cover
Contact Name
Hamid Mukhlis
Contact Email
me@hamidmukhlis.id
Phone
+6281325790254
Journal Mail Official
me@hamidmukhlis.id
Editorial Address
Jalan A. Yani 1A Tambahrejo Gadingrejo Kab. Pringsewu Kode Pos: 35372, Phone: 0729 7081587
Location
Kab. pringsewu,
Lampung
INDONESIA
Jurnal Aisyah : Jurnal Ilmu Kesehatan
ISSN : 25024825     EISSN : 25029495     DOI : 10.30604/jika
Core Subject : Health,
Jurnal Aisyah: Jurnal Ilmu Kesehatan (JIKA), with registered number ISSN 2502-4825 (Print) and ISSN 2502-9495 (Online), is an international peer-reviewed journal published two times a year (June and December) by Universitas Aisyah Pringsewu (UAP) Lampung. JIKA is intended to be the journal for publishing articles reporting the results of research on Health Science field especially Nursing and Midwifery, as well as with their development through interdisciplinary and multidisciplinary approach. The submission process of the manuscript is open throughout the year. All submitted manuscripts will go through the blind peer review and editorial review before being granted with acceptance for publication.
Articles 56 Documents
Search results for , issue "Vol 7, No 1: March, 2022" : 56 Documents clear
Informed Consent in Pringsewu Regional General Hospital: Legal Evidence Perspective Samino Samino; Agung Aji Perdana; Selamet Kuntoro
Jurnal Aisyah : Jurnal Ilmu Kesehatan Vol 7, No 1: March, 2022
Publisher : Universitas Aisyah Pringsewu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (603.578 KB) | DOI: 10.30604/jika.v7i1.1113

Abstract

Quality health care is the right of every patient and his family. One of the indicators of quality services is the fulfillment of informed consent in accordance with the laws and regulations. Preliminary studies of several informed consent documents at Pringsewu Hospital found that all of them were not filled out completely. This study aims to analyze informed consent documents from the perspective of legal evidence.The study was conducted at Pringsewu Hospital in July 2021. The research method used a qualitative descriptive analysis approach, with 75 informed consent documents and two informants. How to collect data by reviewing the informed consent document that has been filled in at the hospital medical record installation, by checking the completeness of filling out the informed consent document for the five most types of actions, and in-depth interviews with the responsible leadership.The results showed that 75 informed consent documents were reviewed, none of which were filled out completely. The five most important indicators were not filled in completely, consecutively: name and signature of witness II, name and signature of witness I, gender of the patient, and gender of the giver of consent. To improve the completeness of filling out documents, the hospital will provide education to doctors, nurses, and administrative staff, as well as strict supervision. It was concluded that incomplete informed consent documents, as legal evidence, were low quality. The hospital leaders should conduct socialization to doctors, nurses and administrative staff regarding the importance of filling out the medical treatment approval form properly and completely.Abstrak: Pelayanan kesehatan bermutu  merupakan hak setiap pasien dan  keluarganya. Salah satu indikator pelayanan bermutu terpenuhinya pelaksanaan informed consent sesuai peraturan perundang-undangan. Studi pendahuluanterhadap beberapa dokumen informed consent di RSUD Pringsewu ditemukan semuanya tidak terisi dengan lengkap. Penelitian bertujuan untuk menganalisis dokumen informed consent  perspektifalat bukti hukum.Penelitian dilakukan di RSUD Pringsewu Juli 2021. Metode penelitian  menggunakan  pendekatan analisis deskriptif kualitatif, dengan 75 dokumen informed consent dan dua informan. Cara pengambilan data dengan mengkaji dokumen informed consent yang telah isi di instalasi rekam medik RS, dengan melakukan checklist kelengkapan pengisian  dokumen informed consent pada lima jenis tindakan terbanyak, dan wawancara mendalam pihak pimpinan yang bertanggung jawab.Hasil penelitian menunjukkan 75 dokumen informed consent yang dikaji tidak ada satupun dokumen yang terisi dengan lengkap. Lima indikator terbanyak tidak diisi dengan lengkap berturut-turut: nama dan tanda tangan saksi II, nama dan tanda tangan saksi I, jenis kelamin pasien, dan jenis kelamin pemberi persetujuan. Untuk meningkatkan kelengkapan pengisisan dokumen RS akan melakukan edukasi terhadap para dokter, perawat, dan tenaga administrasi, serta pengawasan secara ketat.  Disimpulkan dokumen informed consent yang tidak terisi dengan lengkap, sebagai alat bukti hukum kualitasnya rendah. Pimpinan RS melakukan sosialisasi pada para dokter, perawat dan tenaga administrasi mengenai pentingnya pengisian formulir persetujuan tindakan kedokteran dengan baik dan lengkap.
The Implementation, Policy Sanctions for No-Smoking Area at Pertamina Bintang Amin Hospital Lampung Bandar Lampung Priyogo, Adib; Samino, Samino; Yulyani, Vera; Muhammad, Muhammad
Jurnal Aisyah : Jurnal Ilmu Kesehatan Vol 7, No 1: March, 2022
Publisher : Universitas Aisyah Pringsewu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (596.954 KB) | DOI: 10.30604/jika.v7i1.1114

