Claim Missing Document
Check
Articles

Found 4 Documents
Search
Journal : Jurnal Indonesia Mengabdi

Pembinaan Menghafal Juz 30 Menggunakan Metode Yanbu’a di Lembaga Pendidikan Al-Qur’an Darul Mujawwidin Desa Harjomulyo Jaya OKU Timur Nor Kholidin; Ahmad Taufiq Yuliantoro; Supangat Supangat; Ratih Purnama Pertiwi
Jurnal Indonesia Mengabdi Vol. 4 No. 1 (2022): June Edition
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) STKIP Nurul Huda

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30599/jimi.v4i1.1617

Abstract

Permasalahan yang sering muncul dalam program menghafal Al-Qur’an bagi anak-anak antara lain peserta didik tidak lancar hafalannya, tidak fasih membaca Al-Qur’an dan tidak bisa menulis arab sesuai kaidah. Faktor yang mempengaruhi keberhasilan dalam program menghafal Al-Qur’an antara lain faktor intern peserta didik, faktor kompetensi guru dan metode yang digunakan. Metode Yanbu’a adalah suatu metode yang dirancang untuk membimbing peserta didik dalam membaca, menulis dan menghafalkan Al-Qur’an. Kegiatan pengabdian ini menggunakan metode ceramah, tanya jawab dan diskusi. Alur kegiatan meliputi persiapan, penyampaian materi dan evaluasi. Hasil dari kegiatan pengabdian ini telah dapat menjawab tujuan awal pengabdian yaitu memberikan edukasi tentang metode Yanbu’a. Guru dapat memahami tentang kurikulum Yanbu’a, cara mengajar Yanbu’a dan perangkat pembelajaran Yanbu’a.
Pendampingan Penerapan Metode Tuntas Dalam Menghafal Juz Amma di Rumah Tahfizh Al-Muayyad Gumawang Nor Kholidin
Jurnal Indonesia Mengabdi Vol. 2 No. 2 (2020): December Edition
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) STKIP Nurul Huda

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30599/jimi.v2i2.1663

Abstract

Common problems that often arise in the program to memorize the Qur'an for children include children who memorize but cannot read or can memorize but cannot write. Factors that influence the success of the program to memorize the Qur'an include internal factors of students and external factors such as teacher competence and methods used. Complete method is a method that combines the ability to read, write and memorize the Qur'an. The flow of this service activity is socialization, training, mentoring and evaluation. The results of this service activity have been able to answer the initial goal of service, namely providing education about the Complete method and improving students' reading, writing and memorizing competencies
Pendampingan Bimbingan Belajar Siswa MI di Desa Sumber Sari Sri Enggar Kencana Dewi; Eli Rotama; Ratih Purnama Pertiwi; Nesi Anti Andini; Nor Kholidin; Resti Septikasari; Tri Ratna Dewi
Jurnal Indonesia Mengabdi Vol. 4 No. 2 (2022): December Edition
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) STKIP Nurul Huda

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30599/jimi.v4i2.2034

Abstract

The current condition is that the community  wants each of their children to pursue formal school education to graduate with maximum grades so they can continue on to a higher school level. Various kinds of efforts are made for their children to be able to understand the learning that takes them at school. If you want to increase students' understanding of their learning, many of them enroll their children in non-formal education, namely tutoring institutions. The method used directly provides assistance to students at the SD / MI level. The implementation of this tutoring includes motivating students, which is done by providing games or ice breaking before or after tutoring, providing an explanation of the subject matter if there are students who do not understand at school and the third is by providing homework services provided by the school. , so that students can better understand in doing homework given by the father or mother of the teacher thus students will be greatly assisted if they experience difficulties in their learning.
Pelatihan Penggunaan Aplikasi Quizizz sebagai Media Evaluasi Pembelajaran Digital Bagi Mahasiswa Dyah Pravitasari; Nor Kholidin; Sri Enggar Kencana Dewi; Resti Septikasari; Tri Ratna Dewi; Ratih Purnama Pertiwi
Jurnal Indonesia Mengabdi Vol. 5 No. 1 (2023): June Edition
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) STKIP Nurul Huda

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30599/jimi.v5i1.2216

Abstract

Perkembangan teknologi dan komunikasi di era globalisasi saat ini sangat cepat. Sehingga dibutuhkan sebuah kemampuan yang dapat menunjang seseorang dalam menggunakan dan mengoperasikan perangkat digital secara efektif, percaya diri dan aman. Kemampuan literasi digital seseorang bisa dimanfaatkan dalam bebagai bidang, termasuk dalam bidang Pendidikan. Pelatihan ini bertujuan untuk membekali mahasiswa sebagai calon pendidik dengan berbagai aplikasi digital terkini. Salah satunya aplikasi Quizizz guna sebagai media evaluasi pembelajaran digital. Metode yang digunakan yaitu perencanaan, pemaparan materi, praktik Quizizz dan Focus Group Discussion. Hasil pelatihan ini menunjukkan bahwa mahasiswa merasa puas karena telah diberikan pengetahuan baru tentang penggunaan aplikasi Quizizz sebagai media evaluasi pembelajaran digital. Mereka juga mengungkapkan bahwa apabila mereka nanti menjadi guru akan mengimplementasikan aplikasi Quizizz ini.