Claim Missing Document
Check
Articles

Found 30 Documents
Search

SISTEM INFORMASI E-DOSIR PESERTA PENSIUN ASURANSI (STUDI KASUS: PT ASABRI (PERSERO) CABANG PONTIANAK) Agung Sasongko
Techno Nusa Mandiri: Journal of Computing and Information Technology Vol 14 No 2 (2017): TECHNO Periode September 2017
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Pada Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (638.075 KB) | DOI: 10.33480/techno.v14i2.191

Abstract

Penelitian ini membahas rancangan sistem informasi e-dosir untuk pendataan kumpulan arsip pemegang polis asuransi pensiunan PT. ASABRI dalam media digital. Permasalahan yang terjadi yaitu pengendalian dosir peserta yang masih harus dilakukan penyesuaian antara data peserta dengan dosir secara konvensional menemukan kendala pada waktu pelayanan. Dengan menggunakan sistem informasi e-dosir, maka Pengelompokan berkas menjadi data digital yang dapat dicari kembali untuk dilihat maupun dicetak dapat meningkatkan waktu layanan kepada peserta. Pengendalian dosir baik yang ada di gudang berkas maupun dengan sistem akan dapat dilakukan, sehingga meningkatkan kinerja dari bidang tertib administrasi kerasipan. Sistem dikembangkan berbasis web agar dapat diakses dilebih satu komputer. Metode penelitian yang digunakan pada perancangan analisa deskriptif kualitatif, sedangkan metode pengembangan perangkat lunak menggunakan Software Development Life Cycle dengan model Waterfall.
Rancang Bangun Sistem Informasi Pemesanan Kue Kota Pontianak Menggunakan Metode Waterfall Deasy Purwaningtias; Deni Risdiansyah; Muhammad Sony Maulana; Agung Sasongko
Building of Informatics, Technology and Science (BITS) Vol 3 No 3 (2021): Desember 2021
Publisher : Forum Kerjasama Pendidikan Tinggi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (540.869 KB) | DOI: 10.47065/bits.v3i3.1037

Abstract

Business growth in Indonesia continues to increase, as evidenced by the many new business fields that continue to emerge. One of these business fields is the bakery business. These business actors are only carried out by large producers, traditional micro small and medium enterprises have turned out to be the biggest contributors to this type of business. It is evident from 100% of these business activists that around 60% of their businesses are carried out by traditional micro small and medium enterprises. Not a few business actors in the bakery sector run their business conventionally which has an impact on their income. Whereas the existence of information systems in the world of business and management is to serve various needs and can be the key to better management and can be a success in running the business itself. For this reason, this study aims to create a website-based cake ordering information system. The software development method used in this research is the waterfall method. This information system is built using the CodeIgniter Framework. With this system, it is hoped that it can help customers in finding information on ordering cakes easily in Pontianak City quickly and accurately
Aplikasi Pengolahan Data Panen TBS Kelapa Sawit pada PT. Jo Perdana Agri Technology Lisnawanty; Muhammad Sony Maulana; Agung Sasongko; Miji
Jurnal Sistem Informasi Vol 8 No 2 (2019): JSI Periode Agustus 2019
Publisher : LPPM STMIK ANTAR BANGSA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (484.719 KB) | DOI: 10.51998/jsi.v8i2.373

Abstract

Abstract— T. Jo Perdana Agry Technology is a company engaged in oil palm plantations that every day do processing data harvesting. Based on the results of observations that have been made, processing harvest data at PT. Jo Perdana Agry Technology has not been managed optimally where the data processing of crop processing is still done manually, causing the risk of losing data and inputting and searching data for a longer time. The purpose of this research is to discuss and design an application for harvesting data processing at PT. Jo Prime Agry Technology. This application is designed to be managed by two levels of users, namely Operations and Treasurers. Outputs produced in this data processing application include payment reports, harvest reports, shipping reports, general journals and ledgers. With this application, it is expected to facilitate the Operations and Treasurer in processing data on harvests and payments to contractors, as well as presenting outputs quickly and accurately.
Hyperparameter Tuning on Classification Algorithm with Grid Search Wahyu Nugraha; Agung Sasongko
Sistemasi: Jurnal Sistem Informasi Vol 11, No 2 (2022): Sistemasi: Jurnal Sistem Informasi
Publisher : Program Studi Sistem Informasi Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32520/stmsi.v11i2.1750

Abstract

Currently, machine learning algorithms continue to be developed to perform optimization with various methods to produce the best-performing model. In Supervised learning or classification, most of the algorithms have hyperparameters. Tuning hyperparameter is an architecture of deep learning to improve the performance of predictive models. One of the popular hyperparameter methodologies is Grid Search. Grid Search using Cross Validation provides convenience in testing each model parameter without having to do manual validation one by one. In this study, we will use a method in hyperparameter optimization, namely Grid Search. The purpose of this study is to find out the best optimization of hyperparameters against 7 machine learning classification algorithms. Validation of experimental results using the Mean Cross Validation. The experimental results show that the XGBoost model gets the best value while the Decision tree has the lowest value.
Klasifikasi Penyakit Daun Kopi Menggunakan Kombinasi Haralick, Color Histogram dan Random Forest Siti Khotimatul Wildah; Abdul Latif; Ali Mustopa; Suharyanto Suharyanto; Muhammad Sony Maulana; Agung Sasongko
JUSTIN (Jurnal Sistem dan Teknologi Informasi) Vol 11, No 1 (2023)
Publisher : Jurusan Informatika Universitas Tanjungpura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26418/justin.v11i1.60985