Abstract

Cigarette consumption in Indonesia, especially in Lampung Province and Bandar Lampung City is still high. Policies in the form of laws, provincial regulations and Bandar Lampung City regulations regarding non-smoking areas (NSA) aimed at suppressing the growth rate of cigarette users have not shown success. Pertamina Bintang Amin Hospital Lampung (PBAH) is an area that is required to implement the NSA policy, but visitors are still found smoking. The aim is to determine the implementation of the no-smoking area policy in the hospital. The study utilized a qualitative research method with a case study approach. The data collection was through in-depth interviews, document reviews, and field observations. Nine informants were selected purposively. Data analysis used a thematic analysis approach. The results of the data analysis obtained information that the PBAH had implemented the NSA policy with the decision of the director of the hospital and as the supervisory team. The policy foundations of the hospital are the Health Law, Provincial Local Regulation and Bandar Lampung City Local Regulation. The monitoring process in the building has been going well, as evidenced by the absence of employees/visitors smoking, but outside the building, especially in the parking area, it has not been maximized, this is because the area is quite large and cannot be reached by the supervisor. Sanctions for hospitals that do not implement the NSA policy can be subject to administrative sanctions in the form of a warning. They can be up to the revocation of operational permits. More severe sanctions can be in the form of fines or corporal punishment. It can be concluded that the implementation of the NSA policy at the PBAH has generally been going well. It is recommended that additional NSA signs in the parking area and an expansion of the number of supervisors are needed.Abstrak: Konsumsi rokok di Indonesia, khusunya Provinsi Lampung maupun Kota Bandarlampung masih tinggi. Kebijakan berupa UU, Perda Provinsi maupun Perda Kota Bandarlampung mengenai kawasan tanpa rokok (KTR) bertujuan untuk menekan laju pertumbuhan pengguna rokok belum menunjukkan keberhasilannya. Rumah Sakit Pertamina Bintang Amin Lampung (RSPBA) termasuk kawasan wajib menerapkan kebijakan KTR, namun masih ditemukan pengunjung merokok. Tujuan untuk mengetahui implementasi kebijakan kawasan tanpa rokok di RS tersebut. Metode penelitian kualitatif dengan pendekatan studi kasus. Pengumpulan data melalui wawancara mendalam, kajian dokumen, serta observasi lapangan. Informan sembilan orang, dipilih secara purposif. Analisis data menggunakan pendekatan analisis tematik. Hasil analisis data diperoleh informasi RSPBA telah menerapkan kebijakan KTR dengan keputusan direktur dan tim pengawasnya. Landasan kebijakan RS adalah UU Kesehatan, Perda Provinsi dan Perda Kota Bandarlampung. Proses pengawasan dalam gedung telah berjalan dengan baik dibuktikan tidak ada lagi pegawai/pengunjung yang merokok, namun untuk luar gedung khususnya di area perparkiran belum maksimal, hal ini disebabkan kawasannya cukup luas dan tidak terjangkau oleh pengawas. Sanksi RS yang tidak melaksanakan kebijakan KTR dapat dikenakan sanksi administrasi berupa teguran dan dapat sampai pencabutan ijin operasional. Sanksi yang lebih berat dapat berupa pidana denda atau badan. Disimpulkan implementasi kebijakan KTR di RSPBA secara umum telah berjalan dengan baik. Disarankan perlu penambahan rambu-rambu KTR di area perparkiran serta perluasan angkauan pengawas.
Outcomes of Teenage Pregnancy in Developing Countries: A Scoping Review Cindy Putri Febrianti; Andari Wuri Astuti
Jurnal Aisyah : Jurnal Ilmu Kesehatan Vol 7, No 1: March, 2022
Publisher : Universitas Aisyah Pringsewu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (881.314 KB) | DOI: 10.30604/jika.v7i1.1066

