p-Index From 2019 - 2024
2.225
P-Index
This Author published in this journals
All Journal Jurnal Keperawatan
Katuuk, Mario Esau
Unknown Affiliation

Published : 38 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 38 Documents
Search

HUBUNGAN SELF-EFFICACY DENGAN KEPATUHAN MINUM OBAT HIPERTENSI DI PUSKESMAS RANOTANA WERU KOTA MANADO Kawulusan, Kevin B.; Katuuk, Mario E.; Bataha, Yolanda B.
JURNAL KEPERAWATAN Vol 7, No 1 (2019): E-Journal Keperawatan
Publisher : Universitas Sam Ratulangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35790/jkp.v7i1.24340

Abstract

Abstrack: The non-adherence towards the medication of hypertension has become one of many affections in regard to control the blood pressure. Patient's belief in medication had turned into the determinant of health behaviour and it particularly shows in what extent were the patient's adherence in dealing with the medication. The aim of this research is to know the relationship between self-efficacy and medication adherence at Public Health Center of Ranotana Weru. Research Method : The method that used in this research is cross sectional method with sample collection method using purposive sampling technique. MASES-R as measuring instrument is used to measure the self-efficacy and adherence-questionnaires to measure the medication adherence of hypertension. Sample : 85 respondents were collected as samples. Result : The statistical analysis by using Fisher's exact results p values =0,000 with confidence level 95% level of significance α =0,05 means p=0,000 < p=0,05 for self-efficacy and medication adherence of hypertension. Conclusion : There is a significant relationship between self-efficacy and medication adherence at Public Health Center of Ranotana Weru.Keywords : Hypertension, Self-efficacy, Medication adherence.Abstrak : Ketidakpatuhan terhadap pengobatan anti-hipertensi menjadi salah satu penyebab kurangnya pengendalian tekanan darah. Keyakinan pasien terhadap pengobatan menjadi faktor penentu perilaku kesehatan serta sejauh mana kepatuhan pasien terhadap pengobatan. Tujuan: mengetahui hubungan antara self-efficacy dengan kepatuhan minum obat hipertensi di Puskesmas Ranotana Weru Kota Manado. Metode Penelitian yang digunakan adalah cross sectional dengan teknik pengambilan sampel menggunakan purposive sampling. alat ukur yang digunakan dalah MASES-R untuk mengukur self-efficacy dan kuesioner kepatuhan untuk mengukur kepatuhan minum obat hipertensi. Sampel yang diproleh sebanyak 85 responden. Hasil Penelitian : Hasil uji statistik menggunakan uji Fisher’s Exact menunjukkan nilai p = 0,000 dengan tingkat kepercayaan 95% derajat kemaknaan α = 0,05 yang berarti p = 0,000 < p = 0,05 untuk self-efficacy dan kepatuhan minum obat hipertensi. Kesimpulan : Terdapat hubungan signifikan antara self-efficacy dengan kepatuhan minum obat hipertensi di Puskesmas Ranotana Weru Kota Manado.Kata kunci : Hipertensi, Self-Efficacy, Kepatuhan Minum Obat.
HUBUNGAN PELAYANAN POSYANDU LANSIA DENGAN TINGKAT KEPUASAN LANSIA DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS RANOMUUT KECAMATAN PAAL II KOTA MANADO Saraisang, Cindy M.; Kumaat, Lucky T.; Katuuk, Mario E.
JURNAL KEPERAWATAN Vol 6, No 1 (2018): E-Journal Keperawatan
Publisher : Universitas Sam Ratulangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35790/jkp.v6i1.18770

