Claim Missing Document
Check
Articles

Found 12 Documents
Search

PENGARUH INTENSITAS TERPAAN IKLAN BELANJA ONLINE TERHADAP PERILAKU KONSUMTIF PELAJAR Rizki Budhi Suhara
SOSFILKOM : Jurnal Sosial, Filsafat dan Komunikasi Vol 11 No 01 (2017): Volume 11 Nomor 01 Januari-Juni 2017
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) - Universitas Muhammadiyah Cirebon

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32534/jsfk.v11i01.1438

Abstract

Dalam mengakses belanja online sekarang sangat mudah bisa melalui Lazada.co.id, Bukalapak.com, dan media sosial facebook.com, untuk itu lebih memudahkan bagi remaja terutama pelajar atau siswa untuk mengakses dan melakukan belanja online. Sajian iklan belanja online yang atraktif dengan kreasi pesan yang menarik, mampu membujuk kaum remaja dengan sempurna. Dampak dari itu semua adalah munculnya perilaku konsumtif di kalangan remaja. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana pengaruh intensitas terpaan iklan belanja online terhadap perilaku konsumtif, untuk mengtahui bagaimana perubahan perilaku konsumtif dalam belanja online dan seberapa besar pengaruh intensitas terpaan iklan belanja online terhadap perilaku konsumtif. Penelitian ini menggunakan deskriptif kuantitatif dengan metode survai, metode survai adalah metode riset yang menggunakan kuesioner sebagai instrumen pengumpulan datanya, tujuannya untuk memperoleh informasi tentang sejumlah responden yang dianggap mewakili populasi tertentu. Sedangkan teknik pengumpulan datanya menggunakan kuesioner dan observasi. Penelitian ini menggunakan teori CMC (computer mediated communication) Sebagai salah satu media komunikasi. Untuk mengidentifikasi khalayak penulis menggunakan konsep karakteristik individu merupakan faktor internal yang mempengaruhi perilaku yaitu motivasi, keterlibatan, sikap, kepribadian, dan gaya hidup dengan pengukuran menggunakan konsep individual differences. Adapun hipotesisnya adalah terdapat pengaruh intensitas terpaan iklan belanja online terhadap perilaku konsumtif siswa-siswi kelas XI SMAN 1 Gegesik Kabupaten Cirebon.Kesimpulan berdasarkan hasil penelitian pengaruh intensitas terpaan iklan belanja online terdapat pengaruh positif terhadap perilaku konsumtif yang diakibatkan variabel motivasi, keterlibatan, sikap, kepribadian, dan gaya hidup sebesar 20,19 dan perubahan perilaku konsumtif saat intensitas terpaan iklan belanja online sebesar 65,45 serta pada pengujian uji koefisien determinasi menunjukan bahwa pengaruh intensitas terpaan iklan belanja online berpengaruh sebesar 13,46 terhadap perilaku konsumtif, sedangkan sisanya 86,54 yang dipengaruhi oleh faktor external yaitu kelompok sosial, keluarga, kebudayaan, dan status sosial.
RESPON MILENIAL TERHADAP KEBIJAKAN KOMUNIKASI PUBLIK PEMERINTAH MENGENAI KEBIJAKAN OMNIBUS LAW Rizki Hidayat; Rizki Budhi Suhara
SOSFILKOM : Jurnal Sosial, Filsafat dan Komunikasi Vol 15 No 01 (2021): Volume 15 No 01 Januari-Juni 2021
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) - Universitas Muhammadiyah Cirebon

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32534/jsfk.v15i01.1981

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan respon milenial terhadap komunikasi publik pemerintah mengenai kebijakan Omnibus Law. Salah satu fungsi komunikasi publik adalah membentuk dan meningkatkan citra (Goldhaber, 1993). Dalam proses pembentukan tersebut tentu diperlukan pemahaman informasi yang efektif dan benar sehingga apa yang disampaikan oleh komunikator bisa sama persepsinya dengan komunikan atau khalayak. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif kepada 300 orang mahasiswa yang tersebar di Provinsi DKI Jakarta untuk melihat seberapa besar pengaruh komunikasi publik pemerintah mengenai kebijakan Omnibus Law. Teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner. Analisis dan pengolahan data menggunakan SPSS. Hasil penelitian menunjukkan bahwa respon milenial terhadap komunikasi publik pemerintah mengenai kebijakan Omnibus Law paling tinggi adalah perhatian atau attention dan paling rendah adalah di pengambilan keputusan atau decision. Kesimpulan penelitian ini adalah komunikasi publik pemerintah harus dimaksimalkan sehingga semua aspek dalam komunikasi publik tersampaikan dengan baik dan efektif.
PERSEPSI PENONTON PEREMPUAN TENTANG KARAKTER ROMANTIS FILM DILAN 1990 Mukhammad Syafi’ul Umam; Ririn Risnawati; Rizki Budhi Suhara; Lisna Novita
JIKE: Jurnal Ilmu Komunikasi Efek Vol 4 No 01 (2020): DESEMBER
Publisher : Prodi Ilmu Komunikasi, FISIP, Universitas Muhammadiyah Cirebon

