cover
Contact Name
Imam Mahfud
Contact Email
imam_mahfud@teknokrat.ac.id
Phone
+6282280566672
Journal Mail Official
sport@teknokrat.ac.id
Editorial Address
Jl. Zainal Abidin Pagaralam, No.9-11, Labuhan Ratu, Bandarlampung, Lampung
Location
Kota bandar lampung,
Lampung
INDONESIA
Sport Science and Education Journal
ISSN : -     EISSN : 27221954     DOI : https://doi.org/10.33365/ssej
Core Subject :
Sport Science and Education Journal aims to facilitate and promote the dissemination of scholarly information on research and development in the field of sports and health education. The articles published in this journal can be the result of research, conceptual thinking, ideas, innovations, best practices, and book reviews.The scopes of this journal include the following topic areas: - Instructional Models - Teaching Methods of Physical Education - Content and Curriculum Knowledge in Sports Education - Health and Nutritions - Children and Content Knowledge of Sports Education - Innovations in Sports and Physical Education
Articles 5 Documents
Search results for , issue "Vol 3, No 1 (2022): SPORT SCIENCE AND EDUCATION JOURNAL" : 5 Documents clear
STUDI EKSPLORASI MOTIVASI DAN MINAT SISWA SMK UNTUK MELANJUTKAN PENDIDIKAN TINGGI PADA PROGRAM STUDI KEOLAHRAGAAN DI KABUPATEN KENDAL Rian Kurniawan; Muhlisin Muhlisin; Septyani Wahyu Pertiwi
SPORT SCIENCE AND EDUCATION JOURNAL Vol 3, No 1 (2022): SPORT SCIENCE AND EDUCATION JOURNAL
Publisher : Universitas Teknokrat Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (323.047 KB) | DOI: 10.33365/ssej.v3i1.1774

Abstract

Penelitian ini bertujuan mengetahui motivasi, minat, dan aspek yang mempengaruhi siswa SMK Se-Kabupaten Kendal untuk melanjutkan Perguruan Tinggi pada program studi Keolahragaan.  Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif prosentase menggunakan metode survei. Populasi adalah siswa SMK Se-Kabupaten Kendal dengan penentuan sampel menggunakan rumus slovin margin eror 6%. Analisis yang digunakan adalah deskriptif prosentase dan angka yang digambarkan dengan menggunakan tabel grafik. Hasil penelitian menunjukan bahwa motivasi dan minat siswa SMK Se- Kabupaten Kendal melanjutkan ke Perguruan Tinggi Keolahragaan menunjukan kategori tinggi dengan hasil deskriptif prosentase 71% pada jenjang S1 132 siswa (40%), pada prodi pendidikan jasmani diperoleh hasil 82 siswa (25%). Aspek perasaan senang dan keterlibatan mempengaruhi minat menunjukan kategori tinggi. Motivasi siswa melanjutkan pendidikan tinggi karena ingin menjadi orang suskses, di prodi keolahragaan siswa termotivasi ingin menjadi atlet dipengaruhi oleh diri sendiri. Dari hasil analisi data aspek yang mempengaruhi motivasi siswa melanjutkan ke perguruan tinggi yaitu adany
VARIASI PEMBELAJARAN ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS SLB-C KASIH BUNDA LAMPUNG SELATAN Rachmi Marsheilla Aguss
SPORT SCIENCE AND EDUCATION JOURNAL Vol 3, No 1 (2022): SPORT SCIENCE AND EDUCATION JOURNAL
Publisher : Universitas Teknokrat Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (124.844 KB) | DOI: 10.33365/ssej.v3i1.1890

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan variasi untuk anak berkebutuhan khusus di Slb-C Kasih Bunda Lampung Selatan. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif kualitatif dengan menggunakan pendekatan survey. Sampel penelitian ini adalah proses pembelajaran Penjas Adaptif di Slb-C Kasih Bunda Lampung Selatan. Hasil penelitian yang diperoleh, pada pembelajaran Penjas Adaptif 1 guru Penjas Adaptif yang memimpin proses pembelajaran. Pada murid tunagrahita dalam menyampaikan pembelajaran perlu memodifikasi pembelajaran yang akan disampaikan misalnya peraturan yang digunakan, alat atau media yang digunakan. Pembelajaran yang diberikan kepada murid tidak semua murid dapat melakukannya sendiri, bagi murid yang tidak dapat melakukan tugas gerak sendiri maka guru pendamping akan membantu murid tersebut. Pada kelas kecil (Tingkat Persiapan dan SDLB) proses pembelajaran dilakukan bersamaan dan materi yang sama, begitu pula pada kelas besar (SMPLB dan SMALB) proses pembelajaran Penjas Adaptif dilakukan bersamaan dan dengan materi yang sama pula. 
EVALUATION OF ATHLETES’ NUTRITIONAL NEEDS IN UNIVERSITY OF ILORIN, ILORIN KWARA STATE Gboyega Aladesusi
SPORT SCIENCE AND EDUCATION JOURNAL Vol 3, No 1 (2022): SPORT SCIENCE AND EDUCATION JOURNAL
Publisher : Universitas Teknokrat Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (339.165 KB) | DOI: 10.33365/ssej.v3i1.1443

