cover
Contact Name
Lalu Masyhudi
Contact Email
laloemipa@gmail.com
Phone
+6287864008292
Journal Mail Official
murtiana@idu.ac.id
Editorial Address
Universitas Pertahanan RI
Location
Kab. lombok barat,
Nusa tenggara barat
INDONESIA
Jurnal Cakrawala Ilmiah
Published by bajang Institute
Digitalisasi eknomi menembus batas wilayah negara dan kedaulatan ekonomi yang dapat saja menjadi peluang atau ancaman. Digitalisasi tidak bisa dihindari, tetap permsalahan utamanya adalah bagaimana negara ini harus dapat merumuskan kebijakan agar masyarakat kita jangan hanya menjadi sapi perahan pihak yang-pihak lain. Dalam penelitian studi literatur ini penulis akan menganalisis bagaimana upaya terbaik setelah menemukan implemantasinya saat ini.
Arjuna Subject : Umum - Umum
Articles 12 Documents
Search results for , issue "Vol. 1 No. 2: Oktober 2021" : 12 Documents clear
DESAIN INSTRUKSIONAL: SEBUAH REFLEKSI KETERAMPILAN DASAR MENGAJAR MAHASISWA CALON GURU SEKOLAH DASAR Farikah; Mimi Mulyani; Dwi Winarsih; Astuty; M.Fatkhu Arifin; Danang Dwi Pradita
Jurnal Cakrawala Ilmiah Vol. 1 No. 2: Oktober 2021
Publisher : Bajang Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (254.752 KB) | DOI: 10.53625/jcijurnalcakrawalaindonesia.v1i2.485

Abstract

Penelitian studi kasus deskriptif bertujuan untuk membuat deskripsi, gambaran, atau lukisan secara sistematis, fenomena yang berkaitan dengan permasalahan penelitian yaitu refleksi guru berkaitan dengan keterampilan instruksional yang diimplementasikan pada pembelajaran daring. Sumber data penelitian ini adalah guru-guru Sekolah Dasar dan Madrasah Ibtidaiyah yang mengikuti perkuliahan S1 Pendidikan Sekolah Dasar. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah observasi dan wawancara secara daring serta dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis data Induktif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa berdasarkan hasil temuan, terdapat delapan indikator refleksi yang digunakan dalam penelitian. (1) keterampilan guru dalam membuka pelajaran secara daring, (2) materi yang digunakan dalam pembelajaran daring (3) media pembelajaran yang digunakan guru (4) kegiatan pembelajaran yang telah rancang oleh guru (5) media pembelajaran yang digunakan oleh guru (6) pengelolaan kelas yang dilakukan oleh guru (7) penjelasan/instruksi yang disampaikan oleh guru (8) keterampilan guru dalam menutup pembelajaran.
NASIB SENIMAN MURAL DAN PROGRAM MERDEKA BELAJAR KAMPUS MERDEKA DI KOTA KENDARI Wa Ode Sifatu
Jurnal Cakrawala Ilmiah Vol. 1 No. 2: Oktober 2021
Publisher : Bajang Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (326.459 KB) | DOI: 10.53625/jcijurnalcakrawalaindonesia.v1i2.486

