Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Justek : Jurnal Sains Dan Teknologi

Analisis Pengiriman Data Sensor dengan Jaringan Wireless Meggunakan Metode Quality of Service (QoS) Indra Sari Kusuma Wardhana; Bheta Agus Wardjiono
Justek : Jurnal Sains dan Teknologi Vol 5, No 2 (2022): November
Publisher : Unversitas Muhammadiyah Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31764/justek.v%vi%i.11869

Abstract

Abstract:  Hydroponic plants are currently being cultivated, but on a large scale, the Internet of Things approach to hydroponic plant management systems can support and get optimal results. The existing management uses the GSM network to send sensor data to the web database and on some locations that are not covered by the GSM network are often found, thus experiencing problems in sending sensor data to the web database. The purpose of this study is to analyze the performance of a wireless network as an alternative to using GSM networks for sending sensor data, using the Quality of Service method in a hydroponic plant management system using Internet of Things technology. The research method used is to perform a simulation of testing data transmission on a wireless network with the help of the Wireshark application, while the calculations are assisted by Microsoft Excel. The results of the observations show that the performance of the wireless network is good and very good so that it can be used as a substitute for a GSM connection for sending sensor data to a web database.Abstrak: Tanaman hidroponik saat ini sedang marak dibudidayakan, namun untuk skala besar, pendekatan Internet of Things pada system pengelolaan tanaman hidroponik dapat mendukung dan mendapatkan hasil yang optimal. Pengelolaan yang ada menggunakan jaringan GSM untuk mengirimkan data hasil sensor ke webdatabase dan sering ditemukan lokasi yang tidak tercakup jaringan GSM, sehingga mengalami kendala dalam pengiriman data hasil sensor ke web database. Tujuan dari penelitian ini adalah menganalisis performa wireless network sebagai alternative penggunaan jaringan GSM untuk pengiriman data hasil sensor, dengan metode Quality of Service pada sistem pengelolaan tanaman hidroponik dengan menggunakan teknologi Internet of Things. Metode penelitian yang digunakan dengan melakukan simulasi pengujian pengiriman data pada wireless network dengan bantuan aplikasi Wireshark sedangkan perhitungannya dibantu dengan Microsoft Excel. Hasil dari pengamatan menunjukkan bahwa performa wireless network baik dan baik sekali sehingga dapat digunakan sebagai pengganti koneksi GSM untuk pengiriman data hasil sensor ke web database.