cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
-
Editorial Address
-
Location
Kab. gowa,
Sulawesi selatan
INDONESIA
Biotik
ISSN : -     EISSN : -     DOI : -
Core Subject : Agriculture,
Arjuna Subject : -
Articles 23 Documents
PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR KOGNITIF SISWA MELALUI PENGGUNAAN MEDIA POWER POINT PADA MATERI SISTEM PERNAPASAN DI KELAS XI IPA2 SMA NEGERI 14 MAKASSAR Taufiq, Ainul Uyuni
Jurnal Biotek Vol 1, No 1 (2015): PROSIDING SEMINAR NASIONAL 22 Desember 2015
Publisher : Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Alauddin Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas yang bertujuan untuk mengetahui peningkatan aktivitas dan hasil belajar kognitif siswa dengan menggunakan media Power Point. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas XI IPA2      SMA  Negeri  14  Makassar  semester  genap  tahun  pelajaran  2011/2012 dengan jumlah siswa 39 orang. Pelaksanaan penelitian tindakan kelas ini terdiri atas 2 siklus, setiap siklus terdiri atas 2 kali pertemuan. Data diperoleh dengan menggunakan instrumen lembar observasi untuk aktivitas belajar dan instrumen tes hasil belajar untuk hasil belajar kognitif siswa. Data yang terkumpul dianalisis dengan  menggunakan  analisis  deskriptif.  Hasil  penelitian  dari  siklus  I  ke siklus II menunjukkan bahwa aktivitas siswa meningkat dan hasil belajar siswa dari siklus I ke siklus II juga mengalami peningkatan. Dimana untuk hasil belajar kognitif  peningkatan persentase siswa yang tuntas dari siklus I 51,28% menjadi 87,18% pada siklus II.  Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan  bahwa melalui penggunaan media Power Point dapat meningkatkan aktivitas dan hasil belajar kognitif siswa kelas XI IPA2   SMA Negeri 14 Makassar. 
PENINGKATAN HASIL BELAJAR BIOLOGI MELALUI LABORATORIUM VIRTUAL Jamilah, Jamilah
Jurnal Biotek Vol 1, No 1 (2013): Jurnal Biotek
Publisher : Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Alauddin Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Keberadaan laboratorium dalam pembelajaran Biologi sangat penting, hampir semua materi dalam pembelajaran biologi tersebut memanfaatkan laboratorium untuk meningkatkan pengalaman belajar. Tetapi tidak semua pengamatan, demonstrasi, maupun praktikum dapat dilaksanakan di laboratorium. Materi tentang sel, virus, metabolisme, prinsip-prinsip ekologi, imunologi, biologi molekuler dan lain-lain memerlukan laboratorium dengan biaya, peralatan, bahan dan antisipasi resiko kerja yang harus memenuhi standar. Keterbatasan inilah yang kadang membuat materi-materi tersebut tidak dapat diekperimenkan lebih lanjut di laboratorium. Untuk mengatasi masalah tersebut laboratorium virtual sebagai media pembelajaran dapat dimanfaatkan sebagai media pembelajaran alternatif.
