cover
Contact Name
Unang arifin
Contact Email
bcsme@unisba.ac.id
Phone
+6282120524105
Journal Mail Official
bcsme@unisba.ac.id
Editorial Address
UPT Publikasi Ilmiah, Universitas Islam Bandung. Jl. Tamansari No. 20, Bandung 40116, Indonesia, Tlp +62 22 420 3368, +62 22 426 3895 ext. 6891
Location
Kota bandung,
Jawa barat
INDONESIA
Bandung Conference Series: Mining Engineering
ISSN : -     EISSN : 28282140     DOI : https://doi.org/10.29313/bcsme.v2i2
Bandung Conference Series: Mining Engineering (BCSME) menerbitkan artikel penelitian akademik tentang kajian teoritis dan terapan serta berfokus pada Teknik Pertambangan dengan ruang lingkup Analisis sensitivitas Net Present Value (NPV), Anggaran Biaya Crushing Plant, API 5L Grade B, Belt Conveyor, BESR II, Crude Oil, Crushing plant, Dimensi Paritan, Discounted Cash Flow (DCF), Dump Truck, Economic SR, Efisiensi Kerja Cassiterite, Gas, Korosi, Hopper, Internal Rate of Return (IRR), Kapasitas Sump Jalan Angkut, Lifetime Biaya Produksi, Loosematerials, Payback Periode (PBP), Pemompaan, Peringkat Batubara, Pipa Baja Karbon, Crude Oil, Pipa Baja, Pipa Transportasi, Pit Design BWE, Productin Rate Index Crushing Plant, Produktivitas Debit Air, Rencana Reklamasi, Roller, Sisa Umur Pakai Pipa Baja Karbon, Sisa Umur Pakai Pipa Reflektan Vitrinit, Sisa Umur Pakai, Sistem Dewatering, Target Ban, KPH, TUR, Variable Crushing Plan. Prosiding ini diterbitkan oleh UPT Publikasi Unisba. Artikel yang dikirimkan ke prosiding ini akan diproses secara online dan menggunakan double blind review minimal oleh dua orang mitra bebestari.
Articles 142 Documents
Kajian Rencana Produksi Alat Gali Muat dan Angkut dalam Pengoptimalan Kegiatan Penambangan Emas di PT DEF Kecamatan Simpenan, Kabupaten Sukabumi, Provinsi Jawa Barat Muhammad Yusuf Samith; Zaenal; Indra Karna
Bandung Conference Series: Mining Engineering Vol. 2 No. 1 (2022): Bandung Conference Series: Mining Engineering
Publisher : UNISBA Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (233.934 KB) | DOI: 10.29313/bcsme.v2i1.2206

Abstract

Abstract. PT DEF is a company engaged in mining with gold ore commodities located in Simpenan District, Sukabumi Regency, West Java Province. In mining activities, the use of tools in the form of digging, loading, and unloading equipment and transportation equipment. The type of equipment used is the Kobelco SK320 with a bucket capacity of 1.8 LCM as many as 2 units, while the conveyance is a Hino FM 260 JD type with a 20 LCM tailgate capacity of as many as 6 units. In the production target of 1,187,292 BCM/hour, the increase in production can be improved by following the standards of AASHTO (American Association of State Highway and Transportation Officials) and Ministerial Decree No. 1827/K/30/MEM/2018. AASHTO and Kepmen No.1827/K/30/MEM/2018. Supporting data for fuel is the geometry of the road, hours meter on the tool, the ratio of fuel and the value of the cost of the fuel produced as costs that must be incurred in mining activities using mechanical tools. In the results of the study, based on the specifications of the conveyance it has a width of 2,480 m so that in straight road conditions with 1 lane it gets 4,980 meters and in 2 lane conditions it gets 8,715 meters and the width of the bending road is 8.7 - 13.7 meters. For road slopes, the grade varies starting from 1.9% - 59.34% with a maximum standard grade of 12% so that 11 road segments are repaired. The actual superelevation condition starts from 13.91% - 68.97% based on the calculation of the minimum superelevation is 8% so that simulations are carried out on each superelevation segment. In terms of fuel consumption, the average loading and unloading equipment is 33.94 liters/month and in terms of fuel consumption for transportation equipment the average is 22.54 liters/month. for the fuel ratio of the digging equipment is 6.81 liters/month and the result of the calculation of the fuel cost of the digging equipment is Rp. 500,921,959 per month and the means of transportation is Rp. 712,937,371 per month. Abstrak. PT DEF merupakan perusahaan yang bergerak di bidang pertambangan dengan komoditas bijih emas yang terletak di Kecamatan Simpenan, Kabupaten Sukabumi, Provinsi Jawa Barat. Dalam penunjang kegiatan penambangan, penggunaan alat mekanis berupa alat gali muat dan alat angkut. Jenis alat muat yang digunakan yaitu adalah Kobelco SK320 dengan kapasitas bucket 1,8 LCM sebanyak 2 unit, sedangkan pada alat angkut berjenis Hino FM 260 JD dengan kapasitas bak truck 20 LCM sebanyak 6 unit. Dalam pencapaian target produksi sebesar 1.187,292 BCM/Jam, peningkatan produksi dapat diperbaiki dengan mengikuti standar AASHTO ( American Association of State Highway and Transportation Officials) dan juga Kepmen No.1827/K/30/MEM/2018. AASHTO dan Kepmen No.1827/K/30/MEM/2018. Serta data yang menunjang untuk bahan bakar yaitu pada geomerti jalan, hours meter pada alat, fuel ratio dan dihasilkan nilai fuel cost sebagai biaya yang harus dikeluarkan dalam kegiatan penambangan menggunakan alat mekanis. Pada hasil penelitian, berdasarkan spesifikasi alat angkut memiliki lebar sebesar 2,480 m sehingga pada kondisi jalan lurus dengan 1 jalur didapatkan 4,980 meter dan pada kondisi 2 jalur didapatkan 8.715 meter dan lebar jalan tikungan sebesar 8,7 - 13,7 meter. Untuk kemiringan jalan memiliki grade bervariasi dimulai dari 1,9% - 59,34% dengan standar grade maksimal sebesar 12% sehingga terdapat 11 segmen jalan yang diperbaiki. Kondisi superelevasi aktual dimulai dari 13,91% - 68,97% berdasarkan perhitungan superelevasi minimum adalah 8% sehingga dilakukan simulasi perbaikan pada setiap segmen superelevasi. Dalam konsumsi bahan bakar rata-rata alat gali muat ini sebesae 33,94 liter/bulan serta dalam konsumsi bahan bakar alat angkut rata-tara sebesar 22,54 liter/bulan. Untuk fuel ratio alat gali muat sebesar 6,81 liter/bulan dan hasil perhitungan fuel cost alat gali muat sebesar Rp 500.921,959 per bulan dan pada alat angkut sebesar Rp 712.937,371 per bulan.
Kajian Pengaruh Geometri Jalan terhadap Konsumsi Bahan Bakar dalam Optimasi Pengangkutan pada Kegiatan Penambangan Andesit di PT Mandiri Sejahtera Sentra (MSS) Desa Sukamulya, Kecamatan Tegalwaru, Kabupaten Purwakarta, Provinsi Jawa Barat Ikbal Amru; Yuliadi; Elfida Moralista
Bandung Conference Series: Mining Engineering Vol. 2 No. 1 (2022): Bandung Conference Series: Mining Engineering
Publisher : UNISBA Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (418.153 KB) | DOI: 10.29313/bcsme.v2i1.2210

