Claim Missing Document
Check
Articles

Found 21 Documents
Search

PROFIT FUNCTION ANALYSIS OF DAIRY CATTLE FARMING IN GETASAN AND WEST UNGARAN DISTRICTS, SEMARANG REGENCY Haloho, R.D.; Santoso, S.I.; Marzuki, S.; Roessali, W.; Setiadi, A.
Journal of the Indonesian Tropical Animal Agriculture Vol 38, No 2 (2013): (June)
Publisher : Diponegoro University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.14710/jitaa.38.2.116-122

Abstract

The purpose of this study was to analyze the influence of the production factors on the profit of thedairy cattle farming business in Semarang regency. The research was conducted during July-September2012. The method used was a survey method. The sampling technique used multistage random samplingmethod. The selected locations (Getasan and West Ungaran District) were deliberately selected becausethey had the highest population of dairy cattle. Respondents were dairy cattle farmers who were drawnrandomly as many as 80 respondents. The measured variables were profit, cost of forage, cost ofconcentrate, cost of labor, capital and farm experience. The data were analyzed descriptively andstatistically. Data were analyzed using the profit function Output Unit Price Cobb-Douglas. Multiplelinear regression was used in the study. The research showed that the factors of production inputssimultaneously significantly affected farmers profit (P<0.05). Forage cost, concentrate feed cost, andcapital partially affected on farmer profit (P<0.05). The average production cost was IDR1,661,827/year. The average profit was IDR 2,399,453/month. The average revenue was IDR737.625/month with an average of lactation cattle scale ownership was 2.4 head/farmer. According tothe result, dairy cattle’s farming in Semarang Regency was profitable.
Analisis Kelayakan Usaha Penggemukan Sapi Potong Molan Kecamatan Binjai Barat Kota Binjai Haloho, Ruth Dameria
Jurnal Penelitian Peternakan Terpadu Vol 2, No 2 (2020): April 2020
Publisher : UPPM Politekik Pembangunan Pertanian Yogyakarta Magelang (Polbangtan Yoma)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36626/jppt.v2i2.277

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kelayakan Usaha Peternakan khususnya pada aspek finansial yaitu tingkat keuntungan atas investasi, mengetahui NPV dari investasi, mengetahui manfaat dibandingkan dengan biaya dan mengetahui tingkat bunga pada saat investasi kembali pada Usaha Penggemukkan Sapi Potong Molan di Kecamatan Binjai Barat Kota Binjai. Metode penelitian yang digunakan yaitu metode studi kasus. Pemilihan lokasi penelitian dengan pertimbangan usaha Peternakan Sapi Potong Molan merupakan usaha yang menguntungkan karena mampu melakukan budidaya ternak secara mandiri. Metode pengambilan data yaitu metode observasi dan wawancara langsung. Metode analisis data secara deskriptif dan kuantitatif. Hasil penelitian menunjukkan ROI sebesar 40,97% lebih besar dari pada tingkat bunga deposito Bank BRI sebesar 4,5%. NPV sebesar Rp 130.174.744,9 bernilai lebih besar dari Nol. Nilai Net BC ratio 1,18 lebih besar dari 1. Nilai IRR sebesar 22,32% lebih besar dari tingkat bunga kredit bank BRI sebesar 7%. Kesimpulan dari penelitian ini adalah usaha penggemukkan sapi potong Molan dinyatakan layak secara finansial karena mampu menghasilkan laba atas investasi  yang ditanamkan dan penerimaan yang diterima lebih besar daripada pengeluaran sehingga usaha menguntungkan dan layak untuk dikembangkan.
Pengaruh Integrasi Tanaman dan Ternak Sapi terhadap Peningkatan Pendapatan dan Produktivitas Petani (Studi Kasus : Petani Kentang di Kecamatan Harian, Kabupaten Samosir) Lyndon Parulian; Kiki Pagar S.M. Munthe; Ruth Dameria Haloho
AGRIMOR Vol 4 No 2 (2019): AGRIMOR - April 2019
Publisher : Fakultas Pertanian, Universitas Timor

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (625.112 KB) | DOI: 10.32938/ag.v4i2.694