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32534/jike.v4i01.2433

Abstract

This study aims to determine how the female audience's perception of the romantic character of the 1990 film Dilan. This research is a qualitative research using qualitative descriptive method. Data collection techniques used in this study are observation, interview and documentation techniques. The results of this study indicate that the romantic character of the Dilan 1990 film teaches about a good relationship must be brave to be different and romantic, giving the perception that the relationship must be lived uniquely so that a harmonious relationship can be established, the relationship must have firmness, especially for a man who must make the right decision and have to be romantic towards the partner, the relationship must be sincere, and increase friends to hang out and there must be a humorous attitude, the relationship does not have to be luxurious and there must be proof by real action and love there must be a sense of comfort, trust and support . The informants have provided different information about the perception of the Dilan 1990 film and they have learned a lot from the 1990 Dilan film about the importance of trust, support and comfort. Keywords: Perception, Audience, Women, Romantic Characters, Dilan 1990 Movie
JURNALIS PEREMPUAN DALAM MEDIA MASSA (Kajian Teori Strukturasi) rizki budhi suhara
JURNAL SIGNAL Vol 3, No 2 (2015): JURNAL SIGNAL
Publisher : Universitas Swadaya Gunung Djati

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (319.301 KB) | DOI: 10.33603/signal.v3i2.644

Abstract

Perempuan tidak bisa dilepaskan dari semangat gerakan feminisme yang diawali oleh persepsi perihal ketimpangan posisi perempuan dibandingkan posisi pria di masyarakat. Ketentuan dalam mengatur relasi pekerja pria dan wanita berdasarkan pembagian kerja secara seksual dengan memposisikan peran gender pria sebagai kepala keluarga yang berugas mencari nafkah bagi keluarganya dan wanita sebagai anggota keluarga dengan tugas mengurusi semua urusan rumah tangga. Strukturasi sebagai proses dimana struktur sosial saling ditegakkan oleh para agen sosial, dimana masing-masing bagian dari struktur melayani  satu  sama  lain. Teori strukturasi menjelaskan keberadaan sebuah masyarakat dengan sistem sosial yang berlaku di dalamnya, termasuk munculnya struktur dominasi yang disebabkan adanya distribusi asimetris pada sumber daya yang ada. Jurnalis perempuan merupakan individu yang melakukan pekerjaan jurnalisme dalam suatu media massa. Citra gender yang muncul pada jurnalis-jurnalis perempuan media massa dalam realitas kehidupan sosialnya di dalam kelembagaan pers. Secara struktural arus karir dan kedudukan serta peran jurnalis perempuan menjadi marjinal dalam struktur organisasi kerja redaksional pers. Dalam produk media, perempuan dicitrakan untuk menjadi pihak yang kalah atau selalu harus melayani dan memenuhi kebutuhan laki-laki  dalam relasi.  Kata Kunci: Media, media massa, strukturasi, jurnalis, gender, perempuan
STRATEGI PEMENANGAN TIM SUKSES DALAM PEMILIHAN KEPALA DESA KARANGWANGI KEC. KARANGWARENG KAB. CIREBON 2019-2024 Rizki Budhi Suhara; Hedi Eka Kamaludin
JURNAL SIGNAL Vol 9, No 2 (2021): JURNAL SIGNAL
Publisher : Universitas Swadaya Gunung Djati

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (170.934 KB) | DOI: 10.33603/signal.v9i2.3555