Abstract

Abstract : Integrated posyandu service of elderly is integrated service postal of the public for old age in a specific area which has been agreed, driven by a society where they can get health care. Our satisfaction of the patientis such a level of patient feelings that arise as a result of the performanceof the health care acquired after patient comparing it to what is satisfactory. Satisfaction of the elderly is one sign of the success of the implementation of the programs of integrated service post elderly. The aim of this research is to know the relationship of integrated service postal with the level of satisfaction of the elderly in region of Ranomuut public health center Paal II districts Manado city. Research of design uses descriptive correlation research and cross sectional design. Sample as many as 59 respondents taken using purposive sampling technique. The result collected from respondents using a questionnaire sheet integrated service postal and the level of satisfaction of the elderly. Then presented in the table 2x2 with the help of the computer program using Chi Square test 95% significance level α = 0,003. Research Results showed the existence of the relationship of integrated service postal with the level of satisfaction of the elderly in region of Ranomuut public health center Paal II districts Manado city. Keyword : Integrated service postal of elderly, level of satisfaction of the elderly. Abstrak : Posyandu lansia adalah pos pelayanan terpadu untuk masyarakat usia lanjut di suatu wilayah tertentu yang sudah disepakati, yang digerakkan oleh masyarakat dimana mereka bisa mendapatkan pelayanan kesehatan. Kepuasan pasien adalah suatu tingkat perasaan pasien yang timbul sebagai akibat dari kinerja layanan kesehatan yang diperolehnya setelah pasien membandingkannya dengan apa yang diharapkannya. Kepuasan lansia adalah salah satu tanda keberhasilan terlaksananya program-grogram pelayanan posyandu lansia. Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan pelayanan posyandu lansia dengan tingkat kepuasan lansi di wilayah kerja Puskesmas Ranomuut Kecamatan Paal II Kota Manado. Desain Penelitian yaitu menggunakan penelitian deskriptif kolerasi dengan rancangan Cross Sectional. Sampel sebanyak 59 responden yang diambil dengan menggunakan teknik Purposive Sampling. Data dikumpulkan dari responden dengan menggunakan lembar kuesioner pelayanan posyandu dan tingkat kepuasan lansia. Kemudian disajikan dalam table 2x2 dengan bantuan program computer menggunakan uji Chi Square pada tingkat kemaknaan 95% α = 0,003. Hasil penelitian menunjukan adanya hubungan antara pelayanan posyandu lansia dengan tingkat kepuasan lansia di wilayah kerja Puskesmas Ranomuut Kecamatan Paal II Kota Manado. Kata Kunci: Pelayanan posyandu lansia, tingkat kepuasan lansia.
PENGARUH PEMBERIAN EDUKASI DENGAN METODE FOCUS GROUP DISCUSSION TERHADAP KEPATUHAN MINUM OBAT PENDERITA HIPERTENSI DI PUSKESMAS TAHUNA BARAT Kansil, Jesica F.; Katuuk, Mario E.; Regar, Maria J.
JURNAL KEPERAWATAN Vol 7, No 1 (2019): E-Journal Keperawatan
Publisher : Universitas Sam Ratulangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35790/jkp.v7i1.24336

Abstract

Abstract: Hypertension is one of the important factors as a trigger for Non Communicable Diseases such as Heart Disease, Stroke that were currently the number one cause of death in the world. Adherence in managing hypertension was very important because it can be affect the patient’s life in managing the disease. The effort that can be given to improve adherence was provided education. The Purpose: to know the effect of providing education with FGD Method towards medication adherence of hypertensive patients. This research method: is quasi experiment, with pretest-posttest with control group design. Samples: Sampling techniques in this research is purposive sampling of 34 respondents who have a criteria inclusion that consist of 17 respondents of intervention group and 17 respondents of control group. Data accumulation is using the questionnaire with 10 questions. The Results: by using Chi Square test at a significance level of 95 %, obtained a significant value p=0.028 or smaller than 0.05 (0.028< 0.05). Conclusions: that educational of FGD method is very effectively to improve medication adherence of hypertensive patients at Public Health Center of West Tahuna.Keywords : Education, FGD Method, Medication AdherenceAbstrak : Hipertensi merupakan salah satu faktor penting sebagai pemicu Penyakit Tidak Menular seperti Penyakit Jantung, Stroke dan lain-lain yang saat ini menjadi penyebab kematian nomor satu di dunia. Kepatuhan dalam memanajemen hipertensi sangat penting karena dapat mempengaruhi cara hidup pasien dalam mengelolah penyakitnya. Upaya yang bisa diberikan untuk meningkatkan kepatuhan yaitu dengan pemberian edukasi. Tujuan untuk mengetahui pengaruh pemberian edukasi dengan metode FGD terhadap kepatuhan minum obat penderita hipertensi. Metode penelitian ini adalah quasi eksperimen, dengan desain penelitian pretest-posttest with control group. Teknik sampling dalam penelitian ini adalah purposive sampling berjumlah 34 responden yang telah memenuhi kriteria inklusi yang terdiri dari kelompok intervensi 17 responden dan kelompok kontrol 17 responden. Pengumpulan data menggunakan kuesioner sebanyak 10 pertanyaan. Hasil penelitian dengan menggunakan uji Chi Square pada tingkat kemaknaan 95 % diperoleh nilai signifikan p = 0.028 atau lebih kecil dari 0.05 (0.028 < 0.05). Kesimpulan, hasil penelitian ini menunjukkan bahwa metode edukasi dengan FGD sangat efektif digunakan untuk meningkatkan kepatuhan minum obat penderita hipertensi di Puskesmas Tahuna Barat.Kata Kunci : Edukasi, Metode FGD, Kepatuhan Minum Obat
STRES KERJA DENGAN PERSEPSI PERILAKU CARING PADA PERAWAT Hangewa, Nathania; Bawotong, Jeavery S.; Katuuk, Mario E.
JURNAL KEPERAWATAN Vol 8, No 1 (2020): E-JOURNAL KEPERAWATAN
Publisher : Universitas Sam Ratulangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35790/jkp.v8i1.28412

