Claim Missing Document
Check
Articles

Found 10 Documents
Search

KONSEP PENGAMANAN VIDEO CONFERENCE DENGAN ENKRIPSI AES-GCM PADA APLIKASI ZOOM Jamaluddin Jamaluddin; Naikson Fandier Saragih; Roni Jhonson Simamora; Rimbun Siringoringo; Eviyanti Novita Purba
METHOMIKA: Jurnal Manajemen Informatika & Komputerisasi Akuntansi Vol. 4 No. 2 (2020): METHOMIKA: Jurnal Manajemen Informatika & Komputersisasi Akuntansi
Publisher : Universitas Methodist Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (697.751 KB) | DOI: 10.46880/jmika.Vol4No2.pp109-113

Abstract

The conditions of the Covid-19 pandemic, which began to plague at the end of 2019, brought about major changes to the patterns of interaction in society. Activities that have been carried out directly have begun to shift to activities carried out online. The use of technology, especially in applications for online interaction patterns such as video conferencing applications, is an alternative. The Zoom Cloud Meeting application is widely used by people who initially had doubts about its security system. By implementing end-to-end encryption with AES-256-GCM, it has been able to convince clients on the information security side to keep using the Zoom Cloud Meeting application.
Design and Development of A Mikrocontroller Lawn Car Based on Android Smartphone Sufriaty Malau; Nogar Silitonga; Alfonsus Situmorang; Naikson Fandier Saragih; Humuntal Rumapea
Login : Jurnal Teknologi Komputer Vol. 14 No. 2 (2020): Login : Jurnal Teknologi Komputer, Edition December 2020
Publisher : Sean Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

At present, the grass contains wild plants that can damage the surrounding plants. Therefore, the idea came up to design microcontroller-based lawnmowers with Android smartphones. What is certain, if the blade of the grass cutter uses a thin, hard and very sharp knife, so that the grass can be easily cut. The use of this lawn mower is controlled with an Android smartphone from the specified distance to facilitate the work of mowing grass. Android smartphone with a car connected via Bluetooth, which is included in the car via the Bluetooth module HC-05. The user manuals of the Android smartphone are sent to the microcontroller of the vehicle to be processed into a vehicle driver. The results obtained by testing this system may move across the screen of an Android smartphone in accordance with the user control.
Penerapan Metode Perbandingan Eksponensial (MPE) Dalam Menentukan Topik Skripsi, Dosen Pembimbing Beserta Dosen Pembanding Studi Kasus Fakultas Ilmu Komputer Universitas Methodist Indonesia Gideon Haloho Haloho; Samuel Manurung; Naikson Fandier Saragih
Journal of Information and Technology Vol 2 No 2 (2022): Journal of Information and Technology Unimor (JITU)
Publisher : Department of Information Technology, Universitas Timor, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (719.343 KB) | DOI: 10.32938/jitu.v2i2.2992

Abstract

The research that the author made discusses the application of the exponential comparison method (MPE) in determining thesis topics, supervisors and comparative lecturers of case studies at the Faculty of Computer Science, Indonesian Methodist University which aims to produce decisions in the selection of thesis topics, supervisors and comparison lecturers according to the criteria in Indonesian Methodist University. A decision support system (SPK) is needed that can find the student title value from each criterion that has been determined by the Indonesian Methodist University for the decision-making process. Applying the Exponential Comparison Method (MPE) using the criteria that have been determined by the campus, namely being registered as active students, having completed a minimum of 100 credits, students conducting research and compiling thesis manuscripts. The decision support system for selecting topic titles, supervisors and comparison lecturers made by the author uses the PHP programming language, and uses a MySQL database that is run on the Windows operating system
FORENSIC NETWORK ANALYSIS AND IMPLEMENTATION OF SECURITY ATTACKS ON VIRTUAL PRIVATE SERVERS Naikson saragih; Ridho Agus Wery Nanda Panjaitan; Mufria Jonatan Purba
Jurnal Sistem Informasi dan Ilmu Komputer Prima(JUSIKOM PRIMA) Vol. 6 No. 2 (2023): Jurnal Sistem Informasi dan Ilmu Komputer Prima (JUSIKOM Prima)
Publisher : Fakultas Teknologi dan Ilmu Komputer Universitas Prima Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34012/jurnalsisteminformasidanilmukomputer.v6i2.2932

