cover
Contact Name
Syamsir Firdaus Manggar Wanrantoniara, SH
Contact Email
daus_mbol@yahoo.co.id
Phone
-
Journal Mail Official
lppmumsb@gmail.com
Editorial Address
-
Location
Kota padang,
Sumatera barat
INDONESIA
Menara Ilmu
ISSN : 16932617     EISSN : 25287613     DOI : -
MENARA ILMU, Merupakan Jurnal Penelitian dan Kajian Ilmiah yang Diterbitkan Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat. Penyunting menerima kiriman naskah hasil kajian dan penelitian untuk bidang Eksakta, pendidikan/sosial dan Agama Islam untuk publikasi di jurnal ini.
Arjuna Subject : -
Articles 42 Documents
Search results for , issue "Vol 12, No 3 (2018): Jurnal Menara Ilmu Januari 2018 Jilid 3" : 42 Documents clear
PENGARUH KONSELING TERHADAP PENIGKATAN PENGETAHUAN PASIEN TENTANG PERAWATAN TB PARU DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS ANDALAS PADANG -, Rikayoni
Menara Ilmu Vol 12, No 3 (2018): Jurnal Menara Ilmu Januari 2018 Jilid 3
Publisher : LPPM Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33559/mi.v12i3.547

Abstract

TB paru adalah penyakit infeksi yang disebabkan oleh kuman TB paru yaitu Mycobacteriumtuberculosis pada umumnya menyerang jaringan paru, tetapi juga dapat menyerang organlainya. Pada tahun 2011 dilaporkan sebanyak 7.3 – 9 juta penduduk dunia terkena kasus TBparu. Di kota padang, di perkirakan bahwa yang tersangka menderita sebanyak 14.040 orangdari 876.882 dari 876.882 penduduk dengan realisasinya sebanyak 5.259 orang dari 5.259orang tersebut di dapatkan data dengan BTA (+) sebanyak 720 orang (51.4%). Tujuanpenelitian adalah untuk mengetahui pengaruh konseling terhadap peningkatan pengetauanpasien tentang perawatan TB paru di wilayah kerja puskesmas andalas padang tahun 2016Jenis penelitian ini adalah eksperimen yang dilakukan dengan dengan menggunakanpendekatan kuantitatif dengan rancangan quasi eksperimental dengan desain One groupPretest – postest desain. Penelitian dilakukan di Wilayah Kerja Puskesmas Andalas Padangbulan Maret – Juni populasi pasien TB paru adalah 40 orang,secara total dengan sampel 40karena diambil secara total sampling. Data dikumpulkan dan dianalisis menggunakan Ujipaired t-Test.Hasil penelitian secara uji dependent paired t-Test didapatkan nilai rata - rata pengetahuanresponden prettest 7.30 ± 1.623 dan post test 11.40 ± 1.150, dengan arti kata pengetahuan posttest lebih tinggi dari pada pre test. Maka terdapat hubungan yang bermakna antarapengetahuan sebelum dan sesudah mendapat konseling dengan nilai p value = 0,00 (p<0.05)Dari hasil penelitian maka didapatkan bahwa ada pengaruh pengetahuan dengan menggunakanKonseling terhadap peningkatan pengetahuan, maka peneliti menyarankan terutama kepadapetugas kesehatan khususnya Wilayah Kerja Puskesmas Andalas Padang diharapkan agardapat memanfaatkan sebagai informasi dan bahan dalam penyampaian penyuluhan tentang TBparu.Kata Kunci : Pengaruh konseling, perawatan TB Paru
FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN PENGGUNAAN KB SUNTIK DMPA DI PUSKESMAS KONI TAHUN 2017 -, Kristy MellyaPutri
Menara Ilmu Vol 12, No 3 (2018): Jurnal Menara Ilmu Januari 2018 Jilid 3
Publisher : LPPM Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33559/mi.v12i3.542

