cover
Contact Name
Sucipto
Contact Email
-
Phone
+6282111111864
Journal Mail Official
jurnal@unpkdr.ac.id
Editorial Address
Jl. K.H. Ahmad Dahlan, No. 76, Kediri 64112, Jawa Timur
Location
Kota kediri,
Jawa timur
INDONESIA
Judika (Jurnal Nusantara Medika)
ISSN : -     EISSN : 25412477     DOI : https://doi.org/10.29407
Core Subject : Health,
The Judika Journal is a peer review journal published by the Faculty of health sciences in collaboration with a research and community service institute, Universitas PGRI Kediri. The purpose of this Journal is to facilitate scientific publication of research results in Indonesia and participate in improving the quality and quantity of research for academics and researchers. Journal is a journal that contains the results of research or a comprehensive literature review in the health field from various universities and health institutions in Indonesia.
Articles 134 Documents
HUBUNGAN PENGETAHUAN WANITA USIA SUBUR (WUS) TENTANG INSPEKSI VISUAL ASAM ASETAT (IVA) DENGAN MINAT DALAM MELAKSANAKAN PEMERIKSAAN IVA Cucun Setya Ferdina
Judika (Jurnal Nusantara Medika) Vol 3 No 2 (2019): Volume 3 Nomor 2 Tahun 2019
Publisher : Universitas Nusantara PGRI Kediri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (156.997 KB) | DOI: 10.29407/judika.v3i2.13081

Abstract

ABSTRACT Cervical cancer is one of the most common types of cancer in women, with an estimated 570,000 new cases in 2018, which represents 6.6% of all cancers suffered by women. The high number of deaths from cervical cancer in Indonesia is caused by 95% of women not undergoing an early examination, causing a delay in the diagnosis of cervical cancer and decreasing women's life expectancy. This study aims to determine the relationship of knowledge of childbearing age woman about visual inspection with acetic acid (VIA) with interest in conducting VIA examinations in Campurejo Village of Kediri City. The research design used in this study was cross sectional analytic, the variable of this research are the knowledge of childbearing age woman about VIA and interest in conducting VIA examinations. The sample in this study were 134 women, using a simple random sampling technique. Data collection was obtained through giving questionnaires to respondents, which contained closed questions about the knowledge of women of childbearing age about VIA and the interest of childbearing age woman in conducting IVA examinations. The results of the study were then analyzed by the Spearman correlation test using SPSS. The results of the study showed that the research subjects had good knowledge of VIA and high interest in conducting VIA examinations. Generated r = 0.358 with p-value = 0,000 <α = 0.05. Then H0 is rejected and H1 is accepted, which means that there is a significant relationship between knowledge about VIA and interest in conducting VIA examinations in Campurejo Village, Kediri City. Keywords: knowledge, interests, cervical cancer, VIA
HUBUNGAN ANTARA DUKUNGAN KADER DENGAN MINAT PENGGUNAAN ALAT KONTRASEPSI IUD PADA PUS DI DESA SUKOREJO KECAMATAN GURAH KABUPATEN KEDIRI Diyan wahyuningsih; Fatmawati Fatmawati
Judika (Jurnal Nusantara Medika) Vol 3 No 2 (2019): Volume 3 Nomor 2 Tahun 2019
Publisher : Universitas Nusantara PGRI Kediri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (665.112 KB)