Abstract

Kopi merupakan spesies tanaman dengan bentuk pohon yang dijadikan sebagai bahan baku dalam pembuatan minuman-minuman kopi. Akan tetapi pada produksinya terdapat permasalahan umum yang masih sering terjadi yaitu adanya hama atau penyakit yang menyerang pada bagian daun kopi sehingga berdampak pada pertumbuhan tanaman kopi tersebut dan berakibat terjadi penurunan produksi kopi. Pengenalan penyakit dan hama pada daun kopi masih menggunakan proses manual sehingga bisa memperlambat proses deteksi serta penanganan penyakit dan hama tersebut, oleh karena itu perlunya pendeteksian otomatis sehingga dapat mendeteksi tahap awal hama dan penyakit pada daun kopi tersebut. Deteksi otomatis dapat dilakukan dengan menerapkan teknologi Computer Vision yaitu Image Classification dan metode Machine Learning. Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan metode yang dapat mengklasifikasikan penyakit dan hama pada daun kopi dengan menggunakan algoritma Machine Learning Random Forest dengan menambahkan kombinasi ekstraksi fitur Haralick dan Color Histogram. Hasil penelitian menunjukkan performa yang sangat baik dimana nilai akurasi yang diperoleh sebesar 98,86%. 
PENERAPAN APLIKASI POLLING PEMILIHAN KETUA RT SECARA ONLINE PADA PEMILIHAN UMUM (PEMILU) KETUA RT.004/RW.008 MASA BAKTI 2021-2026 KELURAHAN PARIT MAYOR KECAMATAN PONTIANAK TIMUR Reza Maulana; Sari Dewi; Muhammad Sony Maulana; Nurmalasari; Agung Sasongko
Jurnal Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Jotika Vol. 1 No. 2 (2022): Februari
Publisher : Jotika English and Education Center

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (283.43 KB) | DOI: 10.56445/jppmj.v1i2.26

Abstract

Demokrasi adalah pemerintahan suatu negara yang diselenggarakan dari rakyat, oleh rakyat, dan untuk rakyat. E-voting yaitu suatu metode pemungutan suara dan penghitungan suara dalam pemilihan umum dengan menggunakan perangkat elektronik. RT adalah suatu bentuk pemerintahan terkecil Pemilihan Ketua RT menjadi hal yang penting agar dapat menjembatani warga dan Lurah. Namun kondisi Pandemi yang melanda Indonesia masih menerapkan aturan PPKM sehingga tidak boleh berkumpul dalam massa yang banyak. Komplek Arwana Indah I memasuki wilayah RT.04/RW 008 Kelurahan Parit Mayor Kecamatan Pontianak Timur. Saat ini dalam proses pemilihan Ketua RT untuk periode 2021-2026. Untuk mempermudah proses pemilihan RT maka diterapkanlah aplikasi Polling Ketua RT secara online. Dengan adanya Sistem polling ketua RT secara online ini dapat mengurangi permasalahan berkumpulnya masa dan dapat meningkatkan peuang bagi warga memilih dimanapun berada (misalnya saat masih bertugas keluar kota atau sejenisnya), Aplikasi polling ini dibuat berbasis web dan dapat diakses secara mobile. Filter penggunaanya menggunakan NIK yang ada pada Kartu Keluarga dan hanya membolehkan 1 NIK tersebut untu mem-vote satu suara.
PEMANFAATAN MEDIA SOSIAL DAN BLOG UNTUK MEMPERLUAS JEJARING DIGITAL Deni Risdiansyah; Sari Dewi; Muhammad Sony Maulana; Agung Sasongko
Jurnal Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Jotika Vol. 2 No. 2 (2023): Februari
Publisher : Jotika English and Education Center

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (200.172 KB) | DOI: 10.56445/jppmj.v2i2.70