PENGEMBANGAN TES KOGNITIF BERBASIS REVISI TAKSONOMI BLOOM PADA MATERI SISTEMREPRODUKSI UNTUK SISWA SMA Taufiq, Ainul Uyuni
Jurnal Biotek Vol 3, No 2 (2015): Jurnal Biotek
Publisher : Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Alauddin Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This study aims to determine the quality of the test device was developed. In terms of the quality of test validity, reliability, difficulty level , determinant indeks, and effectiveness of distractors.This study used a qualitative approach to the development of research methods. Development of procedures to implement the software development model 4-D which consists of phases define, design, develop and dessiminate. The data were obtained through two criteria: (1) the validity of the data obtained through experts assessment, (2) item validity data, reliability, difficulty level , determinant indeks, and effectiveness of distractors obtained through the test results of cognitive tests. Validity of the data obtained was analyzed mathematically and categorized based on the standards set, while item validity data, reliability, difficulty level, determinant indeks, and effectiveness of distractors analyzed with the help of Microsoft Excel 2007.Validation results showed that cognitive tests have very valid category with a value of 3.54 based on experts assessment. The next conducted trials to determine the quality of the cognitive tests. In terms of item validity, valid category (92% for type A, 92% for type B), not valid (8% for type A, 8% for type B). In terms of reliability, including in the category of reliable with values about 0,71 for type A and 0,74 for type B. In terms of difficulty level, easy category (30% for type A, 22% for type B), medium category (48% for type A, 65% for type B), difficult category (22% for type A, 13% for type B) . Determinant indeks, poor category (9% type A, 4% type B), satisfactory (35% type A, 31% type B), good (52% type A, 61% type B), excellent (4% type A, 4% type B). Effectiveness of distractors, effective category (87% type A, 91% type B), not effective category (13% type A, 9% type B) 
Efektifitas Penggunaan Alat Peraga dalam Pembelajaran Biologi pada Pokok Bahasan Sirkulasi Darah Manusia Siswa Kelas 2 di MAN Binamu Jeneponto Hamansah, Hamansah; Danial, Muhammad
Jurnal Biotek Vol 1, No 1 (2013): Jurnal Biotek
Publisher : Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Alauddin Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini adalah penelitian  deskriptif  yang bertujuan, untuk mengetahui (1) bagaimana efektifitas penggunaan alat peraga dalam pembelajaran biologi dengan pokok bahasan sirkulasi  darah manusia siswa kelas 2 di MAN binamu jeneponto (2) bagaimana penggunaan alat peraga dapat mengefektifkan pembelajaran biologi dengan pokok bahasan sirkulasi  darah manusia siswa kelas 2 di MAN binamu jeneponto.Populasi dalam penelitian ini adalah semua siswa kelas 2 MAN binamu jeneponto, sampel dalam penelitian ini adalah siswa kelas 2 IPA1 MAN binamu jeneponto, dengan jumlah responden sebanyak 29 siswa dan 1 orang guru. Tehnik pengumpulan data dilakukan melalui meode angket, wawancara, dan dokumentasi. Tehnik analisis data menggunakan tehnik analisis deskriptif berupa tabel yang menunjukkan persentase setiap item. Hasil penelitian menunjukkan  bahwa alat peraga sangat efektif digunakan dalam pembelajaran biologi.Hal ini ditunjukkan oleh jawaban siswa melalui angket dan hasil wawancara dengan guru biologi. Data tersebut umumnya menujukkan bahwa penggunaan alat peraga sangat efektif karena mempunyai banyak manfaat dalam pembelajaran biologi.  Manfaat tersebut antara lain : (1) manambah motivasi siswa, (2) meningkatkan keingintahuan  untuk memahami materi biologi, (3) meningkatkan hasil belajar siswa, (4) memberi pengaruh positif kepada siswa, (5) memberikan rasa senang kepada siswa untuk tetap belajar dan masih banyak manfaat yang lainnya.
PENGARUH BENTUK PENILAIAN FORMATIF TERHADAP HASIL BELAJAR IPA SETELAH MENGONTROL PENGETAHUAN AWAL SISWA Ismail, Muh Ilyas
Jurnal Biotek Vol 3, No 2 (2015): Jurnal Biotek
Publisher : Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Alauddin Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This research aims at identifying the effect of formative assessment type towards the learning achievement of Natural Sciences. This study applied 2 x 2 factorial design experimental methods. The population of the research is all the fift grade students of elementary school number 03 and 05 of Rawamangun Eastern Jakarta, with 80 students as sample, implementing inferential statistic assessment with ANCOVA. The study concludes (1) having controlled the students prior knowledge, the learning achievement of Natural Sciences of the group, which is given essay test formative assessment is difference than the achievement of those with multiple choice test, (2) having controlled the students prior knowledge, the learning achievement of Natural Sciences of the group which is given essay test formative assessment is higher than the group in multiple choice tes.