Abstract

Kontrasepsi suntik merupakan alat kontrasepsi berupa cairan yang berisi hormonal.Berdasarkan survey pendahuluan yang peneliti lakukan di Puskesmas Koni Kota Jambididapatkan jumlah akseptor KB pada tahun 2015 sebanyak 993 akseptor, dengan rincianakseptor KB suntik DMPA 702 akseptor (57,21%), Cyclofem 345 akseptor (28,12%), pil 164akseptor (13,37%), kondom 8 akseptor (0,65%), AKDR 7 akseptor (0,57%) dan implant 1(0,08%).Penelitian ini merupakan penelitian deskriptifkuantitaif, yang bertujuan untukmengetahui faktor-faktor yang berhubungandenganpenggunaan KB suntik DMPA, populasidalam penelitian ini 1227 responden, sampel 50 responden, dengan teknik accidentalsampling, menggunakan kuesioner, penelitian dilakukan Mei-Juni,analisis data secaraunivariatdanbivariat.Hasil penelitian menunjukkan bahwa mayoritasmenggunakan KB suntikDMPA sebanyak 90% (45 responden), sebagian besarberusia 20-35 tahun sebanyak 60% (30responden), sebagiankecilberpendidikanperguruantinggi sebanyak 2% (1 responden),sebagian besar tidakbekerjasebanyak 52% (26 responden) dan sebagian besarmemilikianak 2-3 sebanyak 62% (31 respponden). Ada hubungan antara usia, pendidikan,pekerjaandanparitas dengan penggunaan KB Suntik DMPA p-value (0.04, 0.02, 0.014,0.045).Diharapkan bagi Puskesmas Koni agar memberikan konseling akseptor KB untukmenggunakan metode kontrasepsi jangka panjang (Implant, IUD), memberikan penyuluhandan menganjurkan ibu untuk mengikuti kelompok dasawisma.Kata kunci :Usia, Pendidikan, Pekerjaan, Suntik DMPA
PENGARUH WORK INTERFERING WITH FAMILY, FAMILY INTERFERING WITH WORK DAN ORIENTASI ETIKA TERHADAP TURNOVER INTENTIONS DENGAN JOB SATISFACTION SEBAGAI VARIABEL INTERVENING (Studi Empiris Pada Auditor Kap Jakarta Terdaftar Di Ojk) -, Sri Yuli Ayu Putri,
Menara Ilmu Vol 12, No 3 (2018): Jurnal Menara Ilmu Januari 2018 Jilid 3
Publisher : LPPM Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33559/mi.v12i3.551

Abstract

This research examined the effect of work-family conflict and ethical orientationtowards tunover intentions with job satisfaction as an intervening variable. The population ofthis research are all Public Accounting Firm in Jakarta and is listed in the OJK (Otoritas JasaKeuangan). The sampling method in this research using a convenience sampling. Samplestaken in this research were 150 auditors who have family of 116 Public Accounting Firm listedin the OJK (Otoritas Jasa Keuangan) were taken as samples. The data were analyzed usingStructural Equation Model (SEM) with Smart PLS (Partial Least Squares) program.The results of the research hypothesis Work Interfering with Family (WIF) haspositive effect on Job Satisfaction (JS). While Hypothesis Family Interfering with Work (FIW)has no effect on Job Satisfaction (JS). Besides that hypothesis Work Interfering with Family(WIF) has no effect on Turnover Intentions (TI). Hypothesis Family Interfering with Work(FIW) has no effect on Turnover Intentions (TI). Hypothesis Ethical Orientation (EO) has noeffect on Job Satisfaction (JS). Hypothesis Ethical Orientation (EO) has no effect on TurnoverIntentions (TI). Hypothesis Job Satisfaction (JS) has significant effect on Turnover Intentions(TI). And direct and indirect influence test result proved that the construct of Job Satisfaction(JS) mediated the relationship among Work interfering with Family (WIF), Family interferingwith Work (FIW) and Ethical Orientation (EO) towards Turnover Intentions (TI).Keywords: Work-family conflict, ethical orientation, job satisfaction, turnover intentions,partial least squares (PLS).1. PENDAHULUANKondisi dan perilaku karyawan yang dimiliki perusahaan sangat menentukan kinerja
HUBUNGAN SIKAP DAN MOTIVASI PERAWAT DENGAN TINDAKAN PENCEGAHAN DEKUBITUS DI IRNA NON BEDAH (NEUROLOGI) RSUP. DR. M. DJAMIL PADANG TAHUN 2016 -, Dewi Susilaningsih
Menara Ilmu Vol 12, No 3 (2018): Jurnal Menara Ilmu Januari 2018 Jilid 3
Publisher : LPPM Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33559/mi.v12i3.537