Abstract

AbstrackBackground The perception of caring behavior is an important thing that must be considered by nurses in providing nursing care. Excessive work stress can affect the quality of health services. The purpose of this study was to determine the relationship between nurses work stress and perception of caring behavior. Method: This study used correlation analytic research design with cross sectional approach. Sample in this study were 34 respondents. Data collection using questionnaire sheets that have been used previously by Nopa (2016) and Rika (2012) whose validity has been tested. The Results using the spearman correlation test, the results obtained r -0,004 and p 0,983 ; 0,05. Conclusion, work stress of nurses is not significantly related to the perception of caring behavior in the emergency room and ICU at GMIM General Hospital Pancaran Kasih Manado. Suggestions, for hospitals to be able to improve the quality of nursing services related to the perception of caring behavior in patients. Keywords: work stress, perception of caring behavior AbstrakLatar Belakang Persepsi perilaku caring merupakan hal penting yang harus diperhatikan oleh perawat dalam memberikan asuhan keperawatan. Stres kerja yang berlebihan dapat mempengaruhi mutu pelayanan kesehatan yang diberikan. Tujuan penelitianuntuk mengetahui hubungan stres kerja perawat dengan persepsiperilaku caring. Metode penelitian ini menggunakan desain penelitian analitik korelasi dengan pendekatan cross sectional. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 34 responden. Pengumpulan data menggunakan lembar kuesioner yang pernah digunakan sebelumnya oleh Nopa (2016) dan Rika (2012) yang telah diuji validitasnya. Hasil penelitian dengan menggunakan uji korelasi spearman, hasil diperoleh nilai r -0,004 dan nilai p 0,983 ; α 0,05. Kesimpulan, stres kerja perawat tidak berhubungan secara bermakna dengan persepsi perilaku caring di IGD dan ICU RSU GMIM Pancaran Kasih Manado. Saran,bagi rumah sakit agar dapat meningkatkan mutu pelayanan keperawatan yang berkaitan dengan berpersepsi perilaku caring pada pasien.Kata Kunci : stres kerja, persepsi perilaku caring.
HUBUNGAN PENGETAHUAN TENTANG TERAPI INSULIN DENGAN INISIASI INSULIN PADA PASIEN DIABETES MELITUS TIPE 2 DI RUMAH SAKIT PANCARAN KASIH GMIM MANADO Singal, Grasela; Katuuk, Mario E.; Bataha, Yolanda B.
JURNAL KEPERAWATAN Vol 5, No 1 (2017): E-Journal Keperawatan
Publisher : Universitas Sam Ratulangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35790/jkp.v5i1.15893