Abstract

Teenage pregnancy is a health problem that impacts not just physical changes but also psychological, social, and economic ones. These numerous impacts can harm both the health and well-being of teenagers and affect the health quality of a country. This research aimed to point out and explore scientific evidence related to the impact of pregnancy on teenagers in developing countries. The scoping review method from the 2021 PRISMAScR checklist framework was adopted in this review. Pubmed, Wiley Online Library, EBSCO, Proquest, and Grey literature were used as the databases and accessed through the Google Scholar search engine by filtering articles published from 2016 to 2021. There were 10 of the 630 articles screened by inclusion and exclusion criteria found in this review. It showed various impacts, such as physiological, psychological, social, and economic. This review found that the impacts of teenage pregnancy are linked to many factors, including physical changes and all aspects of life lived by teenagers, such as school, work, parenting, and socializing in their neighborhood. Early sexual education must be carried out not just at school but also at home, where the beginning of the educational process happens
Implementasi Program Kontak Tracing Covid-19 di Yogyakarta Moch Zuhrul Balad Rosadi; Kusbaryanto Kusbaryanto; Mahendro Prasetyo Kusumo
Jurnal Aisyah : Jurnal Ilmu Kesehatan Vol 7, No 1: March, 2022
Publisher : Universitas Aisyah Pringsewu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (692.555 KB) | DOI: 10.30604/jika.v7i1.1317

Abstract

This study aims to analyze and offer tracing models for cases of the COVID-19 pandemic. Since COVID-19 first occurred in Indonesia in March 2020, the number of COVID-19 patients has been increasing. The most additions to the Delta and Omicron variants are in mid-2021. The increasing number of patients makes it difficult for the tracing process carried out by the government. This type of research is qualitative with data search methods using observations, interviews, and FGDs. The objects of this research are the Godean Health Center, the Godean Covid Task Force, the Health Service, and Covid-19 patients. This study uses the PROCEDE-PROCEED approach to analyze the government's tracing policy in the Godean region. The PROCEDE-PROCEED analysis shows that the implementation of the tracing policy is by the applicable procedures. The Health Service and Puskesmas have formed a Covid Task Force team at the village level. The assignment of the COVID-19 Task Force is not only tasked with tracing but also helping residents who need assistance. In addition, this study found weaknesses in the tracing process, so it could not run optimally. The reason is that residents do not get good knowledge about covid, so residents feel afraid and anxious when being traced. This research suggests the need to form a village-level Covid task force to help Pak Dukuh and RT/RW, as well as form a community empowerment team that is aware of COVID-19 by the health department. Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis serta memberikan tawaran model tracing pada kasus pandemi covid-19. Sejak covid-19 pertama kali terjadi di Indonesia pada bulan Maret 2020, jumlah pasien covid-19 semakin bertambah. Penambahan yang paling banyak pada varian Delta maupun Omicron pada pertengahan tahun 2021. Peningkatan jumlah pasien menyulitkan proses tracing yang dilakukan oleh pemerintah. Jenis penelitian ini adalah kualitatif dengan metode pencarian data menggunakan observasi, wawancara, dan FGD. Adapun objek penelitian ini adalah Puskesmas Godean, Satgas Covid Godean, Dinas Kesehatan, dan pasien covid-19. Penelitian ini menggunakan pendekatan PROCEDE-PROCEED untuk menganalisis kebijakan tracing yang dilakukan oleh pemerintah di wilayah Godean. Berdasarkan analisis PROCEDE-PROCEED menunjukkan bahwa implementasi kebijakan tracing sudah sesuai dengan prosedur yang berlaku. Dari pihak Dinas Kesehatan dan Puskesmas telah membentuk tim Satgas Covid di tingkat kelurahan. Penugasan Satgas covid selain bertugas untuk mentracing juga membantu warga yang membutuhkan bantuan. Selain itu, penelitian ini menemukan kelemahan proses tracing sehingga tidak bisa berjalan secara maksimal. Penyebabnya ada di warga yang kurang mendapat pengetahuan tentang covid secara baik, sehingga warga merasa takut dan cemas ketika ditracing. Penelitian ini menawarakan perlunya membentuk satgas covid tingkat padukuhan membantu pak Dukuh dan RT/RW, serta membentuk tim pemberdayaan masyarakat sadar covid-19 oleh dinas kesehatan.
The relationship of anxiety and social support with the performance of health workers in the era of the Covid-19 pandemic Sinuhaji, Lidya Natalia Br
Jurnal Aisyah : Jurnal Ilmu Kesehatan Vol 7, No 1: March, 2022
Publisher : Universitas Aisyah Pringsewu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (624.343 KB) | DOI: 10.30604/jika.v7i1.1521

