Claim Missing Document
Check
Articles

Found 15 Documents
Search
Journal : JURNAL EDUCATION AND DEVELOPMENT

ANALISIS WACANA KESINAMBUNGAN TOPIK DALAM CERITA RAKYAT BISUK NI SI ANGGIAN lubis, ilham sahdi
JURNAL EDUCATION AND DEVELOPMENT Vol 1 No 2 (2016): Vol.1. No. 2. Mei 2016
Publisher : Institut Pendidikan Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (2165.022 KB)

Abstract

Penelitian ini membahas tentang kesinambungan topik antara kalimat pertama dengan kalimat berikutnya, Kesinambungan topik merupakan cara suatu topik utama dijalinkan dalam suatu urutan klausa maupun kalimat yang tersusun membentuk suatu rangkaian yang sinambung. Tulisan ini mencari hasil pengukuran setiap bentuk perangkat gramatikal, tingkat kesinambungan dan faktor keinsanan yang digunakan dalam cerita Bisuk Ni Sianggian. Penelitian ini menggunakan teori analisis wacana, dan Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif kesinambungan topik Givon
DAMPAK PENGGUNAAN AKRONIM DI KALANGAN MAHASISWA TERHADAP MASYARAKAT UMUM: KAJIAN MORFOLOGI lubis, ilham sahdi
JURNAL EDUCATION AND DEVELOPMENT Vol 7 No 1 (2017): Vol.7 No.1 Nopember 2017
Publisher : Institut Pendidikan Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1441.377 KB)

Abstract

Akronim tidak hanya berlaku pada sebuah percakapan ataupun tulisan resmi saja, tidak puladigunakan dalam institusi atau dalam bahasa-bahasa formal semata, akronim juga berlaku di kalanganmahasiswa. Akan tetapi kebanyakan dari akronim mahasiswa merupakan akronim plesetan, yaitu akronim yangdirubah dari makna aslinya ke dalam makna yang sedikit konyol untuk membuat kelucuan dalam maknanya.Tujuan dari penelitian ini diharapkan dapat menambah pengetahuan mengenai penggunaan dan bentuk-bentukakronim bahasa Indonesia. Selain itu, penelitian ini dapat mengembangkan ilmu-ilmu bahasa khususnyamengenai akronim bahasa Indonesia. Target khusus yang ingin dicapai dalam penelitian ini adalah memberikanpengetahuan tentang penggunaan akronim di kalangan mahasiswa sehingga dijadikan pengetahuan tambahanbagi penulis sebagai bahan latihan dalam mempelajari bentuk-bentuk akronim bahasa Indonesia. Selain itu, gurumenggunakan penelitian ini sebagai referensi bahan ajar dalam bab akronim bahasa Indonesia, sementara bagipeneliti lain menjadi sumber informasi mengenai akronim bahasa Indonesia dan diharapkan penelitian inimenjadi sumber ilmu pengetahuan bagi masyarakat supaya bisa mengetahui gejolak bahasa terutama akronimyang muncul di masyarakat. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan deskriptifkualitatif. Pendekatan deskriptif kualitatif adalah prosedur penelitian yang menghasilkan data deskriptif berupakata-kata tertulis atau lisan tentang sifat-sifat individu, keadaan gejala dari kelompok tertentu yang diamati.Pendekatan ini digunakan karena adanya kata-kata tertulis yang bersifat deskriptif, sehingga data dianalisis dananalisisnya berbentuk deskriptif fenomena. Dalam penelitian ini penulis berusaha mendeskripsikan akronim- akronim yang degunakan di kalangan mahasiswa semester tujuh Prodi Bahasa Inggris Sekolah Tinggi BahasaAsing Harapan Medan. Penulis menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif untuk menggambarkan keadaansaat penelitian ini dilakukan. Berdasarkan penelitian di lapangan maka diperoleh hasil penelitian data berupaakronim yang terbentuk melalui beberapa proses, akan tetapi dalam penelitian ini hanya dideskripsikan 13proses. Proses tersebut diperoleh melalui diagram yang dibuat untuk mengetahui ada berapa banyak proses yangterdapat pada akronim tersebut.
Transitivity Analysis of "sonet 12" by William Shakespeare Linguistics Studies lubis, ilham sahdi
JURNAL EDUCATION AND DEVELOPMENT Vol 5 No 3 (2017): Vol.5 No.3 April 2017
Publisher : Institut Pendidikan Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This paper entitled “Transitivity Analysis Of “Sonet 12” by William Shakespeare: Linguistics Studies. This study is also focused on revealing what kinds of processes and circumstances that the text in Sonet 12 used the transitivity system. This study was a library research. This study used a case study research design. The data was text in Sonet 12. The text was analyzed using the Halliday (1985, 1994) theory. The findings of this study show that the text found a material, verbal and behavioral process whereas the occurrences of circumstances tend to be equal.
BENTUK DAN FUNGSI TINDAK TUTUR ILOKUSI DALAM TEKS MAKKOBAR lubis, ilham sahdi
JURNAL EDUCATION AND DEVELOPMENT Vol 4 No 2 (2018): Vol. 4 No. 2 April 2018
Publisher : Institut Pendidikan Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (935.243 KB)