Abstract

Abstract : Most patients with diabetes mellitus insulin resistance despite being advised to useinsulin. Lack of knowledge about diabetes causes the patient was less likely to take decisions inthe use of insulin. The purpose of the research was to determine the relationship betweenknowledge about insulin therapy with insulin initiation on patient with type 2 diabetes mellitus atPancaran Kasih GMIM Hospital Manado. This study’s design used observational analytic withcross sectional approach that measured simultaneously, for a moment or just once in one time.The technique of taking sample using random sampling with a sample size of 60 people. Chi squarestatistical test result with a 95% confidence level (α = 0.05) and obtained p value of 0,016 <0.05.The conclusion that there is a relationship of knowledge about insulin therapy with insulininitiation on patient with type 2 diabetes mellitus at Pancaran Kasih GMIM Hospital Manado.Nurses should provide the education that can be understood by patients with type 2 diabetes sothat patients can take the right decision in using insulin.Keywords : Type 2 Diabetes mellitus, Knowledge about Insulin Therapy, InsulinInitiationAbstrak : Sebagian besar pasien DM menolak insulin walaupun sudah disarankan untukmenggunakan insulin. Kurangnya pengetahuan tentang DM menyebabkan pasien cenderung sulitmengambil keputusan dalam menggunakan insulin. Tujuan Penelitian mengetahui hubunganpengetahuan tentang terapi insulin dengan inisiasi insulin di pasien diabetes melitus tipe 2 RumahSakit Pancaran Kasih GMIM Manado. Desain Penelitian ini menggunakan observasional analitikdengan menggunakan pendekatan cross sectional yaitu suatu penelitian yang diukur secarasimultan, sesaat atau satu kali saja dalam satu kali waktu. Teknik pengambilan Sampelmenggunakan Random Sampling dengan jumlah sampel sebanyak 60 orang. Hasil uji statistikChi square dengan tingkat kepercayaan 95% (α=0,05) dan diperoleh p value 0,016 < 0,05.Kesimpulan yaitu terdapat hubungan pengetahuan tentang terapi insulin dengan inisiasi insulin dipasien diabetes melitus tipe 2 di Rumah Sakit Pancaran Kasih GMIM Manado. Perawat harusmemberikan edukasi yang dapat dipahami oleh pasien DM tipe 2 agar pasien dapat mengambilkeputusan yang tepat dalam menggunakan insulinKata Kunci : Diabetes Melitus Tipe 2, Pengetahuan Terapi Insulin, Inisiasi Insulin
HUBUNGAN AKTIVITAS FISIK DENGAN DERAJAT HIPERTENSI PADA PASIEN RAWAT JALAN DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS TAGULANDANG KABUPATEN SITARO Katuuk, Mario Esau; Masi, Gresty Maria
JURNAL KEPERAWATAN Vol 6, No 1 (2018): E-Journal Keperawatan
Publisher : Universitas Sam Ratulangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35790/jkp.v6i1.25228

Abstract

Abstract:Hypertension is a condition in which an increase in systolic blood pressure ≥130 mmHg and diastolic pressure ≥80 mmHg. Hypertension is a worldwide health problem that continues to increase. Physical activity is any body movement produced by skeletal muscle and requires energy expenditure. The purpose of this study was to determine the relationship of physical activity with the degree of hypertension in outpatients in the work area of Tagulandang Public Health Center of SITARO Regency. Design the research is using observational analytic, using Cross Sectional approach. The sample is 40 respondents taken by using purposive sampling technique. Data were collected from respondents using physical activity questionnaire sheet and observation sheet for degree of hypertension.Statistics Test Result Chi-Square of physical activity relation with degree of hyperetensi 95% (α≤0.05) and result obtained p value 0.039. Conclusion that there is relationship between physical activity with degree of hypertension in outpatient in work area of Tagulandang Public Health Center of SITARO Regency.Keywords: Physical activity, degree of hypertensionAbstrak:Hipertensi adalah suatu keadaan dimana terjadi peningkatan tekanan darah sistolik ≥ 130 mmHg dan tekanan diastolik ≥ 80 mmHg. Hipertensi merupakan masalah kesehatan yang terjadi diseluruh dunia yang terus meningkat. Aktivitas fisik adalah setiap gerakan tubuh yang dihasilkan oleh otot rangka dan memerlukan pengeluaran energi. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan aktivitas fisik dengan derajat hipertensi pada pasien rawat jalan di wilayah kerja Puskesmas Tagulandang Kabupaten SITARO. Desain Penelitian yaitu menggunakan observasional analitik, dengan menggunakan pendekatan Cross Sectional. Sampel sebanyak 40 responden yang diambil dengan menggunakan teknik purposive sampling. Data dikumpulkan dari responden dengan menggunakan lembar kuesioner aktivitas fisik dan lembar observasi untuk derajat hipertensi. Hasil Uji Statistik Chi-Square hubungan aktivitas fisik dengan derajat hiperetensi 95% (∝≤ 0.05) dan hasil diperoleh pvalue0.039. Kesimpulan yaitu terdapat hubungan antara aktivitas fisik dengan derajat hipertensi pada pasien rawat jalan di wilayah kerja Puskesmas Tagulandang Kabupaten SITARO. Kata Kunci: Aktivitas fisik, derajat hipertensi
HUBUNGAN BEBAN KERJA DENGAN KEPUASAN KERJA PERAWAT DI RUANGAN PERAWATAN DEWASA RSU GMIM PANCARAN KASIH MANADO Barahama, Kifly Franco; Katuuk, Mario; Oroh, Wenda M.
JURNAL KEPERAWATAN Vol 7, No 1 (2019): E-Journal Keperawatan
Publisher : Universitas Sam Ratulangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35790/jkp.v7i1.22876