Abstract

Minimnya penggunaan alat kontrasepsi mengakibatkan peningkatan jumlah penduduk yang sangat pesat. Rendahnya cakupan penggunaan kontrasepsi IUD dapat dipengaruhi oleh dukungan petugas kesehatan juga dukungan kader kesehatan. Tujuan penelitian untuk mengetahui hubungan antara dukungan kader dengan minat penggunaan alat kontrasepsi IUD pada PUS di Desa Sukorejo Kecamatan Gurah Kabupaten Kediri. Desain penelitian menggunakan analitik korelasional dengan pendekatan seksional silang. Popolasi penelitian adalah semua PUS di Desa Sukorejo Kecamatan Gurah Kabupaten Kediri dengan sampel 82 responden yang diambil menggunakan teknik accidental sampling. Variabel bebas adalah dukungan kader dan variabel terikatnya adalah minat penggunaan kontrasepsi IUD pada PUS. Pengambilan data menggunakan lembar kuisioner dan dianalisis dengan uji korelasi spearman dengan alpha 0,05.Hasil penelitian didapatkan hampir setengah dari responden yaitu ( 31,7% ) dengan dukungan kader kurang menyebabkan minat menggunakan kontrasepsi IUD rendah. Nilai sig(p) = 0,0002, α = 5% = 0,05, p <α, maka H0 ditolak, berarti ada hubungan antara dukungan kader dengan minat penggunaan alat kontrasepsi IUD pada PUS di Desa Sukorejo Kecamatan Gurah Kabupaten Kediri. Kesimpulan dari penelitian ini yaitu dukungan kader dapat menjadi salah satu cara efektif untuk mempengaruhi minat penggunaan KB IUD pada PUS di Desa Sukorejo Kecamatan Gurah Kabupaten Kediri.
PEMILIHAN METODE KONTRASEPSI BERDASARKAN STATUS PARITAS WANITA USIA SUBUR (WUS) koekoeh hardjito; sisca liawati; erna rahma yani
Judika (Jurnal Nusantara Medika) Vol 3 No 2 (2019): Volume 3 Nomor 2 Tahun 2019
Publisher : Universitas Nusantara PGRI Kediri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (152.37 KB) | DOI: 10.29407/judika.v3i2.13096

Abstract

The selection of contraception methods is an important part in implementation family planning program that is to limit the number of births from every woman of childbearing age with birth controlthat 2 children areenough. One of the factors that influence the selection of contraceptive methods is parity of childbearing age. The purpose of this research was to determined the relationship between parity with the selection of contraceptive methods in women of childbearing age. Analytic research designed with a cross-sectional approach. Population in the research was all data of women of childbearing age the active participants of family planning January - December 2017 period. Sampling using simple random sampling technique amounting to 165. Based on the statistical test by using chi-squareαat = 0,05 obtained p-value = 0,000 <0,05 so it can be concluded that there was a significant correlation between parity with the choice of contraception method on women of childbearing age.
hanifah ardiani HUBUNGAN PEMBERIAN VITAMIN DENGAN STATUS GIZI BAYI BADUTA DI REJOMULYO, MADIUN ardiani hanifah
Judika (Jurnal Nusantara Medika) Vol 3 No 2 (2019): Volume 3 Nomor 2 Tahun 2019
Publisher : Universitas Nusantara PGRI Kediri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (120.551 KB) | DOI: 10.29407/judika.v3i2.13099

Abstract

Masalah gizi pada baduta merupakan masalah penting yang akan mempengaruhi tumbuh kembang baduta. Tumbuh kembang baduta akan mempengaruhi kemampuan kognitif dan psikologi di masa mendatang. Baduta yang mengalami berat badan tidak naik di Kelurahan Rejomulyo pada tahun 2017 sebesar 59 baduta (16,34%). Data tersebut menunjukkan bahwa Kelurahan Rejomulyo memiliki persentase tertinggi untuk baduta yang berat badannya tidak naik. Penelitian ini memiliki tujuan menganalisis hubungan pemberian vitamin dengan status gizi baduta di Rejomulyo, Madiun. Cross sectional merupakan desain studi dalam penelitian ini. Sampel yang digunakan berjumlah 105 responden dengan menggunakan teknik simple random sampling. Data primer diambil menggunakan kueisoner dan wawancara langsung kepada responden kemudian dianalisis dengan Chi-square. Analisis bivariat membuktikan bahwa terdapat hubungan antara pemberian vitamin dengan status gizi baduta (p=0,015) di Rejomulyo, Madiun. Baduta yang tidak diberikan vitamin memiliki risiko 5,1 kali menderita gizi kurang dibanding baduta yang diberikan vitamin (95%CI=1,40-18,23). Sebaiknya ibu memberikan makanan yang memenuhi Angka Cukup Gizi (AKG) bagi baduta. Jika gizi nya belum terpenuhi, ibu dapat memberikan vitamin tambahan untuk memenuhi kebutuhan baduta.
GAMBARAN PERILAKU PASIEN DIABETES MELITUS TENTANG PENGOBATAN DIABETES MELITUS DI PUSKESMAS GROGOL KABUPATEN KEDIRI norma risnasari
Judika (Jurnal Nusantara Medika) Vol 3 No 2 (2019): Volume 3 Nomor 2 Tahun 2019
Publisher : Universitas Nusantara PGRI Kediri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (235.131 KB) | DOI: 10.29407/judika.v3i2.13101