Abstract

This study aims to analyze the form and function of illocution speech acts used in ‘Teks Makkobar’. This study uses descriptive qualitative research. Sources of data in this study are ‘Teks Makkobar’. Data collection used in this study is referring method. Referring method has basic techniques such as tapping techniques. Furthermore, this tapping technique is followed by advanced techniques in the form of a technique called by ‘libat cakap’ and record techniques. To obtain the validity of data in the research required inspection techniques. The results of this study indicate that there are three forms of illocution speech acts contained in the ‘Teks Makkobar’, the form of speech acts include, the form of assertive, directive and expressive speech acts. There are three functions of illocution speech acts is requesting, pardoning and stating.   
ANALISIS WACANA KESINAMBUNGAN TOPIK DALAM CERITA RAKYAT BISUK NI SI ANGGIAN ilham sahdi lubis
Jurnal Education and Development Vol 1 No 2 (2016): Vol.1. No. 2. Mei 2016
Publisher : Institut Pendidikan Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (2165.022 KB) | DOI: 10.37081/ed.v1i2.243

Abstract

Penelitian ini membahas tentang kesinambungan topik antara kalimat pertama dengan kalimat berikutnya, Kesinambungan topik merupakan cara suatu topik utama dijalinkan dalam suatu urutan klausa maupun kalimat yang tersusun membentuk suatu rangkaian yang sinambung. Tulisan ini mencari hasil pengukuran setiap bentuk perangkat gramatikal, tingkat kesinambungan dan faktor keinsanan yang digunakan dalam cerita Bisuk Ni Sianggian. Penelitian ini menggunakan teori analisis wacana, dan Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif kesinambungan topik Givon
DAMPAK PENGGUNAAN AKRONIM DI KALANGAN MAHASISWA TERHADAP MASYARAKAT UMUM: KAJIAN MORFOLOGI ilham sahdi lubis
Jurnal Education and Development Vol 7 No 1 (2017): Vol.7 No.1 Nopember 2017
Publisher : Institut Pendidikan Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1441.377 KB) | DOI: 10.37081/ed.v7i1.245

