Claim Missing Document
Check
Articles

Found 10 Documents
Search

Pembuatan Hand Sanitizer dari Bahan Alami sebagai Langkah Pencegahan Corona Virus Disease 2019 (COVID-19) Saparuddin Saparuddin; Edi Ilimu; Alimuddin Alimuddin; Sutriani Kaliu; Miswandi Tendrita; Rahedin Suwo; Rosti Rosti
MATAPPA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 3, No 2 (2020): September
Publisher : STKIP Andi Matappa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31100/matappa.v3i2.622

Abstract

Tujuan kegiatan pengabdian ini berupa pembuatan hand sanitizer dari daun sirih dan buah jeruk nipis sebagai upaya pencegahan penularan Covid-19 di Kabupaten Kolaka. Adapun langkah-langkah pelaksanaan program pengabdian ini 1) Tahap persiapan alat dan bahan pengabdian; 2) Tahap pembuatan hand sanitizer; 3) Tahap pendistribusian hand sanitizer kepada masyarakat Kolaka secara gratis. Hasil pelaksanaannya adalah (1) Ada peningkatan kesadaran masyarakat Kolaka, dengan mengikuti protokol kesehatan terkait upaya pencegahan penularan Covid-19. (2) Tanggapan masyarakat sangat positif dengan adanya hand sanitizer yang dibagikan secara gratis dan sangat bermanfaat bagi mereka.
Pengaruh Pendekatan Pembelajaran Drill dan Bermain Terhadap Hasil Belajar Forehand Drive Permainan Tenis Meja Pada Mahasiswa Penjas USN Kolaka Rahedin Suwo; Iyan Nurdiyan Haris; Rosti Rosti; Laode Maklum Sabrin; Jumaking Jumaking; Restika Apridila Yasin
Musamus Journal of Physical Education and Sport (MJPES) Vol 3 No 02 (2021): Musamus Journal of Physical Education and Sport (MJPES)
Publisher : Program Studies of Physical Education, Faculty of Teacher Training and Education, Musamus University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35724/mjpes.v3i02.3479

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Perbandingan Pengaruh Metode Drill dan Pendekatan Bermain terhadap Forehand Drive Tenis Meja Mahasiswa Penjas USN Kolaka. Penelitian ini menggunakan metode eksperimen dengan desain “one groups pre-test-post-test design. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh mahasiswa program studi pendidikan jasmani yang berjumlah 135 Mahasiswa. Sedangkan sampelnya Angkatan 2020 dengan jumlah 34 mahasiswa. Teknik memilih sampel dari populasi yang tersedia yaitu dengan menggunakan teknik purposive sampling. Peningkatan penguasaan teknik Forehand Drive tenis meja mahasiswa Penjas USN Kolaka dapat di tingkatkan dengan menggunakan pendekatan drill maupun menggunakan pendekatan bermain. Aplikasi di lapangan belajar teknik dasar Forehand Drive menggunakan pendekatan drill lebih efektif dibandingkan dengan pendekatan bermain terhadap peningkatan penguasaan teknik Forehand Drive tenis meja mahasiswa Penjas USN Kolaka
Komparasi Motivasi dan Hasil Belajar Mahasiswa Menggunakan Model Kooperatif Tipe GI dan Tipe STAD Ayu Rahayu; Rosti Rosti; Musdalifatul Adewia
Jurnal Kiprah Vol. 10 No. 1 (2022): Jurnal Kiprah
Publisher : Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31629/kiprah.v10i1.4449