Abstract

Diabetes Mellitus atau kencing manis telah menjadi masalah kesehatan dunia. Prevalensi dan insiden penyakit ini meningkat secara drastis di negara-negara industri baru dan negara sedang berkembang, termasuk Indonesia. Tingkat pengetahuan dan pendidikan mengenai Diabetes Mellitus hampir di semua tingkat masih dapat dikatakan rendah, antara lain pada pasien sendiri, keluarga, masyarakat, tenaga medis dan perawat. Perilaku kepatuhan penderita akan juga menghambat kesembuhan penderita. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui gambaran perilaku pasien Diabetes Mellitus tentang pengobatan Diabetes Mellitus di Puskesmas Grogol Kabupaten Kediri. Desain penelitian ini menggunakan desain penelitian “deskriptif”. Populasi pada penelitian ini adalah semua pasien Diabetes Mellitus yang berobat di Puskesmas Grogol Kabupaten Kediri, dengan jumlah populasi 72 responden. Teknik sampling yang digunakan adalah total sampling. Teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner. Pengolahan data dengan cara koding, scoring, tabulating Dari hasil penelitian mengenai gambaran perilaku pasien Diabetes Mellitus tentang pengobatan Diabetes Mellitus di Puskesmas Grogol Kabupaten Kediri, dapat ditarik kesimpulan bahwa pasien Diabetes Mellitus tentang pengobatan Diabetes Mellitus di Puskesmas Grogol Kabupaten Kediri yang memiliki perilaku aktif sebanyak 51 orang (70,8%) dan pasien yang memiliki perilaku pasif sebanyak 21 orang (29,2%). Melihat hasil penelitian diharapkan dapat memberikan informasi pada responden sebaiknya membiasakan selalu berperilaku aktif dengan menjaga kesehatan dan jangan menganggap remeh perilaku dalam menjalani pengobatan karena perilaku berperan dalam membantu proses penyembuhan.
FAKTOR - FAKTOR YANG MEMPENGARUHI TERJADINYA KETUBAN PECAH DINI PADA KEHAMILAN ATERM DI RUMAH SAKIT AURA SYIFA KEDIRI Rosi rizqi nugrahani
Judika (Jurnal Nusantara Medika) Vol 3 No 2 (2019): Volume 3 Nomor 2 Tahun 2019
Publisher : Universitas Nusantara PGRI Kediri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (247.497 KB) | DOI: 10.29407/judika.v3i2.13103

