cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
-
Editorial Address
-
Location
Kota denpasar,
Bali
INDONESIA
E-Jurnal Manajemen Universitas Udayana
Published by Universitas Udayana
ISSN : 23028912     EISSN : -     DOI : -
Core Subject : Science,
E-Jurnal Manajemen (ISSN 2302-8912) aims to serve as a medium of information and exchange of scientific articles between teaching staff, alumni, students, practitioners and observers of science in accounting and business. E-Jurnal Manajemen editor receives scientific articles business strategy and entrepreneurship that certainly have never been published. E-Jurnal Manajemen is published every month by Management Study Program.
Arjuna Subject : -
Articles 20 Documents
Search results for , issue "Vol 7 No 11 (2018)" : 20 Documents clear
PENGARUH KOMPENSASI, KEPUASAN KERJA DAN PENGEMBANGAN KARIR TERHADAP RETENSI KARYAWAN DI KUTABEX HOTEL Kadek Arya Reta Aditeresna; Ni Wayan Mujiati
E-Jurnal Manajemen Vol 7 No 11 (2018)
Publisher : Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (204.79 KB) | DOI: 10.24843/EJMUNUD.2018.v07.i11.p01

Abstract

The purpose of this study is to explain the effect of compensation, job satisfaction and career development on employee retention. This research was conducted in Kutabex Hotel involving 68 employees through saturated sample method and data collection was done by observation, interview and questionnaires. Data analysis technique used is multiple linier regression. The results of this study found that the compensation, job satisfaction and career development have a positive and significant impact on employee retention. The hotel should be able to provide fair compensation to employees to increase employee retention. Job satisfaction is important to note because when employees feel satisfied with their work it will increase the retention rate. Can pay attention to the careers of its employees also have an important role to be able to increase retention. Keywords:compensation, job satisfaction, career development, employee retention.
PENGARUH NPL, CAR DAN BOPO TERHADAP PROFITABILITAS PADA BPR DI KOTA DENPASAR Ni Kadek Alit Pradina Putri; Luh Putu Wiagustini; Ni Nyoman Abundanti
E-Jurnal Manajemen Vol 7 No 11 (2018)
Publisher : Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (138.504 KB) | DOI: 10.24843/EJMUNUD.2018.v07.i11.p15

Abstract

Kinerja keuangan BPR dapat diukur oleh masyarakat melalui analisis terhadap laporan keuangan. Analisis terhadap laporan keuangan suatu bank dilakukan untuk mengetahui tingkat profitabilitas dan tingkat kesehatan bank tersebut. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh Non Perfoming Loan, Capital Adequacy Ratio dan Biaya Operasioal Pendapatan Operasional terhadap profitabilitas pada Bank Perkreditan Rakyat di Kota Denpasar pada periode 2013–2016. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah teknik analisis regresi berganda. Penelitian ini menggunakan sampel jenuh dengan mengambil sampel sebanyak 18 BPR yang ada di Kota Denpasar. Berdasarkan hasil analisis yang ditemukan bahwa Non Perfoming Loan memiliki pengaruh negatif signifikan terhadap profitabilitas, Capital Adequacy Ratio memiliki pengaruh positif signifikan terhadap profitabilitas, dan biaya operasional pendapatan operasional memiliki pengaruh negatif signifikan terhadap profitabilitas. Kata kunci: npl,car, bopo, profitabilitas
PENGARUH PERSEPSI HARGA, PROMOSI, DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN DAN DAMPAKNYA TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN I Made Adi Juniantara; Tjokorda Gde Raka Sukawati
E-Jurnal Manajemen Vol 7 No 11 (2018)
Publisher : Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (121.327 KB) | DOI: 10.24843/EJMUNUD.2018.v07.i11.p06