Abstract

ABSTRACTThis study evaluated of athlete’s nutritional needs for sports performance among athletes in University of Ilorin, Kwara state. The population consisted of 500 athletes of University of Ilorin while the sample included 54% of athletes that have represented the University of Ilorin in one or two games. A simple random sampling was used to select respondents and a total of one hundred (100) respondents were used, a researcher structure questionnaire was adopted and the reliability was also ascertained. The objectives of this study were to find out how nutrition, muscular strength, weight, endurance level and body flexibility contributes to sport performance among athletes. The data collected was analyzed using Pearson Product Moment Correlation Co-efficient at 0.05 alpha level. The finding of the study revealed that nutrition, muscular strength, weight of the body, level of endurance and body flexibility of the athletes contributed to their performance in sport. It was therefore recommended among others that athletes should adopt nutrition strategies, strength training, endurance training and the flexibility training that will optimize physical performance and support good health which will lead to enhanced performance in sport and reduce the risk of illness and injury.
PENGARUH LATIHAN SHUTTLE RUN TERHADAP VO2MAX PESERTA EKSTRAKURIKULER BULUTANGKIS Reza Adhi Nugroho; Imam Mahfud; Ade Jubaedi
SPORT SCIENCE AND EDUCATION JOURNAL Vol 3, No 1 (2022): SPORT SCIENCE AND EDUCATION JOURNAL
Publisher : Universitas Teknokrat Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (264.456 KB) | DOI: 10.33365/ssej.v3i1.1734

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bentuk latihan yang dilakukan apakah ada pengaruh latihan shuttle run terhadap kebugaran jasmani peserta ekstrakurikuler bulutangkis di SMA N 2 Pringsewu. Dengan latihan tersebut mereka dapat meningkatkan kebugaran jasmani, sehingga dalam bermain kebugaran mereka dapat terjaga dengan baik. Penelitian ini merupakan penelitian bentuk pre-test and posttest group,  yaitu eksperimen yang dilaksakan pada satu kelompok saja tanpa kelompok pembanding. Teknik pengambilan sampel menggunakan total sampling, atlet yang mengikuti berjumlah 20 atlet. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini yaitu Bleep Test. Dari hasil penelitian dan pembahasan dapat ditarik kesimpulan bahwa mengalami peningkatan yang signifikan setelah diberi treatment latihan shuttle run. Keterbatasan yang ada pada penelitian ini yakni tidak dapat mengkontrol kondisi ekternal seperti istrirahat dan nutrisi yang di makan atlet, maka dari itu perlunya dilakukan pengawasan yang lebih lagi agar atlet dapat mendapatkan hasil yang lebih maksimal.
PENGARUH TEKNIK LATIHAN DAN KOORDINASI TERHADAP KETEPATAN JUMPING SMASH BULUTANGKIS DI KLUB WONOSOBO Danang Isworo Wijayanto; Septian Williyanto
SPORT SCIENCE AND EDUCATION JOURNAL Vol 3, No 1 (2022): SPORT SCIENCE AND EDUCATION JOURNAL
Publisher : Universitas Teknokrat Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (309.026 KB) | DOI: 10.33365/ssej.v3i1.1735

Abstract

This research aimed to determine the effect of the different methods of regular drill and combination drill a high and low hand-eyes coordination exercise on the accuracy of a badminton athlete's jumping smash. This research was an experimental research with 2 x 2 factorial design. The research sample was 20 athletes in PB. ABS and PB. Indoraya Wonosobo, taken with a random sampling technique of 37 athletes. Instrument for measuring the jumping smash was a  Forehand Smash Test. The instrument for measuring the hand-eyes coordination was a throw and catch a tenis  ball test. Data analysis technique used was two-ways ANAVA at significant level α = 0.05. The results of the research are as follows. (1) There were  significant differences in the effect of regular drill and combination drill method exercise on the accuracy of the athlete's badminton jumping smash. (2) There was a significant difference of influence of players who had the high hand-eyes coordination and the low hand-eyes coordination on the accuracy of the jumping smash. (3) There was a significant interaction between the regular drill and the combination drill exercise method and the high and low hand-eyes coordination on the accuracy of the athlete's jumping smash  

Page 1 of 1 | Total Record : 5