Abstract

Tindakan pencegahan dekubitus di RSUP. DR. M. Djamil Padang dinilai kurang terlihat dariangka kejadian dekubitus yang terus meningkat yaitu sebanyak 33 kasus pada tahun 2014 dansebanyak 47 kasus pada tahun 2015. Kejadian ini lebih tinggi terjadi pada ruangan neurologiyaitu sebanyak 15 orang di ruang neurologi pada tahun 2015, hal ini menunjukan kurangnyatindakan pencegahan yang dilakukan. Kejadian dekubitus merupakan Salah satu indikatormutu pelayanan Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan sikap dan motivasiperawat dengan tindakan pencegahan dekubitus di Ruang Neurologi RSUP. DR M. DjamilPadang .Jenis penelitian analitik dengan desain cross sectional study. Populasi dalampenelitian ini adalah semua perawat pelaksana yang bertugas di IRNA Non Bedah (Neurologi)RSUP. Dr. M. Djamil Padang berjumlah 51 orang denganteknik sampel adalah total sampel.Penelitian dilakukan pada bulan Februari – September . Data dikumpulkan secara angketdengan kuesioner dan diolah dengan langkah-langkah editing, coding, entry, cleaning dandianalisa secara univariat untuk menunjukkan distribusi frekuensi dan analisis bivariatmenggunakan uji statistik Chi-Square dengan tingkat kepercayaan 95% α = 0,05.Hasilpenelitian didapatkan bahwa 31,4% perawat tidak melakukan tindakan pencegahan dekubitus,37,3%perawat memiliki sikap negatif, 29,4% perawat memiliki motivasi yang rendah. Adahubungan antara sikap, dan motivasi dengan dengan tindakan pencegahan dekubitus di IRNANon Bedah (Neurologi) RSUP. DR M. Djamil Padang .Diharapkan perawat pelaksana untuklebih meningkatkan lagi upaya pencegahan dekubitus seperti, melakukan mika-miki padapasien setiap 2 jam sekali, penggunaan lotion dan produk perawatan kulit lainnya agar kulitpasien tetap lembab dan memberikan pendidikan kesehatan pada keluarga pasien tentang carapencegahan dekubitus, sehingga keluarga dapat berperan dalam pencegahan dekubitus. Untukpeneliti selanjutnya agar meneliti tentang faktor-faktor lain yang berhubungan dengan tindakanpencegahan dekubitus seperti hubungan penghargaan dan peran keluarga dengan upayapencegahan dekubitus.
PERBEDAAN TINGKAT KECEMASAN PADA ANAK DENGAN DEMAM TYPHOID SEBELUM DAN SESUDAH DILAKUKAN TERAPI BERMAIN MEWARNAI GAMBAR DI RSIA ANNISA JAMBI TAHUN 2017 -, Andriana Praptiwi
Menara Ilmu Vol 12, No 3 (2018): Jurnal Menara Ilmu Januari 2018 Jilid 3
Publisher : LPPM Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33559/mi.v12i3.532