Abstract

Di Denpasar aplikasi penyedia jasa transportasi berbasis online mengalami persaingan yang sangat ketat demi mendapatkan keuntungan yang besar. Di wilayah Denpasar sendiri sudah beroperasi tiga aplikasi penyedia jasa berbasis Online yaitu Uber, Gojek dan Grab.Pada penelitian ini jenis jasa transportasi online yang akan dipilih adalah UberX. Lokasi penelitian dilakukan di kota Denpasar. Jumlah sampel yang digunakan sebanyak 133 responden, penentuan sampel menggunakan metode non-probability sampling dengan teknik purposive sampling. Metode pengumpulan data yang digunakan yaitu kuesioner dengan teknik analisis jalur (path analysis). Hasil penelitian menemukan bahwa persepsi harga berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan, promosi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan, kualitas pelayanan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan, dan kepuasan konsumen berpengaruh positif dan signifikan terhadap loyalitas konsumen. Hal ini menunjukan bahwa semakin baik persepsi konsumen terhadap harga, promosi dan kualitas pelayanan yang diberikan maka akan meningkatkan kepuasan dan loyalitas pelanggan UberX. Kata Kunci: persepsi harga, promosi, kualitas pelayanan, kepuasan, loyalitas
PREDIKSI KONDISI KEUANGAN PADA PERUSAHAAN SEKTOR PERTAMBANGAN DI BURSA EFEK INDONESIA Ni Kadek Tina Rasminiati; Luh Gede Sri Artini
E-Jurnal Manajemen Vol 7 No 11 (2018)
Publisher : Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (160.207 KB) | DOI: 10.24843/EJMUNUD.2018.v07.i11.p11

Abstract

Financial condition is a condition that shows the level of company health. Financial condition is mesuared by looking at companies experiencing financial distress and non-financial distress. The purpose of this study is to determine the effect of current asset turnover, total asset turnover, days sales in receivables, cash flow to total debt, and debt to asset to financial distress. This research is conducted at mining sector companies in Indonesia Stock Exchange year 2012-2016. The number of sample comprising 8 companies with categories financial distress and 16 companies with categories nonfinancial distress. Data collection method using non-participant observation method and logistic regression as data analysis technique. The results of this research found that: current asset turnover has negative influence not significantly to financial distress, total asset turnover has a negative influence significantly to financial distress, days sales in receivables has positive influence not significantly to financial distress, cash flow to total debt has negative influence not significantly to financial distress, and debt to asset has positive influence significantly to financial distress. Keywords: financial condition, financial distress, and financial ratio.
PENGARUH GREEN PERCEIVED VALUE TERHADAP GREEN REPURCHASE INTENTION YANG DIMEDIASI OLEH GREEN TRUST Ni Putu Candradita Revita Sudita; Ni Wayan Ekawati
E-Jurnal Manajemen Vol 7 No 11 (2018)
Publisher : Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (155.761 KB) | DOI: 10.24843/EJMUNUD.2018.v07.i11.p02

Abstract

Isu mengenai lingkungan telah semakin disadari oleh masyarakat dengan maraknya pemberitaan mengenai pemanasan global. Hal ini mendorong konsumen untuk lebih menghargai produk ramah lingkungan. Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan pengaruh green perceived value terhadap green repurchase intention yang dimediasi oleh green trust produk The Body Shop di kota Denpasar. Jumlah sampel pada penelitian ini sebanyak 120 responden dengan menggunakan teknik purposive sampling. Teknik analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah teknik analisis jalur. Berdasarkan hasil analisis ditemukan bahwa green perceived value berpengaruh positif dan signifikan terhadap green repurchase intention. Green perceived value memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap green trust. Green trust memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap green repurchase intention. Green trust secara signifikan memediasi pengaruh green perceived value terhadap green repurchase intention. The Body Shop sebaiknya lebih intensif dalam memberikan informasi mengenai manfaat yang didapat dari menggunakan produknya serta harus lebih meningkatkan mutu dan kualitas produk. Kata kunci: Green Marketing, green perceived value, green trust, green repurchase intention.
PENGARUH PERTUMBUHAN PENJUALAN, UKURAN PERUSAHAAN, DAN LEVERAGE TERHADAP PROFITABILITAS PADA PERUSAHAAN FOOD AND BEVERAGE BEI I Ketut Alit Sukadana; Nyoman Triaryati
E-Jurnal Manajemen Vol 7 No 11 (2018)
Publisher : Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (177.664 KB) | DOI: 10.24843/EJMUNUD.2018.v07.i11.p16