Abstract

Students must own motivation as a driver of the learning process in order to improve their learning outcomes. This study aims to compare students’ motivation and learning outcomes using the GI and STAD models. The study adopted a quasi-experimental study with a nonequivalent control group design. Given that the research population was 40 students who took education management courses, the sampling technique used was saturated sampling where all populations were used as research samples. Class A (GI model) and B (STAD model) each amounted to 20. This study used a questionnaire instrument to measure learning motivation and a description test to measure learning outcomes. Prior to the usage of the test, a trial was conducted to determine its validity and reliability. The results of the descriptive analysis obtained almost the same mean, STAD (3.27) and GI (3.01) learning motivations had a difference of 0.26, while the mean STAD (82.75) and GI (80.15) learning outcomes had a difference of 2.60. The prerequisite test, which shows motivation data and learning outcomes, are normally distributed and homogeneous. Testing the hypothesis with the Paired Sample T-Test revealed a small difference in student motivation and learning outcomes in the application of the GI and STAD models. In conclusion, it can be surmised that STAD and GI models can improve student motivation and learning outcomes. Therefore, STAD and GI models can be used in learning, especially in education management courses.
EDUKASI BAHAYA SAMPAH PLASTIK UNTUK MENINGKATKAN KESADARAN CINTA LINGKUNGAN MASYARAKAT Ayu Rahayu; Rosti Rosti; Sartika G.P; Miswandi Tendrita; Ully Hidayanti
Batoboh: Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat Vol 7, No 2 (2022): BATOBOH : JURNAL PENGABDIAN PADA MASYARAKAT
Publisher : Institut Seni Indonesia Padang Panjang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26887/bt.v7i2.3103

Abstract

Masyarakat yang memiliki pengetahuan yang minim akan bahaya dari sampah plastic akan menyebabkan pencemaran lingkungan baik di udara, darat dan air. Berdasarkan survey awal di Desa Peatoa Kecamatan Loea Kabupaten Kolaka Timur, masih banyak masyarakat yang memiliki pengetahuan rendah terkait pengelolaan sampah plastik dengan benar, kurangnya fasilitas pengangkutan sampah ke TPA serta belum pernahnya diadakan edukasi terkait bahaya sampah pelastik. Peranan stakeholder sangat dibutuhkan dalam menjawab permasalahan tersebut, sehingga kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran masyarakat untuk cinta lingkungan. Adapun aspek yang diedukasikan kepada masyarakat yaitu pengertian plastik, jenis-jenis plastik, dampak yang ditimbulkan oleh sampah plastik, upaya pengurangan sampah plastik serta memahami metode 3R (Reuse, Reduce, Recycle). Hasil pengabdian ini menunjukkan bahwa terjadi peningkatan pengetahun sebelum dilakukan edukasi dan setelah dilakukan edukasi sehingga disimpulkan bahwa kegiatan ini efektif dalam meningkatkan kesadaran masyarakat terhadap lingkungan dengan memahami bahaya sampah plastik.
Studi Cross Sectional Fundamental Movement Skills Siswa Sekolah Dasar Iyan Nurdiyan Haris; Rosti Rosti; Muhammad Zulfikar; Esni Esni
Biormatika : Jurnal ilmiah fakultas keguruan dan ilmu pendidikan Vol. 8 No. 2 (2022): Biormatika : Jurnal ilmiah fakultas keguruan dan ilmu pendidikan
Publisher : FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35569/biormatika.v8i2.1420

Abstract

Fundamental movement skills merupakan salah satu faktor yang dapat menggiring anak memiliki kebugaran yang baik serta dapat merangsang anak untuk berpartisipasi dalam berbagai macam aktivitas fisik. Penelitian ini bertujuan untuk mengungkap gambaran fundamental movement skills (lokomotor) siswa di sekolah dasar. Selain itu penelitian ini memiliki tujuan mengungkap perbedaan fundamental movement skills siswa berdasarkan jenis kelamin. Metode penelitian ini adalah metode survei dengan jenis cross-sectional. Penelitian ini dilaksanakan di Sekolah Dasar Negeri Waworaha, Kecamatan Soropia, Kabupaten Kolaka Timur. Sebanyak 63 siswa yang berusia 6-8 tahun menjadi subyek peneltian dengan rincian 33 siswa laki-laki dan 30 siswa perempuan. Teknik sampling yang digunakan adalah total sampling pada siswa kelas rendah. Instrumen fundamental movement skill digunakan untuk mengumpulkan data penelitian. Hasil penelitian menujukkan rata-rata fundamental movement skills siswa berada kategori cukup dengan presentase 40,80%. Jika ditinjau dari perspektif gender hasil penelitian ini menunjukkan tidak ada perbedaan fundamental movement skills antara siswa laki-laki dan perempuan.
HUBUNGAN KELENTURAN PERGELANGAN TANGAN DENGAN PUKULAN DROPSHOT PADA PERMAINAN BULUTANGKIS CLUB SURYA BADMINTON SCHOOL (SBS) KOLAKA Rahedin Suwo; Hasyim Habibi; La Ode Maklum Sabrin; Jumaking; Iyan Nurdiyan Haris; Rosti; La Ode Muhamad Syawal
Tadulako Journal Sport Sciences And Physical Education Vol. 10 No. 2 (2022): Desember
Publisher : Universitas Tadulako