Abstract

Salah satu kesibukan masyarakat pembelajar di Indonesia saat ini adalah menjalankan Gerakan Nasional “Merdeka Belajar-Kampus Merdeka” dari Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, Riset dan Teknologi dan Pendidikan Tinggi. Merdeka Belajar-Kampus Merdeka adalah sebuah Gerakan nasional di mana dosen sebagai motor penggeraknya agar terjadi perubahan mindset di masyarakat. Dahulu, kampus merupakan tempat belajat bagi mahasiswa dan juga dosen dengan tatap muka langsung, saat ini, dosen dibebaskan dari birokrasi yang berbelit dan mahasiswa diberikan kebebasan untuk memilih bidang ilmu yang mereka sukai. Mahasiswa bebas memilih ilmu yang dapat menjaminnya nanti dalam memasuki dunia kerja. Kampus merdeka pada dasarnya merupakan konsep baru. Mahasiswa belajar di luar kelas tetap dibimbing oleh dosen dari program studinya agar substansi program studi yang telah dimasuki mahasiswa tetap terjaga. Mahasiswa bersosialisasi dengan lingkungan di luar kelas untuk belajar cara hidup sesuai dengan yang dicita-citakan. Untuk itu, dosen sebagai motor penggerak mempersiapkan semua bidang mata pencaharian untuk mahasiswa, termasuk berbisnis tanaman hias. Menurut Wikipedia bahwa tanaman hias adalah tanaman yang mencakup semua tumbuhan, baik berbentuk ternak, temak, merambat, semak, perdu, ataupun pohon yang sengaja ditanam di kebun rumah, penghias ruangan, upacara komponen riasan atau busana atau berbagai komponen riasan dan busana atau berbagai komponen karangan bunga. Bunga potong pun dapat dimasukkan sebagai tanaman hias dan menarik untuk dibisniskan. Berbisnis adalag salah satu aktivitas ekonomi manusia. Tokoh bisnis dalam antropologi adalah Malinowski (1922) yang melukiskan sistem perdagangan kula pada penduduk di Kepulauan Trobrian. Malinowski menjelaskan tentang hubungan terkait antara lingkungan alam dan berbagai unsur kebudayaan dalam sistem kula, Tulisan ini menyajikan bisnis tanaman hias berdasarkan suku bangsa pada masa pandemik di Kota Kendari. Kota Kendari merupakan salah satu kota yang penduduknya majemuk dari segi suku bangsa. Pemaparan bisnis tanaman hias di Kota Kendari berdasarkan suku bangsa penting dipaparkan agar menjadi bacaan yang bermanfaat bagi masyarakat.
EFFECT OF WORK ENVIRONMENT, WORK MOTIVATION AND WORK EXPERIENCE ON EMPLOYEE PERFORMANCE Firdaus Marasahala S
Jurnal Cakrawala Ilmiah Vol. 1 No. 2: Oktober 2021
Publisher : Bajang Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (395.743 KB) | DOI: 10.53625/jcijurnalcakrawalaindonesia.v1i2.487

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan pengaruh Lingkungan Kerja, Motivasi Kerja dan Pengalaman Kerja terhadap Kinerja Karyawan pada Sentra Industri Mikro Kecil Brem di Kabupaten Madiun. Hasil penelitian pendahuluan menunjukkan bahwa kinerja karyawan berpluktuatif (tidak stabil). Hasil penelitian Praci, (2017) menunjukkan bahwa kingkungan kerja berpengaruh positif tidak signifikan terhadap kinerja karyawan. Fauziah H (2012) menemukan bahwa motivasi kerja berpengaruh positif tidak signifikan terhadap kinerja karyawan. Temuan Kereh EM. et al (2018) bahwa pengalaman kerja berpengaruh tidak signifikan terhadap kinerja karyawan. Model penelitian dengan pengembangan hipotesis diturunkan berdasarkan pada literatur. Untuk memberikan bukti empiris, penelitian ini melakukan survey, menggunakan data primer yang dikumpulkan menggunakan daftar kuisioner, dan sampling jenuh terhadap 40 orang karyawan pada Sentra Industri Kecil Brem di Kabupaten Madiun. Hasil penelitian menunjukkan bahwa lingkungan kerja, motivasi kerja dan pengalaman kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan pada Sentra Industri Kecil Brem di Kabupaten Madiun. Hasil Penelitian ini tidak mendukung penelitian Praci, (2017), Fauziah H (2012) dan Kereh.E M. et al (2018). Implikasi penelitian , menguji persepsi 40 orang karyawan pada Sentra Industri Kecil Brem di Kabupaten Madiun. Teknik analisis yang digunakan adalah Regresi linera berganda.
GOOD CITIZEN: THE RESPONSIBILITY OF TEACHERS TO SHAPE THE CHARACTER OF MAN 1 SAMARINDA STUDENTS DURING THE COVID-19 PANDEMIC Suryaningsi; Aldo Aditya Ramadhan
Jurnal Cakrawala Ilmiah Vol. 1 No. 2: Oktober 2021
Publisher : Bajang Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (237.161 KB) | DOI: 10.53625/jcijurnalcakrawalaindonesia.v1i2.488

