Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : ANDHARUPA

Cut-Out Animation dalam Perancangan Konten Youtube Bertema Kepahlawanan Arif Sutrisno; Nur Rokhman
ANDHARUPA: Jurnal Desain Komunikasi Visual & Multimedia Vol 8, No 04 (2022): December 2022
Publisher : Dian Nuswantoro University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33633/andharupa.v8i04.7632

Abstract

AbstrakYoutube merupakan media yang baik untuk membantu anak-anak belajar tentang sejarah. Namun konten sejarah di kanal Youtube dalam bentuk masih belum banyak ditemui salah satunya karena proses pembuatan konten animasi yang cenderung sulit. Cut-out animation merupakan teknik animasi yang sederhana dalam proses produksinya sehingga penelitian ini bertujuan untuk merancang sebuah film animasi infografis dengan konten sejarah dengan pemilihan kisah Pahlawan Indonesia yaitu pangeran Diponegoro dengan menggunakan teknik cut-out animation untuk konten Youtube. Metode penelitian yang digunakan adalah MDLC (Multimedia Development Life Cycle) meliputi Concept (Topic, Data Search, Analysis, Synopsis, Script), Design (Asset Design, Storyboard), Material Collecting (Dubbing), Assembly (Animate, Input Audio, Editing), Testing (Rendering, Testing), dan Distribution (Publishing). Penelitian ini menghasilkan film animasi sejarah berjudul Diponegoro berdasarkan kisah Pangeran Diponegoro yang dibuat dengan teknik cut-out animation. Teknik cut-out animation sangat cocok untuk konten Youtube khususnya yang bertema kepahlawanan karena proses produksinya sederhana dan hasilnya menarik, singkat, lengkap, sederhana, membantu daya ingat informasi, serta mendorong penonton untuk berlangganan (subscribe). Kata Kunci: Animasi Sejarah, Cut-out animation, MDLC, Youtube AbstractYoutube is an excellent medium to help children learn about history. However, historical content on the Youtube channel in the form still needs to be widely found because the process of creating animated content tends to be complicated. Cut-out animation is a simple animation technique in the production process. This research aims to design an infographic animated film with historical content by choosing the story of an Indonesian hero, Prince Diponegoro, using cut-out animation techniques for YouTube content. The research method used is MDLC (Multimedia Development Life Cycle) covering Concept (Topic, Data Search, Analysis, Synopsis, Script), Design (Asset Design, Storyboard), Material Collecting (Dubbing), Assembly (Animate, Audio Input, Editing), Testing (Rendering, Testing), and Distribution (Publishing). This research produced a historical animated film entitled Diponegoro based on Prince Diponegoro's story, which was made using cut-out animation techniques. The cut-out animation technique is very suitable for Youtube content, especially those with heroic themes because the production process is simple. The results are interesting, short, complete, and simple, which helps information retention and encourages viewers to subscribe. Keyword: Cut-out animation, Historical Animation, MDLC, Youtube
Perancangan Aplikasi Kamus Istilah Jawa Berbasis Android sebagai Upaya Pelestarian Budaya Jawa Muljono Muljono; Nur Rokhman; Junta Zeniarja; Raden Arief Nugroho; Valentina Widya Suryaningtyas; Bayu Aryanto
ANDHARUPA: Jurnal Desain Komunikasi Visual & Multimedia Vol 9, No 04 (2023): December 2023
Publisher : Dian Nuswantoro University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33633/andharupa.v9i4.9282

Abstract

AbstrakSalah satu bahasa daerah di Indonesia yang paling beragam dan kaya kosakatanya adalah bahasa Jawa.  Namun, seringkali sulit bagi orang memahami arti istilah-istilah Jawa. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengembangkan aplikasi kamus digital istilah Jawa yang akan membantu pengguna memahami dan menggunakan istilah Jawa.  Aplikasi dikembangkan dalam penelitian ini memungkinkan akses cepat dan mudah bagi pengguna dalam mencari istilah Jawa beserta definisi, contoh penggunaan, dan informasi terkait lainnya. Aplikasi ini dilengkapi fitur-fitur tambahan seperti pengucapan audio dan fitur urun daya yang memungkinkan masyarakat dapat menambah database tetapi tetap menunggu validasi dari pengelola aplikasi.  Dalam pengembangan aplikasi kamus digital ini menggunakan metode waterfall dan metode blackbox untuk metode pengujiannya.  Penelitian ini menghasilkan aplikasi kamus digital bahasa Jawa yang bernama "Senarai Istilah Jawa" yang bertujuan untuk membantu masyarakat memahami dan menggunakan istilah Jawa dan sebagai salah satu bentuk upaya membantu pelestarian bahasa daerah di Indonesia. Kata Kunci: aplikasi android, budaya, kamus istilah Jawa, metode waterfall AbstractOne of the regional languages in Indonesia that is most diverse and rich in vocabulary is Javanese. However, it is often difficult for people to understand the meaning of Javanese terms. The aim of this research is to develop a digital dictionary application of Javanese terms that will help users understand and use Javanese terms. The application developed in this research allows users quick and easy access to search for Javanese terms along with definitions, usage examples and other related information. This application is equipped with additional features such as audio pronunciations and a crowdsourcing feature that allows people to add to the database but still wait for validation from the application manager. In developing this digital dictionary application, the waterfall method and black box method were used for testing methods. This research produces a digital Javanese dictionary application called "Senarai Istilah Jawa" which aims to help people understand and use Javanese terms and as a form of effort to help preserve regional languages in Indonesia. Keywords: android application, culture, dictionary of Javanese terms, waterfall method