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22487/tjsspe.v10i2.2319

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengukur correlasi antara kelenturan pergelangan tangan dengan pukulan dropshot pada permainan bulutangkis klub Surya Badminton School (SBS) Kolaka. Penelitian ini memakai pendekatan kuantitatif metode korelasi. Populasi penelitian meliputi atlet Club Surya Badminton School (SBS) Kolaka dengan jumlah 30 orang. Penarikan sampel dilakukan dengan cara total sampling. Untuk penilaian hasilnya menggunakan uji korelasi. Hasil memperlihatkan adanya korelasional yang kuat antara kelenturan pergelangan tangan dalam meningkatkan kemampuan pukulan dropshot. Artinya, semakin lentur pergelangan tangan atlet tentu semakin tinggi Teknik pukulan dropshot. Oleh sebab itu, correlasi antara kelenturan pergelangan tangan dengan peningkatan pukulan dropshot Club Surya Badminton School (SBS) kolaka erat kaitannya
Pengaruh Pendekatan Pembelajaran Drill dan Bermain Terhadap Hasil Belajar Forehand Drive Permainan Tenis Meja Pada Mahasiswa Penjas USN Kolaka Rahedin Suwo; Iyan Nurdiyan Haris; Rosti Rosti; Laode Maklum Sabrin; Jumaking Jumaking; Restika Apridila Yasin
Musamus Journal of Physical Education and Sport (MJPES) Vol 3 No 02 (2021): Musamus Journal of Physical Education and Sport (MJPES)
Publisher : Program Studies of Physical Education, Faculty of Teacher Training and Education, Musamus University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35724/mjpes.v3i02.3479

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Perbandingan Pengaruh Metode Drill dan Pendekatan Bermain terhadap Forehand Drive Tenis Meja Mahasiswa Penjas USN Kolaka. Penelitian ini menggunakan metode eksperimen dengan desain “one groups pre-test-post-test design. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh mahasiswa program studi pendidikan jasmani yang berjumlah 135 Mahasiswa. Sedangkan sampelnya Angkatan 2020 dengan jumlah 34 mahasiswa. Teknik memilih sampel dari populasi yang tersedia yaitu dengan menggunakan teknik purposive sampling. Peningkatan penguasaan teknik Forehand Drive tenis meja mahasiswa Penjas USN Kolaka dapat di tingkatkan dengan menggunakan pendekatan drill maupun menggunakan pendekatan bermain. Aplikasi di lapangan belajar teknik dasar Forehand Drive menggunakan pendekatan drill lebih efektif dibandingkan dengan pendekatan bermain terhadap peningkatan penguasaan teknik Forehand Drive tenis meja mahasiswa Penjas USN Kolaka
HUBUNGAN KEKUATAN OTOT LENGAN DAN KOORDINASI MATA TANGAN DENGAN KETEPATAN PASSING CHEST PASS BOLA BASKET SISWA SMP NEGERI 13 KOLAKA UTARA Rosti Rosti
Jurnal Pedagogik Olahraga Vol 9, No 1 (2023): Jurnal Pedagogik Olahraga
Publisher : Universitas Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24114/jpor.v9i1.46526

