Claim Missing Document
Check
Articles

ANALISIS EFISIENSI LEMBAGA KEUANGAN MIKRO Susila, Ihwan
Jurnal Ekonomi Pembangunan: Kajian Masalah Ekonomi dan Pembangunan Vol 8, No 2 (2007): JEP Desember 2007
Publisher : Universitas Muhammdaiyah Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This article discuss about microfinance organizations. The research based on analysis of efficiency of Badan Kredit Desa (BKD) in Sukoharjo district in Central of Java Province. In the earlier, paper discuss about microfinance and its role in the economics development. Analysis data use Data Envelopment Analysis with three inputs and two outputs to analysis of financial performance and eight inputs and four outputs to analysis of general efficiency. This research found that from 169 BKD used as setting in this research, only 21 BKD have efficiency in finance performance and 73 BKD in general performance. In the future, microfinance organizations (BKD) need innovation especially in the system which originated in developing countries where it has successfully enabled extremely impoverished people to engage in self-employment projects that allow them to generate an income and, in many cases, begin to build wealth and exit poverty. Due to the success of microcredit, many in the traditional banking industry have begun to realize that these microcredit borrowers should more correctly be categorized as pre-bankable; thus, microcredit is increasingly gaining credibility in the mainstream finance industry and many traditional large finance organizations are contemplating microcredit projects as a source of future growth.
PENERAPAN KONSEP RELATIONSHIP MARKETING DALAM RISET PAJAK Susila, Ihwan
Benefit Volume 8 No 1 Juni 2004
Publisher : Universitas Muhammadiyah Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This paper discusses about relationship between sacrifice and motivation in taxpayer. This articlefocus in analysing the impact of sacrifice and service quality to motivation. This impact mediating byservice value. The research model based on relationship marketing. This paper offers a proposition.Sacrifice, service quality, and satisfaction have influences to tax payer motivation.
PENDEKATAN KUALITATIF UNTUK RISET PEMASARAN DAN PENGUKURAN KINERJA BISNIS Susila, Ihwan
Benefit Volume 19 No 1 Juni 2015
Publisher : Universitas Muhammadiyah Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Makalah ini bertujuan untuk membahas tentang pendekatan kualitatif untuk riset pemasaran sebagai bagian dari pengukuran kinerja bisnis di masa kini. Makalah ini membandingkan tiga pendekatan kualitatif diantaranya fenomenologi, grounded theory, dan etnografi. Ini akan bermanfaat bagi pengembangan teori dan membantu pengambilan keputusan bisnis yang efektif. Makalah ini menjunjukkan bahwa metode kualitatif sekarang dapat diterima untuk riset konsumen dan bidang yang lebih luas dari pemasaran. Makalah ini menawarkan metode penelitian dari perspektif kualitatif dan beberapa kemungkinan penerapannya dalam riset pemasaran dan pengukuran kinerja bisnis. 
Analisis Klaster dengan Value Chain Analysis : Studi Kasus pada Klaster Mebel Rotan di Surakarta Susila, Ihwan; Kussudyarsana, Kussudyarsana; Fatchurrohman, Fatchurrohman
Benefit Volume 11 No 2 Desember 2007
Publisher : Universitas Muhammadiyah Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Indonesian cluster studies has been an emerged issue in business studies. This paper studies rattan cluster industry in Surakarta by using value chain analysis proposed by Porter (1985). We use embedded case study methods in order to capture the depth of the issue. The result shows that there are two kinds of procurement in the Surakartarattan cluster, they are cash and credit with unique terms of trade. Also, this study shows that raw material is the main problem in the industry. We recommend that the Indonesian government should pay more attention to the supply of raw material in the rattanindustry.
PENGEMBANGAN PRODUK OLAHAN BERBASIS BELIMBING MANIS (Averhoa carambola L.) DI AGROWISATA KEBUN BELIMBING NGRINGINREJO KECAMATAN KALITIDU BOJONEGORO ., Muhtadi; Rauf, Rusdin; Susila, Ihwan; Dwi Priyono, Kuswaji
Proceeding SENDI_U 2017: SEMINAR NASIONAL MULTI DISIPLIN ILMU DAN CALL FOR PAPERS
Publisher : Proceeding SENDI_U

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (460.15 KB)