PENGEMBANGAN PENUNTUN PRAKTIKUM BIOTEKNOLOGI KELAS XII IPA SMA NEGERI 1 BINAMU KAB. JENEPONTO Al Muhajir, Muhammad
Jurnal Biotek Vol 3, No 2 (2015): Jurnal Biotek
Publisher : Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Alauddin Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini digolongkan sebagai jenis penelitian pengembangan yang difokuskan untuk mengembangkan perangkat penuntun praktikum Bioteknologi berbasis inkuiri berorientasi life skills. Model pengembangan perangkat yang digunakan mengacu pada 4-D (Define, Design, Develop, dan Disseminate). Proses pengembangan pada tahap define dan design menghasilkan prototipe 1 perangkat pembelajaran (rencana pelaksanaan pembelajaran, penuntun praktikum Bioteknologi berbasis inkuiri berorientasi life skills). Pengembangan pada tahap develop, melakukan proses validasi yang menghasilkan prototipe 2 yang valid. 3. Pengembangan pada tahap disseminate, merupakan fase penyebaran perangkat yang telah ada, hasil dari tahap disseminate adalah prototipe final.Berdasarkan hasil uji coba di lapangan menunjukkan bahwa perangkat penuntun praktikum Bioteknologi berbasis inkuiri berorientasi life skills memenuhi kriteria efektif dengan indikator (1) hasil belajar memenuhi kriteria ketuntasan minimal yaitu 67 dengan ketuntasan klasikal sebesar 85% juga tercapai, (2) aktivitas siswa berada pada kategori terlaksana seluruhnya, (3) kemampuan guru mengelola kegiatan praktikum dan pembelajaran berada pada kategori tinggi dan (4) respon siswa berada pada kategori positif. Kesimpulan dari hasil penelitian ini berdasarkan penilaian ahli dan hasil uji coba menunjukkan bahwa perangkat penuntun praktikum Bioteknologi berbasis inkuiri berorientasi life skills memenuhi kriteria kevalidan, kepraktisan dan keefektivan.
KUALITAS AIR SUNGAI ARBES AMBON BERDASARKAN NILAI KOLIFORM FECAL Rijal, Muh
Jurnal Biotek Vol 1, No 1 (2013): Jurnal Biotek
Publisher : Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Alauddin Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Koliform fecal merupakan indikator adanya cemaran yang berasal dari tinja dan menentukan kualiatas sampel yang diuji.Makanan ataupun minuman yang terindikasi mengandung cemaran koliform fecal tidak aman untuk dikonsumsi karena selain mengandung bakteri tersebut, juga terdapat jenis bakteri pathogen lainnya yang bisa mempengaruhi kesehatan. Air sungai Arbes merupakan sumber baku air minum warga kota Ambon dan sekitarnya yang terindikasi mengandung cemaran koliform fecal. Dugaan ini bersumber dari perilaku masyarakat yang membuang limbah kotoran maupun popok bayi kesungai, dan hal ini didukung oleh hasil penelitian yang menunjukan bahwa nilai koliform fecal sampel air sungai Arbes pada 10 titik pencuplikan cukup tinggi dan dinyatakan bahwa pada titik 6 -10 air sungai tidak layak untuk dikonsumsi sebagai air minum.