Abstract

Abstract. The geometry of haul roads is one of the factors that affect the production and consumption of fuel. The factors that influence it are the rolling resistance of the haul road, the slope of the haul road, and the haul road distance. For example, the haul road is made too uphill, so it requires higher fuel consumption. So with these parameters, it is necessary to plan the haul road geometry to get a calculation of fuel requirements that can be used as a reference when the mine operates and reduce operating costs (cost). This study aims to determine the effect of road geometry on more efficient fuel consumption based on road geometry standards following Ministerial Decree 1827 K/30/Mem/2018. Based on the calculation, the actual production of loading equipment is 376.68 tons/hour and the overall production of transportation equipment is 376.22 tons/hour with average fuel consumption of 31.83 liters/hour for loading equipment and 6, 35 liters/hour. The actual fuel ratio of loading equipment is 0.08 liters/BCM and transportation equipment is 0.17 liters/BCM and the actual fuel consumption per rate of loading equipment is 0.20 liters/rate and transportation equipment is 1.34 liters/rate. The actual fuel cost of loading equipment is Rp. 20,322,515.43 and transportation means Rp. 4,824,578.15. After re-evaluation related to road geometry in accordance with the standard Kepmen 1827 K/30/Mem/2018 by changing the slope to a maximum of 12% so that the travel time of the conveyance becomes faster, there is an improvement calculation. The average production of transportation equipment after the repair is 535.92 tons/hour, fuel consumption after the repair is 4.44 liters/hour and fuel consumption per cycle after the repair is 0.65 liters/hour. The fuel ratio after repair for transportation equipment is 0.08 liter/BCM and for fuel cost transportation equipment after the repair is Rp. 3,475,857.89. Abstrak. Geometri jalan angkut merupakan salah satu faktor yang mempengaruhi produksi dan konsumsi bahan bakar. Faktor-faktor yang mempengaruhinya seperti tahanan gulir yang dimiliki oleh jalan angkut, kemiringan jalan angkut serta jarak jalan angkut. Contohnya jalan angkut dibuat terlalu menanjak, sehingga memerlukan konsumsi bahan bakar yang lebih tinggi. Maka dengan adanya parameter tersebut diperlukan perencanaan geometri jalan angkut untuk mendapatkan suatu perhitungan kebutuhan bahan bakar yang dapat digunakan sebagai acuan ketika tambang beroperasi dan mengurangi biaya operasional (cost). Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh geometri jalan terhadap konsumsi bahan bakar yang lebih efisien berdasarkan standar geometri jalan sesuai dengan Kepmen 1827 K/30/Mem/2018. Berdasarkan perhitungan didapat produksi aktual alat muat sebesar 376,68 ton/jam dan untuk produksi alat angkut keseluruhan adalah 376,22 ton/jam dengan rata-rata konsumsi bahan bakar untuk alat muat adalah sebesar 31,83 liter/jam dan angkut sebesar 6,35 liter/jam. Untuk fuel ratio aktual alat muat sebesar 0,08 liter/BCM dan alat angkut sebesar 0,17 liter/BCM dan konsumsi bahan bakar per ritase aktual alat muat sebesar 0,20 liter/ritase dan alat angkut 1,34 liter/ritase. Fuel cost aktual alat muat sebesar Rp. 20.322.515,43 dan alat angkut sebesar Rp. 4.824.578,15. Setelah dilakukan evaluasi kembali terkait dengan geometri jalan yang sesuai dengan standar Kepmen 1827 K/30/Mem/2018 dengan mengubah kemiringan menjadi maksimal 12% sehingga waktu tempuh alat angkut menjadi lebih cepat maka adanya perhitungan perbaikan. Untuk produksi rata-rata alat angkut setelah perbaikan sebesar 535,92 ton/jam, konsumsi bahan bakar setelah perbaikan adalah 4,44 liter/jam dan konsumsi bahan bakar per ritase setelah perbaikan 0,65 liter/ritase. Fuel ratio setelah perbaikan untuk alat angkut sebesar 0,08 liter/BCM dan untuk fuel cost alat angkut setelah perbaikan sebesar Rp. 3.475.857,89.
Kajian Teknis Pengolahan Emas Menggunakan Metode Heap Leach di PT DEF Kecamatan Simpenan, Kabupaten Sukabumi, Provinsi Jawa Barat Mohammad Reza Iskandarsyah; Sriyanti
Bandung Conference Series: Mining Engineering Vol. 2 No. 1 (2022): Bandung Conference Series: Mining Engineering
Publisher : UNISBA Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (318.896 KB) | DOI: 10.29313/bcsme.v2i1.2318