Abstract

Background: Coronavirus is a large family of viruses that cause illnesses ranging from mild to severe symptoms. Front-line health workers who are directly involved in diagnosing, treating and treating patients with COVID-19 are at risk of developing psychological distress and other mental health symptoms. This study aims: to determine the relationship between anxiety and social support on the work performance of health workers in the COVID-19 pandemic era at the Medan Johor Health Center. The study population: were all health workers in Medan  Johor Health Center, totaling 62 health workers and as research subjects. Research type: this is an analytic survey with a cross-sectional research design. Retrieval of data using a questionnaire. The data were processed by univariate analysis using descriptive statistics and bivariate analysis using the Chi-Square test. Results: From the results of the study, it can be seen that from anxiety with the performance of health workers in the era of the COVID-19 pandemic, the results of the Chi-Square test analysis show that the value of p= 0.000 which means less than p= 0.005, it can be concluded that there is a significant relationship between anxiety and the performance of health workers in the era of the COVID-19 pandemic at the Medan Johor Health Center in 2020. And from the research results it can be seen that from social support with performance health workers in the era of the COVID-19 pandemic, namely the results of the Chi-Square test analysis showing that the value of p= 0,000 which means less than p= 0.005, it can be concluded that there is a significant relationship between social support and the performance of health workers in the era of the COVID-19 pandemic. at Medan Johor Health Center 2020.Abstrak: Latar Belakang: Coronavirus merupakan keluarga besar virus yang menyebabkan penyakit mulai dari gejala ringan hingga berat. Tenaga kesehatan garda depan yang terlibat langsung dalam mendiagnosis, merawat, dan merawat pasien COVID-19 berisiko mengalami tekanan psikologis dan gejala kesehatan mental lainnya. Penelitian ini bertujuan: untuk mengetahui hubungan kecemasan dan dukungan sosial terhadap kinerja tenaga kesehatan pada era pandemi COVID-19 di Puskesmas Medan Johor. Populasi penelitian adalah seluruh tenaga kesehatan di Puskesmas Medan Johor yang berjumlah 62 orang tenaga kesehatan dan sebagai subjek penelitian. Jenis penelitian: ini adalah survei analitik dengan desain penelitian cross sectional. Pengambilan data menggunakan kuesioner. Data diolah dengan analisis univariat menggunakan statistik deskriptif dan analisis bivariat menggunakan uji Chi-Square. Hasil: Dari hasil penelitian dapat diketahui bahwa dari kecemasan dengan kinerja tenaga kesehatan di era pandemi COVID-19, hasil analisis uji Chi-Square menunjukkan nilai p= 0,000 yang berarti kurang dari p= 0,005 maka dapat disimpulkan bahwa terdapat hubungan yang signifikan antara kecemasan dengan kinerja tenaga kesehatan pada era pandemi COVID-19 di Puskesmas Medan Johor Tahun 2020. Dan dari hasil penelitian dapat dilihat dari dukungan sosial dengan kinerja tenaga kesehatan di era pandemi COVID-19 yaitu hasil analisis uji Chi-Square menunjukkan nilai p= 0,000 yang artinya kurang dari p= 0,005 maka dapat disimpulkan bahwa ada hubungan yang signifikan antara dukungan sosial dengan kinerja tenaga kesehatan di era pandemi COVID-19. di Puskesmas Medan Johor 2020
The Effect of Lavender Aromatherapy Towards Reducing Menatory Pain (Dysmenore) in Midwife Graduate Students in STIKES Mitra Husada Medan Manurung, Herna Rinayanti
Jurnal Aisyah : Jurnal Ilmu Kesehatan Vol 7, No 1: March, 2022
Publisher : Universitas Aisyah Pringsewu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (598.998 KB) | DOI: 10.30604/jika.v7i1.1504

