Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search

Strategi Pemberantasan Buta Aksara Berbasis Pemberdayaan Masyarakat Di Desa Klatakan Dusun Krajan Puspitasari, Yesi; Ambarsari, Ida Fitriana; Hoirotun, Hoirotun; Fitriani, Desy; Thoha, Moh; Gufron, Ali
TRANSFORMASI : JURNAL PENGABDIAN PADA MASYARAKAT Vol 4, No 1 (2024): April
Publisher : UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MATARAM

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31764/transformasi.v4i1.22189

Abstract

Tujuan buta kasara meningkatkan pengetahuan membaca , menulis  dan keterampilan fungsional meningkatkan kualitas sumber daya manusia bagi masyarakat di Desa Klatakan Dusun Karajan.. Pendekatan dalam pelaksanaan secara deskriptif kualitatif dengan subjek adalah warga masyarakat desa Metode yang digunakan oleh pengabdi melipouti; tahap persiapan, tahap sosialisasi, tahap pemberantasan, tahap pembinaan, tahap pelestarian dan dokumentasi. Hasil pelaksanaan menunjukkan bahwa program pemberantasan buta aksara secara keseluruhan berjalan secara efektif dan efisien. Peningkatan pengetahuan masyarakat baik dalam aspek membaca dan menulis. Pencapaian ini bisa dilihat pada persentase kemampuan membaca dan menulis peserta 85% atau 11 orang peserta yang sudah mampu membaca dan menulis, sedangkan persentase kemampuan menulis peserta 15% atau 2 orang masyarakat sudah mampu menulis namun masih kurang mampu membaca. persentase kehadiran masyarakat yang mengikuti buta aksara sebesar 100%. Hasil survei angket yang dibuat pengabdi, diketahui persentase sebagai berikut: Sangat puas (SP) sebesar 76.7%, Puas (P) sebesar 24,7%, Cukup Puas (CP) sebesar 7,7% dan Kurang Puas (KP) sebesar 0% hasil dari analisis angket tujuannya mengevaluasi dampak dan efektivitas. Sehingga tim pengabdi menyimpulkan masyarakat di Desa Klatakan Dusun Krajan sangat antusias mengikuti pengabdian Buta Aksara terdapat peningkatan pada masyarakat mengenal huruf, membaca dan menulis setelah diberikan pendampingan selama pelaksanaan program buta aksara oleh mahasiswa PBPMD.
Mendesain Meja Dan Kursi Ergonomi Dengan Mengacu Pada Nilai Antropometri Untuk Bagian Checking Rubber (Outsole) Di PT. Victory Chingluh Indonesia Widodo, Tri; Fardiansyah, Ismail; Gufron, Ali
Journal Industrial Manufacturing Vol 6, No 2 (2021): Journal Industrial Manufacturing
Publisher : Program Studi Teknik Industri Universitas Muhammadiyah Tangerang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31000/jim.v6i2.5007

Abstract

PT. Victory Chingluh Indonesia is a company engaged in the manufacture of sports shoes in collaboration with an American brand, namely Nike. From the results of the Nordic Body Map Questionnaire at the PPIC RH department of the checking ruber section, many workers have complaints in the muscles (musculoskeletal disorders) due to non-ergonomic workplaces as many as 20 workers or 64.5% feel pain in the high category, as many as 8 workers or 25, 8% felt pain in the moderate category, for the category of pain with very high intensity as many as 2 workers or 6.4% and 1 worker or 3.2% felt pain in the low category. From these results, it is necessary to take further action by making ergonomic designs of Working Furnitures (tables and chairs) with reference to anthropometric values. With this reference, we get a table design with a length of 133.6 cm using the 5th percentile, a table width of 66.8 cm with a 5th percentile and a table height of 63.2 and a chair design with a chair height of 41.2 cm with a 50th percentile. -, the width of the seat base is 40.5 cm with the 95th percentile, it is expected that workers who have a maximum hip width can use the chair, the length of the seat base is 37.8 cm with the 5th percentile, the height of the seat back is 54.5 cm with the 50th percentile th and the width of the seat backrest is 48.9 cm with the 95th percentile. Keywords: Ergonomics, Anthropometry, musculoskeletal disorders. Nordic body map, design
Analisis Tingkat Kerusakan Ekosistem Mangrove Akibat Aktivitas Masyarakat Kawasan Pesisir Karang-Karangan Kecamatan Bua Kabupaten Luwu Gufron, Ali; Asbar, Asbar; Danial, Danial
JURNAL ILMIAH WAHANA LAUT LESTARI (JIWaLL) Vol 2 No 1 (2024): Jurnal Ilmiah Wahana Laut Lestari
Publisher : Program Studi Ilmu Kelautan Fakuktas Ilmu Perikanan dan Kelautan Universitas Muslim Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33096/jiwall.v2i1.481

Abstract

Mangrove memiliki banyak manfaat dari berbagai perspektif ekologi, biologi dan ekonomi. Fungsi ekologi antara lain menjaga pantai stabil dan menjadi habitat burung, fungsi biologi adalah untuk membenihkan ikan, udang dan biota laut yang memakan plankton dan fungsi ekonomi adalah sebagai tempat budidaya ikan tambak, tempat rekreasi dan sumber kayu. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi jenis mangrove dan mengetahui tingkat kerusakan hutan mangrove serta pengaruh aktivitias masyarakat terhadap tingkat kerusakan mangrove di Kawasan Pesisir Karang-karangan Kecamatan Bua Kabupaten Luwu. Metode yang digunakan yaitu Metode Transek Garis dan Petak Contoh (Line Transect Plot) yang merupakan sebuah metode untuk mengambil sampel populasi dalam suatu ekosistem Metode ini menggunakan pendekatan petak contoh yang ditempatkan sepanjang garis yang ditarik melintasi wilayah ekosistem tersebut. Setiap stasiun mangrove yang berada disepanjang transek plot yang berukuran 10 m x 10 m (100m2) yang digunakan untuk mangrove kategori pohon minimal tiga petak contoh plot, letakkan petak-petak contoh (plot) secara acak berbentuk kotak dengan ukuran 5 m x 5 m (25m2) yang digunakan untuk mangrove kategori anakan.