Abstract

Penelitian ini dimaksudkan agar dapat diketahui terkait hubungan antara variabel bebas dan variabel terikat. Yang mana variabel bebas pada penelitian ini adalah kekuatan otot lengan dan koordinasi mata tangan adapun  variabel terikatnya yaitu ketepatan passing chest pass. Jenis penelitian yang menjadi acuan dalam penelitian ini adalah jenis penelitian kuantitatif melalui metode korelasi dengan menggunakan teknik purposive sampling. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah Instrumen Tes puhs-up, lempar tangkap bola tenis dan tes memantulkan bola kedinding tembok. Analisis data menggunakan uji prasyarat dan uji hipotesis.   Skripsi ini menunjukkan bahwa: (1) Terdapat hubungan yang signifikan antara kekuatan otot lengan terhadap ketepatan passing chest pass dalam permainan bola basket pada siswa SMP 13 Kolaka Utara dengan nilai korelasi 0,538 yang masuk pada kategori tingkat hubungan yang sedang. (2) Terdapat hubungan yang signifikan antara koordinasi mata tangan terhadap ketepatan passing chest pass dalam permainan bola basket pada siswa SMPN 13 Kolaka Utara dengan nilai korelasi  0,593 yang masuk pada kategori tingkat hubungan yang sedang. (3) Terdapat hubungan yang signifikan antara kekuatan otot lengan dan koordinasi mata tangan terhadap ketepatan passing chest pass bola basket pada siswa SMPN 13 Kolaka Utara dengan nilai korelasi 0,611 yang  masuk  pada kategori tingkat hubungan yang kuat.
Seminar Parenting Untuk Meningkatkan Kesadaran Pentingnya Membentuk Karakter Anak Berbasis Religius di Era Society 5.0 Ully Hidayati; Rosti Rosti; Sri Hariati; Sartika G.P; Andi Saadillah; Ayu Rahayu
Journal Of Human And Education (JAHE) Vol. 3 No. 2 (2023): Journal Of Human And Education (JAHE)
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jh.v3i2.161

Abstract

In the current turbulent era of Society 5.0, the challenges in shaping children's character are increasingly complex. Parenting seminars are one of the media to provide understanding, strategy, and insight to parents regarding the importance of integrating religious values ​​in their children's education. This article explains how parenting seminars can influence participants' knowledge, attitudes, beliefs, implementation, and expectations regarding the formation of religious character. By describing the results of the pretest and post-test, this article illustrates the significant improvement in all of these aspects after attending the seminar. It is hoped that this article can provide insight into the important role of parenting seminars in dealing with the dynamics of children's character education in the modern era which is influenced by technological developments and the values ​​of Society 5.0. Keywords: Parenting, Character Education, Society 5
Interactive Digital Teaching Module Based on Differentiated Instruction and Its Impact on Students' Problem-Solving Skills Ayu Rahayu; Rosti Rosti
Jurnal Penelitian Pendidikan IPA Vol. 9 No. SpecialIssue (2023): UNRAM journals and research based on science education, science appl
Publisher : Postgraduate, University of Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jppipa.v9iSpecialIssue.5072

Abstract

Differentiated Instruction (DI) is a solution offered in the Merdeka Belajar curriculum, where students study chemistry material according to their abilities, what they like, and their individual needs so that they are not frustrated and feel like they have failed in their learning experience. This study aims to develop interactive digital teaching modules based on Differentiated Instruction (DI) that meet valid, practical, and effective criteria for problem-solving abilities. This research is development research based on the ADDIE model with stages: analysis, design, development, implementation, and evaluation. The trial sample was class X students of SMAN 1 Latambaga. The results showed validity with a value of 2.59, Practical with a value of 3.31 on teacher activity and a weight of 3.41 on student activity. Effective with good student response 74%. Problem-solving ability increases with a test score gain of 0.32 in the medium category. It is concluded that the interactive digital teaching module based on Differentiated Instruction (DI) can be used in the learning process because it begins with a diagnostic assessment so that learning is by students' abilities and learning styles