cover
Contact Name
Indirani Wauran
Contact Email
indirani.wauran@uksw.edu
Phone
+628157797192
Journal Mail Official
jms@uksw.edu
Editorial Address
Jl. Diponegoro No. 52-60 Salatiga
Location
Kota salatiga,
Jawa tengah
INDONESIA
Magistrorum et Scholarium: Jurnal Pengabdian Masyarakat
ISSN : 27229270     EISSN : -     DOI : -
Magistrorum et Scholarium: Jurnal Pengabdian Masyarakat (JMS) merupakan ajang penyajian hasil kegiatan pengabdian masyarakat dengan akses terbuka bagi para insan akademisi, peneliti, mahasiswa, dosen maupun praktisi. JMSmerupakan publikasi berkala yang diterbitkan Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW) Salatiga, terbit tiga kali dalam setahun (bulan Agustus, Desember dan April). Fokus JMS adalah menyebarluaskan karya inovasi dari aktivitas pengabdian masyarakat berbagai disiplin ilmu dengan rupa-rupa topik yang memiliki dampak bagi masyarakat dan bangsa. JMS merupakan bagian dari komitmen UKSW dalam menjalin relasi yang baik dengan masyarakat dengan menjunjung tinggi nilai-nilai Bhinneka Tunggal Ika. Keberagaman disiplin ilmu menjadi kekuatan dampak aktivitas pengabdian masyarakat.
Arjuna Subject : Umum - Umum
Articles 116 Documents
MENINGKATKAN PERENCANAAN KARIR SISWA KELAS IX MELALUI BIMBINGAN KLASIKAL Doddy Hendro Wibowo; Nani Nadya Cintariani; Debora Vestalia; Zania Timur Maulidina; Invokavit Putri Mbarasi Wau; Desia Wahyu Febrianingrum
Magistrorum et Scholarium: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol 1 No 3 (2021)
Publisher : Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (601.921 KB) | DOI: 10.24246/jms.v1i32021p428-437

Abstract

Perubahan pasar kerja memengaruhi dinamika proses perencanaan karir bagi siswa dan lulusan Perencanaan karir bagi siswa merupakan hal yang penting untuk dikembangkan dalam mendukung cita-cita yang diinginkan. Bimbingan klasikal adalah kegiatan layanan yang dapat dilaksanakan di kelas dalam bentuk tatap muka antara guru dengan siswa disajikan secara sistematis untuk pengembangan kompetensi tertentu. Tujuan kegiatan bimbingan klasikal ini adalah untuk meningkatkan kemampuan perencanaan karir bagi siswa kelas IX. Permasalahan diselesaikan dalam empat tahapan kegiatan yaitu perencanaan, tindakan, pengamatan dan refleksi kegiatan. Metode pengumpulan data menggunakan wawancara, observasi, dan skala kemampuan perencanaan karir. Berdasarkan hasil kegiatan diketahui bahwa siswa mengalami peningkatan pemahaman setelah mendapat materi mengenai perencanaan karir. Hasil perhitungan diperoleh nilai Sig (2-tailed) menunjukkan nilai 0,000 dengan α = 0,05 (0,000 ≤ 0,05), maka dapat disimpulkan bahwa penggunaan metode bimbingan klasikal dapat meningkatkan kemampuan perencanaan karir bagi siswa kelas IX.
Pojok Gizi di Festival Buah Provinsi Jawa Tengah 2020 Mellia Harumi; Meiliana Meiliana
Magistrorum et Scholarium: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol 1 No 3 (2021)
Publisher : Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (618.749 KB) | DOI: 10.24246/jms.v1i32021p450-459

Abstract

The Nutrition Corner as a community service program of Food Technology Department, Soegijapranata Catholic University conducted in the Fruit Festival of Central Java Province aimed to provide knowledge and advise about healthy food and balance nutrition guidance. The method included weight and height measurement as well as nutrition consultation. Through this activity, visitors were expected to understand the benefit of balance nutrition in daily meals and increase self-efficacy in choosing healthy food on maintaining good health.
Pelatihan Perancangan Pembelajaran Inovatif dan Asesmen Berbasis Dalam Jaringan (Daring) terhadap Guru Lingkup Yayasan PPKS Surakarta Risya Pramana Situmorang
Magistrorum et Scholarium: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol 2 No 1 (2021)
Publisher : Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (997.252 KB) | DOI: 10.24246/jms.v2i12021p1-15

