cover
Contact Name
Bainah sari Dewi
Contact Email
jopfe@fp.unila.ac.id
Phone
+6282373398378
Journal Mail Official
surnayanti@fp.unila.ac.id
Editorial Address
Universitas Lampung. Jl. Prof. Dr. Sumantri Brojonegoro No. 1 Bandar Lampung, 35145, INDONESIA.
Location
Kota bandar lampung,
Lampung
INDONESIA
JOURNAL OF PEOPLE, FOREST AND ENVIRONMENT
Published by Universitas Lampung
ISSN : -     EISSN : 28076796     DOI : http://dx.doi.org/10.23960/jopfe.v3i2
Core Subject : Agriculture, Social,
Journal of People, Forest and Environment (JOPFE) publishes state of the art results of primary findings and synthesized articles containing significant contribution to science and its theoretical application in areas related to people, forest and environment research and its broad linkage. Manuscripts in Bahasa Indonesia or English are welcome.
Articles 6 Documents
Search results for , issue "Vol 3, No 1 (2023): Mei" : 6 Documents clear
PERILAKU SEKSUAL RUSA TIMOR (Cervus timorensis) DI PENANGKARAN RUSA UNIVERSITAS LAMPUNG Riobinoto Daniel Purba; Bainah Sari Dewi; Sugeng P Harianto
JOURNAL OF PEOPLE, FOREST AND ENVIRONMENT Vol 3, No 1 (2023): Mei
Publisher : University of Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23960/jopfe.v3i1.5731

Abstract

Rusa menjadi salah satu dari sekian keanekaragaman satwa di Indonesia. Indonesia memiliki 5 spesies rusa yaitu Rusa Sambar (Cervusunicolor), Rusa Timor (Rusa Timorensis), Rusa Bawean (Axiskuhlii),Rusa Totol (Axisaxis) dan Kijang (Muntiacusmuntjack).Lokasi penelitian di Penangkaran Rusa Universitas Lampung. Waktu penelitian dimulai pada bulan September sampai November 2020. Penangkaran Rusa di Unila menangkar Rusa Timor sebanyak 8 ekor dengan rasio seksual 4 jantan dan 4 betina. Nama-nama rusa yaitu Karomani, Sugeng, Asep, Irwan, Dewi, Lusi, Atik dan Kiki. Tujuan penelitian adalah menganalisis perilaku seksual Rusa Timur. Metode pengambilan data menggunakan observasi lapangan dengan melihat interaksi seksual yang terjadi selama pengamatan dengan metode scan sampling. Interaksi seksual yang diperoleh meliputi gelisah, saling mengendus, mating, dan urinasi. Karomani, Dewi dan Lusi menjadi rusa dengan perilaku seksual paling aktif, Dewi menjadi betina paling subur, dan Atik mulai memasuki masa birahi sebagai betina.
BEHAVIOR OF TIMOR DEER (Cervus Timorensis) ON TYPES OF FEED IN DEER CAPTURE LAMPUNG UNIVERSITY Imam Adhi Wijaya; Bainah Sari Dewi; Sugeng P. Harianto
JOURNAL OF PEOPLE, FOREST AND ENVIRONMENT Vol 3, No 1 (2023): Mei
Publisher : University of Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23960/jopfe.v3i1.5565