Abstract

ABSTRACT-PT Kodinglab Integrasi Indonesia's Virtual Private Server (VPS) product requires good quality standards, including security. The challenge that arises is still frequent disruptions to the protection of PT Kodinglab's VPS customers, where it is difficult to identify the source of the attack. Network forensics in the form of dead forensics and live forensics using the NIST method with the stages of collection, examination, Analysis, and reporting are used to find the source of the attack. Data for dead forensics comes from snort tools, and data for live forensics comes from capture Wireshark. The collection stage involves collecting attack data from snort logs and wireshark for life forensics. While the examination dataset stages are further analyzed and mapped. Advanced check on the server via syslog snort. From the attack testing carried out to obtain information in the form of the attacker's IP address, destination IP address, date of the attack, server time, and type of attack from testing the TCP Flooding and UDP Flooding attacks, all attacks on the customer's VPS can be identified. The information obtained regarding the attacker is in the form of the date and time the attack occurred, the attacker's IP address and the victim's IP address, and the protocol used. Kata kunci : Network Forensic, Dead Forensic, Live Forensic, Virtual Private Server, DDos, TCP  Flooding, UDP Flooding.
PEMBUATAN MEDIA PEMBELAJARAN DARING PADA MASA PANDEMI COVID-19 DI SMA MASEHI GBKP BRASTAGI, KABUPATEN KARO Surianto Sitepu; Jimmy Febrynus Naibaho; Naikson Fandier Saragih; Samuel Van Basten Manurung; Indra Kelana Jaya; Alfonsus Situmorang; Imelda Sri Dumayanti; Asaziduhu Gea; Benget Rumahorbo; Marzuki Sinambela; Yolanda Yulianti Pratiwi Rumapea; Margaretha Yohanna; Harlen Gilbert Simanullang; Dandi Daniel Siregar
Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat METHABDI Vol 1 No 1 (2021): Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat METHABDI
Publisher : Universitas Methodist Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (440.638 KB) | DOI: 10.46880/methabdi.Vol1No1.pp52-56

Abstract

Learning that uses electronic services as a tool is known in general as e-learning or LMS (Learning Management System). Training on e-learning is realized in Community Service Activities (PKM) as the implementation of the Tri Dharma of Higher Education as well as sharing and contributing ideas and transferring knowledge and technology for teachers and students at SMA Masehi GBKP, Brastagi. This service activity was carried out for a day, with material on Making Online Learning Media during the COVID-19 Pandemic. The material for the activities carried out included making online learning media using Edmodo and Easy Class. The online learning media is one of the effective solutions to facilitate online teaching and learning activities for teachers and students. His presence, which is increasingly easy to find, certainly helps teachers and students stay safe studying at home, without being limited by place and time.
PELATIHAN DISAIN WEB BERBASIS CSS DAN DIGITAL MARKETING KEPADA MASYARAKAT PRA-KERJA DI KOTA MEDAN Jamaluddin Jamaluddin; Gortap Lumbantoruan; Emma R. Simarmata; Naikson F. Saragih; Yosephine N. Sembiring; Eviyanti N. Purba; Asaziduhu Gea; Junika Napitupulu; Mendarissan Aritonang; Rijois I. E. Saragih; Stevani L. Z. Simanjuntak; Lian Adriawan
Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat METHABDI Vol 1 No 2 (2021): Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat METHABDI
Publisher : Universitas Methodist Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1715.285 KB) | DOI: 10.46880/methabdi.Vol1No2.pp98-101

Abstract

The aims and objectives of this Community Service are to implement the Tridarma of Higher Education and contribute ideas and transfer technology to the pre-employment force in Medan City. As we all know that the application of information technology, especially websites, has touched all aspects of human life such as business, education, government, health, and other fields. Therefore, skilled personnel is needed in the field of web design in order to meet market needs and employment needs. This PkM activity was carried out for fifteen days with training materials on web design and digital marketing. This PkM was carried out in collaboration with partners, namely the Labor Agencies Office of Medan City and with PT. Hagatekno Mediata
PENERAPAN METODE PORT KNOCKING DAN INTRUSION DETECTION (IDS) SYSTEM PADA VIRTUAL PRIVATE SERVER (VPS) Naikson Fandier Saragih; Fajar; Indra Kelana Jaya
METHODIKA: Jurnal Teknik Informatika dan Sistem Informasi Vol. 9 No. 1 (2023): Volume 9 Nomor 1
Publisher : Universitas Methodist Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46880/mtk.v9i1.1695