Abstract

Saat anak dirawat di rumah sakit, anak akan mengalami berbagai perasaan yangsangat tidak menyenangkan, seperti marah, takut, cemas, sedih dan nyeri. Salah satu carayang efektif dalam mengurangi dampak hospitalisasi pada anak adalah dengan terapibermain. Menggambar bila sebagai suatu permainan yang nondirective memberikankesempatan anak untuk bebas berekspresi dan sangat therapeutic (sebagai permainanpenyembuh). Tujuan penelitian ini untuk mengetahui perbedaan tingkat kecemasan pada anakdengan demam tipoid sebelum dan sesudah dilakukan terapi bermain mewarnai gambar diRSIA Annisa Jambi. Desain penelitian dengan eksperimental One Group Pretest-Postestdengan uji statistik T-Test. Metode pengumpulan data menggunakan lembar observasi danmenggunakan teknik sampling consecutive sampling dengan jumlah 20 responden. Hasilpenelitian didapatkan tingkat kecemasan yang dialami anak dengan demam tipoid sebelumdilakukan terapi bermain mewarnai gambar adalah cemas sedang yaitu 60%. Setelahdilakukan terapi bermain mewarnai gambar didapatkan hasil thitung 10,274 dengan ttabel 2,093,p value 0,001 dengan korelasi 0,681. Ini ada perbedaan tingkat kecemasan pada anak dengandemam typhoid sebelum dan sesudah dilakukan terapi bermain mewarnai gambar di RSIAAnnisa Jambi tahun 2017, diharapkan diadakan program atau kegiatan bermain pada anakdengan demam typhoid di RSIA Annisa Jambi.Kata Kunci : Terapi bermain mewarnai gambar, Tingkat kecemasan
PENGARUH TEKNIK RELAKSASI NAFAS DALAM TERHADAP PENURUNAN TINGKAT NYERI PADA PASIEN POST SECTIO CESARIA DI RUANG RAWAT INAP KEBIDANAN RSUD PARIAMAN -, Sari Setiarini
Menara Ilmu Vol 12, No 3 (2018): Jurnal Menara Ilmu Januari 2018 Jilid 3
Publisher : LPPM Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33559/mi.v12i3.548

Abstract

Sectio cesaria is a method of giving birth to the fetus through an incision in the abdominalwall and uterine wall. The result of Riskesdas 2013 was 9,8% by cesarean section with highestproportion in DKI Jakarta (19,9%) and lowest in Southeast Sulawesi (3,3%) Based on medicalrecord data of RSUD Pariaman, patients who operate in midwifery room 113 people. One ofthe sectio cesarial complications is the painful method of treating non-pharmacological painrelief in deep breath relaxation techniques. The purpose of this study was to determine theeffect of breath relaxation technique on the decrease of pain level in Patient Post SectioCesaria In Inpatient ward of Midwifery RSUD Pariaman.The type of this research is experiment conducted by using quantitative approach withexperimental quasi design with One group Pretest-postest design design. This study wasconducted in the Inpatient ward of Midwifery Pariaman Hospital population was 113 people,with sample 10 because taken by acidental sampling. Data were collected and analyzed usingWilcoxon Test.The result of the research on wilcoxon test shows the mean rank scale of the pretestrespondent's pain scale of 5.50 and the post test of 0.00, with the mean of post-test pain scaledown from pre test. Then there is the effect of deep breath relaxation technique on thedecrease of post sectio cesarial pain level with p value = 0.004 (p <0.005).Researchers suggest to health workers, especially in the Midwifery ward to teach relaxationbreath techniques in patients post sectio cesaria to reduce pain experienced by patients.Keyward : pain level, deep breath, pre and post pest.
PENGARUH TEKHNIK MENYUSUI YANG BENAR PADA IBU NIFAS TERHADAP KEBERHASILAN PROSES MENYUSUI DI RSI. IBNU SINA BUKITTINGGI Febriniwati Rifdi -
Menara Ilmu Vol 12, No 3 (2018): Jurnal Menara Ilmu Januari 2018 Jilid 3
Publisher : LPPM Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33559/mi.v12i3.555

