cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
benefit@ums.ac.id
Editorial Address
Jl. A. Yani 1 Pabelan Kartasura Surakarta 57102
Location
Kota surakarta,
Jawa tengah
INDONESIA
Benefit: Jurnal Manajemen dan Bisnis
ISSN : 14104571     EISSN : 25412604     DOI : -
Core Subject : Economy, Science,
Benefit: Jurnal Manajemen dan Bisnis is a peer-reviewed journal published by Department of Management, Faculty of Economics and Business, Universitas Muhammadiyah Surakarta, covering a variety of topics in economics, management, business and finance.
Arjuna Subject : -
Articles 8 Documents
Search results for , issue "Volume 6 No 1 Juni 2021" : 8 Documents clear
Peran Moderasi Ekspektasi Supervisor, Norma Kolega Dan Keterikatan Kerja Terhadap Penggunaan Smartphone Dan Gangguan Work-Home Ananda Rizky Rahmadayanti; Nuryakin Nuryakin; Heru Kurnianto Tjahjono
Benefit: Jurnal Manajemen dan Bisnis Volume 6 No 1 Juni 2021
Publisher : Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23917/benefit.v6i1.12368

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji dan menganalisis peran moderasi ekspektasi supervisor, norma kolega dan keterikatan kerja terhadap penggunaan smartphone dan gangguan work-home. Penelitian ini mencoba melihat fenomena baru yaitu penerapan aktivitas work from home akibat Covid-19 dari sisi gangguan. Data dikumpulkan dari 179 responden yang bekerja di PT Taspen (Persero) Cabang Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta dan Jawa Barat. Teknik pengambilan sampel menggunakan metode purposive sampling. Teknik analisis data dalam penelitian ini menggunakan Simple Regression Analysis dan Moderated Regression Analysis (MRA) dengan bantuan IBM SPSS 21. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa (1) penggunaan smartphone berpengaruh positif terhadap gangguan work-home (2) ekspektasi supervisor memoderasi efek penggunaan smartphone pada gangguan work-home (3) norma rekan kerja tidak memoderasi efek penggunaan smartphone pada gangguan work-home (4) keterlibatan kerja memoderasi pengaruh penggunaan smartphone pada gangguan work-home. Penelitian ini menunjukkan bahwa penggunaan smartphone sehari-hari dalam aktivitas work from home dapat menimbulkan gangguan, demikian pula ekspektasi dari supervisor dan keterikatan kerja dapat mempengaruhi pengaruh antara keduanya.
The Role of Brand Awareness in Mediating the Effect of Message Appeals in Media Advertising on Purchase Intention Faizul Muadzin; Sari Lenggogeni
Benefit: Jurnal Manajemen dan Bisnis Volume 6 No 1 Juni 2021
Publisher : Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23917/benefit.v6i1.12365

Abstract

Abstract: Competition in telecommunications industry makes industry players look for various ways to get awareness from consumers, one of which is by approaching them through advertising or advertising with the message appeals method that is attracti ve to consumers. The purpose of this study is to determine the message appeald in influencing the purchase intention of XL Axiata prepaid data card users in West Sumatra. The calculation of the number on samples using the Slovin formula with a total sample size of 400 and the sampling of districts / cities from the total sample using cluster random sampling. The collected data were analyzed using the Structural Equation Model (SEM) for all variables. The findings indicate that there is no significant rational appeals effect on purchase intention. Emotional has a significant effect on purchase intention. Rational has a significant effect on brand awareness. Emotional has a significant effect on brand awareness. Brand awareness has a significant effect on purchase intention
Determinan Brand Engagement in Self-Concept (BESC): Produk Fast Fashion Dhia Ratuzzahrah; Sarah Gabriella; Whinarko .; Kurniawati .
Benefit: Jurnal Manajemen dan Bisnis Volume 6 No 1 Juni 2021
Publisher : Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23917/benefit.v6i1.14372