Abstract

PT DEF is a company that conducts gold mining in Simpenan District, Sukabumi Regency, West Java Province, using the heap leach processing method so it is necessary to conduct a technical study of the heap leach method to obtain profitable processing results. To consider this, it is necessary to analyze the shape and model of the heap leach and analyze the results of the processing process. The parameter to determine the success of the processing is the recovery value. The data taken directly in the field is the measurement of the dimensions of the leach pad, pregnant leach solution pond (PLS), intermediate leach solution pond (ILS) and barren leach solution pond (BLS). These data are used to determine the shape and model of the heap leach. The feed used, the gold content before processing and the gold content after processing to get the recovery value. The results of gold recovery in PT DEF by processing using the heap leach method get a value of 71.3%. Determination of the amount of heap leach is determined based on the production target where the production target at PT DEF is 100,000 tons / year so it will not be achieved if only 1 heap leach produces 36,000 tons / year, therefore the addition of 2 heap leach will meet the production target with a total production of 108,000 tons/year. The shape and model of the heap leach adapts to field conditions and the amount of feed that will be used for one process, which is 6,000 tons. PT DEF merupakan perusahaan yang melakukan penambangan emas di Kecamatan Simpenan, Kabupaten Sukabumi, Provinsi Jawa Barat, dengan menggunakan metode pengolahan heap leach sehingga perlu dilakukan kajian teknis terhadap metode heap leach untuk mendapatkan hasil pengolahan yang menguntungkan. Untuk mempertimbangkan hal tersebut maka diperlukannya analisis bentuk dan model heap leach serta analisis hasil dari proses pengolahan. Parameter untuk menentukan keberhasilan hasil dari proses pengolahan adalah nilai recovery. Data yang diambil secara langsung di lapangan adalah pengukuran dimensi leach pad, pregnant leach solution pond (PLS), intermediate leach solution pond (ILS) dan barren leach solution pond (BLS) data tersebut digunakan untuk mengetahui bentuk dan model heap leach. Data feed yang digunakan, kadar emas sebelum pengolahan,kadar emas setelah pengolahan dan emas yang diperoleh digunakan untuk menghitung nilai recovery. Hasil recovery emas di PT DEF dengan pengolahan menggunakan metode heap leach mendapatkan nilai sebesar 71,3 %. Penentuan jumlah heap leach ditentukan berdasarkan target produksi dimana Target produksi di PT DEF adalah 100.000 ton/tahun maka tidak akan tercapai apabila hanya menggunakan 1 heap leach yang memproduksi 36.000 ton/tahun maka dari itu penambahan 2 heap leach akan memenuhi target produksi dengan total produksi 108.000 ton/tahun. Bentuk dan model heap leach menyesuaikan dengan keadaan lapangan dan jumlah feed yang akan digunakan sebanyak 6000 ton.
Kajian Teknis Unjuk Kerja Peralatan Mekanis Terhadap Nilai Standar Unjuk Kerja Peralatan berdasarkan Kepmen No. 1827 Tahun 2018 pada Kegiatan Penambangan Batu Andesit di PT Mitra Multi Sejahtera, Kecamatan Cikalong Kulon, Kabupaten Cianjur Dicky William; Zaenal; Sriyanti
Bandung Conference Series: Mining Engineering Vol. 2 No. 1 (2022): Bandung Conference Series: Mining Engineering
Publisher : UNISBA Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (254.834 KB) | DOI: 10.29313/bcsme.v2i1.2339