Abstract

Background: The exclusive breastfeeding behavior of nowadays has not reach people'sexpectation. The national rate of exclusive breastfeeding is targeted at 95 %. The result ofBasic Health Research Data (Riskesdas) in 2014 states that there are 67.5% mothers who failedto do exclusive breastfeeding the have less knowledge, less confidence that their breast milk issufficient for infant, the mothers are sick, lack of support from husband in breastfeedingprocess and also the infans difficulty of sucking to and nipple confusion, The lack healthworkers in socialization regarding the proper breastfeeding technique can increase thebreastfeeding process based on statistical examination.Sampel: The method used is Quasy experiment research with pre and post test one groupdesign as the type of research. The samples are 23 primiparas, vaginal labour, teknik accidentalsampling.Result : The ability of mothers to do breastfeeding before intervention mean= 2.3±SD=0.765and after intervension mean 8.91±SD=0.288. T-Test examination has been conducted, itindicates that there is an effect of pretest and posttest value of proper breastfeeding techniqueon breastfeeding process with P value = 0,000 which means that there is an effect of properbreastfeeding technique of postpartum mothers on the success of breastfeeding process.Conclution : intervension It is suggested for the future researcher to increase the performanceand competence especially for primipara mothers about the proper breastfeeding technique onthe success of breastfeeding process.
HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DAN SIKAP IBU TERHADAP PENCEGAHAN PENYAKIT DIFTERI DI KELURAHAN KORONG GADANG PADANG Dian Rahmi -
Menara Ilmu Vol 12, No 3 (2018): Jurnal Menara Ilmu Januari 2018 Jilid 3
Publisher : LPPM Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33559/mi.v12i3.539

Abstract

Penyakit Difteri adalah penyakit infeksi yang disebabkan oleh bakteri Corynebacteriumdiphteriae. Di Indonesia difteri merupakan penyebab kematian nomor empat setelahkardiovaskuler, TBC dan pneumonia. tercatat Puskesmas Kuranji mengalami peningkatankejadian luar biasa (KLB) positif penyakit difteri dengan jumlah penderita 1% yangseharusnya 0%. Tujuan penelitian untuk mengetahui hubungan tingkat pengetahuan dan sikapIbu yang mempunyai balita terhadap pencegahan penyakit difteri di kelurahan KorongGadang wilayah kerja Puskesmas Kuranji Padang Tahun 2016. Metode penelitian ini adalahCross Sectional Study. menggunakan pendekatan deskriptif analitik dengan pengukuranvariabel independen dan dependen yang dianalisa untuk mencari hubungan antara variabeldengan jumlah sampel 54 responden. Hasil terdapat hubungan yang signifikan terhadap tingkatpengetahuan ibu yang mempunyai balita terhadap pencegahan penyakit difteri dengan nilai P=0,46 dan tidak terdapat hubungan yang signifikan antara sikap ibu yang mempunyai balitaterhadap pencegahan penyakit difteri dengan nilai P= 1,000.
PENGARUH KOMPRES HANGAT MEMAKAI PARUTAN JAHE TERHADAP PENURUNAN INTENSITAS NYERI GOUT ARTHRITIS PADA LANSIA DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS LUBUK BEGALUNG TAHUN 2017 Abri Madoni -
Menara Ilmu Vol 12, No 3 (2018): Jurnal Menara Ilmu Januari 2018 Jilid 3
Publisher : LPPM Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33559/mi.v12i3.530