Abstract

Daerah agrowisata kebun belimbing Ngringinrejo kecamatan Kalitidu Bojonegoro merupakan salah satu tempat wisata yang ada di kabupaten Bojonegoro. Kebun agrowisata ini memiliki luas ± 20,4 hektar, yang dikelola oleh 80 petani, dan sangat potensial untuk dikembangkan. Kegiatan pendampingan yang dilakukan meliputi pengembangan aneka produk olahan dari belimbing manis (Averhoa carambola L.). Tujuan dari kegiatan ini adalah pengembangan potensi buah segar belimbing dan produk olahannya menjadi produk-produk yang bermanfaat dan bernilai ekonomis, yang dapat dipromosikan sebagai produk unggulan dan menjadi oleh-oleh khas agrowisata belimbing dari kabupaten Bojonegoro. Hasil kegiatan pendampingan yang telah dilakukan, dihasilkan produk olahan berupa sari buah, sirup/ madu sari buah dan egg roll dari buah belimbing yang masing-masing telah dikemas dalam tampilan kemasan yang menarik untuk dapat dipasarkan secara luas. Perbaikan proses produksi, peningkatan nilai tambah dan perbaikan tampilan kemasan dari pengembangan produk olahan dari belimbing ini, diharapkan dapat memberikan multifier effect tumbuhnya unit-unit bisnis baru, meningkatkan kesejahteraan masyarakat dan memperkuat keunggulan produk lokal khas dari kabupaten Bojonegoro. Kata kunci: Agrowisata belimbing, Ngringinrejo, produk olahan dari belimbing manis, produk khas Bojonegoro. 1. PENDAHULUAN KabupatenBojonegoromemilikiluas wilayahyaitu mencapai230.706Ha dansecaraadministratif memilikibataswilayahyaitu sebagaiberikut: Sebelah Utara : Kabupaten Tuban Sebelah Timur : Kabupaten Lamongan Sebelah Selatan : Kabupaten Madiun, Nganjuk dan Jombang Sebelah Barat : Kabupaten Ngawi dan Blora (Jawa Tengah). Sebelumtahun2011wilayahKabupatenBojonegoroterdiridari 27 kecamatan, kemudian pada tahun 2011 terjadi pemekaran 1 kecamatan baru diKabupatenBojonegoroyaituKecamatanGayamyangterdiri dari 12 desayangsebelumnyamerupakanbagian dari2 kecamatanyaituKecamatan KalitidudanNgasem. Pemekarantersebut ditetapkanberdasarkan Peraturan DaerahNo. 22Tahun2011TentangPembentukanKecamatanGayamdi KabupatenBojonegoro. Sehingga secaraadministrasiKabupatenBojonegoro saatiniterbagimenjadi28kecamatandengan419desadan11kelurahan. Produk DomestikRegionalBruto (PDRB)KabupatenBojonegoroselama kurunwaktu2008s/d2012menurut harga berlakumengalami peningkatandaritahun ketahun.Padatahun2008PDRBDenganMigas atasdasarhargaberlakusebesarRp. 13.708.107,95jutasedangkandi tahun2012meningkatmenjadiRp. 30.043.184,71juta. Tigasektoryangmenjadi penyumbang utamaPDRBKabupaten Bojonegoro tahun2012adalah sektor pertambangan danpenggalian (42,02%) disusulsektor Pertanian (19,55%) dansektorPerdagangan, HoteldanRestoran(13,62%). Sektor pertanian di kabupaten Bojonegoro memiliki potensi yang sangat besar, dan telah menjadikan Bojonegoro sebagai salah satu kabupaten Lumbung Pangan Nasional di Indonesia. Produksi padi di Bojonegoro mencapai 856 ribu ton, melebihi (surplus) dari kebut padi/tahunnya. Kabupaten Bojonegoro juga memiliki produk-produk unggulan yang khas seperti ledre pisang, rengginang singkong, belimbing manis dan salak Wedi. Pengembangan produk-produk unggulan berbasis produk/hasil pertanian lokal, seperti belimbing manis sangat menarik dan
PENDEKATAN KUALITATIF UNTUK RISET PEMASARAN DAN PENGUKURAN KINERJA BISNIS Susila, Ihwan
Benefit: Jurnal Manajemen dan Bisnis Benefit : Kumpulan Makalah Diskusi Dosen FE UMS Volume 19 No 1 Juni 2015
Publisher : Universitas Muhammadiyah Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23917/benefit.v1i1.1413