Abstract

Abstract. Based on data from the Ministry of Energy and Mineral Resources, regarding the technical achievement target of equipment performance, especially in the West Java area, the level of tool performance achievement is less than the value set in ESDM Ministerial Decree No. 1827 of 2018. So it is necessary to conduct a study related to factors that can affect achievement of the performance value of the equipment. A performance activity can be achieved by reviewing ongoing mining activities in the next 1 month which includes activities and transportation. One of the efforts is to know the productive time, calculate the time that occurs and the time to repair the tool if it breaks. The results of a technical study on the achievement of the performance value of mechanical devices referring to the Minister of Energy and Mineral Resources Decree No. 1827 of 2018 show the achievement of the performance value of the tool except for the Use of Availability (UA) parameter for loading and unloading equipment which has a value of 61.70% (not achieved). The results of the assessment of the productivity of mechanical equipment showed achievement with a value for equipment of 83.14% (not achieved) and for transportation equipment of 83.80% (not achieved). To increase yields on parameters that are not achieved, it is necessary to carry out handling in the form of maximizing stone stock at the loading point so as not to cause long waiting times for mechanical equipment and also maintenance and repair of haul roads so that conveyance time can be trimmed so that the equipment does not require a long waiting time. time and maximize productivity value. The performance value of the Kobelco SK-200 Excavator backhoe loading tool includes Mechanical Availability (MA) of 98.95% (achieved), Physical Availability (PA) of 99.35% (achieved), Use of Availability (UA) of 61.70 % (not achieved) and Effective Utilization (EU) of 61.30% (not achieved). While the overall performance value of the DT Nissan Diesel CW450B conveyance unit consists of Mechanical Availability (MA) which is 99.68 – 99.88% (achieved), Physical Availability (PA) is 99.75 – 99.90% (achieved), Use of Availability (UA) is 77.94 – 79.89% (achieved) and Effective Usage (EU) is 77.85 – 79.71% (achieved). Abstrak. Berdasarkan data statistik Kementerian ESDM, mengenai target ketercapaian unjuk kerja peralatan mekanis di perusahaan tambang, khususnya di daerah Jawa Barat memiliki tingkat nilai ketercapaian unjuk kerja alat kurang dari nilai yang sudah ditetapkan pada Kepmen ESDM No.1827 Tahun 2018. Sehingga perlu dilakukaknnya kajian teknis yang berhubungan dengan faktor yang dapat mempengaruhi ketercapaian nilai unjuk kerja peralatan mekanis tersebut. Suatu nilai unjuk kerja peralatan mekanis dapat dicapai dengan mengkaji kegiatan penambangan yang sedang berlangsung pada 1 (satu) front penambangan yang mencakup aktivitas muat dan angkut. Salah satu upayanya ialah dengan mengetahui waktu produktif, menghitung waktu hambatan dan waktu perbaikan alat jika terjadi kerusakan. Hasil kajian teknis ketercapaian nilai unjuk kerja alat mekanis yang mengacu pada pada Kepmen ESDM No.1827 Tahun 2018 menunjukkan ketercapaian nilai unjuk kerja alat kecuali pada parameter Use of Availability (UA) alat muat yang memiliki nilai 61,70 % (tidak tercapai). Sedangkan hasil kajian pencapaian produktivitas alat mekanis menunjukkan ketercapaian dengan nilai untuk alat muat sebesar 83,14 % (tidak tercapai) dan alat angkut sebesar 83,80% (tidak tercapai). Untuk meningkatkan hasil pada parameter yang tidak tercapai, perlu dilakukan penanganan berupa memaksimalkan stok batu pada loading point agar tidak menimbulkan waktu tunggu alat mekanis yang lama dan juga perawatan dan perbaikan jalan angkut agar waktu angkut alat angkut dapat dipangkas sehingga alat muat tidak mengalami waktu tunggu yang lama dan memaksimalkan nilai produktivitas. Nilai unjuk kerja alat muat Excavator backhoe Kobelco SK-200 mencakup Mechanical Availability (MA) sebesar 98,95% (tercapai), Physical Availability (PA) sebesar 99,35% (tercapai), Use of Availability (UA) sebesar 61,70% (tidak tercapai) dan Effective Utilization (EU) sebesar 61,30% (tidak tercapai). Sedangkan nilai unjuk kerja keseluruhuan unit alat angkut DT Nissan Diesel CW450B mencakup Mechanical Availability (MA) ialah 99,68 – 99,88% (tercapai), Physical Availability (PA) ialah 99,75 – 99,9% (tercapai), Use of Availability (UA) ialah 77,94 – 79,89% (tercapai) dan Effective Utilization (EU) ialah 77,85 – 79,71% (tercapai).
Kajian Teknis dan Ekonomis Kegiatan Reklamasi Tambang Andesit di PT. Gunung Bale Desa Argotirto, Kecamatan Sumber Manjing Wetan, Kabupaten Malang, Provinsi Jawa Timur Bryan Sapta Etdria; Sri Widayati; Indra Karna Wijaksana
Bandung Conference Series: Mining Engineering Vol. 2 No. 1 (2022): Bandung Conference Series: Mining Engineering
Publisher : UNISBA Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (251.735 KB) | DOI: 10.29313/bcsme.v2i1.2343