Abstract

Akronim tidak hanya berlaku pada sebuah percakapan ataupun tulisan resmi saja, tidak puladigunakan dalam institusi atau dalam bahasa-bahasa formal semata, akronim juga berlaku di kalanganmahasiswa. Akan tetapi kebanyakan dari akronim mahasiswa merupakan akronim plesetan, yaitu akronim yangdirubah dari makna aslinya ke dalam makna yang sedikit konyol untuk membuat kelucuan dalam maknanya.Tujuan dari penelitian ini diharapkan dapat menambah pengetahuan mengenai penggunaan dan bentuk-bentukakronim bahasa Indonesia. Selain itu, penelitian ini dapat mengembangkan ilmu-ilmu bahasa khususnyamengenai akronim bahasa Indonesia. Target khusus yang ingin dicapai dalam penelitian ini adalah memberikanpengetahuan tentang penggunaan akronim di kalangan mahasiswa sehingga dijadikan pengetahuan tambahanbagi penulis sebagai bahan latihan dalam mempelajari bentuk-bentuk akronim bahasa Indonesia. Selain itu, gurumenggunakan penelitian ini sebagai referensi bahan ajar dalam bab akronim bahasa Indonesia, sementara bagipeneliti lain menjadi sumber informasi mengenai akronim bahasa Indonesia dan diharapkan penelitian inimenjadi sumber ilmu pengetahuan bagi masyarakat supaya bisa mengetahui gejolak bahasa terutama akronimyang muncul di masyarakat. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan deskriptifkualitatif. Pendekatan deskriptif kualitatif adalah prosedur penelitian yang menghasilkan data deskriptif berupakata-kata tertulis atau lisan tentang sifat-sifat individu, keadaan gejala dari kelompok tertentu yang diamati.Pendekatan ini digunakan karena adanya kata-kata tertulis yang bersifat deskriptif, sehingga data dianalisis dananalisisnya berbentuk deskriptif fenomena. Dalam penelitian ini penulis berusaha mendeskripsikan akronim- akronim yang degunakan di kalangan mahasiswa semester tujuh Prodi Bahasa Inggris Sekolah Tinggi BahasaAsing Harapan Medan. Penulis menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif untuk menggambarkan keadaansaat penelitian ini dilakukan. Berdasarkan penelitian di lapangan maka diperoleh hasil penelitian data berupaakronim yang terbentuk melalui beberapa proses, akan tetapi dalam penelitian ini hanya dideskripsikan 13proses. Proses tersebut diperoleh melalui diagram yang dibuat untuk mengetahui ada berapa banyak proses yangterdapat pada akronim tersebut.
Transitivity Analysis of "sonet 12" by William Shakespeare Linguistics Studies ilham sahdi lubis
Jurnal Education and Development Vol 5 No 3 (2017): Vol.5 No.3 April 2017
Publisher : Institut Pendidikan Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37081/ed.v5i3.247

Abstract

This paper entitled “Transitivity Analysis Of “Sonet 12” by William Shakespeare: Linguistics Studies. This study is also focused on revealing what kinds of processes and circumstances that the text in Sonet 12 used the transitivity system. This study was a library research. This study used a case study research design. The data was text in Sonet 12. The text was analyzed using the Halliday (1985, 1994) theory. The findings of this study show that the text found a material, verbal and behavioral process whereas the occurrences of circumstances tend to be equal.
BENTUK DAN FUNGSI TINDAK TUTUR ILOKUSI DALAM TEKS MAKKOBAR ilham sahdi lubis
Jurnal Education and Development Vol 4 No 2 (2018): Vol.4.No.2.2018
Publisher : Institut Pendidikan Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (935.243 KB) | DOI: 10.37081/ed.v4i2.370

Abstract

This study aims to analyze the form and function of illocution speech acts used in ‘Teks Makkobar’. This study uses descriptive qualitative research. Sources of data in this study are ‘Teks Makkobar’. Data collection used in this study is referring method. Referring method has basic techniques such as tapping techniques. Furthermore, this tapping technique is followed by advanced techniques in the form of a technique called by ‘libat cakap’ and record techniques. To obtain the validity of data in the research required inspection techniques. The results of this study indicate that there are three forms of illocution speech acts contained in the ‘Teks Makkobar’, the form of speech acts include, the form of assertive, directive and expressive speech acts. There are three functions of illocution speech acts is requesting, pardoning and stating.
DAMPAK PENGGUNAAN BAHASA INDONESIA DAN BAHASA ANGKOLA TERHADAP PENDIDIKAN ANAK-ANAK USIA 3-5 TAHUN ilham sahdi lubis; Anni Rahimah
Jurnal Education and Development Vol 6 No 2 (2018): Vol.6.No.2.2018
Publisher : Institut Pendidikan Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (3517.174 KB) | DOI: 10.37081/ed.v6i2.740