Abstract

This research focuses on the responsibility of PPKn teachers in carrying out their obligations as a professional,  guru PPKn is considered to have a very heavy responsibility to the entire community to grow, shape, maintain morals and exist in accordance with Pancasila in the body of the nation's generation. The purpose of this study  is  to investigate the efforts of VAT Teachers in  forming Good Citizen  in MAN 1 Samarinda students, whocan form students whoexcel, excel, and at the same time become good citizens. This research uses a type of qualitative deriftive research. Primary data sources from guru and MAN 1 Samarinda students. Data collection techniques use observations, interviews, and documentation. Secondary data sources are obtained from schools with soft files or hard files. Data analysis techniques use miles and huberman models  i.e. data collection, data reduction and conclusion withdrawal. The validity of data uses triangulation of data sources.   The results of research on upaya conducted by  PPKn teachers to attract students, by providing  assignments to display skills in the classroom and extra activities of development ofskills outside the classroom. Ppkn MAN 1 Samarinda teachers have made maximum efforts to attract students to PPKn lessons by providing extra learning activities outside the classroom with a variety of activity options but there are still some students who are unable or reluctant to participate in these activities so that the formation of  Good Citizen  MAN 1 Samarinda becomes hampered. This research can be tested in high school
FUNGSI KEWENANGAN DAERAH DALAM PERENCANAAN TATA RUANG DI DAERAH PERBATASAN KABUPATEN/ KOTA Buhar Hamja; Aswir F; Saiful Ahmad
Jurnal Cakrawala Ilmiah Vol. 1 No. 2: Oktober 2021
Publisher : Bajang Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (250.295 KB) | DOI: 10.53625/jcijurnalcakrawalaindonesia.v1i2.489

Abstract

Penelitian ini bertujuan menjelaskan Perencanaan Tata Ruang di Daerah Perbatasan Kabupaten dan atau Kota yang dihubungkan dengan Kewenangan Daerah. Pokok masalah yang dibahas adalah pengaturan dan praktek penataan tata ruang di daerah perbatasan Kabupaten/ Kota dihubungkan dengan kewenangan daerah. Metode penelitian munggunakan studi pustaka yang mengacu pada teori-teori hukum dengan tujuan untuk mengembangkan argumentasi kajian yang berorientasi pada pengaturan terhadap rencana tata ruang di daerah perbatasan. Penelitian ini juga adalah penelitian doktrinal (normatif), menggunakan metode pendekatan penelitian hukum normatif melalui pendekatan perundang-undangan (statute approach). Temuan dari penelitian ini adalah keberadaan lembaga penataan ruang daerah belum berjalan secara terpadu dan dalam satu kesatuan sistem, kebijakan yang ditetapkan masing-masing dinas atau instansi lebih banyak diwarnai oleh tugas dan fungsi yang diembannya. Kesimpulannya adalah perlu dibentuknya badan koordinasi agar bisa dapat menjembatani kepentingan-kepentingan antar daerah sehingga akan tercipta suatu pengendalian dan pengkoordinasian yang baik dan terhindar dari suatu permasalahan antara daerah serta terhindar dari disintegrasi nasional.
STRATEGI PEMILIHAN MEDIA KOMUNIKASI PEMASARAN ONLINE PADA USAHA PRAYATNA PROJECT DALAM MELAKUKAN KEGIATAN PROMOSI Dora Rinova; Putu Dicky Sandria
Jurnal Cakrawala Ilmiah Vol. 1 No. 2: Oktober 2021
Publisher : Bajang Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (596.527 KB) | DOI: 10.53625/jcijurnalcakrawalaindonesia.v1i2.490

Abstract

Usaha di bidang dekorasi ruangan merupakan usaha yang tergolong sedikit peminatnya di kalangan anak muda untuk ditekuni, namun banyak peminat produknya. PRAYATNA PROJECT merupakan usaha yang bergerak di bidang furniture lebih spesifik yaitu hiasan rumah dan dekorasi 3d ,dengan perkembangan media komunikasi yang semakin pesat juga mempengaruhi kegiatan promosi yang dilakukan pemilik usaha baru. Penelitian ini dilakukan memiliki tujuan untuk menentukan strategi pemilihan media komunikasi pemasaran online guna memudahkan dalam kegiatan promosi yang sesuai dengan target pasar yang ingin dicapai. Dalam penelitian ini peneliti menggunakan metode kualitatif deskriptif, dikarenakan metode ini dapat digunakan untuk penelitian yang belum jelas, oleh karena itu peneliti harus memiliki bekal teori dan wawasan yang luas guna dalam proses menganalisi dan mengkontruksi obyek yang akan diteliti menjadi lebih jelas. Untuk data-data yang didapat dalam penelitian ini peneliti menggunakan data yang didapat dari kegiatan studi literatur, observasi, wawancara, koisioner dan dokumentasi.Pendekatan yang digunakan dalam pengambilan keputusan pada penelitian ini adalah Soft Sytem Methodology (SSM) yaitu menggunakan metode AHP (Analytical Hierarchy Proses) yang dibantu sofware exper coise yang menunjang dalam kegiatan pengolahan data untuk menentukan akternatif yang di prioritaskan. Dalam penelitian ini diperoleh media komunikasi pemasaran online Instagram sebagai bobot kriteria tertinggi dengan bobot (0,447).
ANALISIS PENDISTRIBUSIAN REKAM MEDIS PASIEN RAWAT JALAN GUNAMENUNJANGKERAHASIAAN ISI REKAM MEDIS DI RSAU “X” Raden Minda Kusumah; Nadilla Noviriani
Jurnal Cakrawala Ilmiah Vol. 1 No. 2: Oktober 2021
Publisher : Bajang Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (270.488 KB) | DOI: 10.53625/jcijurnalcakrawalaindonesia.v1i2.491

