Claim Missing Document
Check
Articles

Found 11 Documents
Search

Menumbuhkan Rasa Gotong Royong dan Interaksi Sosial Untuk Mengembangkan Umkm Desa Cibogo Kecamatan Cisauk Yeni Septian; H Rachman Suhendar; Guruh Dwi Pratama
Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat : Kreasi Mahasiswa Manajemen Vol 3, No 1 (2023): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat : Kreasi Mahasiswa Manajemen
Publisher : Unpam Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32493/kmm.v3i1.30456

Abstract

Wabah Covid-19 yang berlangsung sejak awal tahun 2019 telah memukul perekonomian, termasuk di indonesia. Sektor-sektor bisnis, terutama pariwisata dan manufaktur yang paling terkena dampak. Akibatnya terjadi pemutusan hubungan kerja (PHK) atau merumahkan pekerja untuk sementara waktu. Berdasarkan data Kementerian Ketenagakerjaan dan BPJS Ketenagakerjaan, terdapat 2,8 juta pekerja yang terkena dampak langsung akibat Covid-19. Mereka terdiri dari 1,7 juta pekerja formal dirumahkan dan 749,4 ribu di-PHK. Selain itu, terdapat 282 pekerja informal yang usahanya terganggu. Sementara Badan Perlindungan Pekerja Migran Indonesia (BP2MI) mencatat terdapat 100.094 pekerja Migran Indonesia (PMI) yang berasal dari 83 negara pulang ke tanah air dalam tiga bulan terakhir. CORE Indonesia memperkirakan tingkat pengangguran terbuka pada kuartal II-2020 mencapai 8,2% dengan skenario ringan. Sementara skenario lainnya sebesar 9,79% dalam skenario sedang dan 11,47% skenario berat. Setelah melakukan Analisa di wilayah kelurahan Pagedangan, Team dosen berusaha membantu warga khususnya di lingkungan sekitar yang Sebagian besar mengalami krisis ekonomi akibat dampak dari pandemic Covid-19, banyak warga yang tidak keluar rumah namun bingung untuk pemenuhan kebutuhan sehari hari, untuk bersosialisasi makin berkurang karena takut dan saling mencurigai teman atau tetangga yang berada di sekitar. Menumbuhkan rasa Gotong royong dan interaksi sosial sesama warga dan tidak saling mencurigai satu sama lain dan kita ikut membantu warga untuk membangun kembali perekonomian warga sekitar.