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk melihat dampak penggunaan bahasa Indonesia dan bahasa Angkola terhadap pendidikan anak-anak. Tujuan dari penelitian ini diharapkan dapat menambah pengetahuan mengenai dampak penggunaan bahasa angkola terhadap pendidikan anak-anak usia 3-5 tahun. Target khusus dalam penelitian ini adalah publikasi berupa satu artikel ilmiah minimal pada jurnal nasional. Hal terbeut dilakukan agar tulisan ini bisa bermanfaat kepada masyarakat umum sebagai acuan pentingnya memahami dampak penggunaan bahasa angkola terhadap anak yang terjadi dalam dunia pendidikan anak. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian kualitatif. Hasil penelitian ini menyimpulkan ada beberapa dampak yang timbul akibat penggunaan bahasa Indonesia dan bahasa Angkola dalam pendidikan anak-anak di daerah kota padangsidimpuan: 1) Dampak Positif: a) Bahasa Indonesia memiliki banyak kosakata, b) Sebagai kekayaan budaya bangsa Indonesia, c) Sebagai identitas dan ciri khas dari suatu suku dan daerah, d) Menimbulkan keakraban dalam berkomunikasi, dan d) Sebagai alat pemersatu antar budaya dan bangsa. 2) Dampak Negatif: a) Masyarakat menjadi kurang paham dalam menggunakan bahasa Indonesia yang baku karena sudah terbiasa menggunakan bahasa Angkola sebagai bahasa Daerah di kota tersebut. b) Warga negara asing yang ingin belajar bahasa Indonesia menjadi kesulitan karena terlalu banyak kosakata, dan c) Dapat menimbulkan kesalahpahaman.
KESULITAN-KESULITAN YANG DIHADAPI OLEH MAHASISWA YANG MENGAMPUH MATA KULIAH BAHASA INDONESIA DI PROGRAM STUDI BAHASA INDONESIA IPTS DALAM PENULISAN KARYA TULIS ILMIAH (KTI) Mina Syanti Lubis; Anni Rahimah; Ilham Sahdi Lubis
Jurnal Education and Development Vol 7 No 3 (2019): Vol.7.No.3.2019
Publisher : Institut Pendidikan Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (996.163 KB) | DOI: 10.37081/ed.v7i3.1228

Abstract

Penelitian ini menghasilkan sebuah daftar kesulitan dalam penulisan KTI dan upaya mengatasi permasalahan tersebut yang berguna untuk pembaca di kalangan mahasiswa supaya dapat termotivasi untuk menulis KTI dengan baik dan benar, serta untuk pedoman dalam strategi mengatasi kesulitan-kesulitan dalam penulisan KTI bagi universitas maupun dosen-dosen yang mengampuh mata kuliah menulis. Berdasarkan identifikasi masalah tersebut maka penelitian ini membatasi penggunaan sampel populasi data hanya pada mahasiswa yang mengampuh mata kuliah bahasa Indonesia di Program Studi Bahasa Indonesia IPTS. Dengan adanya beberapa identifikasi masalah, maka peneliti terfokus pada masalah yang diteliti, topik penelitian ini adalah mengenai kesulitan-kesulitan yang dihadapi oleh mahasiswa yang mengampuh mata kuliah bahasa Indonesia di Program Studi Bahasa Indonesia IPTS dalam penulisan KTI. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis kesulitan-kesulitan yang dihadapi oleh mahasiswa yang mengampuh mata kuliah bahasa Indonesia di Program Studi Bahasa Indonesia IPTS dalam penulisan KTI. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian kualitatif. Untuk mengatasi berbagai persoalan menulis yang dihadapi mahasiswa di IPTS khususnya di program studi bahasa Indonesia, nampaknya pihak kampus tidak bisa berpangku tangan. Pihak kampus mungkin saja selama ini telah berhasil secara kuantitatif memotivasi mahasiswa menulis yang digunakan untuk persyaratan menyelesaikan masa studi. Tetapi dalam kenyataannya sebagian besar karya-karya yang dikirimkan kepada dosen pembimbing ditolak karena tidak memenuhi syarat. Apabila dikaji, kegagalan mahasiswa dalam menulis karya ilmiah selama ini pada intinya berhubungan dengan aspek kualitas sebagai akibat dari ketidakmampuan menulis. Oleh karena itu untuk memecahkan persoalan tersebut maka diarahkan kepada upaya peningkatan kemampuan menulis dan kualitas karya tulis ilmiah mahasiswa IPTS khususnya di program studi bahasa Indonesia.