Abstract

Dysmenorrhea is menstrual pain that is often experienced by women during menstruation. During menstruation there is an increase in prostaglandin levels (PGE 2) which can cause pain during menstruation (dysmenorrhea). Dysmenorrhea can be treated in two ways, namely pharmacologically and non-pharmacologically. Aromatherapy Lavender is a non-pharmacological way to relieve menstrual pain (dysmenorrhea). The purpose of this study was to determine the effect of relaxation with lavender aromatherapy on reducing menstrual pain (dysmenorrhea) in undergraduate students of Midwifery at STIKes Mitra Husada Medan. Methods: This research is a type of pre-experimental research with the One Group Pretest-Post test design approach. The sample in this study were students who experienced dysmenorrhea as many as 20 respondents who were taken using purposive sampling technique, the test used was the Spearman Rank test with an error rate of p= 0.05. Results: In the study, the average menstrual pain of respondents before giving lavender aromatherapy on a scale of 4 were 15 respondents, while after giving decreased with a scale of 2 were 16 respondents. Based on the results of statistical analysis, it is found that ? value = 0.001 less than 0.05, this shows that Ho is rejected and Ha is accepted. Conclusion: From the results of the above research, it can be concluded that there is an effect of lavender aromatherapy on reducing menstrual pain (dysmenorrhea) in undergraduate students of Midwifery, STIKes Mitra Husada Medan. Suggestions for students are expected to be able to apply this non-pharmacological therapy to reduce menstrual pain (dysmenorrhea). And suggestions for STIKes Mitra Husada Medan in order to facilitate aromatherapy and a comfortable room for the implementation of therapy for students.Abstrak: Dismenore adalah nyeri haid yang sering dialami wanita saat menstruasi. Saat menstruasi kadar prostaglandin (PGE 2) meningkat, yang dapat menyebabkan nyeri saat menstruasi (dismenore). Dismenore dapat diatasi dengan dua cara yaitu farmakologi dan nonfarmakologi. Aromaterapi Lavender adalah salah satu terapi nonfarmakologi untuk meredakan nyeri menstruasi (dismenore). Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh relaksasi dengan aromaterapi lavender terhadap penurunan nyeri haid (dismenore) pada mahasiswa Sarjana Kebidanan STIKes Mitra Husada Medan. Metode: Penelitian ini merupakan jenis penelitian pre-Eksperimen dengan pendekatan One Group Pretest-Posttest design. Sampel dalam penelitian ini adalah mahasiswa yang mengalami dismenore sebanyak 20 responden yang diambil dengan menggunakan teknik Purposive Sampling, uji yang digunakan yaitu uji Spearman Rank dengan tingkat kesalahan p= 0,05. Hasil: Pada penelitian rata – rata nyeri haid responden sebelum pemberian aromaterapi lavender dengan skala 4 sebanyak 15 responden, sedangkan sesudah pemberian mengalami penurunan dengan skala 2 sebanyak 16 responden. Berdasarkan hasil analisis statistik di dapatkan ? value = 0,001 kurang dari 0,05, ini menunjukan bahwa Ho ditolak dan Ha diterima. Kesimpulan: Dari hasil penelitian diatas dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh pemberian aromaterapi lavender terhadap penurunan nyeri haid (dismenore) pada mahasiswa Sarjana Kebidanan STIKes Mitra Husada Medan. Saran bagi mahasiswa diharapkan dapat mengaplikasikan terapi nonfarmakologi ini untuk mengurangi nyeri haid (dismenore). Dan saran bagi STIKes Mitra Husada Medan agar dapat memfasilitasi aromaterapi dan ruangan yang nyaman untuk pelaksanaan terapi bagi mahasiswa.
Drug Inventory Management Using ABC-VEN and EOQ Analysis for Improving Hospital Efficiency Soraya, Clara; Surwanti, Arni; Pribadi, Firman
Jurnal Aisyah : Jurnal Ilmu Kesehatan Vol 7, No 1: March, 2022
Publisher : Universitas Aisyah Pringsewu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1014.586 KB) | DOI: 10.30604/jika.v7i1.1319