Abstract

ABSTRACT The digital-based learning by using the internet can be a solution that applicable to build learning interactions between teachers and students during the Covid-19 pandemic. The purpose of this community service activity (PkM) is to assist teachers from PPKS Foundation to design innovative learning and courage-based assessments. This activity was used an active learning approach that directed each participant to contribute actively in designing learning tools. The data technique used a questionnaire, interviews, and lesson plan as supporting document. The results showed that junior high school teachers contribute high participation in designing an online lesson plan, while vocational teachers had a higher variety about using digital devices in other to online platforms. Priority recommendations in PkM activities were that there was a need for an assessment of cognitive and motoric skill evaluation reviewed from another level, starting from kindergarten to vocational school, training for learning tools by colleagues, and support for novice teachers that need to be done through sharing knowledge with teachers who already have a lot of experience. ABSTRAK Pembelajaran berbasis digital dengan menggunakan internet menjadi salah satu solusi yang dapat diterapkan untuk membangun interaksi pembelajaran antara guru dan peserta didik pada masa Pandemi Covid 19. Tujuan dari kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PkM) ini adalah melakukan pendampingan kepada guru Yayasan PPKS untuk mendesain pembelajaran inovatif dan asesmen berbasis daring. Kegiatan PkM ini menggunakan pendekatan participant active learning yang mengarahkan setiap peserta berkonstribusi aktif untuk mendesain perangkat pembelajaran dan penilaian secara daring. Teknik pengumpulan data menggunakan angket, wawancara dan dokumen pendukung berupa perangkat pembelajaran. Hasil menunjukkan bahwa guru pada jenjang SMP memiliki partisipasi yang tinggi dalam merancang perangkat pembelajaran, sementara guru SMK memiliki variasi yang lebih tinggi terkait penggunaan platform digital untuk pengajaran. Rekomendasi prioritas dalam kegiatan PkM adalah perlu adanya pendapingan tentang evaluasi kognitif dan keterampilan per jenjang dimulai dari TK hingga SMK, pelatihan perangkat pembelajaran oleh rekan sekerja dan dukungan bagi guru pemula perlu dilakukan melalui sharing pengetahuan dengan guru-guru yang telah memiliki banyak pengalaman.
Pelatihan Calon Kepala Sekolah Berbasis Moda Daring Yayasan Pendidikan Kristen Kota Salatiga Marinu Waruwu; Yari Dwikurnaningsih; Wasitohadi Wasitohadi; Bambang Ismanto; Ade Iriani; Sophia Tri Satyawati
Magistrorum et Scholarium: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol 2 No 1 (2021)
Publisher : Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (633.008 KB) | DOI: 10.24246/jms.v2i12021p27-38

Abstract

Community service activities are carried out at the Central Christian Education Institution, Salatiga City. The objective of this activity is to prepare teachers who are selected as prospective principals to understand the concept and implementation of school principal competency standards in the fields of managerial, supervision, and entrepreneurship. Activities are held in the form of online mode-based training. The school development plan is the final product of this training activity. This activity is expected to create prospective school leaders of the Central Christian Education Institution Salatiga who can improve the quality of education through their leadership, creativity, and innovation qualities. The results of this community service activity can improve managerial competence, supervision, and entrepreneurship for prospective principals of the Christian Education Institution Salatiga.
Agama dan Kebangsaan: Pluralitas, Budaya dan Ruang Virtual Izak Y. M. Lattu
Magistrorum et Scholarium: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol 2 No 1 (2021)
Publisher : Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (601.105 KB) | DOI: 10.24246/jms.v2i12021p16-26