Abstract

Dinas Kesehatan Kota Padang tahun 2016 melaporkan angka kejadian gout arthritissebanyak 1.356 orang. Angka tertinggi terdapat di Puskesmas Lubuk Begalung sebanyak 273orang dengan jumlah lansia 15.194. Penatalaksanaan gout dapat dilakukan dengan kompreshangat memakai parutan jahe.Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh kompreshangat memakai parutan jahe terhadap intensitas nyeri gout arthritis pada lansia di wilayahkerja Puskesmas Lubuk Begalung Padang tahun 2017.Desain penelitian ini menggunakanQuasi-eksperimen dengan rancangan One Group Pretest-posttest design, populasi penelitiansemua lansia gout arthritis dengan sampel 10 lansia penderita gout arthritis dengan teknikpurposive sampling. Data dikumpulkan dengan metode observasi dan pengukuran skala nyeripada lansia gout arthritis. Analisa univariat menggunakan mean dan standar deviasi. Analisabivariat menggunakan Paired Sample T-test.Hasil penelitian menunjukkan ada pengaruhkompres hangat memakai parutan jahe terhadap penurunan intensitas nyeri gout arthritispada lansia di Wilayah Kerja Puskesmas Lubuk Begalung Padang Tahun 2017 dengan p value0,000 dimana p < α 0,05.Disarankan kepada institusi pendidikan agar dapat memberikaninformasi dan dimanfaatkan dengan baik bagi mahasiswa kesehatan. Kepada petugasPuskesmas melalui pimpinan,untuk memberikan informasi dan pengarahan tentang terapikompres hangat memakai parutan jahe sebagai terapi lain selain terapi obat. Disarankanuntuk peneliti selanjutnya agar di manfaatkan dengan baik sebagai bahan pembanding untukpengembangan penelitian sejenis dan meneliti faktor lain yang dapat mencegah gout arthritis.Kata Kunci : gout arthritis, nyeri, kompres hangat jahe, lansia
PENGARUH KONSELING TERHADAP PENINGKATAN PENGETAHUAN PENDERITA HIPERTENSI DALAM PENGENDALIAN HIPERTENSI DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS ANAK AIR PADANG 2017 Nurhamidah Rahman -
Menara Ilmu Vol 12, No 3 (2018): Jurnal Menara Ilmu Januari 2018 Jilid 3
Publisher : LPPM Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33559/mi.v12i3.546

Abstract

Based on WHO data in the year (2014), there are about 600 million people with hypertensionworldwide. In the City Health Service report 2016, obtained from 22 health centers in the cityof Padang. Anak Air Public Health is the highest health center visited by hypertensionpatients. The number of hypertensive patients in the Working Area of Anak Air Public Healthis 475 people. The purpose of this study is to determine the effect of health promotion bycounseling method to increase knowledge of hypertensive patients in controlling hypertensiondisease in Batipuh Panjang Village Working Area Puskesmas Anak Air Padang Year 2017.This type of research is quasi experiment with one group pretest-posttest design design inBatipuh Panjang Village Working Area of Anak Air Public Health using simple randomsampling technique. The sample size is 36 respondents. Data collection using questionnaireswith guided interviews. Then the data is processed using wilcoxon test. Based on statistical testthere is influence of counseling to increase knowledge of hypertension patient in hypertensiondisease control with value of p <0,05.Based on the results obtained, it is expected to health workers to improve health promotion inthe form of counseling and services in providing information to the community abouthypertension.Keywords: counseling, knowledge, hypertension