Abstract

This study aims to determine the effect of integrated farming systems of plants and cattle on plant productivity and increase in farmer’s income in the daily Subdistrict of Samosir Regency. This research was conducted in the Partungko Naginjang, Janji Martahan, and Siparmahan in Harian Subdistrict, Samosir Regency. The method of this research is a case study. The data analysis used is the t-Test. The conclusion of this study is that integrated farming of crops and cattle has a significant impact on increasing land productivity with potato crops per farmer participant integrated farming is higher than farmers not participants, with differences in land productivity of 0,99 tons per hectare and integrated crop farming and cattle have a significant impact on increasing farmer’s income. The average income of integrated farmer participant per planting season is higher than the income of farmers who are not the participant with the differences in income IDR 11,562,968 per Ha. The farmers who have not utilized the integration of plants and cattle are expected to participate as participants because this program provide an increase and productivity.
Analisis Usaha Penggemukan Sapi Potong Dengan Menggunakan Paradigma Agribisnis (Studi Kasus Pada Peternakan Sapi Potong Molan) di Kecamatan Binjai Barat Kota Binjai Provinsi Sumatera Utara Ruth Dameria Haloho
AGRIMOR Vol 5 No 1 (2020): AGRIMOR - Januari 2020
Publisher : Fakultas Pertanian, Universitas Timor

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32938/ag.v5i1.949

Abstract

This study aims to determine the Analysis of Molan Cattle Fattening Business Analysis. This research was carried out at the Molan Cattle Fattening Business in Tanjung Jati Village, Binjai District, Binjai City. The research is a case study. The selection of research locations with consideration of the business of Molan Cattle Farming is a profitable business. The data were collected by doing observation and direct interviews. The Data were analysis with descriptive and quantitative method. The results showed the total variable costs incurred 1 409 600 000 IDR, fixed costs amounting to 75,000,000 IDR with 1 950 000 000 IDR in revenues. The profitability value is 31.34%. The results showed the number of cattle fattening as many as 150 heads with income of 465 400 000 IDR. BEP Fattening Molan Cattle Fattening Business is 267,858,142 IDR by maintaining 21 cows. The conclusion of this research is the profitability of Molan Cattle Fattening is 31.34% higher than the interest bank of 6 percent and The Value of BEP as much as 267 858 142 IDR with maintaining 21 tails.
Analisis Kelayakan Usaha Peternakan Sapi Potong Rakyat di Kabupaten Langkat Ruth Dameria Haloho; Chaula Lutfia Saragih
AGRIMOR Vol 6 No 1 (2021): AGRIMOR - January 2021
Publisher : Fakultas Pertanian, Universitas Timor

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32938/ag.v6i1.1189

Abstract

This study aims to determine the characteristics and feasibility of smallholder beef cattle business in Langkat Regency. This research was conducted in May 2020. The research method used was a survey method. The sampling technique used in this study was the Multistage Random Sampling Method. Respondents were beef cattle breeders who were taken randomly as many as 80 respondents. The data collection method is the method of observation and direct interviews with breeders. Methods of data analysis are descriptive and quantitative. The results show the characteristics of the breeders, namely the age of the productive age breeders, namely 40-50 years (47 people), the education level of the breeders who were mostly educated in junior high school was 48.75% and the breeding experience was 11-20 years as many as 51 people (63.75%). . Business feasibility, namely an ROI of 27.45%, is greater than the interest rate on Bank BRI's deposit interest of 4%. NPV of IDR 452,758 is worth greater than zero. The Net BC ratio value of 1.01 is greater than 1. IRR of 14,05%, is greater than the interest rate on Bank BRI's credit interest of 6%. The conclusion of this study is that the business is declared financially feasible because it is able to generate a return on investment and the revenue received is greater than the expenditure so that the business is profitable and feasible to develop.
Manajemen Pakan dan Analisis Profitabilitas Usaha Peternakan Sapi Potong Rakyat di Masa Pandemi Covid 19 di Kabupaten Langkat Ruth Dameria Haloho; Elvany Tarigan
AGRIMOR Vol 6 No 4 (2021): AGRIMOR - October 2021
Publisher : Fakultas Pertanian, Universitas Timor