Abstract

Abstract : Workload is a comparison between actual workload and effective work time. Job satisfaction is the level of one's feelings after comparing the performance / results they feel with their expectations. Based on a preliminary study at the RSU GMIM Pancaran Kasih Manado Hospital that the number of nurses is not proportional to the number of patients, so each nurse is responsible for 10-11 patients, so complaints from several nurses about shifting or overtime are often hear. Purpose of the research was to determine the relationship workload and job satisfaction of nurses in the adult care room of RSU GMIM Pancaran Kasih Manado. This research method uses analytical design with Cross Sectional approach. Sample with a total sampling technique of 58 respondents. The data obtained was processed using Chi-square test with a degree of significance (α) = 0.05. Conclusion there is a workload relationship with job satisfaction with a value of p (0,000). Keywords : Workload, Job Satisfaction Abstrak : Beban kerja merupakan perbandingan antara beban kerja aktual dan waktu kerja efektif. Kepuasan kerja merupakan tingkat perasaan seseorang setelah membandingkan kinerja/hasil yang dirasakannya dengan harapannya. Berdasarkan studi pendahuluan di RSU GMIM Pancaran Kasih Manado bahwa jumlah perawat tidak sebanding dengan jumlah pasien, sehingga setiap perawat bertanggung jawab terhadap 10-11 pasien, sehingga sering terdengar keluhan dari beberapa perawat tentang jadwal shift atau lembur yang tidak menentu. Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui hubungan beban kerja dengan kepuasan kerja perawat di ruangan perawatan dewasa RSU GMIM Pancaran Kasih Manado. Metode penelitian ini menggunakan desain analitik dengan pendekatan Cross Sectional. Sampel dengan teknik pengambilan total sampel sebanyak 58 responden. Data yang diperoleh diolah menggunakan uji Chi-square dengan derajat kemaknaan (α)=0,05. Kesimpulan, ada hubungan beban kerja dengan kepuasan kerja dengan nilai p (0,000). Kata kunci : Beban kerja, Kepuasan kerja.
HUBUNGAN RIWAYAT LAMA MEROKOK DAN KADAR KOLESTEROL TOTAL DENGAN KEJADIAN PENYAKIT JANTUNG KORONER DI POLIKLINIK JANTUNG RSU PANCARAN KASIH GMIM MANADO Malaeny, Cicilia Seplin; Katuuk, Mario; Onibala, Franly
JURNAL KEPERAWATAN Vol 5, No 1 (2017): E-Journal Keperawatan
Publisher : Universitas Sam Ratulangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35790/jkp.v5i1.14669