Abstract

Artikel Pengabdian Kepada Masyarakat ini menggali relasi antara agama dan gereja dengan nasionalisme dalam konteks budaya, pluralitas dan realitas virtual. Kekristenan di Indonesia perlu menggunakan teks politik dan budaya dengan memerhatikan secara serius konteks pluralitas dan cyber untuk mengembangkan konsep teologi lokal yang didasarkan pada dokumen-dokumen politik Indonesia. Berbasis pada teori civil sphere dan virtual space artikel ini mengunakan observasi, penelitian lapangan dan dokumen untuk mengembangkan teologi yang mengarahkan kepada relasi mutual dengan agama-agama lain dan sesama warga bangsa. Memanfaatkan Zoom dan media online kegiatan PkM, menggunakan seminar online, yang dilakukan dalam kerjasama dengan Lakpesdam Nahdlaltul Ulama Sulawesi Tenggara, tanggal 30 Juni 2020. Artikel ini berkesimpulan bahwa dalam konteks Indonesia, teologi Indonesia mengandaikan perlunya teks politik dan budaya untuk membangun lokal teologi yang dapat membangun hubungan saling memahami dengan komunitas agama lain.
Berkarya di Tengah Pandemi dengan Internet Sehat: Rancang Bangun Website PAUD RUSA Cristeddy Asa Bakti; Ahmad Nugroho; Paulus Damar Bayu Murti; Maria Yuliana Belaon
Magistrorum et Scholarium: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol 2 No 1 (2021)
Publisher : Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1131.121 KB) | DOI: 10.24246/jms.v2i12021p39-51

Abstract

Pendidikan anak usia dini merupakan tahap penting bagi tumbuh kembang seorang anak. PAUD RUSA (Rumah Asa) diharapkan menjadi suatu tempat yang nyaman dan menyenangkan untuk generasi tunas bangsa belajar, bukan hanya mendapatkan bekal secara koqnitif tetapi menjadi suatu pribadi yang berakhlak mulia, sehat, cerdas, jujur, bertanggungjawab, kreatif, percaya diri dan cinta tanah air sesuai harapan orang tua dan berguna masyarakat bahkan bangsa dan negara. Harapan ini menemui kendala dengan jumlah peserta didik yang mengalami penurunan pada setiap tahunnya apalagi semenjak tahun 2020 terjadi pandemi virus corona yang tidak hanya menyerang negara Indonesia saja tetapi juga secara global. Pengabdian masyarakat kali ini merupakan sarana kolaborasi antara Universitas Nasional Karangturi Semarang dengan PAUD RUSA dan masyarakat sekitar untuk memberi edukasi mengenai internet sehat dan konten pangan sehat dengan memanfaatkan media website.
Pendampingan Pemetaan Masalah Praktik Akuntansi Yayasan Arthik Davianti; Steffi Kartika; Dyah Ayu Ningrum; Nurul Rizki Anindita; Rizvanya Anugra Arighi; Mahesa Deni Dwi Permana; Wiwit Damayanti; Nurul Ummi
Magistrorum et Scholarium: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol 1 No 3 (2021)
Publisher : Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (419.473 KB) | DOI: 10.24246/jms.v1i32021p328-339

Abstract

The Community Service activity was conducted as an effort to improve the application of accounting in non-profit organizations. This activity was important considering that there are various important aspects in the accounting recording process that have not generally been implemented in non-profit organizations. Yayasan Hati Beriman Salatiga, as a non-profit organization engaged in several fields and has implemented the accounting recording process using Zahir application. The implementation of the community service was carried out by data collection through interviews and observation of zahir application application. The Community Service Team found that the internal controls in the implementation of the accounting recording process had not been implemented. Therefore, the Team suggested recommendations for the separation of functions in the accounting recording process by utilizing the resources owned and optimizing the use of recording applications.
Pengenalan Bercocok Tanam Hidroponik Sederhana System Sumbu (Wick System) bagi Anak Usia SD Kelas 4-6 Fransiska Mardiyana; Chanindra Dhimas; Arif Ramadhan; Riris Dwi Puspita; Zuniar Amanza Pratama Putra; Sumarmi Sumarmi
Magistrorum et Scholarium: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol 1 No 3 (2021)
Publisher : Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (694.703 KB) | DOI: 10.24246/jms.v1i32021p407-416