Abstract

Profit atau laba perusahaan diperlukan untuk kepentingan hidup perusahaan untuk memperoleh profit. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh pertumbuhan penjualan, leverage, dan ukuran perusahaan terhadap profitabilitas. Penelitian ini dilakukan pada Perusahaan Food and Beverage di Bursa Efek Indonesia periode 2012-2016. Jumlah populasi sebanyak 16 perusahaan, sample pada penelitian ini sebanyak 11 perusahaan dengan metode purposive sampling. Pengumpulan data dilakukan melalui data sekunder. Teknik analisis yang dilakukan pada penelitian ini menggunakan metode regresi linier berganda dengan menggunakan variabel bebas pertumbuhan penjualan, leverage, dan ukuran perusahaan. Berdasarkan hasil analisis ditemukan bahwa variabel pertumbuhan penjualan, leverage, dan ukuran perusahaan secara simultan berpengaruh signifikan terhadap profitabilitas. Hal ini menunjukkan semakin meningkatnya nilai pertumbuhan penjualan dan ukuran perusahaan dan menurunnya nilai leverage maka profitabilitas akan semakin meningkat. Pertumbuhan penjualan secara parsial berpengaruh positif signifikan terhadap profitabilitas. Leverage secara parsial berpengaruh negatif signifikan terhadap profitabilitas. Ukuran perusahaan secara parsial berpengaruh positif tidak signifikan terhadap profitabilitas.
PERAN BRAND IMAGE MEMEDIASI PENGARUH KUALITAS PRODUK TERHADAP NIAT BELI ULANG Made Nafshya Ananda Putri; I Putu Gde Sukaatmadja
E-Jurnal Manajemen Vol 7 No 11 (2018)
Publisher : Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (235.592 KB) | DOI: 10.24843/EJMUNUD.2018.v07.i11.p07

Abstract

Niat beli ulang merupakan tindakan konsumen untuk membeli kembali suatu produk karena adanya kepuasan yang diterima setelah pembelian sebelumnya, agar konsumen merasa puas suatu perusahaan perlu memperhatikan faktor-faktor yang mempengaruhi niat untuk membeli ulang. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peran brand image memediasi pengaruh kualitas produk terhadap niat beli ulang pada sepatu merek Adidas di Kota Denpasar. Penelitian ini dilakukan di wilayah Kota Denpasar dengan menyebarkan 120 kuesioner. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah metode purposive sampling. Pengumpulan data dilakukan melalui penyebaran kuesioner secara online dan offline di lapangan. Teknik analisis yang digunakan adalah analisis jalur. Berdasarkan hasil penelitian menunjukan bahwa kualitas produk berpengaruh positif dan signifikan terhadap brand image. Kualitas produk berpengaruh positif dan signifikan terhadapniat beli ulang. Brand image berpengaruh positif dan signifikan terhadapniat beli ulang. Brand image sebagai variabel mediasi berpengaruh signifikan melalui kualitas produk terhadap niat beli ulang secara parsial. Kata Kunci: brand image, kualitas produk, niat beli ulang.
OPTIMIZATION OF PRODUCTION ON SMALL BUSINESS TERRY CHIPS IN THE NYANGLAN KAJA VILLAGE, TEMBUKU DISTRICT, BANGLI REGENCY Ni Putu Krisnadewi; Putu Yudi Setiawan
E-Jurnal Manajemen Vol 7 No 11 (2018)
Publisher : Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (235.7 KB) | DOI: 10.24843/EJMUNUD.2018.v07.i11.p08

Abstract

Optimalisasi produksi suatu perusahaan dapat diperoleh dengan cara mengatur penggunaan sumber daya perusahaan yang sifatnya terbatas. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui optimalisasi penggunaan sumber daya perusahaan untuk menghasilkan laba maksimal. Studi kasus dilakukan pada Usaha Kecil Kripik Terry di Desa Nyanglan Kaja, Kecamatan Tembuku, Kabupaten Bangli. Berdasarkan hasil analisis linear programming dengan bantuan software POM-QM, hasil produksi optimal adalah 9 sak Kripik Ladrang, 71 sak Kripik Ayam, 46 sak Kripik Bayam dan 74 sak Kripik Stick Daun Limo. Nilai break even point sebesar Rp 30.708.228,00 atau sama dengan 72 sak dalam unit. Proyeksi laba bersih jika berproduksi sesuai permintaan adalah Rp 8.293.323,00 sedangkan laba bersih jika berproduksi sesuai jumlah kombinasi produk optimal adalah Rp 11.718.143,00. Perusahaan disarankan untuk menggabungkan ketiga analisis linear programming, break even point, dan analisis biaya sebagai input bagi manajemen dalam mengambil keputusan terkait optimalisasi. Kata kunci : optimalisasi produksi, laba maksimal, kripik terry, dan linear programming
KEBUTUHAN MENCARI VARIASI MEMODERASI PENGARUH KEPUASAN PELANGGAN SMARTPHONE SAMSUNG TERHADAP NIAT BERPINDAH MEREK DI DENPASAR Rizki Rachmad Dwinanto; I Gst. A. Kt. Gd. Suasana
E-Jurnal Manajemen Vol 7 No 11 (2018)
Publisher : Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (140.443 KB) | DOI: 10.24843/EJMUNUD.2018.v07.i11.p12