Abstract

Pendistribusian adalah proses pengiriman berkas rekam medis ke poliklinik yang dituju untuk dilakukan pelayanan kesehatan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi pendistribusian rekam medis pasien rawat jalan guna menunjang kerahasiaan isi rekam medis, mengetahui faktor apa saja yang menyebabkan berkas rekam medis pasien rawat jalan dibawa oleh pasien, mengetahui upaya apa saja yang dapat dilakukan mengenai pendistribusian rekam medis pasien rawat jalan guna menunjang kerahasiaan isi rekam medis di RSAU "X". Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan pendekatan kualitatif.Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah dengan cara observasi, wawancara, studi pustaka dan dokumentasi. Dari penelitian yang dilakukan didapatkan hasil penelitian berdasarkan 5 hari kerja dari tanggal 08 Maret-12 Maret 2021 bahwa terdapat sebanyak 63 (17%) berkas rekam medis yang dibawa langsung oleh pasien ke poliklinik dan hanya 1.627 (83%) berkas rekam medis yang didistribusikan oleh petugas distribusi. Berkas rekam medis yang dibawa oleh pasien ada berkas rekam medis lama (terisi data) sebanyak 33 (52.38%) dan berkas rekam medis baru (kosong) sebanyak 30 (47.62%). Dimana seharusnya semua berkas rekam medis di distribusikan oleh petugas distribusi. Hal ini disebabkan karena pasien yang membawa berkas rekam medis itu tidak sabar menunggu dan pasien dengan keanggotaan organik rumah sakit dengan resiko segera yaitu pasien dinas, sehingga petugas tidak bisa melakukan hal apapun walaupun telah ada kebijakan secara tidak tertulis.Upaya yang telah dilakukan oleh pihak rumah sakit yaitu dengan membuat aturan dan penegasan kepada pasien / keluarga pasien secara tertulis berupa edaran bahwa rekam medis tidak diperbolehkan untuk dibawa sendiri oleh pasien selain oleh petugas rekam medis. Sehingga dapat disimpulkan pelaksanaan pendistribusian rekam medis masih belum berjalan dengan baik sehingga dapat menimbulkan masalah berkaitan dengan kerahasiaan isi rekam medis.
PEMETAAN PERSEBARAN KAWASAN PERMUKIMAN MENGGUNAKAN SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS DI KECAMATAN GUNUNGPATI, KOTA SEMARANG Merli Apriyantika
Jurnal Cakrawala Ilmiah Vol. 1 No. 2: Oktober 2021
Publisher : Bajang Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1392.601 KB) | DOI: 10.53625/jcijurnalcakrawalaindonesia.v1i2.492

