Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Psikoborneo : Jurnal Ilmiah Psikologi

Characteristics of Impulsive Buying Behavior in Young Women in Simo District, Boyolali Dea Reny Novita; Ghufronudin Ghufronudin; Danang Purwanto
Psikoborneo: Jurnal Ilmiah Psikologi Vol 11, No 2 (2023): Volume 11, Issue 2, Juni 2023
Publisher : Program Studi Psikologi, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Mulawarman

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30872/psikoborneo.v11i2.11842

Abstract

Technological developments allow promotions to be carried out online through social media so that it can result in impulsive buying behavior. This study aims to determine the characteristics of impulsive buying behavior in young women in Simo District. Qualitative research with a case study approach was carried out in Simo District with informants selected by purposive sampling. Data collection techniques with observation, in-depth interviews and documentation. The validity of the data by source triangulation, then analyzed by Miles & Huberman's interactive model. The results showed that the characteristics of impulsive buying behavior of young women in Simo District included: spontaneity; strength, compulsions and intensity; Excitement and stimulation; Indifference to consequences. Existing hyperreality can have an impact on the consumptive behavior of young women because of their lifestyle. Content on social media has managed to blur real reality and pseudo reality so that genuine and fake cannot be distinguished. Thus, when shopping, young women no longer look at the function and use of goods but the results of displaying photos uploaded by the online shop, giving rise to desires in young women. Consumption is not done because of need but only the mere fulfillment of desires that appears when seeing signs through images in advertisements on social media. Thus hyperreality is formed by the existence of simulacra and images that are deliberately created then form a virtual reality.Perkembangan teknologi memungkinkan adanya promosi yang dilakukan secara online melalui media sosial sehingga dapat berakibat pada perilaku impulsive buying. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui karakteristik perilaku impulsive buying pada remaja putri di Kecamatan Simo. Penelitian kualitatif dengan pendekatan studi kasus ini dilaksanakan di Kecamatan Simo dengan informan yang dipilih dengan purposive sampling. Teknik pengumpulan data dengan observasi, wawancara mendalam dan dokumentasi. Validitas data dengan triangulasi sumber, kemudian dianalisis dengan model interaktif Miles & Huberman. Hasil penelitian menunjukkan bahwa karakteristik perilaku impulsive buying remaja putri di Kecamatan Simo meliputi: spontanitas; kekuatan, kompulsi dan intensitas; Kegairahan dan stimulasi; Ketidakpedulian akan akibat. Hiperealitas yang ada dapat berdampak pada perilaku konsumtif remaja putri karena gaya hidup yang dimiliki. Konten yang ada di media social telah berhasil mengaburkan realitas nyata dan realitas semu sehingga tidak dapat dibedakan antara asli dan palsu. Sehingga, remaja putri dalam berbelanja tidak lagi melihat pada fungsi dan kegunaan barang tetapi hasil tampilan foto yang diunggah oleh online shop, sehingga memunculkan keinginan pada remaja putri. Konsumsi dilakukan bukan karena kebutuhan tetapi hanya faktor pemenuhan keinginan semata yang muncul saat melihat tanda melalui citra dalam iklan di media sosial.  Dengan demikian hiperealitas terbentuk oleh adanya simulacra dan citra yang sengaja diciptakan kemudian membentuk realitas semu.