Abstract

Abstract. Mining activities are activities that change the shape of the earth's surface, including andesite mining in Argotirto Village. One of the companies that carry out andesite mining in Sumber Manjing Wetan District is the research location area. Mining activities carried out by the company are using the open pit mining method. This mining causes changes in the shape of the land that are very clear. As mining progresses, it is necessary to make efforts to improve land through reclamation activities.This research was conducted to determine the technical plan for land management, revegetation, maintenance and reclamation costs, as well as to determine the area to be reclaimed. The plan and stages of reclamation activities during the first period are carried out from 2020-2025 with the reclamation area in accordance with the mine opening area. The total area to be reclaimed in the first period is 2.8 hectares.Based on the research results of PT. Gunung Bale is planning reclamation activities in the 1st year to conduct reclamation in block A 1 covering an area of ​​0.4 Ha. In the second year, reclamation is carried out on block A2 with an area of ​​0.6 Ha. In the 3rd year, reclamation was carried out on block A3 covering an area of ​​0.6 Ha. In the 4th year, reclamation was carried out on block A4 covering an area of ​​0.6 Ha. In the 5th year, reclamation was carried out on block A5 covering an area of ​​0.6 Ha. The cost of the reclamation plan required during the first period is Rp. 202.137.609,- Abstrak. Kegiatan penambangan merupakan kegiatan yang merubah suatu bentuk rona muka bumi tidak terkecuali penambangan andesit di Desa Argotirto. Salah satu perusahaan yang melakukan penambangan andesit di Kecamatan Sumber Manjing Wetan adalah area lokasi penelitian. Kegiatan penambangan yang dilakukan oleh perusahaan adalah dengan metode tambang terbuka. Penambangan ini menyebabkan terjadinya perubahan pada bentuk lahan yang sangat jelas. Seiring berjalannya penambangan perlu dilakukan upaya perbaikan lahan melalui kegiatan reklamasi. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui rencana teknis penataan lahan, revegetasi, pemeliharaan dan biaya reklamasi, serta mengetahui luasan yang akan direklamasi. Rencana dan tahapan kegiatan reklamasi selama periode pertama dilakukan dari tahun 2020-2025 dengan luas area reklamasi sesuai dengan area bukaan tambang. Luas total yang akan direklamasi pada periode pertama yaitu seluas 2,8 Ha.Berdasarkan hasil penelitian PT. Gunung Bale merencanakan kegiatan reklamasi pada tahun ke – 1 dilakukan reklamasi pada blok A 1 seluas 0,4 Ha. Pada tahun ke – 2 dilakukan reklamasi pada blok A2 seluas 0,6 Ha. Pada tahun ke – 3 dilakukan reklamasi pada blok A3 seluas 0,6 Ha. Pada tahun ke – 4 dilakukan reklamasi pada blok A4 seluas 0,6 Ha. Pada tahun ke – 5 dilakukan reklamasi pada blok A5 seluas 0,6 Ha. Biaya rencana reklamasi yang dibutuhkan selama periode pertama yaitu sebesar Rp 202.137.609,-
Identifikasi Potensi Endapan Nikel Laterit Menggunakan Aplikasi Penginderaan Jauh (Remote Sensing) di PT. Asindo Internasional Perdana Kecamatan Toili Barat, Kabupaten Banggai, Provinsi Sulawesi Tengah Zehan Fahmi Qusyaery; Yunus Ashari; Novriadi
Bandung Conference Series: Mining Engineering Vol. 2 No. 1 (2022): Bandung Conference Series: Mining Engineering
Publisher : UNISBA Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (781.078 KB) | DOI: 10.29313/bcsme.v2i1.2404

