktor kemanfaatan dan faktor kemudahan berpengaruh positif terhadap faktor sikap penggunaan teknologi dan niat untuk menggunakan teknologi m-commerce. Kata Kunci: M-commerce; Model Penerimaan Teknologi (TAM); persepsi Kemudahan, persepsi kemanfaatan.
RANCANG BANGUN PENYIRAMAN BIBIT TANAMAN SECARA OTOMATIS MENGGUNAKAN WEMOS D1 R2 Nur Alamsyah
NUANSA INFORMATIKA Vol 16, No 1 (2022)
Publisher : FKOM UNIKU

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (448.619 KB) | DOI: 10.25134/nuansa.v16i1.5179

Abstract

Penyiraman adalah salah satu faktor penting dalam produksi bibit tanaman.Keberhasilan yang terjadi dalam sistem penanaman akan terjadi apabila penyiraman dilakukan secara teratur.Apabila penyiraman tidak dilakukan dengan teratur, maka bibit tanaman bisa saja mati.Maka dari itu, dibutuhkan cara untuk mengoptimalkan petumbuhannya.Tanaman yang sehat harus diikuti dengan kondisi tanah yang baik.Kondisi tersebut yaitu yang memiliki nilai kelembaban ideal dan dilakukan penyiraman secara teratur.Pada penelitian ini dibuatlah alat penyiraman bibit tanaman secara otomatis menggunakan Wemos D1 R2 dan sensor soil moisture YL-69.Alat ini berfungsi untuk menyiram bibit tanaman secara otomatis berdasarkan nilai kelembaban tanah.Dengan alat ini pengguna dapat mengontrol dari jarak jauh menggunakan aplikasi blynk yang ada pada smartphone.