Abstract

Premature rupture of membranes is the rupture of the membranes for one hour before there are signs labour. Benefit of research to determine the risk factors for premature rupture of membranes at term pregnancy is to anticipate the incidence of premature rupture of membranes. The purpose of this study was to determine the risk factors for premature rupture of membranes at term pregnancy. This study uses a prospective cohort design analytic population of 147 people with purposive sampling technique sampling obtained 60 samples. This study was conducted on 18 April to 18 May 2013. This research instruments such as questionnaires. The analysis using relative risk test results opportunities ≤ 20 years of age and> 35 years experience 4 times the risk of premature rupture of membranes than the age of 21 years old - 35 years old, working mother factor 0.8 times the risk of experiencing premature rupture than the mother does not work, parity factor of > 3 times the risk of having two premature rupture than 1-3 parity, history of premature rupture factor 0.6 times the risk of experiencing premature rupture history than that no premature rupture of membranes, twin pregnancy factor has the same risk of experiencing premature rupture . From the analysis it can be seen that the risk factors of age, occupation, parity, and history of premature rupture of membranes are at increased risk of experiencing premature rupture of membranes and pregnancy risk factors twins have the same risk of experiencing premature rupture of membranes. Recommendations from this study is considering the influence of risk factors with the incidence of premature rupture of membranes, then the health professionals to constantly strive to increase the quality of health care in midwifery care, especially antenatal care to detect risk factors that may favour the occurrence of premature rupture of membranes so as to minimize complication which may occur in the mother the baby.
PENGARUH STIMULASI DENGAN MENGGUNAKAN FLASH CARD TERHADAP PERKEMBANGAN BICARA DAN BAHASA ANAK USIA 48-72 BULAN DI TAMAN KANAK-KANAK PERBA CERIA KOTA KEDIRI heni yuwantiwi; suwoyo 123; dwi estuningq rahayu
Judika (Jurnal Nusantara Medika) Vol 3 No 2 (2019): Volume 3 Nomor 2 Tahun 2019
Publisher : Universitas Nusantara PGRI Kediri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (212.524 KB) | DOI: 10.29407/judika.v3i2.13104

Abstract

Early childhood is a child in the age range 0-6 years. Early childhood learns in their own way. The purpose of this study is to determine the effect of stimulation by using flash cards on the development of children aged 48-72 months in the Perba Ceria Kindergarten in the City of Kediri. This research method is survey experimental designwith the design of one group pretest and posttest design. The population is 35 children aged 48-72 months, a sample of 32. Sampling with simple random sampling. Data collection instruments using KPSP sheets aged 48-72 months andmedia flashcard. The results of the study using theformula wilxocon match paired test test shows that there is an effect of the value (Z count> Z table), the calculated Z value is -4.396, because the result of the calculation of wilxocon match paired test is an absolute price then the price (-) is not taken into account. Price of Z table with a significance level (ɑ) 0.05 of 1.645. So Ho is rejected and Ha is accepted. It can be concluded that there is an effect of stimulation by using flash cards on speech and language development of children aged 48-72 months in Perba Ceria kindergarten in Kediri City. Based on the results of the research above,media should flashcard be considered for teachers and parents to be used as a stimulation media for children.
Korelasi Bakteri Batang Gram Negatif Dengan Kadar Leukosit Esterase Pada Urin Pasien ISK triffit imasari; kurniawan santoso; Ribka kefira
Judika (Jurnal Nusantara Medika) Vol 3 No 2 (2019): Volume 3 Nomor 2 Tahun 2019
Publisher : Universitas Nusantara PGRI Kediri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (104.439 KB) | DOI: 10.29407/judika.v3i2.13105

Abstract

Infeksi Saluran Kemih (ISK) merupakan suatu infeksi yang disebabkan oleh pertumbuhan mikroorganisme di dalam saluran kemih manusia. Bakteriuria dalam urin menunjukkan adanya leukosit esterase yang positif. Pemeriksaan biakan urin menunjukkan penyebab tersering ISK adalah bakteri Gram negatif yang biasa ditemukan di saluran pencernaan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui korelasi bakteri batang Gram negatif dengan kadar leukosit esterase pada urin pasien ISK. Metode Penelitian ini menggunakan desain rancangan cross sectional survey, Jumlah sampel yang didapat sebanyak 30 sampel dengan pengambilan sampel secara accidental sampling. Data hasil pemeriksaan akan di analisis dengan SPSS V.23 menggunakan uji korelasi Kendall’s Tau untuk melihat korelasi. Hasil Kadar leukosit esterase dengan bakteri batang Gram negatif memiliki nilai signifikan 0,038 < 0,05 yang berarti memiliki hubungan. Kesimpulan Terdapat korelasi antara bakteri batang Gram negatif dengan kadar leukosit esterase, serta ditemukan bakteri batang Gram negatif sebanyak 29 sampel dan kadar leukosit esterase positif sebanyak 30 sampel.
HUBUNGAN PELAKSANAAN SENAM HAMIL PADA IBU HAMIL DENGAN KELANCARAN PROSES PERSALINAN DI PUSKESMAS PAPAR KABUPATEN KEDIRI TAHUN 2017 tri wulan
Judika (Jurnal Nusantara Medika) Vol 3 No 2 (2019): Volume 3 Nomor 2 Tahun 2019
Publisher : Universitas Nusantara PGRI Kediri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (160.081 KB) | DOI: 10.29407/judika.v3i2.13109