Abstract

Smartphone users are now growing rapidly. Smartphone users in Indonesia are very diverse, start from children, teenagers to adults, and there are no gender and work limits. In Indonesia Samsung brand smartphones are not foreign to the public, Samsung still cement its position in the first rank of smartphone market share in Indonesia. This study aims to explain the effect of customer satisfaction on brand shifting intentions, as well as the role of the need to find variations to moderate the effect of customer satisfaction on the intention of switching brands on users of Samsung brand smartphone products in Denpasar City. This study uses non-probability sampling sampling technique with purposive sampling method, using 140 respondents who are users of Samsung brand smartphone products, and conducted in Denpasar City. This study uses data analysis techniques in the form of Moderated Regression Analysis. Based on the analysis, customer satisfaction has significant negative effect on brand switching intention. The results of this study also found that the need for variation can weaken the effect of customer satisfaction on brand switching intentions. The implications of this study are as an additional reference to further research relating to brand switching intent. On the other hand practical implications of this research is as an additional information for Samsung company to always innovate in accordance with the needs of variations from consumers. Keyword: Customer Satisfaction, Variety Seeking, Brand Switching Intention.
PENGARUH SPREAD TINGKAT SUKU BUNGA, NON PERFORMING LOAN, DAN BOPO TERHADAP PROFITABILITAS Ida I Dewa Ayu Ekadini Badung; I Putu Yadnya
E-Jurnal Manajemen Vol 7 No 11 (2018)
Publisher : Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (105.999 KB) | DOI: 10.24843/EJMUNUD.2018.v07.i11.p03

Abstract

The purpose of this study is to determine the effect of Spread Rate of Interest Rate, NPL and BOPO on Profitability of Rural Banks in Denpasar period 2014-2016. This research uses non participant observation method with the sample used as many as 19 BPR in Denpasar City. Data analysis technique used multiple linear regression analysis. The results of this study show that partially positive Spread has no significant effect on Return On Assets (ROA) on BPR in Denpasar City 2014-2016. Non Performing Loan (NPL) has a significant negative effect on ROA in BPR in Denpasar City 2014-2016. Operational Costs to Operating Income (BOPO) have a significant negative effect on ROA in BPR in Denpasar City 2014-2016. The implications of this study the higher Spread ratio will increase the ROA of banking companies. While the NPL and BOPO the higher the ratio of these variables, then the ROA of banking companies will decrease, so to improve the ROA of banking companies have to press NPL and utilize existing sources and systems. Keywords: Interest Rate Spread, NPL, BOPO, Profitability.