Abstract

Tujuan - Menganalisis proses keterlibatan konsumen pada merek fast fashion, brand engagement in self-concept berfokus pada variabel pendorong utama (brand Image, value co-creation, social media marketing activities, brand self-connection), brand engagement in self-concept, dan brand experience terhadap peningkatan positive word-of-mouth dan brand loyalty. Metodologi - Menggunakan pengujian hipotesis dan analisis data menggunakan AMOS dengan permodelan structural equation modeling (SEM). Pada penelitian ini menggunakan 365 responden pengguna produk fast fashion. Hasil - Temuan-temuan mengungkapkan kedua variabel pendorong utama (social media marketing activities dan brand image ) secara berpengaruh terhadap brand engagement in self-concept yang kemudian berpengaruh terhadap brand experience. Brand experience menunjukkan pengaruh terhadap brand loyalty dan positive word-of-mouth dan kemudian brand loyalty juga menunjukkan pengaruh yang kuat dengan positive word-of-mouth. Implikasi - Penting bagi pelaku fast fashion dalam memperhatikan hal ini untuk proses pengembangan produk dan bertahan dalam sengit nya persaingan di dalam dunia fast fashion dari waktu ke waktu
Kompetensi Kewirausahaan Para Knitting Entrepreneur Terhadap Kinerja Usaha (Kasus pada Sentra Industri Rajut Binong Jati Bandung) Cut Irna Setiawati; Sasky Isnaeni Ahdiyawati
Benefit: Jurnal Manajemen dan Bisnis Volume 6 No 1 Juni 2021
Publisher : Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23917/benefit.v6i1.14086

Abstract

Abstract Micro, Small, and Medium Enterprises (MSMEs) as a business group that is proven to be able to survive in a situation of economic crisis. The existence of the ASEAN-China Free Trade Area agreement opens opportunities for MSME entrepreneurs to be able to develop but can also result in domestic products competing with products originating from China which is famous for its lower prices. This is also felt by knitting entrepreneurs at the Binong Jati Knitting Industry Center which can have an impact on the performance of their business. This study aims to see and analyze the relationship between financial competence and entrepreneurial competence on the business performance of non-knitting entrepreneurs at the Binong Jati Industrial Center, Bandung. This research uses quantitative methods and descriptive analysis methods. Sampling in this study is probability sampling with the type of simple random sampling with a number of respondents 78 knitting entrepreneurs in Binong Jati Rajut Industry Center. The data analysis method used in this study is Structural Equation Modeling (SEM) with data processing using SmartPLS. The results of this study indicate that entrepreneurial competence has a significant effect on the performance of financial ventures with a significant contribution of 59.4% and entrepreneurial competence also has a significant effect on non-financial business performance with a contribution of 45.8%.
Analisis Harga Pokok Produksi Dan Harga Jual Dengan Metode Cost Plus Pricing (Studi Kasus Pada UKM Wedang Uwuh 3Gen Tegal) Ririh Sri Harjanti; Hetika Hetika; Sri Murwanti
Benefit: Jurnal Manajemen dan Bisnis Volume 6 No 1 Juni 2021
Publisher : Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23917/benefit.v6i1.14042

Abstract

Tujuan penelitian adalah mengetahui perhitungan Harga Pokok Produksi dan Harga Jual pada UKM Wedang Uwuh 3Gen Tegal. Perhitungan Harga Pokok Produksi yang tepat menjadi dasar dalam menetapkan Harga Jual yang tepat pula sehingga dapat dicapai tingkat laba yang optimal. Metode penelitian menggunakan metode deskriptif kuantitatif dengan pendekatan komparatif yaitu menjelaskan perbandingan antara perhitungan Harga Pokok Produksi metode UKM dengan Harga Pokok Produksi dengan metode Full Costing. Perbandingan antara penetapan Harga Jual menurut UKM dengan penetapan Harga Jual dengan metode Cost Plus Pricing. Hasil penelitian menjelaskan bahwa Harga Pokok Produksi per unit yang dihitung dengan metode UKM sebesar Rp 63.222,- sedangkan Harga Pokok Produksi Per Unit dengan Metode Full Costing sebesar Rp 64.565,- Perbedaan perhitungan Harga Pokok produksi tersebut disebabkan karena UKM belum memperhitungkan biaya perawatan mesin dan peralatan. Total Biaya menurut UKM sebesar Rp 111.384,- dan menurut Full Costing sebesar Rp 113.155,- Dengan mark up keuntungan yang sama sebesar 7,5% ; penetapan Harga Jual menggunakan metode UKM sebesar Rp 119.738 sedangkan dengan menggunakan metode Cost Plus pricing sebesar Rp 121.641,-.
Islamic Entrepreurial Values Intention Determinants: An Empirical Model And Case Of Micro Entrepreneurs In Solo Raya Regency Arif Julianto Sri Nugroho; Anis Marjukah; Abdul Harris; Anna Febrianty; Tasari Tasari
Benefit: Jurnal Manajemen dan Bisnis Volume 6 No 1 Juni 2021
Publisher : Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23917/benefit.v6i1.13783