Abstract

Keamanan Virtual Private Server perlu dijamin dengan menerapkan metode keamanan yang diperlukan sesuai dengan ancaman-ancaman serangan yang mungkin terjadi. Peningkatan keamanan untuk menjamin atau mengurangi resiko peluang terjadinya serangan cyber yang terjadi pada server salah satunya DDoS (Distributed Denial Of Service). Metode Port Knocking dapat mengatur buka tutup port logic dalam jaringan komputer dengan perintah knock (pengetukan) dengan menggunakan Knockd dan Intrusion Detection System menggunakan Snort yang dapat memantau lalu lintas paket jaringan. Sistem pendeteksi membaca aktivitas mencurigakan dari sistem komputer jaringan dan mendeteksi aktivitas komputer jaringan yang mungkin melakukan serangan dan selanjutnya informasi disampaikan melalui notifikasi menggunakan Bot Telegram. Ujicoba serangan sebanyak 9 kali menggunakan LOIC system 100 persen berhasil mendeteksi serangan dengan notifikasi dikirim ke telegram. Ujicoba ketukan port 21 (ftp), 22 (ssh), 23 (telnet), 80 (http) menggunakan knockd sebanyak 3 kali berhasil 100 persen dengan durasi 5 detik
Analisis Keamanan dan Implementasi Secure Code Pada Pengembangan Keamanan Websitefikom-methodist.com Menggunakan Penetration Testing dan CVSS Naikson Saragih; Theo Zebua
Jurnal Informatika Kaputama (JIK) Vol 7 No 2 (2023): Volume 7, Nomor 2, Juli 2023
Publisher : STMIK KAPUTAMA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59697/jik.v7i2.233

Abstract

Keamanan website fikom-methodist.com adalah hal yang penting sebagai Portal aplikasi administrasi data internal di Fakultas Ilmu Komputer Universitas Methodist Indonesia. Sayangnya fikom-methodist.com pernah diserang dan tercatat dalam rekam jejak pada Global Cyber Vandalism Mirror Database. Penelitian diawali dengan analisis tingkat resiko keamanan menggunakan CVSS. Berdasarkan hasil analisis dilanjutkan dengan pengujian serangan meliputi SQL Injection, Cross Site Scripting, Broken Access Control, Unrestricted File Upload (Backdooring) serta defacing. Implementasi secure code dilakukan dengan upaya perbaikan coding untuk menambal celah yang ada.Tahapaan terakhir adalah mengukur ulang dengan cvss untuk melihat kembali tingkat kerentantan setelah secure code diterapkan. Pengujian dengan CVSS didapatkan terdapat celah (Reflected XSS) dengan score 5.3 (Medium). Untuk celah BAC juga berhasil dilakukan dan dapat masuk kedalam Dashboard Admin tanpa perlu melalui autentikasi terlebih dahulu (Privilege Escalation) pada CVSS dengan score 9.3 (Critical). Celah Unrestricted File Upload, juga ditemukan dimana dapat dilakukan upload shell backdoor berekstensi “.php” melalui form input pada Dashboard Admin.Nilai CVSS score 10.0 (Critical). Akses merubah konfigurasi file database dan masuk ke dalam database dapat dilakukan. Nilai CVSS untuk upaya defacement pada halaman utama “index.php” bernilai score 10.0 (Critical). Implementasi secure code pada framework Codeigniter menggunakan fungsi escape string dan query binding. Kemudian pada Cross Site Scripting, sistem dilengkapi dengan fungsi xss clean atau html special chars. Selanjutnya pada Broken Access Control, dengan memperbaiki session management. Lalu terakhir Unrestricted File Upload sistem telah dilengkapi dengan pengecekan ekstensi file. Melalui pengujian ulang celah keamanan yang ditemukan sudah berhasil ditutup dan nilai score CVSS untuk semua celah keamanan yang telah ditutup yaitu 0.0 (None).
ANALISIS DAN IMPLEMENTASI SECURE CODE PADA PENGEMBANGAN SISTEM KEAMANAN WEBSITE FIKOM-METHODIST.COM MENGGUNAKAN PENETRATION TESTING DAN OWASP ZAP Naikson Fandier Saragih; Reinhard Tamalawe; Indra M Sarkis
Jurnal TIMES Vol 12 No 1 (2023): Jurnal Times
Publisher : STMIK TIME