Abstract

ABSTRACT. Along with the development of the current era, a lot of changes are very rapid, the same is the case with exploration activities, where this exploration activity aims to determine locations that have the potential for mineral deposits with certain characteristics, aspects of time, and more efficient costs. The results of previous exploration activities in the research area found the presence of laterite nickel deposits in ultra-alkaline rocks. Therefore, the purpose of this study was to apply remote sensing methods by proving the suitability of the results from image interpretation and the results of research in the field as areas that have the potential for laterite nickel deposits. The purpose of this study was to identify the characteristics of rock types, structures, and morphology in determining areas that have the potential for laterite nickel using remote sensing methods. In identifying areas with potential for nickel deposits, an analysis of Landsat 8 imagery was carried out in interpreted using ArcGis Version 10.3 software, based on hue/color and relief with a combination of several bands, to determine the distribution of surface lithology and weathering of the study area. Radar DEM SRTM images were used to interpret lineament patterns, Regional Geological Maps, and field observation data from previous exploration reports as data validation. The results from these data were used as a reference to determine the prospect areas for laterite nickel deposits, based on bedrock, structure, morphology, distribution of iron oxide minerals, and vegetation density. These aspects were correlated with each processed data and validated with the previous geological observation point data so that areas with the potential for laterite nickel deposits of ÷957 ha in the total IUP area of 3919 ha can be identified. Keywords: Remote sensing, Lithology, Lineament pattern, Stucture, Nickel. ABSTRAK. Seiring dengan perkembangan jaman pada saat ini banyak mengalami perubahan yang sangat pesat, sama hal nya dengan kegiatan eksplorasi, yang di mana kegiatan eksplorasi ini bertujuan untuk menentukan lokasi yang berpotensi adanya endapan bahan galian dengan ciri-ciri tertentu, aspek waktu, dan biaya yang lebih efisien. Hasil dari kegiatan eksplorasi terdahulu pada daerah penelitian, didapatkan keberadaan endapan nikel laterit pada batuan ultra basa, maka dari itu tujuan dari penelitian ini adalah untuk menerapkan metode penginderaan jauh dengan membuktikan kecocokan hasil dari interpretasi citra dan hasil penelitian di lapangan sebagai daerah yang berpotensi adanya endapan nikel laterit. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi karakteristik jenis batuan, struktur, dan morfologi dalam penentuan wilayah yang berpotensi keterdapatan endapan nikel laterit menggunakan metode penginderaan jauh. Dalam mengidentifikasi daerah berpotensi adanya endapan nikel dilakukan analisis terhadap Citra Landsat 8 yang diinterpretasi menggunakan software ArcGis Versi 10.3, berdasarkan rona/warna dan relief dengan kombinasi dari beberapa band, sehingga dapat mengetahui sebaran litologi permukaan dan pelapukan daerah penelitian. Citra Radar DEM SRTM digunakan untuk menginterpretasi pola kelurusan , Peta Geologi Regional, serta data pengamatan lapangan dari laporan eksplorasi terdahulu sebagai validasi data. Hasil dari data tersebut digunakan sebagai acuan untuk menentukan daerah yang prospek untuk endapan nikel laterit, berdasarkan batuan dasar, struktur, morfologi, sebaran mineral iron oxide, dan kerapatan vegetasi. Aspek-aspek tersebut, kemudian dilakukan korelasi pada setiap data yang telah diolah dan validasi dengan data titik pengamatan geologi terdahulu, sehingga dapat diidentifikasi daerah yang berpotensi adanya endapan nikel laterit seluas ÷957 ha dari luas keseluruhan IUP sebesar 3919 ha. Kata Kunci: Penginderaan Jauh, litologi, pola kelurusan, struktur,nikel.
Penentuan Sisa Umur Pakai Conveyor E pada Tambang Batubara PT GHI di Kabupaten Tapin, Provinsi Kalimantan Selatan Anggi Maulana; Elfida Moralista; Noor Fauzi Isniarno
Bandung Conference Series: Mining Engineering Vol. 2 No. 2 (2022): Bandung Conference Series: Mining Engineering
Publisher : UNISBA Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (759.056 KB) | DOI: 10.29313/bcsme.v2i2.2604

Abstract

Abstract. Conveyor is a tool used in mining to move material from one place to another efficiently, for example coal. The conveyor has a steel-based structure that can experience corrosion. Corrosion is a threat to the conveyor structure because it can cause losses and damage to the conveyor equipment. The purpose of this research is to determine the type of corrosion, corrosion rate, remaining service life and corrosion control methods on the conveyor structure.The methodology used in this study is measuring the thickness reduction of the conveyor structure. This research was conducted on a conveyor structure of 91 meters above ground level. Measurement of the thickness of the conveyor structure using the Ultrasonic Thickness Gauge TT 130. The environmental conditions in the study area from 2016 to 2020 have air temperatures ranging from 30.880C - 37.230C, rainfall ranging from of 149,1 – 223,8 mm/year and humidity ranging from of 90.59% - 91 ,57%. The type of corrosion that occurs in the conveyor structure is uniform corrosion. The corrosion control method applied to the conveyor structure is the coating method with a three layer system, namely the primary coating of Seaguard 5000, Intermediate coating of Sherglass FF and top coating aliphatic acrylic modified polyurethane. The corrosion rate of the conveyor structure is in the range of 0,1675 – 0,3000 mm/year which is included in the good category based on the relative corrosion resistance of steel. The service life of the conveyor structure is 8 years and the remaining service life ranges from 6.17 to 9.94 years. Thus, here are 28% of the predicted test points that cannot reach the design life of 15 years. Abstrak. Conveyor merupakan alat yang digunakan dalam bidang pertambangan untuk memindahkan material dari satu tempat ke tempat lain secara efisien contohnya batubara. Conveyor memiliki struktur berbahan dasar logam yang dapat mengalami korosi. Korosi merupakan salah satu ancaman bagi struktur conveyor karena dapat menyebabkan kerusakan dan kerugian pada alat conveyor. Tujuan dilakukannya penelitian ini yaitu untuk mengetahui jenis korosi, laju korosi, sisa umur pakai dan metode pengendalian korosi pada struktur conveyor. Metodologi yang digunakan dalam penelitian ini yaitu pengukuran pengurangan ketebalan struktur conveyor. Penelitian ini dilakukan pada struktur conveyor sepanjang 91 meter yang berada di atas permukaan tanah. Pengukuran ketebalan struktur conveyor menggunakan alat ultrasonic thickness gauge TT 130 pada 25 test point. Kondisi lingkungan di daerah penelitian pada tahun 2016 sampai 2020 memiliki temperatur udara berkisar antara 30,880C - 37,230C, curah hujan rata-rata berkisar antara 149,1 – 223,8 mm/tahun dan kelembaban relatif rata-rata berkisar antara 90,59% – 91,57%. Jenis korosi yang terjadi pada struktur conveyor yaitu korosi merata. Metode pengendalian korosi yang diaplikasikan pada struktur conveyor dengan menggunakan metode coating sistem three layer yaitu primer coating Seaguard 5000, Intermediate coating Sherglass FF dan top coating aliphatic acrylic modified polyurethane. Laju korosi struktur conveyor berkisar antara 0,1675 - 0,3000 mm/tahun dan termasuk ke dalam kategori good berdasarkan ketahanan korosi relatif baja. Umur pakai struktur conveyor yaitu 8 tahun dan sisa umur pakai berkisar antara 6,17 – 9,94 tahun. Dengan demikian terdapat 28% test point yang diprediksi tidak dapat mencapai umur desainnya yaitu 15 tahun.
Penentuan Sisa Umur Pakai Conveyor G pada Tambang Batubara PT GHI di Kabupaten Tapin, Provinsi Kalimantan Selatan Sulthan Aditya Pratama Gunawan; Elfida Moralista; Zaenal
Bandung Conference Series: Mining Engineering Vol. 2 No. 2 (2022): Bandung Conference Series: Mining Engineering
Publisher : UNISBA Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (627.175 KB) | DOI: 10.29313/bcsme.v2i2.2605