Abstract

Makalah ini bertujuan untuk membahas tentang pendekatan kualitatif untuk riset pemasaran sebagai bagian dari pengukuran kinerja bisnis di masa kini. Makalah ini membandingkan tiga pendekatan kualitatif diantaranya fenomenologi, grounded theory, dan etnografi. Ini akan bermanfaat bagi pengembangan teori dan membantu pengambilan keputusan bisnis yang efektif. Makalah ini menjunjukkan bahwa metode kualitatif sekarang dapat diterima untuk riset konsumen dan bidang yang lebih luas dari pemasaran. Makalah ini menawarkan metode penelitian dari perspektif kualitatif dan beberapa kemungkinan penerapannya dalam riset pemasaran dan pengukuran kinerja bisnis. 
Analisis Klaster dengan Value Chain Analysis : Studi Kasus pada Klaster Mebel Rotan di Surakarta Susila, Ihwan; Kussudyarsana, Kussudyarsana; Fatchurrohman, Fatchurrohman
Benefit: Jurnal Manajemen dan Bisnis Benefit : Kumpulan Makalah Diskusi Dosen FE UMS Volume 11 No 2 Desember 2007
Publisher : Universitas Muhammadiyah Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23917/benefit.v11i2.1268

Abstract

Indonesian cluster studies has been an emerged issue in business studies. This paper studies rattan cluster industry in Surakarta by using value chain analysis proposed by Porter (1985). We use embedded case study methods in order to capture the depth of the issue. The result shows that there are two kinds of procurement in the Surakartarattan cluster, they are cash and credit with unique terms of trade. Also, this study shows that raw material is the main problem in the industry. We recommend that the Indonesian government should pay more attention to the supply of raw material in the rattanindustry.
PENERAPAN KONSEP RELATIONSHIP MARKETING DALAM RISET PAJAK Susila, Ihwan
Benefit: Jurnal Manajemen dan Bisnis Benefit : Kumpulan Makalah Diskusi Dosen FE UMS Volume 8 No 1 Juni 2004
Publisher : Universitas Muhammadiyah Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23917/benefit.v8i1.1190

Abstract

This paper discusses about relationship between sacrifice and motivation in taxpayer. This articlefocus in analysing the impact of sacrifice and service quality to motivation. This impact mediating byservice value. The research model based on relationship marketing. This paper offers a proposition.Sacrifice, service quality, and satisfaction have influences to tax payer motivation.
ANALISIS EFISIENSI LEMBAGA KEUANGAN MIKRO Susila, Ihwan
Jurnal Ekonomi Pembangunan: Kajian Masalah Ekonomi dan Pembangunan Vol 8, No 2 (2007): JEP Desember 2007
Publisher : Universitas Muhammdaiyah Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23917/jep.v8i2.1043

Abstract

This article discuss about microfinance organizations. The research based on analysis of efficiency of Badan Kredit Desa (BKD) in Sukoharjo district in Central of Java Province. In the earlier, paper discuss about microfinance and its role in the economics development. Analysis data use Data Envelopment Analysis with three inputs and two outputs to analysis of financial performance and eight inputs and four outputs to analysis of general efficiency. This research found that from 169 BKD used as setting in this research, only 21 BKD have efficiency in finance performance and 73 BKD in general performance. In the future, microfinance organizations (BKD) need innovation especially in the system which originated in developing countries where it has successfully enabled extremely impoverished people to engage in self-employment projects that allow them to generate an income and, in many cases, begin to build wealth and exit poverty. Due to the success of microcredit, many in the traditional banking industry have begun to realize that these microcredit borrowers should more correctly be categorized as pre-bankable; thus, microcredit is increasingly gaining credibility in the mainstream finance industry and many traditional large finance organizations are contemplating microcredit projects as a source of future growth.
OTONOMI DAERAH: KAJIAN KESIAPAN DUNIA USAHA DAN BIROKRASI Susila, Ihwan
Jurnal Ekonomi Pembangunan: Kajian Masalah Ekonomi dan Pembangunan Vol 4, No 1 (2003) : JEP Juni 2003
Publisher : Universitas Muhammdaiyah Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23917/jep.v4i1.4013

Abstract

Decentralization is the reflection of economic and politic reformation. The politic change in developing countries in the last decade shows the tendency that local government has the authority to public service in the local society. Due to technology change and integration in the global market, it is a big demand for the government to control the politic and economic system in the country. The regional autonomy has two different effects. The regional autonomy, however gives the opportunity to their districts to grow and develop their own districts. On the contrary, the regional autonomy can be worse. This occurs due to the lack of preparation of the district to apply the policy. The key to minimize or eliminate the problem is by enhancing the quality of human resources. Preparation of business and bureaucracy to face the regional autonomy will be discussed.