Filter by Year

2018 2018


Filter By Issues
All Issue Vol 18, No 2 (2024): Vol 18 No. 02 JANUARI 2024 Vol 18, No 2 (2024): Vol 18 No. 02 APRIL 2024 Vol 18, No 1 (2024): Vol 18 No. 01 JANUARI 2024 Vol 18, No 1 (2024): Vol 18 No. 01 APRIL 2024 Vol 17, No 2 (2023): Vol 17 No. 02 APRIL 2023 Vol 17, No 2 (2023): Vol 17 No. 02 JULI 2023 Vol 17, No 2 (2023): Vol 17 No. 02 JANUARI 2023 Vol 17, No 2 (2023): Vol 17 No. 02 OKTOBER 2023 Vol 17, No 1 (2023): Vol 17 No. 01 JULI 2023 Vol 17, No 1 (2023): Vol 17 No. 01 APRIL 2023 Vol 17, No 1 (2023): Vol 17 No. 01 JANUARI 2023 Vol 17, No 1 (2023): Vol 17 No. 01 OKTOBER 2023 Vol 16, No 1 (2022): Vol. 1 No. 1 OKTOBER 2022 Vol 16, No 2 (2022): VOL. XVI NO. 2 OKTOBER 2022 Vol 16, No 2 (2022): VOL. XVI NO. 2 JANUARI 2022 Vol 16, No 2 (2022): VOL. XVI NO. 2 APRIL 2022 Vol 16, No 2 (2022): VOL. XVI NO. 2 JULI 2022 Vol 16, No 1 (2022): VOL. XVI NO.1 APRIL 2022 Vol 16, No 1 (2022): VOL. XVI NO. 1 JULI 2022 Vol 16, No 1 (2022): VOL. XVI NO.1 JANUARI 2022 Vol 15, No 2 (2021): VOL. XV NO.2 JULI 2021 Vol 15, No 2 (2021): VOL. XV NO. 2 OKTOBER 2021 Vol 15, No 2 (2021): VOL. XV NO. 2 APRIL 2021 Vol 15, No 2 (2021): VOL. XV NO. 2 JANUARI 2021 Vol 15, No 1 (2021): VOL. XV NO. 1 JULI 2021 Vol 15, No 1 (2021): VOL. XV NO. 1 OKTOBER 2021 Vol 15, No 1 (2021): VOL. XV NO.1 APRIL 2021 Vol 15, No 1 (2021): VOL. XV NO. 1 JANUARI 2021 Vol 14, No 2 (2020): VOL. XIV NO. 2 JANUARI 2020 Vol 14, No 2 (2020): VOL. XIV NO. 2 JULI 2020 Vol 14, No 2 (2020): VOL. XIV NO. 2 APRIL 2020 Vol 14, No 2 (2020): VOL. XIV NO. 2 OKTOBER 2020 Vol 14, No 1 (2020): VOL. XIV NO. 1 JULI 2020 Vol 14, No 1 (2020): Vol. XIV No. 1 Januari 2020 Vol 14, No 1 (2020): VOL. XIV NO. 1 OKTOBER 2020 Vol 14, No 1 (2020): VOL. XIV NO. 1 APRIL 2020 Vol 13, No 11 (2019): Vol. XIII No. 11 Oktober 2019 Vol 13, No 10 (2019): Vol. XIII No. 10 Oktober 2019 Vol 13, No 9 (2019): Vol. XIII No. 9 Juli 2019 Vol 13, No 8 (2019): Vol. XIII No. 8 Juli 2019 Vol 13, No 8 (2019): Vol. XIII No. 8 Juli 2019 Vol 13, No 7 (2019): Vol. XIII No. 7 Juli 2019 Vol 13, No 7 (2019): Vol. XIII No. 7 Juli 2019 Vol 13, No 6 (2019): Vol. XIII No. 6 April 2019 Vol 13, No 6 (2019): Vol. XIII No. 6 April 2019 Vol 13, No 5 (2019): Vol. XIII No. 5 April 2019 Vol 13, No 5 (2019): Vol. XIII No. 5 April 2019 Vol 13, No 4 (2019): Vol. XIII No. 4 April 2019 Vol 13, No 4 (2019): Vol. XIII No. 4 April 2019 Vol 13, No 3 (2019): Vol. XIII No. 3 Januari 2019 Vol 13, No 3 (2019): Vol. XIII No. 3 Januari 2019 Vol 13, No 2 (2019): Vol. XIII No. 2 Januari 2019 Vol 13, No 2 (2019): Vol. XIII No. 2 Januari 2019 Vol 13, No 1 (2019): Vol. XIII No. 1 Januari 2019 Vol 13, No 1 (2019): Vol. XIII No. 1 Januari 2019 Vol 12, No 80 (2018): Vol. XII Jilid 2 No.80 Febaruari 2018 Vol 12, No 80 (2018): Vol. XII Jilid 2 No.80 Febaruari 2018 Vol 12, No 80 (2018): Vol. XII Jilid 1 No.80 Febaruari 