Abstract

Demokrasi asli desa dicerminkan oleh kehidupan masyarakatnya yang gotong-royong dan serta pengambilan keputusan tentang persoalan masyarakat diselesaikan dengan musyawarah. Demokrasi tradisional digambarkan dengan pola-pola musyawarah dalam pengembilan keputusan dan gotong-royong dalam pelaksanaan keputusan tersebut, dan didalam masyarakatnya terdapat ikatan yang kuat antara warga yang satu dengan warga masyrakat yang lain. Tujuan penelitiannya untuk mengetahui strategi politik dan strategi komunikasi yang dilakukan oleh tim sukses untuk memenangkan calon kepala Desa. Penelitian ini menggunakan pendekatan deskripstif kualitatif. Sebagai hasil penelitian yang telah dilakukan yakni dalam penerapan strategi politik terdapat cara ofensif dan defensif yang dilakukan oleh tim sukses dan strategi komunikasi yang terdiri dari adanya komunikator, pesan, media dan khalayak. Simpulannya adalah dalam melakukan strategi pemenangan pemilihan calon Kepala Desa dengan menggunakan stategi politik dan strategi komunikasi yang secara rutin dilakukan serta didukung dengan adanya alat komunikasi yang berbasis digital. Sebagai saran bahwa diharapkan penelitian ini akan menambah khasanah baru dan menjadi pelengkap wawasan pengetahuan penelitian sebelumnya dan di masa mendatang.Kata Kunci: Strategi Pemenangan, Tim Sukses, Kepala Desa, Desa
PROSES KEGIATAN KOMUNIKASI PENYULUHAN TENTANG PENYALAHGUNAAN NARKOBA Mochammad Firman; Rizki Budhi Suhara
Swadaya: Indonesian Journal of Community Empowerment Vol 3 No 01 (2021): April 2021
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) - Universitas Muhammadiyah Cirebon

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32534/swa.v3i01.3164

Abstract

Menghadapi era globalisasi yang semakin nyata di depan, tentulah kita menyadari bahwapembangunan dan pemberdayaan sumber daya manusia sangatlah diperlukan. Sumberdaya manusia yang kreatif, berdaya saing dan mampu beradaptasi akan mampu membawanegara ini terus bertahan dalam dunia yang tanpa batas.Salah satu tugas dari seksi P2M yakni menyampaikan informasi terkait narkoba sertabahaya dari penyalahgunaannya. Dalam proses penyampaian informasi salah satu carayang digunakan yakni melalui proses komunikasi tatap muka atau sering disebut senagaipola komunikasi antar persona dimana komunikasi ini menekankan pada komunikasiorganisasi yang sasaran komunikasinya adalah publik atau khalayak. Seksi Pencegahandan Pemberdayaan Masyarakat (P2M) BNN Kota Cirebon mempunyai peran kepadapublik dalam penyebaran informasi terkait narkoba dan bahaya penyalahgunaanya yangbertujuan untuk mencegah masyarakat menyalahgunakan narkoba. Dalam prosespelaksanaannya memiliki dua cara yaitu melalui penyuluhan secara langsung dan melaluimedia. Penyuluhan secara langsung dilakukan kepada beberapa lembaga dan instansiseperti perguruan tinggi dan desa-desa atau kelurahan serta masyarakat lainnya,denganmenggunakan komunikasi antar persona proses penyampaian informasi dinilai akan lebihefektif juga lebih tepat sasaran.Kata Kunci : Komunikasi, Narkoba, BNN
Penggunaan Media Digital Marketing Sebagai Media Promosi Pada Akun @hijup.com (Studi Etnografi Virtual Pada Akun Instargam Khoerunnisa Khoerunnisa; Ida Ri'aeni; Rizki Budhi Suhara
JIKA (Jurnal Ilmu Komunikasi Andalan) Vol. 4 No. `1 (2021): Vol 4. No. 1 (2021)
Publisher : Universitas Majalengka

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

With the advent of the internet, the development of marketing to a new level, marketing through the internet is called digital marketing. This study discusses the digital marketing media strategy carried out by HijUp.com. HijUp.com is a fashion e-commerce company that is successful in gaining sales. This study aims to explain how the analysis of Hijup.com's digital marketing media strategy is centered on Instagram social media. In this research approach, the author uses a virtual ethnography study which is widely used in online research. The research subject is focused on examining the experiences of users of the snapgram feature. The technique that will be used in selecting informants or subjects will be chosen purposively based on their activities that can explore and articulate their experiences consciously, which are used as key informants or main data sources or Creswell calls them participants. Data collection was obtained from key informants or main data sources as participants through online interviews. The data obtained are arranged in one unit and then categorized and coding is carried out. Based on the results of Hijup.com's research, it involves digital roles starting from the marketing mix and using concepts in the form of visuals, designs and captions. and digital marketing in almost all marketing and sales activities HijUp.com markets its products online by optimizing digital marketing tools in an integrated manner. The use of digital media really helps HijUp.com in carrying out its marketing functions efficiently and effectively.
Representasi Perempuan Berhijab Dalam Iklan Televisi (Analisis Semiotika pada Iklan Rejoice 3 In 1 Versi Hijabisa dan Sariayu Hijab Care Series Versi Bebas Berhijab) Sri Rahayu; Ida Ri'aeni; Rizki Budhi Suhara
JIKA (Jurnal Ilmu Komunikasi Andalan) Vol. 4 No. `1 (2021): Vol 4. No. 1 (2021)
Publisher : Universitas Majalengka