Abstract

Pharmaceutical Installation at Hospital is a service unit that has a very large influence on hospital services and income from hospitals because the source of income and expenses comes from pharmaceutical installation activities in procurement to distribution. This research is a study on inventory management for Pharmaceutical supplies at Santo Yusup Boro Kulon Progo Hospital, Yogyakarta, this study aims to find a suitable inventory management calculation method that can be applied in hospitals, researchers chose ABC-VEN analysis to be applied to hospital pharmacy supply planning, as well as calculating the optimum number of orders in pharmaceutical drug supply, using EOQ calculations (Economic Order Quantity), as well as calculating when the reorder time (ROP) for the type of supply in pharmacy. This research method is a type of analytical descriptive research, the subjects of this study are the head of the service, head of finance, Head of Pharmacy installation, Head of Pharmacy and Hospital Therapy Team, other TFT members, as well as secondary data in the form of pharmaceutical sales reports, pharmacy reports in the form of opnam stock reports, reports of expired drugs, etc., data processing based on analytical descriptive using Microsoft excel. Where the results of the study from the number of pharmaceutical supplies at Santo Yusup Boro Hospital were 465 Drug items after being classified based on ABC-VEN analysis, 18 drugs entered the AV group, 20 drugs in the BV group, and 57 drugs including the CV group, after grouping based on ABC-VEN analysis in calculating the Optimum value of ordering drugs respectively, drug items, after using calculations based on ABC-VEN and EOQ analysis there was the efficiency of Rp. 22,206,511.52 in one year or there was efficiency of 41.8%. The conclusion of this study shows that the ABC VEN and EOQ methods can increase efficiency in the supply of medicines in hospital pharmacy installations, so this method is suitable for application in hospitals to manage supplies in hospitals.Abstrak: Instalasi Farmasi di Rumah sakit merupakan, unit pelayanan yang memiliki pengaruh sangat besar terhadap pelayanan rumahsakit serta pendapatan dari rumahsakit, karena sumber pendapatan maupun pengeluaran bayak bersumber dari aktivitas instalasi farmasi dalam pengadaan sampai dengan pendistribusian.Penelitian ini merupakan penelitian tentang inventory manajemen untuk perbekalan Farmasi di RSU Santo Yusup Boro Kulon Progo, Yogyakarta, penelitian ini bertujuan untuk mencari suatu metode perhitungan inventory manajemen  yang cocok yang dapat diterapkan di RS, peneliti memilih analisi ABC-VEN untuk dapat di terapkan pada perencanaan persedian farmasi RS, serta menghitung jumlah pemesanan Optimum pada persedian obat farmasi, dengan memakai perhitungan EOQ( Economik Order Quantiti ), serta menghitung kapan waktu pemesanan kembali (ROP) untuk jenis persedian yang ada di farmasi. Metode penelitian ini merupakan jeneis penelitian deskriptik analitik, subyek penelitian ini adalah kepala bidang pelayanan, kepala bidang keuangan, Kepala instalasi Farmasi, Ketua Tim Farmasi dan Terapi RS, anggota TFT lainya, serta data sekunder berupa laporan penjualan farmasi, laporan  farmasi berupa laporan stok opnam, laporn obat kadaluarsa dsb, pengolahan data berdasarka deskriptik analitik mengunakan  Microsof exel. Dimana hasil penelitian dari jumlah persedian farmasi RSU Santo Yusup Boro sebanyak, 465 Item obat setelah di golongkan berdasarkan analisi ABC-VEN terdapat 18 obat yang masuk golongan AV, 20 obat masuk golongan BV, serta 57 obat termasuk kelompok CV, setelah dilakukan pengelompokan berdasarkan analisi ABC-VEN di hitung nilai Optimum pemesanan obat masing- masing, item obat,  setelah mengunakan perhitungan bedasarkan analisi ABC-VEN dan EOQ terjadi Efisiensi sebesar Rp 22.206.511,52 dalam satu tahun atau terjadi efisiensi sebesar  41,8 %. Konklusi dari penelitian ini menunjukan bahwa metode ABC VEN dan EOQ mampu meningkatkan efisiensi pada persediaan obat-obatan di instalasi farmasi rumah sakit, sehingga metoda ini cocok untuk diaplikasikan di rumah sakit untuk mengelola persediaan di rumah sakit.
Factors related to the utilization of health services for diabetes mellitus patients during covid 19 pandemic Sinaga, Martaulina
Jurnal Aisyah : Jurnal Ilmu Kesehatan Vol 7, No 1: March, 2022
Publisher : Universitas Aisyah Pringsewu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1810.512 KB) | DOI: 10.30604/jika.v7i1.1518