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32938/ag.v6i4.1396

Abstract

The purpose of this study is to determine the feed management and profitability of smallholder beef cattle farming. The study was conducted in Langkat Regency with a total of 80 respondents from smallholder beef cattle business. The method of the study is a survey. The data analysis used is descriptive quantitative. Data were analyzed using income analysis, profitability and One Sample T-Test using SPSS. The results showed that the management of feed, namely the feed provided only consisted of forage, feeding was given in the morning and evening and the way of feeding was the Kreman method. Based on the results of calculations during the covid 19 pandemic, the total of revenue were Rp. 16,122,500; production cost of Rp. 12,389,581. The amount of income is Rp. 3,732,919. Profitability value of 23.15% is greater than BRI Bank deposits of 4%, so the beef cattle business is declared profitable and feasible to be developed.
PENYULUHAN PENGGUNAAN KOMPOSTER AEROB DAN ANAEROB KEPADA DHARMA WANITA Ruth Dameria Haloho; Robert Sinaga; Julieta Manurung; Daniel Gea; Relius Buulolo; Suranta Sembiring; Suranta Sinulingga
JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) Vol 5, No 6 (2021): Desember
Publisher : Universitas Muhammadiyah Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (380.221 KB) | DOI: 10.31764/jmm.v5i6.5274

Abstract

Abstrak: Dalam pemenuhan kebutuhan hidupnya, manusia akan selalu menghasilkan produk akhir yang tidak digunakan kembali baik karena tidak lagi berguna maupun tidak memiliki manfaat bagi manusia tersebut. Produk-produk akhir tersebut sering sekali dikenal dengan sampah ataupun limbah. Kegiatan ini bertujuan memberikan pengetahuan dasar tentang pentingnya menjaga lingkungan terutama memilah sampah organik dan sampah anorganik. membuat mol dari bahan-bahan sederhana mampu, membuat pupuk kompos dari sampah organik dan menggunakan komposter. Penelitian dilaksanakan di LAPAS Kelas IIA Pancur Batu. Peserta pengabdian adalah 20 orang ibu-ibu darma wanita LAPAS Kelas IIA pancur Batu. Metode pelaksanaan dilakukan dengan penyuluhan. Hasil pengabdian adalah ibu-ibu darma wanita dapat membedakan sampah organik dan anorganik serta membuat mol dari bahan-bahan sederhana, membuat pupuk kompos dari sampah organik dan menggunakan komposter Abstract: To fulfill the needs of daily life, humans will always produce final products that are not reused either because they are no longer useful or have no benefits for humans. These final products are often known as waste or waste. This activity aims to provide basic knowledge about the importance of protecting the environment, especially sorting organic waste and inorganic waste, making moles from simple materials, making compost from organic waste and using a composter. The research was carried out at the Class IIA Pancur Batu prison. The service participants were 20 women from the Class IIA Pancur Batu LAPAS. The method of implementation is done by elucidation. The result of the service is that Dharma Wanita women can distinguish between organic and inorganic waste and make moles from simple ingredients, make compost from organic waste and use a composter. 
EFISIENSI USAHA PETERNAKAN SAPI PERAH DI KABUPATEN SEMARANG Ruth Dameria Haloho Siswanto Imam Santoso Sudiyono Marzuki
AGROMEDIA: Berkala Ilmiah Ilmu-ilmu Pertanian Volume 31, Nomor 2 September 2013
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Pertanian Farming Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47728/ag.v31i2.54

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efisiensi usaha dan karakteristik sosial usaha ternak di Kabupaten Semarang, Jawa Tengah. Penelitian ini menggunakan metode survai. Pengambilan sample dilakukan secara acak. Responden yang diteliti sebanyak 80 peternak sapi perah. Data yang diperoleh dianalisis secara deskriptif kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tingkat pendapatan usaha peternakan sapi perah di Kabupaten Semarang sebesar Rp.767.271,-/bulan dengan efisiensi usaha sebesar 1,4 yang berarti peternak memperoleh penerimaan sebesar Rp 1,4 setiap pengeluaran sebesar Rp 1,00. Jumlah pemilikan ternak sapi perah rata-rata sebesar 4 ST, umur peternak sapi perah rata-rata 27-59 tahun, tingkat pendidikan peternak sebagian besar berpendidikan sekolah dasar sebesar 51,3%, dan tingkat pengalaman beternak rata-rata 7-11 tahun. Pekerjaan peternak sebagian besar (75%) berstatus sebagai petani. Kata kunci : sapi perah, efisiensi usaha, karakteristik sosial, usaha peternakan rakyat.
PENGELOLAAN SAMPAH BERBASIS KOMPOSTER UNTUK REMAJA “GO ORGANIK” Julieta Christy; Ruth Dameria Haloho; Robert Sinaga; Swati Sembiring; Seringena Br Karo; Chaula Lutfia Saragih; Riduan Sembiring; Daniel Maruli Tua Gultom; Suranta Sinulingga
JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) Vol 6, No 3 (2022): Juni
Publisher : Universitas Muhammadiyah Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (759.576 KB) | DOI: 10.31764/jmm.v6i3.7793