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Every advertisement have a message, including advertisement for Rejoice 3 In 1 Hijabisa version and Sariayu Hijab Care Series Hijab Free version. Two messages that are interconnected and interpreted as a sign who interpret and present concepts and ideas or feelings in such a way which allows one to read and interpret the meaning. Advertisements that both promote a product for women, especially muslimah with hijab, not only to strengthen the product but there is an interesting message especially about hijab women (muslimah). The purpose of the study was to find out the representation of hijab women in the denotation, connotation and. This study uses qualitative method with Roland Barthes's semiotic analysis. Barthes divides the process of tagging order, namely denotation, connotation and myth. This research resulted in research findings on the two advertisements which model activities, settings, interesting ways, jingles and narratives and other properties presented in both advertisements.
Strategi Komunikasi Foodgram dalam Konten Review Kuliner Di Instagram TV Firmansyah Firmansyah; Ida Ri'aeni; Rizki Budhi Suhara
JIKA (Jurnal Ilmu Komunikasi Andalan) Vol. 4 No. `1 (2021): Vol 4. No. 1 (2021)
Publisher : Universitas Majalengka

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The Instagram account @kulinercirebon is one of the foodgrams that presents various kinds of culinary information which is quite famous among Cirebon culinary hunters, many people use it to find recommendations for places to sell food or drinks in Cirebon with a number of followers reaching 163,000 Instagram users (March 2021) targeting viewers from among the people of Cirebon and tourists from outside Cirebon who are looking for a culinary place for food and drinks. Communication strategies are very important for the development of culinary review video content on Instagram social media, the strategies used in content are used to attract the number of followers and viewers. This research is qualitative which aims to analyze using Harold D. Lasswell's communication theory and use swot analysis to analyze the strengths, weaknesses, opportunities, and threats in the communication strategy used by the @kulinercirebon instagram account.The data collection method that the author uses in this study is the interview method as the main method, while other methods that support to complete this research use the method of observation and documentation.The conclusion in this study is that the role of the @kulinercirebon instagram account is as a medium for disseminating information about recommendations for culinary places to communicants to increase sales of companies or culinary business actors who have collaborated to advertise through the @kulinercirebon instagram account. In formulating a strategy, it is quite interesting so that the contents in the Instagram content can be easily understood by the audience so that it can influence the attitude of the audience who are interested in visiting and trying the culinary that he has recommended. In promoting culinary places in culinary review video content using Instagram TV, because Instagram TV is considered more effective in showing videos because in its use it is better and maximal.
Pengaruh Iklim Komunikasi Organisasi Terhadap Kohesivitas Kelompok Karang Taruna Tunas Jaya: (Studi Deskriptif Kuantitatif di Desa Mekar Jaya, Ciawi Gebang Kuningan) Rizki Budhi Suhara; Yusuf Supari
IQTIDA : Journal of Da'wah and Communication Vol. 1 No. 02 (2021)
Publisher : Faculty of Ushuluddin and Dakwah, UIN K.H. Abdurrahman Wahid Pekalongan, Central Java, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (305.848 KB) | DOI: 10.28918/iqtida.v1i02.4568

Abstract

The presence of youth organizations in the community of Mekar Jaya Ciawi Gebang Village has shown its positive role, but it is not yet maximized. The core management of the youth organization has made improvements and changes to the structure to maximize the roles and functions of members to be more active and show good communication so that they can foster a sense of togetherness and cohesion among other members. This study has the following objectives: 1) to find out how the influence of organizational communication climate on Karang Taruna Tunas Jaya, 2) to find out how the influence of group cohesiveness on Karang Taruna Tunas Jaya, 3) to find out how much influence organizational communication climate has on group cohesiveness Karang Taruna Tunas Jaya. The research methodology used is descriptive quantitative with survey method. The population of this study amounted to 60 people using census sampling technique. The research data processing technique uses descriptive inferential statistics, namely the average score value to calculate the value of the frequency distribution, while to calculate the correlation using Spearman rank correlation statistics, one-way hypothesis testing with t-test and determinant coefficients. The results of this study are: 1) the influence of organizational communication climate on Karang Taruna Tunas Jaya is classified as good, the results show an average value of 47.3 where the value after entering the range of 40.8 - 50.4 so that it is declared good, 2) the effect of cohesiveness group at Karang Taruna Tunas Jaya is good where the results of the study show an average value of 63.51. This value is included in the interval table in the range of 54.4 - 67.2 so that it can be declared good, 3) the value of the influence of the organizational communication climate on group cohesiveness is 0.376 or 14.1% while the remaining 85.9% is influenced by other factors that are not discussed in this study.