Abstract

Abstract. The conveyor is a tool to move material from one place to another efficiently. Conveyor structures are made of steel that is subject to corrosion caused by certain conditions such as environmental conditions. Corrosion can cause thickness reduction and reduce the remaining life of the conveyor structure. In this study, the conveyor structure consists of 3 segments with a total of 25 test points along 90 meters. This study aims to determine the type of corrosion, corrosion control, corrosion rate, and remaining service life of the conveyor structure. The research methodology used is to measure the thickness reduction on the conveyor structure with the Ultrasonic Thickness Gauge TT 130. This research area has environmental conditions, namely air temperature around 30,88 OC – 37,3 OC, rainfall around 16,5 mm – 593,1 mm, and the highest relative humidity is 92,81%. The type of corrosion that occurs in the conveyor structure is uniform corrosion. The corrosion control method uses a coating method with a Three layer system. The coating method for Primer Coating uses Seaguard 5000, Intermediate Coating uses Sherglass FF, and Top Coating uses aliphatic acrylic modified polyurethane. Conveyor structure corrosion rate ranges from 0,1828 - 0,3086 mm/year and based on the relative corrosion resistance of steel is included in the good category. The service life of the conveyor structure is 7 years and the remaining service life is between 6,97 - 9,65 years. So that there are 24% of test points that are not reach the design life of 15 years Abstrak. Conveyor merupakan alat untuk memindahkan suatu material dari satu tempat ke tempat lainnya secara efisien. Struktur conveyor terbuat dari bahan baja yang rawan mengalami korosi yang disebabkan oleh kondisi lingkungan sekitar. Korosi dapat menyebabkan pengurangan ketebalan dan mengurangi sisa umur pakai struktur conveyor, sehingga diperlukan adanya kegiatan pengecekan secara berkala terhadap korosi agar dapat mencegah terjadinya korosi. Penelitian ini dilakukan pada struktur conveyor yang terdiri dari 3 segmen dengan jumlah 25 test point sepanjang 90 meter. Penelitian bertujuan untuk mengetahui jenis korosi, Pengendalian korosi, laju korosi dan sisa umur pakai pada struktur conveyor. Metodologi dalam penelitian adalah pengukuran pengurangan ketebalan pada struktur conveyor dengan alat Ultrasonic Thickness Gauge TT 130. Daerah penelitian memiliki kondisi lingkungan yaitu temperatur udara sekitar 30,88OC – 37,3OC, curah hujan sekitar 16,5 mm – 593,1 mm, dan kelembaban relatif dengan nilai tertinggi yaitu 92,81%. Jenis korosi yang terjadi pada struktur conveyor adalah korosi merata. Metode pengendalian korosi menggunakan metode coating dengan sistem Three layers. Metode coating untuk Primer Coating menggunakan Seaguard 5000, Intermediate Coating menggunakan Sherglass FF, dan Top Coating menggunakan aliphatic acrylic modified polyurethane. Laju korosi struktur Conveyor berkisar antara 0,1828 - 0,3086 mm/tahun dan berdasarkan ketahanan korosi relatif baja termasuk ke dalam kategori good. Umur pakai struktur conveyor 7 tahun dan sisa umur pakai berkisar antara 6,97 - 9,65 tahun. Sehingga terdapat 24% test point yang tidak mencapai umur desain yaitu 15 tahun.
Pengaruh Geometri Peledakan Terhadap Getaran Tanah dan Fragmentasi Batuan pada PT. Gunung Kulalet, Kecamatan Baleendah Kabupaten Bandung, Provinsi Jawa Barat Fauzan Akbar Ramadhan; Yuliadi; Noor Fauzi Isniarno
Bandung Conference Series: Mining Engineering Vol. 2 No. 2 (2022): Bandung Conference Series: Mining Engineering
Publisher : UNISBA Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (239.356 KB) | DOI: 10.29313/bcsme.v2i2.2925