EFEKTIVITAS FUNGSI BALAI DIKLAT KEMENTERIAN AGAMA SULAWESI SELATAN TERHADAP KUALITAS GURU PAI DI KOTA MAKASSAR Asrijal, Asrijal
Jurnal Biotek Vol 3, No 2 (2015): Jurnal Biotek
Publisher : Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Alauddin Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This study aimstoknow thequality ofthe teachersat the Islamic Religious Educationof Religious Ministry, namelyteaching experience, ability topreparethe lesson plans, learningimplementation, andevaluation.The type of this researchwas akind ofdeskiptive research,in terms ofthe method.The population of this research wasall teacherswhohave been trainedat theTraining Centre ofthe Religious Ministryof Makassar2005-2010. The total of samples which taken in this research were 53from the total of the participants. Because themembersof the population spread to many school, the samplingtechniqueused wasincidental,if it is deemedsuitable asa data sourceforthe teacher whojoined thetrainingfrom various school.The determination ofsuch asampling techniquebased on the consideration, the samplewhich expectedas theunit ofanalysis in this researchwerethe teacherswhospreadevenly inmany schoolsat Makassar.The results showedthat therespondentsobtainedthe highest scorewas 131andthe lowest scorewas29.The mean scorewas72.45; The medianwas73.00; modewas78.00; standarddeviation was23.70. Theresultsgenerally are onaverage category.
Pengaruh Metode Quick on The Draw terhadap Penguasaan Siswa pada Konsep Sel di Kelas XI IPA SMA Negeri 1 Tellulimpoe Kab. Sinjai Ali, Ahmad
Jurnal Biotek Vol 1, No 1 (2013): Jurnal Biotek
Publisher : Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Alauddin Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Metode Quick on The Draw merupakan bagian dari startegi pembelajaran kelompok yand dalam penerapannya mengajak siswa untuk bermain sambil belajar, sehingga kejenuhan dalam belajar dapat diatasi. Metode ini mengandalkan ketepatan dan kecepatan dalam menyelesaikan soal-soal yang diberikan oleh guru. Kelebihannya  adalah   memberi pengalaman mengenai macam-macam keterampilan membaca, yang didorong oleh kecepatan aktifitas, menjawab pertanyaan dengan tepat,  siswa mampu membedakan materi yang penting dengan yang tidak, selain itu  ini membantu siswa untuk membiasakan diri mendasarkan belajar pada sumber, bukan guru.Tulisan ini membahas mengenai peningkatan penguasaan Biologi siswa kelas XI SMA Negeri 1 Tellulimpoe Kab. Sinjai melalu penerapan metode Quick on The Draw. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penguasaan Biologi siswa kelas XI IPA1 yang diajar dengan penerapan metode Quick on The Draw dan kelas XI IPA2 yang diajar tanpa penerapan metode tersebut, untuk mengetahui adanya perbedaan yang signifikan antara penguasaan Biologi siswa SMA Negeri 1 Tellulimpoe Kab. Sinjai yang diajar dengan penerapan metode Quick on The Draw dengan siswa yang diajar tanpa penerapan metode tersebut, untuk mengetahui persepsi siswa terhadap penerapan metode Quick on The Draw dalam mata pelajaran Biologi.
PERBANDINGAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR BIOLOGI SISWA SMA YANG DIAJAR MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE GROUP INVESTIGATION DENGAN MODEL PROBLEM BASED INSTRUCTION Amri, Amri
Jurnal Biotek Vol 3, No 2 (2015): Jurnal Biotek
Publisher : Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Alauddin Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This research was conducted in SMA Negeri 1 Baraka which employed two kinds of group experiment, namely experiment group I was taught by using cooperative learning GI model and experiment group II was taught by using PBI model. Research instruments were in the form of questionnaire to measure students’ learning motivation, test of biology learning outcomes to measure students’ ability before of after the learning process. The result shows that: (1) there is significant difference of motivation and biology learning outcomes between students who are taught using cooperative learning of group investigation (GI) model and problem based instruction (PBI) model at X grade students of SMA Negeri Baraka, where students who were taught by using GI model are highly motivated and have higher learning outcomes than students who were taught by using PBI model. (2) there is correlation between motivation and biology learning outcomes of students who are taught using cooperative learning of GI model by significant of correlation 0,786 classified on fair interpretation and PBI model by significant of correlation 0,838 classified on hight interpretation. Therefore, it is indicating that correlation between motivation and biology learning outcomes of students who are taught using cooperative learning of PBI model is higher than GI model.

Page 2 of 3 | Total Record : 23