Abstract

Background: The starting point for a healthy life with diabetes is early diagnosis, the longer a person lives with undiagnosed and untreated diabetes, the worse the possible health outcomes. So it is necessary to perform a health check will reduce the risk of complications. This study aims to determine the factors related to the utilization of health services in patients with diabetes mellitus at the Suro District Health Center. Aceh Singkil Year 2020. Methods: This type of research is analytic observational with a cross sectional design. The population was used as a sample, namely all people with Diabetes Mellitus who came for treatment in May 2020 to the Suro Health Center totaling 42 respondents. The data analysis technique used chi square statistical test. Results: Utilization of health services carried out by people with Diabetes Mellitus at the Suro Health Center had a relationship with knowledge with a value of p = 0.006 and perception of pain was related to the use of health services p = 0.009 while distance had no relationship with the use of health services with a value of p = 0.125. Conclusion: Patients with Diabetes Mellitus on average have less knowledge and have negative perceptions about Diabetes Mellitus related to the utilization of health services, innovations to increase knowledge of Diabetes Mellitus and perceptions are recommended specifically for women to continue to use health services to avoid an increase in blood sugar levels first. to prevent complications. Suggestions This research is further carried out for the utilization of health services and policies to design interventions to change the pattern of utilization of health services.
Determinants of the event of tantrum in children Munthe, Juliana
Jurnal Aisyah : Jurnal Ilmu Kesehatan Vol 7, No 1: March, 2022
Publisher : Universitas Aisyah Pringsewu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (582.017 KB) | DOI: 10.30604/jika.v7i1.1519

Abstract

WHO and UNICEF (1994), reported that 20-30% of children had psychosocial problems and 3-12% had mental disorders. Children are the world's generation who will be responsible in the future. The future of the country depends on the mental health of children. If the child has an emotional disorder then the child has difficulty in learning. A preliminary survey conducted on children under five and parents in the Tanjung Tiram Health Center, Batubara Regency in 2022, found that out of 15 parents and children under five, 55% of children experienced tantrums such as children who find it difficult to stay still for up to 20 minutes when upset, some like slamming and hitting and throwing objects around him, rolling on the floor or the ground, while crying hitting people around him. The purpose of the study was to determine the factors associated with the incidence of tantrums in children in the Tanjung Tiram Health Center, Batubara Regency in 2022. The research method used was observational with a cross-sectional survey analytical descriptive type. The results showed that there was a relationship between the child's age, gender, number of siblings and parenting patterns on the incidence of tantrums in children in the Tanjung Tiram Health Center, Batubara Regency in 2022 where the p-value was below 0.05. Parents should increase their knowledge about Parenting Against Tantrum Incidence in Children by taking parenting classes.Abstrak: WHO dan UNICEF (1994), melaporkan bahwa 20-30% anak mengalami masalah psikososial dan 3-12 % mengalami gangguan jiwa. Anak adalah generasi dunia yang akan bertanggung jawab dimasa yang akan datang. Masa depan negara tergantung pada Kesehatan mental anak. Jika anak mengalami gangguan emosional maka anak kesulitan dalam belajar. Survey pendahuluan yang dilakukan pada anak balita dan orang tua di Wilayah Kerja Puskesmas Tanjung Tiram Kabupaten Batubara Tahun 2022, didapatkan bahwa dari 15 orang tua dan anak balita, 55% anak mengalami tantrum seperti anak susah untuk diam sampai 20 menit ketika kesal, ada yang suka membanting dan memukul serta melempar benda yang ada disekitarnya, berguling-guling dilantai atau tanah, saat menangis memukul orang yang ada disekitarnya. Tujuan penelitian untuk mengetahui faktor-faktor yang berhubungan dengan kejadian tantrum pada anak di Wilayah Kerja Puskesmas Tanjung Tiram Kabupaten Batubara Tahun 2022. Metode Penelitian yang digunakan observasional dengan jenis penelitian deskriptif analitik survei cross secsional. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada hubungan antara usia anak, jenis kelamin, jumlah saudara dan pola asuh terhadap kejadian tantrum pada anak  di Wilayah Kerja Puskesmas Tanjung Tiram Kabupaten Batubara Tahun 2022  dimana p-value dibawah 0.05. Kepada orang tua sebaiknya meningkatkan pengetahuan tentang Pola Asuh Terhadap Kejadian Tantrum Pada Anak dengan mengikuti kelas parenting.
Analysis of Service Policy For Pregnant Mothers, Partnership, Nifas, New Birth and KB During The Covid-19 Pandemic At The Community Health Center Tanjung Haloban Tampubolon, Elmina
Jurnal Aisyah : Jurnal Ilmu Kesehatan Vol 7, No 1: March, 2022
Publisher : Universitas Aisyah Pringsewu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (602.753 KB) | DOI: 10.30604/jika.v7i1.1480