Abstract

Independent enterprises that are able to exist and survive for several generations and are able to achieve the dreams they aspire to are the hopes of every founder. There are many factors that determine the success of an entrepreneur to survive the tough competition. These factors include the ability to respond internal and external changes quickly and accurately. The ability to win the competition, be able to know the situation, collaborate with other parties to work together and the ability to adapt to competition are the keys to business sustainability. The massive Covid-19 condition is a challenge for independent Moslem micro entrepreneurs to survive.This research aims to test the model whether the attitude values in the form of the concept of Islamic entrepreneurs, social responsibility, local cultural wisdom values have a significant influence on entrepreneurial intentions and entrepreneurial behavior. The research design is carried out using quantitative methods which explain the causal relationship of one dependent variable which is influenced by several independent variables to be tested. Hypothesis testing is formulated using a multivariate analysis model uses SEM ( Structural Equation Model). The population in the research is Moslem micro-entrepreneurs in Solo Raya Regency. The research sampling technique is conducted through purposive sampling of 165 respondents.The analysis results show that all research hypotheses are supported. Antecedents of entrepreneurial intentions in the form of Islamic entrepreneurial values, Islamic social responsibility and local cultural wisdom have a positive influence and influence on behavior
Pengaruh Pembelajaran Digital Terhadap Kemampuan Inovasi Dimediasi Oleh Kesiapan Individu Dalam Situasi Pandemik Covid-19 Riawan Riawan; Ranti Kurniasih; Nanang Cendriono
Benefit: Jurnal Manajemen dan Bisnis Volume 6 No 1 Juni 2021
Publisher : Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23917/benefit.v6i1.12382

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji penerapan metode pembelajaran online dalam meningkatkan kemampuan berinovasi yang dimediasi oleh kesiapan individu dalam menghadapi proses belajar mengajar diera digitalisasi dalam situasi pandemik COVID-19. Studi korelasi ini dilakukan dengan cara survei dengan menyebar kuesioner. Kuesioner penelitian ini menggunakan google drive untuk menyebar kuesioner kepada para dosen yang memanfaatkan digitalisasi sebagai media proses belajar mengajar selama situasi pandemik COVID-19. Penelitian ini melibatkan 35 responden yang diambil secara acak di perguruan tinggi Universitas Muhammadiyah Ponorogo. Penelitian ini terdiri dari 3 variabel yang terdiri dari variabel independent dan variabel dependent. Variabel yang dimaksud yaitu; Pembelajaran digital (X), Kesiapan Individu (Y1), dan workplace innovatioan (Y2). Temuan dalam penelitian adalah Pembelajaran digital berpengaruh positif dan signifikan terhadap Inovasi ditempat kerja melalui individuals readiness , selanjutnya Pembelajaran digital berpengaruh positif dan signifikan terhadap individuals readiness. Kesiapan Individu berpengaruh positif dan signifikan terhadap Inovasi ditempat kerja. Dalam hal ini kesiapan individu sangat berarti dalam meningkatkan kinerja inovasi di tempat kerja
Kondisi Eksisting dan Kenormalan Baru Usaha Mikro dan Kecil Olahan Ikan Kabupaten Demak Hadapi Pandemi Berta Bekti Retnawati; Ch Retnaningsih
Benefit: Jurnal Manajemen dan Bisnis Volume 6 No 1 Juni 2021
Publisher : Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23917/benefit.v6i1.12755