2018 Vol 12, No 80 (2018): Vol. XII Jilid 1 No.80 Febaruari 2018 Vol 12, No 12 (2018): Vol. XII No. 12 Oktober 2018 Vol 12, No 12 (2018): Vol. XII No. 12 Oktober 2018 Vol 12, No 11 (2018): Vol. XII No. 11 Oktober 2018 Vol 12, No 11 (2018): Vol. XII No. 11 Oktober 2018 Vol 12, No 10 (2018): Vol. XII No. 10 Oktober 2018 Vol 12, No 10 (2018): Vol. XII No. 10 Oktober 2018 Vol 12, No 9 (2018): Vol. XII No. 9 Oktober 2018 Vol 12, No 9 (2018): Vol. XII No. 9 Oktober 2018 Vol 12, No 8 (2018): vol. XII No. 8 Juli 2018 Vol 12, No 8 (2018): vol. XII No. 8 Juli 2018 Vol 12, No 7 (2018): vol. XII No. 7 Juli 2018 Vol 12, No 7 (2018): vol. XII No. 7 Juli 2018 Vol 12, No 6 (2018): vol. XII No. 6 Juli 2018 Vol 12, No 6 (2018): vol. XII No. 6 Juli 2018 Vol 12, No 5 (2018): Vol. XII No. 5 April 2018 Vol 12, No 5 (2018): Vol. XII No. 5 April 2018 Vol 12, No 4 (2018): Vol. XII No. 4 April 2018 Vol 12, No 4 (2018): Vol. XII No. 4 April 2018 Vol 12, No 3 (2018): Vol. XII No. 3 April 2018 Vol 12, No 3 (2018): Vol. XII No. 3 April 2018 Vol 12, No 3 (2018): Jurnal Menara Ilmu Januari 2018 Jilid 3 Vol 12, No 3 (2018): Jurnal Menara Ilmu Januari 2018 Jilid 3 Vol 12, No 2 (2018): Vol. XII No. 2 Januari 2018 Vol 12, No 2 (2018): Jurnal Menara Ilmu Januari 2018 Jilid 2 Vol 12, No 1 (2018): Jurnal Menara Ilmu Januari 2018 Jilid 1 Vol 12, No 1 (2018): Vol. XII No. 1 Januari 2018 Vol 11, No 78 (2017): Vol. XI Jilid 2 No.78 November 2017 Vol 11, No 78 (2017): Vol. XI Jilid 2 No.78 November 2017 Vol 11, No 78 (2017): Vol. XI Jilid 1 No. 78, November 2017 Vol 11, No 78 (2017): Vol. XI Jilid 1 No. 78, November 2017 Vol 11, No 77 (2017): Vol. XI Jilid 2 No. 77, Oktober 2017 Vol 11, No 77 (2017): Vol. XI Jilid 2 No. 77, Oktober 2017 Vol 11, No 77 (2017): Vol. XI Jilid 1 No. 77, Oktober 2017 Vol 11, No 77 (2017): Vol. XI Jilid 1 No. 77, Oktober 2017 Vol 11, No 76 (2017): Vol. XI Jilid 2 No. 76, Juli 2017 Vol 11, No 76 (2017): Vol. XI Jilid 2 No. 76, Juli 2017 Vol 11, No 76 (2017): Vol. XI Jilid 1 No. 76, Juli 2017 Vol 11, No 76 (2017): Vol. XI Jilid 1 No. 76, Juli 2017 Vol 11, No 75 (2017): Vol. XI Jilid 1 No. 75, April 2017 Vol 11, No 75 (2017): Vol. XI Jilid 1 No. 75, April 2017 Vol 11, No 74 (2017): Vol. XI Jilid 2 No. 74, Januari 2017 Vol 11, No 74 (2017): Vol. XI Jilid 2 No. 74, Januari 2017 Vol 11, No 74 (2017): Vol. XI Jilid 1 No. 74, Januari 2017 Vol 11, No 74 (2017): Vol. XI Jilid 1 No. 74, Januari 2017 Vol 10, No 60-65 (2016): Jurnal Edisi 2016 Vol 10, No 60-65 (2016): Jurnal Edisi 2016 Vol 10, No 73 (2016): Menara Ilmu Desember Jilid 2 Vol 10, No 73 (2016): Menara Ilmu Desember Jilid 2 Vol 10, No 72 (2016): Jurnal Menara Ilmu November Jilid 1 Vol 10, No 72 (2016): Jurnal Menara Ilmu November Jilid 1 Vol 10, No 10 (2016): Jurnal Fungsional Dr. Yusnaweti, M.P Vol 10, No 10 (2016): Jurnal Fungsional Dr. Yusnaweti, M.P More Issue