Abstract

Dalam undang-undang Nomor 1 tahun 2011 tentang perumahan dan kawasan permukiman, yaitu permukiman adalah bagian dari lingkungan hunian yang terdiri atas lebih dari satu satuan perumahan yang mempunyai prasarana, sarana, utilitas umum, serta mempunyai penunjang kegiatan fungsi lain di kawasan perkotaan atau kawasan perdesaan. upaya pemenuhan rumah yang layak huni. Penelitian ini bertujuan untuk memetakan persebaran kawasan permukiman di Kecamatan Gunungpati Kota Semarang dengan menggunakan sistem informasi geografis. Jenis penelitian ini adalah penelitian ini menggabungkan data interpretasi citra satelit resolusi tinggi (Google Earth) dengan data survey di lapangan. Pada penelitian ini dibutuhkan data survey lapangan yang kemudian data survey lapangan akan dikombinasi dengan data interpretasi citra satelit (google earth), sehingga nanti akan diketahui persebaran kawasan permukiman di Kecamatan Gunungpati Kota Semarang dan hasil akhir pengolahan data akan menggunakan sistem informasi geografis dengan software arc gis 10.7 untuk membuat peta persebaran kawasan permukiman di Kecamatan Gunungpati Kota Semarang. Sehingga nanti diketahui peta persebaran kawasan permukiman di Kecamatan Gunungpati Kota Semarang.
MOTIVASI BERPRESTASI, DUKUNGAN SOSIAL DAN FLOW AKADEMIK SISWA DI ERA COVID-19 Elsa Kristanti; Nila Puspita Sari
Jurnal Cakrawala Ilmiah Vol. 1 No. 2: Oktober 2021
Publisher : Bajang Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (452.701 KB) | DOI: 10.53625/jcijurnalcakrawalaindonesia.v1i2.493

Abstract

Academic flow during the pandemic is much needed in supporting learning activity primarily in online learning process. This study aims at identifying the effect of achievement motivation and social support toward Senior High School students’ academic flow in Kefamenanu, East Nusa Tenggara. This research involved 191 samples through probability technique especially simple random sampling, while multiple regression technique was used in analyzing data. Based on data analysis for t test, it showed that tcount value of achievement was 4.215 > ttable (1.972) with a significant value 0.000 < 0.05, tcount value of social support was about 2.515 > ttable (1.972) with significant value was 0.013 < 0.05 that showed simultaneously the effect toward students’ academic flow. The effective contribution to achievement motivation and social support for academic flow was 11.1%, while the remaining 88.9% is the contribution of not examined variables in this research. Thus, the experience of flow in academic activity needs to be improved to do online learning process optimally.
PERAN MASYARAKAT DALAM PENGELOLAAN BUDIDAYA SAYURAN DI LAHAN GAMBUT Resdati; Achmad Hidir; Syafrizal
Jurnal Cakrawala Ilmiah Vol. 1 No. 2: Oktober 2021
Publisher : Bajang Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (229.842 KB) | DOI: 10.53625/jcijurnalcakrawalaindonesia.v1i2.494

Abstract

Lahan gambut merupakan lahan yang berasal dari bentukan gambut beserta vegetasi yang terdapat diatasnya pada daerah yang bertopografi rendah dan bercurah hujan tinggi, gambut merupakan sumberdaya alam yang banyak memiliki kegunaan antara lain untuk budidaya tanaman pertanian maupun kehutanan, dan akuakultur, selain juga dapat digunakan untuk bahan bakar, media pembibitan, ameliorasi tanah dan untuk menyerap zat pencemar lingkungan. Pengelolaan lahan gambut yang berwawasan lingkungan sangat perlu dipraktekan mengingat lahan gambut merupakan salah satu lahan untuk masa depan. Beberapa kunci pokok penggunaan gambut berkelanjutan diantaranya adalah Legal aspek yang mendukung pengelolaan lahan gambut, penataan ruang berdasarkan satuan sistem hidrologi, pengelolaan air yang memadai sesuai tipe luapan dan hidro topografi,pendekatan pengembangan berdasarkan karakteristik tanah mineral di bawah lapisan gambut, serta peningkatan stabilitas dan penurunan sifat toksik bahan gambut, penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan pendekatan kualitatif serta analisis triangulasi data, hasil penelitian menjelaskan bahwa, Sistem usahatani berbasis sayuran di lahan gambut menunjukkan bahwa pengelolaan lahan gambut dapat dilakukan dengan melaksanakan sistem usaha tani berbasis padi dan sistem usaha tani berbasis hortikultura, teknologi budidaya, pengelolaan air dan hasilnya cukup berkontribusi terhadap pengelolaan sayuran bagi kehidupan petani. Pengembangan lahan gambut untuk tanaman pangan dan sayuran harus memperhatikan komoditas tanaman yang akan dibudidayakan. Hal ini sangat penting untuk mendapatkan produktivitas tanaman yang tinggi. Pemilihan komoditas disesuaikan dengan daya adaptasi tanaman terhadap karakteristik lahan gambut yang akan digunakan sebagai media tanam, nilai ekonomi, kemampuan modal sosial, keterampilan, dan skala usaha.

Page 1 of 2 | Total Record : 12