Abstract

Semakin majunya teknologi dan informasi yang ada pada jaman sekarang memberikan kemudahan pada masyarakat, terutama dalam pemanfaatan media sosial. Media sosial adalah medium di internet yang memungkinkan pengguna merepresentasikan dirinya maupun berinteraksi, bekerja sama, berbagi, berkomunikasi dengan pengguna lain membentuk ikatan sosial secara virtual.Tidak dapat disangkal bahwa pada saat ini sosial media telah menjadi cara baru masyarakat dalam berkomunikasi. Hal ini berdampak pada berbagai sisi kehidupan masyarakat. Kehadiran media sosial telah membawa dampak yang sangat signifikan. Media sosial menjadi salah satu hal yang harus dikuasai dan dimanfaatkan dengan baik oleh lembaga yang ingin mempublikasikan aktivitasnya. Dewasa ini banyak sekali media sosial bermunculan dengan berbagai fitur yang bisa dimanfaatkan untuk sarana berpromosi. Promosi bisa dilakukan melalui jejaring sosial yang mampu menghapus jarak dan waktu. Oleh karena itu, penggunaan media sosial yang salah satunya blog sebagai sarana promosi produk semakin gencar dilakukan. Sudah selayaknya para guru dan memanfaatkan kecanggihan teknologi untuk menarik perhatian calon siswa dan orangtuanya. Pelatihan penggunaan media sosial ini memiliki tujuan dimana banyak lembaga-lembaga belum mempunyai akun media sosial dan blog. Hal ini penting, karena aktivitas-aktivitas dan keunggulan-keunggulan lembaga tersebut perlu untuk dipublikasikan kepada orang lain. Dibutuhkan komitmen yang baik untuk mengelola sebuah lembaga dan salah satunya lewat publikasi sebuah lembaga akan dikenal khalayak ramai. Pelatihan ini bertujuan untuk melatih tenaga pengajar Pondok Pesantren Muthasim Bilah untuk menafaatkan blog dan media sosial sebagai sarana untuk mempromosikan lembaga mereka.
PENGEMBANGAN PERMAINAN EDUKASI UNTUK PENYULUHAN KESEHATAN JAJANAN PADA ANAK SEKOLAH DASAR BERBASIS MOBILE Deni Risdiansyah; Agung Sasongko; Rada Claudya Verera
Jurnal Informatika Kaputama (JIK) Vol 4 No 1 (2020): Volume 4, Nomor 1, Januari 2020
Publisher : STMIK KAPUTAMA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59697/jik.v4i1.348

Abstract

Snack is one of the food or fast food that is often encountered and liked one of them by the children. This is because the habit of snack that is very inherent, especially in elementary school children. Nutrition education should be given as early as possible by spreading messages, and information. One application of information may be a media game application. With the application of this game is expected to spread the message / information for elementary school children aged 6-12 years can better understand about the importance in choosing snacks. This game application is made using Construct 2 application with multimedia based software development method. Data collected from the questionnaire of 100 respondents in the can in 3 categories of questions with the calculation using Likert scale formula. The results of the questionnaire is the category to 1 with the application display get 88.6% Very good, the second category with the goal of getting 90.58% application is very good and in the 3rd category with ease of application get 86.25% very good.
PELATIHAN CIVIC LITERACY BAGI REMAJA DALAM BERMEDIA SOSIAL DAN MENANGGULANGI HOAX Agung Sasongko; Reza Maulana; Lady Agustin Fitriana; Mohammad Kamal Reza; Latifah
Jurnal Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Jotika Vol. 3 No. 1 (2023): Agustus
Publisher : Jotika English and Education Center

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Perkembangan IPTEK yang begitu pesat, telah membawa perubahan gaya hidup dalam membina hubungan akrab dengan orang lain. Cara berkomunikasi yang paling sering mereka gunakan adalah dengan menggunakan jejaring sosial. Pengguna internet paling banyak berasal dari kalangan profesional dan diikuti remaja yang memanfaatkan internet dan teknologi informasi untuk membantu produktivitas mereka. Remaja pengguna internet di Indonesia belum sepenuhnya mampu untuk bijak dalam bermedia sosial dan menyerap dan membagikan informasi secara menyeluruh sehingga rentan terkena Hoax. Mengingat besarnya jumlah remaja yang bermedia sosial, maka dibutuhkan civic literasi tentang bagaimana bijak menggunakan media sosial sehingga menjauhkan remaja dari berbagai masalah sebagai akibat pengunaan media sosial yang salah.
Chicken Disease Detection Based on Fases Image Using EfficientNetV2L Model Ali Mustopa; Agung Sasongko; Hendri Mahmud Nawawi; Siti Khotimatul Wildah; Sarifah Agustiani
Sistemasi: Jurnal Sistem Informasi Vol 12, No 3 (2023): Sistemasi: Jurnal Sistem Informasi
Publisher : Program Studi Sistem Informasi Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32520/stmsi.v12i3.2807

Abstract

Livestock farming requires technological innovation to increase productivity and efficiency. Chickens are a livestock animal with good market prospects. However, not all farmers understand about chicken diseases and signs of sickness. Detection of chicken diseases can be done through various methods, one of which is by looking at the shape of the chicken's feces. Images in feces can be detected using machine learning. Convolutional Neural Networks (CNN) are used to speed up disease prediction. Transfer learning is used to leverage knowledge that has been learned by previous models. In this study, we propose our own CNN architecture model and present research by building a new model to detect and classify diseases in chickens through their feces. The model training process is carried out by inputting training data and validation data, the number of epochs, and the created checkpointer object. The hyperparameter tuning stage is carried out to increase the accuracy rate of the model. The research is conducted by testing datasets obtained from the Kaggle repository which has images of coccidiosis, salmonella, Newcastle, and healthy feces. The results of the study show that our proposed model only achieves an accuracy rate of 93%, while the best accuracy rate in the study is achieved by using the EfficientNerV2L model with the RMSProp optimizer, which is 97%.