Abstract

Agricultural development and farming methods are increasingly varied now. This development needs to be introduced as an agricultural innovation. Recognition to agriculture can be done through education. The agricultural innovation that will be introduced is the hydroponic wick system. This simple hydroponic system can be done by everyone. The activity was carried out at SD N 04 Wonorejo and was attended by grade 4-6 students. The method used is exposure, practice and question and answer. Students are given the task of growing and caring for spinach, red spinach and kale using a hydroponic wick system. Through question and answer, the students' interest and enthusiasm in agriculture can be seen.
Pendampingan Pembenahan dan Pengelolaan Rumah Dataku dan Informasi Keluarga Kampung Keluarga Berkualitas (KB) Kelurahan Kauman Kidul Salatiga Yeremia Sabatani Ari; Wendy Wijaya T. Gari; Muhamad Dwi Mardiyanto; Aurelia Jessica; Nurayu Wulandari; Daru Purnomo
Magistrorum et Scholarium: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol 1 No 3 (2021)
Publisher : Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (920.944 KB) | DOI: 10.24246/jms.v1i32021p484-498

Abstract

Pengabdian dan pemberdayaan masyarakat merupakan kegiatan yang berusaha memberikan kemajuan bagi kesejahteraan masyarakat dan mencerdaskan kehidupan bangsa. Dalam artikel ini pengabdian dan pemberdayaan masyarakat melalui kegiatan Praktek Lapangan Terpadu (PLT) akan memaparkan kegiatan pembenahan klasifikasi Rumah Data Kependudukan dan Informasi Keluarga, pendamping inputting data dan pembuatan format variabel data serta pembuatan akun sosial media dan video profil Kampung KB Teratai. Berdasarkan hasil praktek lapangan yang dilakukan, pembenahan dan pendampingan ini memberikan manfaat bagi pengurus Rumah Data dan Kampung KB dimana para pengurus mendapatkan pemahaman yang lebih dalam akan inputting data secara digital dengan didukung oleh kelengkapan format data yang ada, tersedianya tempat untuk melakukan verifikasi, analisis dan pengarsipan data serta adanya media promosi kegiatan dan potensi wisata yang ada di Kauman Kidul.
Pendampingan Pembelajaran Daring Parsial dan Terpadu Berbasis 3CM (Cool-Critical-Creative-Meaningful) Learning untuk Mengatasi Kejenuhan Belajar dan Kreativitas Implikasi Dampak Covid-19 Wahyudi Wahyudi; Tri Nova H. Yunianta; Erlina Prihatnani; Kristina Roseven Nababan; Dani Kusuma; Anisa Rizki Amalia; Bella Ayu Permatasari; Cindy Aprillya Sidarta; Bagas Prima Kristanto; Syera Trivena Dessiane; Erlin Prasetyo
Magistrorum et Scholarium: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol 2 No 1 (2021)
Publisher : Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1364.608 KB) | DOI: 10.24246/jms.v2i12021p52-64

Abstract

The Covid-19 pandemic has a huge impact on aspects of human life, one of which is in the world of education. Schools, teachers, learners and parents were also affected. The learning process that should be able to be performed in school with the assistance of teachers directly, now must move home by online with parental assistance. Accordance with the policy of the Ministry of Education and Culture of the Republic of Indonesia, namely Learning From Home by online. This sudden change in the way of learning makes it difficult for teachers to prepare and carry out learning. Ordinary learning is still difficult to do moreover learning that demands the creativity of teachers and learners. The ability of teachers to utilize technology is not good enough, so it becomes difficult if they have to do online learning. From the results of the survey, almost all learning activities are performed by sending materials and assignments, then tasks are done by students and the results are sent through WhatsApp groups (89.7% of 271 respondents). Learners become saturated and want to return to study in school (72.12%) which has an impact on decreasing opportunities to do creative activities for learners. The solution of this problem is to provide online learning facilities and support for teachers in preparing learning as well as for students and parents during the learning process. This will help teachers in preparing online learning so that teachers have enough time to develop materials and media that can be uploaded in online classes. In addition, there will be standards for organizing online classes so as to give students the opportunity to learn well, fun and can return creatively. One of the online learning designs that teachers can use is the design of online learning based on 3CM (Cool-Critical-Creative-Meaningful) learning. This learning provides students with the opportunity to develop critical, creative, meaningful thinking skills in fun and challenging ways in both partial and integrated online. The product of this activity is: 1) partial and integrated online classes; 2) Scientific articles that can be published in Community service journals.

Page 5 of 12 | Total Record : 116