Abstract

The rules imposed during the COVID-19 pandemic are considered to have a direct impact on health services. One of the regulations is considered to have a negative impact on the implementation of the KIA program. This is a qualitative study with an observational method, which aims to generate or explore in-depth descriptive data regarding Service Policies for Pregnant Women, Maternity, Postpartum, Newborns and Family Planning During the Covid 19 Pandemic at Pusat Kesehatan Masyarakat Tanjung Haloban. The research period starts from December 2021 to March 2022. The research informants are 6 informants consisting of: Head of Pusat Kesehatan Masyarakat, the Coordinator Midwife, the Implementer of MCH and Family Planning Programs, Multigravida Pregnant Women, Multigravida Maternity and Postpartum Mothers and PUS. Only coordinating midwives have received training, pregnant women are reluctant to visit the Pusat Kesehatan Masyarakat Tanjung Haloban due to concerns about being infected with the Covid-19 virus, there is a lack of infrastructure for the implementation of quarantine for pregnant women, HIV test packages are not available for pregnant women, family planning services for PUS carried out as before the Pandemic with additional application of health protocols, pregnant women services, namely Antenatal Care services carried out as usual with additional screening in the form of vaccination activities for pregnant women and Covid-19 examinations, there was no reduction in the KIA/KB service program provided at the Pusat Kesehatan Masyarakat Tanjung Haloban at pandemic. KIA services experienced a decline and did not reach the SPM target, while KB services experienced an increase in participants and reached the SPM target. It is necessary to make proposals for the procurement of HIV test kits, re-propose additional quarantine rooms for pregnant women, provide education regarding delivery service procedures during the pandemic, and planning related to the home visit program for pregnant women services.Abstrak: Aturan-aturan yang diberlakukan dimasa Pandemi COVID-19 dinilai berdampak secara langsung pada layanan kesehatan. Salah satu aturan yang dinilai berdampak negatif pada pelaksanaan program KIA. Ini adalah penelitian kualitatif dengan metode  observasional, yang bertujuan untuk menghasilkan atau menggali data deskriftif secara mendalam mengenai Kebijakan Pelayanan Pada Ibu Hamil, Bersalin, Nifas, Bayi Baru  Lahir Serta KB Pada Masa Pandemi Covid 19 di Pusat Kesehatan Masyarakat Tanjung Haloban. Waktu penelitian dimulai dari bulan Desember 2021 sampai Maret 2022. Informan penelitian sebanyak 6 orang informan yang terdiri dari : Kepala Pusat Kesehatan Masyarakat, Bidan Koordinator, Pelaksana Program KIA dan KB, Ibu Hamil multigravida, Ibu Bersalin dan Nifas multigravida dan Pasangan Usia Subur. Hanya bidan koordinator yang sudah pernah mendapatkan pelatihan, Ibu hamil enggan melakukan kunjungan ke Pusat Kesehatan Masyarakat Tanjung Haloban akibat kekhawatiran terinfeksi virus Covid-19, ada kekurangan prasarana ruangan pelaksanaan karantina ibu hamil, tidak tersedia paket tes HIV untuk ibu hamil, pelayanan KB pada Pasangan Usia Subur dilakukan seperti sebelum Pandemi dengan tambahan penerapan protokol kesehatan, pelayanan Ibu Hamil yaitu pelayanan Antenatal Care dilakukan seperti biasa dengan tambahan skrinning berupa kegiatan vaksinasi pada ibu hamil dan pemeriksaan Covid-19, tidak ada pengurangan program layanan KIA/KB yang diberikan di Pusat Kesehatan Masyarakat Tanjung Haloban dimasa Pandemi Covid-19, Layanan KIA mengalami penurunan dan tidak mencapai target SPM, sedangkan Layanan KB mengalami peningkatan peserta KB aktif dan mencapai target SPM. Perlu dilakukan pengusulan untuk pengadaan alat tes HIV, pengusulan ulang penambahan ruangan karantina bagi ibu hamil, edukasi tetang prosedur pelayanan persalinan dimasa Pandemi, perencanaan terkait program kunjungan lapangan (home visit) pada Pelayanan Ibu hamil.