Page 2 of 2 | Total Record : 20


Filter by Year

2018 2018


Filter By Issues
All Issue Vol 13 No 6 (2024) Vol 13 No 5 (2024) Vol 13 No 4 (2024) Vol 13 No 3 (2024) Vol 13 No 2 (2024) Vol 13 No 1 (2024) Vol 12 No 12 (2023) Vol 12 No 11 (2023) Vol 12 No 10 (2023) Vol 12 No 9 (2023) Vol 12 No 8 (2023) Vol 12 No 7 (2023) Vol 12 No 6 (2023) Vol 12 No 5 (2023) Vol 12 No 4 (2023) Vol 12 No 3 (2023) Vol 12 No 2 (2023) Vol 12 No 1 (2023) Vol 11 No 12 (2022) Vol 11 No 11 (2022) Vol 11 No 10 (2022) Vol 11 No 9 (2022) Vol 11 No 8 (2022) Vol 11 No 7 (2022) Vol 11 No 6 (2022) Vol 11 No 5 (2022) Vol 11 No 4 (2022) Vol 11 No 3 (2022) Vol 11 No 2 (2022) Vol 11 No 1 (2022) Vol 10 No 12 (2021) Vol 10 No 11 (2021) Vol 10 No 10 (2021) Vol 10 No 9 (2021) Vol 10 No 8 (2021) Vol 10 No 7 (2021) Vol 10 No 6 (2021) Vol 10 No 5 (2021) Vol 10 No 4 (2021) Vol 10 No 3 (2021) Vol 10 No 2 (2021) Vol 10 No 1 (2021) Vol 9 No 12 (2020) Vol 9 No 11 (2020) Vol 9 No 10 (2020) Vol 9 No 9 (2020) Vol 9 No 8 (2020) Vol 9 No 7 (2020) Vol 9 No 6 (2020) Vol 9 No 5 (2020) Vol 9 No 4 (2020) Vol 9 No 3 (2020) Vol 9 No 2 (2020) Vol 9 No 1 (2020) Vol 8 No 12 (2019) Vol 8 No 11 (2019) Vol 8 No 10 (2019) Vol 8 No 9 (2019) Vol 8 No 8 (2019) Vol 8 No 7 (2019) Vol 8 No 6 (2019) Vol 8 No 5 (2019) Vol 8 No 4 (2019) Vol 8 No 3 (2019) Vol 8 No 2 (2019) Vol 8 No 1 (2019) Vol 7 No 12 (2018) Vol 7 No 11 (2018) Vol 7 No 10 (2018) Vol 7 No 9 (2018) Vol 7 No 8 (2018) Vol 7 No 7 (2018) Vol 7 No 6 (2018) Vol 7 No 5 (2018) Vol 7 No 4 (2018) Vol 7 No 3 (2018) Vol 7 No 2 (2018) Vol 7 No 1 (2018) Vol 6 No 12 (2017) Vol 6 No 11 (2017) Vol 6 No 10 (2017) Vol 6 No 9 (2017) Vol 6 No 8 (2017) Vol 6 No 7 (2017) Vol 6 No 6 (2017) Vol 6 No 5 (2017) Vol 6 No 4 (2017) Vol 6 No 3 (2017) Vol 6 No 2 (2017) Vol 6 No 1 (2017) Vol 5 No 12 (2016) Vol 5 No 11 (2016) Vol 5 No 10 (2016) Vol 5 No 9 (2016) Vol 5 No 8 (2016) Vol 5 No 7 (2016) Vol 5 No 6 (2016) Vol 5 No 5 (2016) Vol 5 No 4 (2016) Vol 5 No 3 (2016) Vol 5 No 2 (2016) Vol 5 No 1 (2016) Vol 4 No 12 (2015) Vol 4 No 11 (2015) Vol 4 No 10 (2015) Vol 4 No 9 (2015) Vol 4 No 8 (2015) Vol 4 No 7 (2015) Vol 4 No 6 (2015) Vol 4 No 5 (2015) Vol 4 No 4 (2015) Vol 4 No 3 (2015) Vol 4 No 2 (2015) Vol 4 No 1 (2015) Vol 3 No 12 (2014) Vol 3 No 11 (2014) Vol 3 No 10 (2014) Vol 3 No 9 (2014) Vol 3, No 8 (2014) Vol 3 No 8 (2014) Vol 3 No 7 (2014) Vol 3 No 6 (2014) Vol 3 No 5 (2014) Vol 3 No 4 (2014) Vol 3 No 3 (2014) Vol 3 No 2 (2014) Vol 3 No 1 (2014) Vol 2 No 12 (2013) Vol 2 No 11 (2013) Vol 2 No 10 (2013) Vol 2 No 9 (2013) Vol 2 No 8 (2013) Vol 2 No 7 (2013) Vol 2 No 6 (2013) Vol 2 No 5 (2013) Vol 2 No 4 (2013) Vol 2 No 3 (2013) Vol 2 No 2 (2013) Vol 2 No 1 (2013) Vol 1 No 2 (2012) Vol 1 No 1 (2012) More Issue