Abstract

current situation is much harsher than previous economic crises. This crisis situation continues to make MSMEs a safety valve for the nation's economy because of the very large number of business actors and the absorption of labor in them. Much hope is given to the food sector, which has always been a priority and primary choice compared to other secondary needs. Research was carried out to see the existing conditions and adaptive and survival efforts of this marine-based micro and small food processing center in three times conditions:  before a pandemic, during a pandemic, and efforts in a new normal. Prior to the pandemic, business actors marketed products in the Demak area and several cities outside Demak, and almost half of the respondents had a large amount of production per month (above 1000 kg). In the marketing process of processed seafood products, business actors had not yet utilized technology information such as social media to market their products. During the Covid-19 pandemic, the business situation for processed seafood products continued as usual even though there were 3% of respondents who temporarily closed their businesses. The impact of the decline in income can still be felt even though business operations can still be carried out in the same areas as before the pandemic. The findings in the field that most of the respondents did not adapt to their business and continued to run their business as before the crisis. Entering the new normal, almost all respondents plan to continue their business. In this plan, respondents do not have a specific target for their business. But on the other hand, respondents hope to receive assistance with both capital and training needed to deal with difficult situations that will still occur in the new normal. The synergy of various parties is needed to strengthen them in business continuity

Page 1 of 1 | Total Record : 8


Filter by Year

2021 2021


Filter By Issues
All Issue Volume 7 No 1 Juni 2022 Volume 6 No 2 Desember 2021 Volume 6 No 1 Juni 2021 Volume 5 No 2 Desember 2020 Volume 5 No 1 Juni 2020 Volume 4 No 2 Desember 2019 Volume 4 No 1 Juni 2019 Volume 3 No 2 Desember 2018 Volume 3 No 1 Juni 2018 Volume 3 No 1 Juni 2018 Volume 2 No 2 Desember 2017 Volume 2 No 2 Desember 2017 Volume 2 No 1 Juni 2017 Volume 2 No 1 Juni 2017 Volume 1 No 2 Desember 2016 Volume 1 No 2 Desember 2016 Volume 1 No 1 Juni 2016 Volume 1 No.1 Juni 2016 Volume 1 No 1 Juni 2016 Volume 19 No 2 Desember 2015 Benefit : Kumpulan Makalah Diskusi Dosen FE UMS Volume 19 No 2 Desember 2015 Benefit : Kumpulan Makalah Diskusi Dosen FE UMS Volume 19 No 2 Desember 2015 Benefit : Kumpulan Makalah Diskusi Dosen FE UMS Volume 19 No 1 Juni 2015 Benefit : Kumpulan Makalah Diskusi Dosen FE UMS Volume 19 No 1 Juni 2015 Volume 19 No 1 Juni 2015 Benefit : Kumpulan Makalah Diskusi Dosen FE UMS Volume 18 No 2 Desember 2014 Volume 18 No 2 Desember 2014 Benefit : Kumpulan Makalah Diskusi Dosen FE UMS Volume 18 No 2 Desember 2014 Volume 18 No 1 Juni 2014 Benefit : Kumpulan Makalah Diskusi Dosen FE UMS Volume 18 No 1 Juni 2014 Benefit : Kumpulan Makalah Diskusi Dosen FE UMS Volume 18 No 1 Juni 2014 Volume 17 No 2 Desember 2013 Benefit : Kumpulan Makalah Diskusi Dosen FE UMS Volume 17 No 2 Desember 2013 Benefit : Kumpulan Makalah Diskusi Dosen FE UMS Volume 17 No 2 Desember 2013 