Abstract

Abstrack: smoking is a cylinder of paper a length between 70 and 120 mm with a diameter of about 10 mm containing tobacco leavels that have been shredded. Cholesterol is a lipid that circulates in the blood. Coronary heart disease, ranging from the occurrence of atherosclerosis and that has to accumulation of fat or plaque on the walls of coronary arteries, both accompanied by clinical symptomps or no symptoms. The purpose of this research was to determine the relationship of a long history of smoking and total cholesterol levels with the incidence of coronary heart disease. Samples in this study is 43 respondens. The research is design of case control study with retrospective approaches and instruments used in this study is the observation sheet. The result of research based on chi square tes there is a long history of smoking relationship between p=0.004 and total cholesterol levels of p=0.004 with coronary heart disease events in which the value of α=0.05. Conclusions of this study indicate that there is a relationship between long history smoking and total cholesterol to coronary heart disease events in the cardiac clinic RSU Pancaran Kasih GMIM Manado. Suggestions for future research are expected to be a reference for research on the development of a long history of smoking and total cholesterol with coronary heart disease. Keywords: coronary heart disease, smoking, cholesterol Abstrak: Rokok adalah silinder dari kertas berukuran panjang antara 70 hingga 120 mm dengan diameter sekitar 10 mm yang berisi daun-daun tembakau yang telah dicacah. Kolesterol adalah lipid yang bersirkulasi dalam darah. Penyakit jantung koroner adalah penyakit jantung yang disebabkan oleh kerusakan arteri koroner, mulai dari terjadinya arterosklerosis maupun yang sudah terjadi penimbunan lemak atau plak pada dinding arteri koroner, baik disertai gejala klinis ataupun tanpa gejala. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan riwayat lama merokok dan kadar kolesterol total dengan kejadian penyakit jantung koroner. Sampel pada penelitian ini yaitu berjumlah 43 responden. Desain penelitian yang digunakan adalah rancangan penelitian case control dengan pendekatan retrospektif dan instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah lembar observasi. Hasil penelitian berdasarkan uji Chi-Square terdapat hubungan antara riwayat lama merokok p=0,004 dan kadar kolesterol total p=0,004 dengan kejadian penyakit jantung koroner dimana nilai α=0,05. Kesimpulan dari penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat hubungan antara riwayat lama merokok dan kadar kolesterol total dengan kejadian penyakit jantung koroner di poliklinik jantung RSU Pancaran Kasih GMIM Manado. Saran untuk peneliti selanjutnya diharapkan dapat menjadi rujukan untuk pengembangan penelitian tentang riwayat lama merokok dan kadar kolesterol total dengan kejadian penyakit jantung koroner. Kata kunci: Penyakit Jantung Koroner, rokok, kolesterol
HUBUNGAN PSYCHOLOGICAL WELL BEING DENGAN DERAJAT HIPERTENSI PADA PASIEN HIPERTENSI DI PUSKESMAS BAHU MANADO Ramadi, Reza Pahlevi; Posangi, Jimmy; Katuuk, Mario
JURNAL KEPERAWATAN Vol 5, No 1 (2017): E-Journal Keperawatan
Publisher : Universitas Sam Ratulangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35790/jkp.v5i1.14693

Abstract

Abstract : Hypertension is the increase in systolic blood pressure from 140 mmHg or diastolic blood pressure of 90 mmHg began appearing in two main types, essential hypertension and secondary hypertension. Psychological well being is the full achievement of the potential psychological and a situation when an individual can receive your strengths and weaknesses are, have a purpose in life, develop positive relationships with others, be an independent person, able to control the environment, and continues to grow personally . The purpose of this study to analyze relationships of psychological well being with hypertension degrees on hypertension patients in Bahu’s Health Center Manado. The method used is descriptive analytic with cross sectional design. The sampling technique in this research is purposive sampling with 75 samples. The data collection is done by using a questionnaire. Processing data using computer programs with chi-square test with a significance level of 95% (ɑ = 0.05). The results showed the number of respondents who have a high PWB as many as 38 respondents, and which are at the pre classification of hypertension by 40 respondents and is currently on the classification of hypertension by 35 respondents and p value = 0.001. This conclusion shows there is a relationship of psychological well being with the degree of hypertension. Keywords : Psychological Well Being, Hypertension Abstrak: Hipertensi adalah kenaikan tekanan darah sistolik mulai dari 140 mmHg atau tekanan diastolik mulai dari 90 mmHg yang muncul dalam dua tipe utama yaitu hipertensi esensial dan hipertensi sekunder. Psychological well being adalah pencapaian penuh dari potensi psikologis seseorang dan suatu keadaan ketika individu dapat menerima kekuatan dan kelemahan diri apa adanya, memiliki tujuan hidup, mengembangkan relasi yang positif dengan orang lain, menjadi pribadi yang mandiri, mampu mengendalikan lingkungan, dan terus bertumbuh secara personal. Tujuan penelitian ini untuk menganalisa hubungan Psychological Well Being Dengan Derajat Hipertensi Pada Pasien Hipertensi Di Puskesmas Bahu Manado. Metode penelitian yang digunakan yaitu deskriptif analitik dengan rancangan cross sectional. Teknik pengambilan sampel pada penelitian ini yaitu purposive sampling dengan jumlah 75 sampel. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan kuesioner. Pengolahan data menggunakan program komputer dengan uji chi-square dengan tingkat kemaknaan 95% (ɑ = 0,05). Hasil penelitian menunjukkan jumlah responden yang memiliki PWB tinggi sebanyak 38 responden (50,7%), dan yang berada pada klasifikasi pre hipertensi sebanyak 40 responden (53,3%) dan yang berada pada klasifikasi hipertensi sebanyak 35 responden (46,7%) dan didapatkan nilai p= 0,001. Kesimpulan ini menunjukkan ada hubungan psychological well being dengan derajat hipertensi. Kata Kunci : Psychological Well Being, Hipertensi
HUBUNGAN FUNGSI KELUARGA DENGAN KUALITAS HIDUP LANJUT USIA DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS RANOMUUT KECAMATAN PAAL II KOTA MANADO Rompas, Sefti; Katuuk, Mario Esau
JURNAL KEPERAWATAN Vol 6, No 1 (2018): E-Journal Keperawatan
Publisher : Universitas Sam Ratulangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35790/jkp.v6i1.25167

