Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Innovative: Journal Of Social Science Research

The Influence Of Adaptibility And Social Media On Marketing Peformance With Brand Trust As A Moderating Variable Nova Ch. Mamuaya; Fitri Novilia; Eva Desembrianita; Efti Novita Sari; Muhammad Sabir
Innovative: Journal Of Social Science Research Vol. 4 No. 1 (2024): Innovative: Journal Of Social Science Research
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/innovative.v4i1.7976

Abstract

Peneliti meyakini kemampuan adaptasi perusahaan yang baik dan pengelolaan media sosial yang maksimal akan semakin meningkatkan kinerja pemasaran, yang pada akhirnya dapat berdampak pada meningkatnya permintaan dan angka penjualan, produk tahan lama, dan kinerja perusahaan yang berkelanjutan. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan pendekatan eksplanatori. Data dalam penelitian ini diperoleh dari metode penyebaran kuesioner kepada 150 penjual shopee yang sudah menjual produknya minimal 1 tahun dan 150 konsumen shopee yang sudah berbelanja di shopee minimal 1 tahun. Data ini bisa disebut data primer. Data yang digunakan dianalisis menggunakan alat analisis smart PLS 4.0.