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Keamanan web menjadi perhatian utama dalam era digital saat ini tidak terkecuali website fikom-methodist.com yang merupakan aplikasi untuk administrasi data internal di Fakultas Ilmu Komputer Universitas Methodist Indonesia, dimana portal ini akan terus dikembangkan sesuai kebutuhannya. Sayangnya fikom-methodist.com dalam perjalannya masih juga dapat diserang pada tahun 2022. Serangan terhadap aplikasi web menjadi ancaman yang serius bagi organisasi dan pengguna. Penetration testing metode yang dapat digunakan untuk menguji keamanan system sehingga kerentanan dalam aplikasi web dapat teridentifikasi yang selanjutnya digunakan untuk menutup celah keamanan tersebut. Penelitian diawali dengan melakukan assessment menggunakan Tools Owasp Zap untuk mendeteksi kerentanan celah CSRF. Dilanjutkan dengan ujicoba serangan pada celah CSRF dan melakukan penambalan menggunakan secure code untuk celah yang ada. Terakhir assessment ulang dilakukan untuk melihat tingkat kerentanan setelah penambalan dilakukan untuk memastikan celah CSRF tidak ada lagi. Asesment menggunakan Tools Owasp Zap pada url https.fikom-methodist.com terdapat celah kerentanan CSRF 14 celah (absence of Anti-CSRF Token) dan pada Method GET terdeteksi sebanyak 11 serta Method POST sebanyak 3 dengan risiko rrendah (Low). Ujicoba serangan pada celah CSRF dilakukan secara manual pada elemen URL website dengan teknik phising melalui form Register dengan Method POST dimana sumber code form/page diambil dari inspect element/Owasp Zap, yang selanjutnya dimanipulasi dengan menambahkan code berbahaya dengan tujuan menambah akun admin yang seolah-olah bagian dari web fikom-methodist.com. Serangan CSRF one-click, berhasil masuk ke dalam website. Selanjutnya untuk penambalan dengan secure code diimplementasikan menggunakan mekanisme verifikasi permintaan dan token keamanan pada Framework CI dengan mengaktifkan mode true pada $config['csrf_protection'] dan menerapkan fungsi kode hash pada setiap formulir untuk memastikan integritas data, mengidentifikasi file dengan unik, dan menyimpan kata sandi dalam database dalam bentuk yang tidak dapat dibaca. Tahapan terakhir dilakukan Penetration Testing ulang untuk memverifikasi efektivitasnya dalam melawan serangan CSRF. Hasil pengujian sistem berhasil melindungi aplikasi web dengan memblok serangan CSRF secara otomatis. Selanjutnya pengujian ulang dengan Owasp Zap, hanya ditemukan 2 kerentanan dengan Method Get yang dimana tidak berisiko (risk low). Dua kerentan ini bukan terkait mengolah data tetapi hanya menampilkan suatu data. Sehingga pengembangan system keamanan website fikom-methodist.com dengan secure code telah berhasil diimplementasikan.
Pengenalan Aplikasi Kahoot! Bagi Guru Dan Siswa-Siswi Pada SMA GKPI Padang Bulan Medan FGN Larosa Larosa; Surianto Sitepu; Naikson F. Saragih; Alfonsus Situmorang; Imelda Sri Dumayanti; Jimmy F. Naibaho; Samuel Manurung; Indra Kelana Jaya; Margaretha Yohanna; Benget Rumahorbo; Harlen Simanullang; Marzuki Sinambela; Veraci Silalahi
Jurnal Pengabdian Masyarakat Nauli Vol. 2 No. 1 (2023): Agustus, Jurnal Pengabdian Masyarakat Nauli
Publisher : Marcha Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

interaksi antar personal, yang mempengaruhi interaksi antara guru/pendidik dengan siswa-siswi, bersifat praktis, menarik dan mudah dibawa-bawa, sangat populer, dan banyak dipakai pada pembelajaran dengan metode Blended Learning. Salah satu aplikasi yang dimaksud adalah Kahoot!, yang sangat mudah dalam pemasangan bahkan gratis. Kahoot! mulai menyebar ke berbagai pembelajaran seperti Bahasa Indonesia, Bahasa Inggris, dan Kimia. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Kahoot! mampu tampil sebagai media permainan digital berbasis pembelajaran, di mana Kahoot! memberikan persepsi positif dalam efektivitas pembelajaran, ketertarikan dalam aktvitas pembelajaran dan motivasi dalam aktivitas pembelajaran