Abstract

Abstract: The number of elderly around the world is estimated to be 500 million with an average age of 60 years and by 2025 is expected to reach 1.2 billion. Increasing the number of further can cause problems facet of health and welfare of the elderly, this problem if not addressed can develop into a problem (Notoatmodjo, 2007) .Family is the smallest unit of society. Forms a cycle and functions of the family as a whole has a considerable influence on the health of every member of the family, especially families with older adults. Effendi, (1998). A preliminary study in Ranomuut Public Health Center was 2,834 people, with 1,223 men and 1,611 females.Research objectives: Knowing the Corelation between function family with quality life of elderly in the Working Area of Ranomuut Health Center.Research Methods: The method in this research is Analytical Survey with Cross Sectional approach. Samples is 350 elderly aged ≥ 60 years old. The results: using statistical test of Chi-Square with a confidence level of 95% (α=0,05%) obtained value p=0,000 < (α) 0,05%.Conclusion: There is a Corelation between function family with quality life of elderly in the Working Area of Ranomuut Health Center.Keyword : Function Family, Quality of Life of ElderlyAbstrak: Jumlah lanjut usia diseluruh dunia diperkirakan ada 500 juta dengan usia rata-rata 60 tahun dan pada tahun 2025 diperkirakan akan mencapai 1,2 milyar. Meningkatnya jumlah lanjut dapat menimbulkan masalah segi kesehatan dan kesejahteraan lansia, masalah ini jika tidak ditangani dapat berkembang menjadi masalah yang (Notoatmodjo, 2007). keluarga adalah unit terkecil dari masyarakat. Bentuk siklus dan fungsi keluarga secara keseluruhan mempunyai pengaruh yang besar terhadap kesehatan setiap anggota keluarga terutama keluarga dengan lansia.Effendi, (1998). Studi pendahuluan di Wilayah Puskesmas Ranomuut jumlah lansia sebanyak 2.834 jiwa, dengan jumlah laki-laki 1.223 jiwa dan perempuan 1.611 jiwa. Tujuan Penelitian: Tujuan dalam Penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan Fungsi Keluaraga dengan Kualitas Hidup Lanjut Usia Di Wilayah Kerja Puskesmas Ranomuut Kecamatan Perkamil Kota ManadoMetode Penelitian: Metode dalam penelitian ini adalah Survey Analitik dengan pendekatan Cross Sectional. Sampel sebanyak 350 Lansia yang berusia ≥ 60 tahun. .Hasil Penelitian: menggunakan uji statistik Chi-Square dengan tingkat kepercayaan 95% (α=0,05%), didapatkan nilai p-value=0,000 < (α) 0,05%. Kesimpulan: ada hubungan antara Fungsi Keluarga dengan kualitas hidup lanjut usia di Wilayah Kerja Puskesmas Ranomuut Kecamatan Perkamil Kota Manado.Kata Kunci : Fungsi Keluarga, Kualitas Hidup Lanjut Usia