Abstract

Senam hamil merupakan terapi latihan gerak untuk mempersiapkan ibu hamil, secara fisik atau mental, pada persalinan cepat, aman dan spontan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan pelaksanaan senam hamil dengan kelancaran proses persalinan di Puskesmas Papar Kabupaten Kediri. Desain yang digunakan dalam penelitian ini adalah desain analitik korelasi (hubungan) melalui pendekatan cross sectional, dengan populasi seluruh ibu yang sudah bersalin di Puskesmas Papar tahun 2017. Besar sampel 40 responden dan diambil dengan menggunakan tekhnik purposive sampling. Hasil penelitian diperoleh adanya hubungan pelaksanaan senam hamil pada ibu hamil dengan kelancaran proses persalinan di Puskesmas Papar Kabupaten Kediri Tahun 2017 (p = 0,000). Tingkat hubungan termasuk kategori kuat yaitu dengan capaian (Value Phi = 0,765) yang berarti dalam kelas hamil ibu akan mendapatkan berbagai latihan dan penjelasan seputar persalinan dikelas senam hamil, sehingga ibu lebih percaya diri dan tidak panik saat menghadapi persalinan. Kondisi psikologis ini berpengaruh terhadap otot di jalan lahir dan sekitarnya sehingga tidak tegang, dapat lentur sehingga tidak menghambat pengeluaran janin
Pendidikan Kesehatan dengan Booklet dalam Meningkatkan Health Literacy Pasien Tb Paru Di Puskesmas Wilayah Kota Kediri Christina Dewi Prasetyowati; Sri Wahyuni
Judika (Jurnal Nusantara Medika) Vol 4 No 1 (2020): Volume 4 Nomor 1 Tahun 2019
Publisher : Universitas Nusantara PGRI Kediri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29407/judika.v4i1.14004

Abstract

Tuberculosis merupakan penyakit menular paling mematikan di dunia. Diperkirakan 1-6 juta orang meninggal karena tuberculosis. Pendidikan kesehatan sebagai upaya pencegahan penyakit yang dilakukan untuk menurunkan angka kematian pasien. Tujuan penelitian ini untuk menganalisis pengaruh pendidikan kesehatan dengan booklet dalam meningkatkan health literacy pasien TB paru. Metode penelitian menggunakan desain penelitian quasy eksperimen dengan rancangan non equivalent pretest-posttest with control group. Teknik pengambilan sampel adalah purposive sampling, jumlah sample 60 responden dibagi menjadi 2 kelompok, 30 responden sebagai kelompok intervensi dan 30 responden sebagai kelompok kontrol. Pengumpulan data dengan kuesioner Health Study Literacy Asia Questionnaire (HSL Asia-Q). Untuk mengetahui pengaruh pada kedua kelompok dilakukan uji Mann whitney. Hasil penelitian: Health literacy pasien TB paru kelompok intervensi meningkat, dari 21,33 ± 7,707 menjadi 41,03 ± 2,735. Sedangkan pada kelompok kontrol juga mengalami peningkatan dari 26,80 ± 4,937 menjadi 28,93 ± 4,464, hasil analisis kedua kelompok yaitu p<0.05. Kesimpulan: ada pengaruh pendidikan kesehatan dengan booklet terhadap health literacy pasien TB paru di Puskesmas Wilayah Kota Kediri.

Page 5 of 14 | Total Record : 134