Volume 17 No 1 Juni 2013 Benefit : Kumpulan Makalah Diskusi Dosen FE UMS Volume 17 No 1 Juni 2013 Benefit : Kumpulan Makalah Diskusi Dosen FE UMS Volume 17 No 1 Juni 2013 Benefit : Kumpulan Makalah Diskusi Dosen FE UMS Volume 16 No 2 Desember 2012 Volume 16 No 2 Desember 2012 Benefit : Kumpulan Makalah Diskusi Dosen FE UMS Volume 16 No 2 Desember 2012 Benefit : Kumpulan Makalah Diskusi Dosen FE UMS Volume 16 No 1 Juni 2012 Benefit : Kumpulan Makalah Diskusi Dosen FE UMS Volume 16 No 1 Juni 2012 Volume 16 No 1 Juni 2012 Benefit : Kumpulan Makalah Diskusi Dosen FE UMS Volume 15 No 2 Desember 2011 Benefit : Kumpulan Makalah Diskusi Dosen FE UMS Volume 15 No 2 Desember 2011 Volume 15 No 2 Desember 2011 Volume 15 No 1 Juni 2011 Benefit : Kumpulan Makalah Diskusi Dosen FE UMS Volume 15 No 1 Juni 2011 Benefit : Kumpulan Makalah Diskusi Dosen FE UMS Volume 15 No 1 Juni 2011 Benefit : Kumpulan Makalah Diskusi Dosen FE UMS Volume 14 No 2 Desember 2010 Volume 14 No 2 Desember 2010 Benefit : Kumpulan Makalah Diskusi Dosen FE UMS Volume 14 No 2 Desember 2010 Volume 14 No 1 Juni 2010 Benefit : Kumpulan Makalah Diskusi Dosen FE UMS Volume 14 No 1 Juni 2010 Benefit : Kumpulan Makalah Diskusi Dosen FE UMS Volume 14 No 1 Juni 2010 Benefit : Kumpulan Makalah Diskusi Dosen FE UMS Volume 13 No 2 Desember 2009 Benefit : Kumpulan Makalah Diskusi Dosen FE UMS Volume 13 No 2 Desember 2009 Volume 13 No 2 Desember 2009 Benefit : Kumpulan Makalah Diskusi Dosen FE UMS Volume 13 No 1 Juni 2009 Benefit : Kumpulan Makalah Diskusi Dosen FE UMS Volume 13 No 1 Juni 2009 Volume 13 No 1 Juni 2009 Volume 12 No 2 Desember 2008 Benefit : Kumpulan Makalah Diskusi Dosen FE UMS Volume 12 No 2 Desember 2008 Benefit : Kumpulan Makalah Diskusi Dosen FE UMS Volume 12 No 2 Desember 2008 Benefit : Kumpulan Makalah Diskusi Dosen FE UMS Volume 12 No 1 Juni 2008 Benefit : Kumpulan Makalah Diskusi Dosen FE UMS Volume 12 No 1 Juni 2008 Volume 12 No 1 Juni 2008 Benefit : Kumpulan Makalah Diskusi Dosen FE UMS Volume 11 No 2 Desember 2007 Volume 11 No 2 Desember 2007 Benefit : Kumpulan Makalah Diskusi Dosen FE UMS Volume 11 No 2 Desember 2007 Benefit : Kumpulan Makalah Diskusi Dosen FE UMS Volume 11 No 1 Juni 2007 Benefit : Kumpulan Makalah Diskusi Dosen FE UMS Volume 11 No 1 Juni 2007 Volume 11 No 1 Juni 2007 Benefit : Kumpulan Makalah Diskusi Dosen FE UMS Volume 10 No 2 Desember 2006 Benefit : Kumpulan Makalah Diskusi Dosen FE UMS Volume 10 No 2 Desember 2006 Volume 10 No 2 Desember 2006 Volume 10 No 1 Juni 2006 Benefit : Kumpulan Makalah Diskusi Dosen FE UMS Volume 10 No 1 Juni 2006 Benefit : Kumpulan Makalah Diskusi Dosen FE UMS Volume 10 No 1 Juni 2006 Benefit : Kumpulan Makalah Diskusi Dosen FE UMS Volume 9 No 2 Desember 2005 Volume 9 No 2 Desember 2005 Benefit : Kumpulan Makalah Diskusi Dosen FE UMS Volume 9 No 2 Desember 2005 Volume 9 No 1 Juni 2005 Benefit : Kumpulan Makalah Diskusi Dosen FE UMS Volume 9 No 1 Juni 2005 Benefit : Kumpulan Makalah Diskusi Dosen FE UMS Volume 9 No 1 Juni 2005 Benefit : Kumpulan Makalah Diskusi Dosen FE UMS Volume 8 No 2 Desember 2004 Volume 8 No 2 Desember 2004 Benefit : Kumpulan Makalah Diskusi Dosen FE UMS Volume 8 No 2 Desember 2004 Benefit : Kumpulan Makalah Diskusi Dosen FE UMS Volume 8 No 1 Juni 2004 Benefit : Kumpulan Makalah Diskusi Dosen FE UMS Volume 8 No 1 Juni 2004 Volume 8 No 1 Juni 2004 More Issue