Abstract

Abstract. Blasting activity is the process of spreading a material so that later it can be moved and processed further. One of the factors that influence the success of blasting is the blasting geometry. The blasting geometry will affect the fragmentation and vibration of the blasted soil. Therefore, a study was conducted to determine the effect of blast geometry on ground vibrations resulting from blasting and rock fragmentation. The analytical study in this study uses trendline analysis techniques. Blasting was carried out at 8 points and data were collected on blast geometry, rock fragmentation and ground vibrations resulting from the explosion. Predictors Langefors and Kiehlstrom, IS 6922 and Ambraseys and Hendrion were used to predict ground vibration values. The results of the analysis of the effect of blasting geometry on ground vibration coefficient correlation coefficient of powder column is 0.704 (70.4%) and hole depth is 0.697 (69.7%) and the effect of blasting geometry to fragmentation load correlation coefficient is 0.952 (95.2%), spaced 0.991 (99.1%) and 0.797 (79.7%). Abstrak. Kegiatan peledakan merupakan proses pemberaian suatu material agar nantinya dapat dipindahkan dan diproses lebih lanjut. Salah satu faktor yang mempengaruhi keberhasilan peledakan adalah geometri peledakan. Geometri peledakan akan mempengaruhi fragmentasi dan getaran tanah hasil peledakan. Oleh karena itu dilakukan penelitian untuk mengetahui pengaruh dari geometri peledakan terhadap getaran tanah hasil peledakan dan fragmentasi batuan. Kajian analisis pada penelitian menggunakan teknik analisis trendline. Peledakan dilakukan pada 8 titik dan dilakukan pengambilan data geometri peledakan, fragmentasi batuan dan getaran tanah hasil peledakan. Prediktor Langefors and Kiehlstrom, IS 6922 dan Ambraseys and Hendrion digunakan untuk memprediksi nilai getaran tanah. Hasil analisis pengaruh dari geometri peledakan terhadap getaran tanah menghasilkan koefisien korelasi powder coloumn 0,704 (70,4%) dan hole depth 0,697 (69,7%) dan pengaruh dari geometri peledakan terhadap fragmentasi menghasilkan koefisien korelasi burden 0,952 (95,2%), spasi 0,991 (99,1%) dan 0,797 (79,7%).
Remaining Service Life Struktur Conveyor D pada Tambang Batubara PT XYZ di Kabupaten Kotabaru, Provinsi Kalimantan Selatan Dwiki Zulkifly Ardiansa; Elfida Moralista; Iswandaru
Bandung Conference Series: Mining Engineering Vol. 2 No. 2 (2022): Bandung Conference Series: Mining Engineering
Publisher : UNISBA Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (613.478 KB) | DOI: 10.29313/bcsme.v2i2.3205

Abstract

Abstract. Activity moving products requires the help of mechanical devices that are able to deliver materials efficiently and condicively, beside there are mechanical devices called Conveyor. Conveyors made from a carbon steel with the prone condition oxidation due to direct contact with the surrounding environment. As a result, the metal composition based conveyor structure will be experience a process a loss material composition called Corrosion. The methodoly research in that case using the method reduction thickness of the conveyor structure with the divice Ultrasonic Thickness Gauge TT 130. Environmental conditions in the conveyor structure are have an average highest rainfall in 2020 is 292,08mm/year, average relative highest humidity in 2021 is 86,75%, and average highest air temperature in 2020 is 27.53°C, the research was conducted on 90m long Conveyor structure which have divided into a 3 segments with 25 test points. The goal of research was find out the type of Corrosion, Corrosion Control, Remaining Service Life structure and the Corrosion rate of the conveyor stucture. Abstrak. Kegiatan pemindahan material–material hasil tambang memerlukan bantuan alat mekanis yang mampu mengantarkan material secara efisien dan kondusif, diantara alat mekanis tersebut adalah Conveyor. Conveyor berbahan baja karbon yang rawan mengalami oksidasi akibat bersentuhan langsung dengan lingkungan sekitar. Akibatnya Struktur Conveyor yang berbahan dasar logam akan mengalami proses kerusakan yang dinamakan korosi. Metedologi penelitian yang gunakan ialah metoda pengurangan ketebalan struktur Conveyor dengan menggunakan alat Ultrasonic Thickness Gauge TT 130. Kondisi lingkungan daerah Struktur Conveyor memiliki jumlah curah hujan rata–rata tertinggi tahun 2020 sebesar 292,08 mm/ tahun, kelembapan relatif rata–rata tertinggi tahun 2021 sebesar 86,75%, dan temperatur udara rata–rata tertinggi tahun 2020 sebesar 27,53°C. Penelitian dilakukan terhadap Struktur Conveyor D sepanjang 90m yang terbagi atas 3 segmen dengan 25 Test point. Penelitian bertujuan untuk mencari tahu jenis korosi, pengendalian korosi, Sisa Umur pakai Struktur Conveyor dan laju korosi.

Page 4 of 15 | Total Record : 142