Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Pengabdian Kreatif Cemerlang Indonesia

Optimalisasi E-Commerce dalam Peningkatan Pendapatan Pelaku UMKM Rahma Yulita; Destari Simanjuntak; Safrizal Safrizal
Jurnal Pengabdian Kreatif Cemerlang Indonesia Vol 2 No 1 (2023): Periode Mei
Publisher : Yayasan Kreatif Cemerlang Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (370.04 KB)

Abstract

Tujuan dari kegiatan pengabdian yang dilakukan dalam rangka optimalisasi e-commerce untuk peningkatan pendapatan pelaka UMKM. Melihat kondisi saat ini banyak dari pelaku usaha khususnya Mikro Kecil Mengah yang berfocus pada strategi tradional, mengingat masih rendahnya pengetahuan atas penggunaan platform bisnis yang tersedia secara gratis, serta rendahnya kualitas dari sumber daya tenaga kerja yang dimiliki. Pengabdian ini dilaksanakan di D’houseware Pekanbaru yang berlokasi di Jl. Arifin Ahmad Pekanbaru.  Metode yang digunakan dalam pengdian ini dimulai dari persiapan, pelaksanaan, dan evaluasi. Pada kegiatan pengabdian ini juga dilakukan dengan metode ceramah, diskusi serta pendampingan pelaku usaha UMKM. Hasil pengabdian menunjukan bahwasanya optimalisasi e-commerce dalam peningkatan pendapatan telah dilakukan dengan pendampingan dalam pemanfaatan platform e-commerce, serta peningkatan manajemen proses recrutmen tenaga kerja.