Abstract

Abstrak: Remaja memerlukan motivasi dan wawasan untuk bisa memanfaatkan sampah sehingga kelestarian lingkungan dapat dicapai. Sampah organik dapat dikomposkan dengan menggunakan alat pengomposan yang disebut komposter. Dengan penggunaan komposter proses penguraian bahan organik dapat berlangsung lebih optimal. Tujuan dari kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini adalah untuk meningkatkan pengetahuan, keterampilan dan kesadaran generasi muda (remaja) dalam hal pengendalian lingkungan hidup khususnya sampah yang tidak dikelola dengan baik. Remaja sebagai generasi muda dapat menggunakan komposter dan mengaplikasikan dalam pengolahan sampah di lingkungan sekitarnya. Selain itu juga untuk melaksanakan Tri Dharma Perguruan Tinggi. Kegiatan pengabdian masyarakat ini dilakukan dalam bentuk Sosialisasi dan Praktik, diikuti oleh 20 anak remaja Desa Bukit, serta para dosen Universitas Quality dan Universitas Quality Berastagi. Hasil PKM sebanyak 95% remaja telah memiliki pengetahuan dan keterampilan untuk membedakan sampah organik dan anorganik, membuat mol dari bahan-bahan sederhana, membuat pupuk kompos dari sampah organik dan menggunakan komposter.Abstract: Teenagers need motivation and insight to be able to utilize waste so that environmental sustainability can be achieved. Organic waste can be composted by using a composting device called a composter. With the use of a composter, the decomposition process of organic matter can take place more optimally. The purpose of this community service activity is to increase the knowledge, skills and awareness of the younger generation (teenagers) in terms of controlling the environment, especially waste that is not managed properly. Teenagers as the younger generation can use a composter and apply it in waste processing in the surrounding environment. In addition, to carry out the Tri Dharma of Higher Education. This community service activity was carried out in the form of Socialization and Practice, attended by 20 teenagers from Bukit Village, as well as lecturers from Quality University and Quality Berastagi University. The results of the PKM activities are that 95% teenagers have the knowledge and skills to distinguish organic and inorganic waste, make moles from simple ingredients, make compost from organic waste and use a composter.
Komposter untuk Generasi Z Ayo Organik di Panti Asuhan Sinar Indah Cahaya Bersama Kabupaten Deli Serdang Robert Sinaga; Ruth Dameria Haloho; Donatus Dahang; Julieta Christy; Chaula Lutfia Saragih
Jurnal Agro Dedikasi Masyarakat (JADM) Vol 2, No 1 (2021): April
Publisher : Universitas Muhammadiyah Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1729.437 KB) | DOI: 10.31764/jadm.v2i1.4098

Abstract

Permasalahan pengelolaan sampah merupakan permasalahan yang dialami oleh seluruh umat manusia. Sampah yang dihasilkan mencakup sampah organik dan sampah anorganik. Generasi zaman milenial terkhusnya generasi-Z adalah generasi yang suka dan peduli terhadap lingkungan. Generasi ini masih mampu untuk diarahkan untuk mencintai lingkungan dengan memberikan edukasi tentang pemisahan sampah organik dan sampah anorganik, pertanian organik, seperti pembuatan pupuk organik, mengintegrasikan pertanian dengan peternakan organik. Pengabdian dilakasanakan di panti Asuhan Sinar Indah Cahaya. Kegiatan pengabdian diikuti 30 orang anak panti asuhan, 3 orang pengurus panti asuhan. Pengabdian ini mengedukasi tentang pemisahan sampah organik dari sampah anorganik perlu dan penting untuk diberikan sejak dini. Pengetahuan sejak dini akan meningkatkan kesadaran dan afeksi mereka untuk peduli pada lingkungan. Pengenalan dan pemahaman akan bahan-bahan (limbah) organik serta teknologi sederhana untuk pengolahan sampah dengan penggunaan komposter sejak dini serta kesadaran yang tinggi akan menarik minat generasi milenial untuk menuju pertanian organik bahkan sampai pada integrated farming. Hasil Kegiatan adalah anak-anak panti dapat membedakan sampah organik dan anorganik dapat membuat mol dari bahan-bahan sederhana mampu, membuat pupuk kompos dari sampah organik dan menggunakan komposter