Abstract

One of the important components in managing wildlife in captivity is the availability of forage plants (Setiawan, 2018). The main diet of deer is leaves and grasses, so these animals can consume almost all types of leaves and grass, are resistant to water shortages so that they are able to adapt to agro-ecosystem conditions. The purpose of the study was to determine the types of drop-in feed for Timor deer in the deer captivity at the University of Lampung. Data collection is done with primary data and secondary data. Data regarding the analysis of the deer's feed preference level was obtained from direct observation (Zaistev, 2015) using the palatability and description methods. With this method, recording, weighing the type of feed provided by the manager and analysis of the adequacy of deer feed in captivity is carried out. Observations were carried out for 14 days with time intervals starting from 06.00-18.00 WIB. Perceptions were pursued for 14 days with rest span beginning from 06.00-18.00 WIB. In view of the seven sorts of drop-in feed above, elephant grass (Pennisetum purpureum) is a kind of food that is extremely well known with deer with a genuinely enormous level of inclination, which is 56.14%, then, at that point, trailed by grass rayutan 12.40%, sauhen grass with a level of 9 .14%, lamtoro with a level of 8.57%, teki grass 5.83%, reeds 4.68%, and sembung sambat 3.77%. The food that was first chosen and eaten by the deer was elephant grass (Pennisetum purpureum) and proceeded with sauhen grass (Penicum colonum). Higher elephant grass (Pennisetum purpureum).
PENGARUH PEMBERIAN AIR CUCIAN BERAS SEBAGAI PUPUK TAMBAHAN TERHADAP PERTUMBUHAN BAWANG MERAH (Allium cepa L.) Nabila Ubaidah; Eti Ernawiati; Wawan Abdullah Setiawan; Suratman Suratman
JOURNAL OF PEOPLE, FOREST AND ENVIRONMENT Vol 3, No 1 (2023): Mei
Publisher : University of Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23960/jopfe.v3i1.5581

Abstract

Bawang merah (Allium cepa L.) merupakan salah satu komoditas utama sayuran di Indonesia yang mempunyai banyak manfaat. Bawang merah termasuk ke dalam rempah kelompok yang dibutuhkan oleh konsumen rumah tangga sebagai penyedap bumbu masakan dan bahan baku industri makanan serta bahan obat tradisional yang memiliki nilai ekonomi tinggi. Meningkatnya permintaan bawang merah mendorong peningkatan produksi yang dalam prosesnya menggunakan pupuk kimia yang berdampak merusak lingkungan dalam masa panjang sehingga diperlukan alternatif pemupukan yang ramah lingkunan dengan hasil tanam yang juga lebih baik. Air cucian beras yang kebanyakan dibuang begitu saja masih memiliki kandungan vitamin dan mineral yang dibutuhkan sebagai unsur hara yang mendukung pertumbuhan tanaman, sehingga dapat dijadikan pupuk tambahan yang ramah lingkungan.  Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mempelajari pengaruh pemberian air cucian beras terhadap pertumbuhan bawang merah (Allium cepa L.). Penelitian ini dilakukan di Laboratorium Botani, Jurusan Biologi, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Lampung dari bulan April hingga September 2021. Penelitian ini menggunakan Rancangan Acak Lengkap dengan empat perlakuan dan enam ulangan. Perlakuann volume air cucian beras yang terdiri dari empat taraf, yaitu; K0 = kontrol, K1 = 20 ml, K2 = 40 ml, K3 = 60 ml. Parameter meliputi pengamatan jumlah daun, jumlah umbi, berat umbi dan berat kering daun. Hasil penelitian menunjukan bahwa pupuk organik cair berpengaruh terhadap pertumbuhan dan hasil bawang merah. Perlakuan volume 20 ml menghasilkan produksi rata-rata tertinggi dengan jumlah daun (25 helai), jumlah umbi (5 umbi), berat umbi (35,2 gram), dan berat kering daun (6,517 gram).Kata kunci: bawang merah, air cucian beras, pupuk tambahan
PERSEPSI WISATAWAN DI TAMAN WISATA BUKIT SAKURA BANDAR LAMPUNG Redi Mutama; Gunardi Djoko Winarno; Bainah Sari Dewi; Rudi Hilmanto
JOURNAL OF PEOPLE, FOREST AND ENVIRONMENT Vol 3, No 1 (2023): Mei
Publisher : University of Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23960/jopfe.v3i1.5571

Abstract

Pengembangan pariwisata berkelanjutan perlu melibatkan penetapan kebijakan pembangunan yang bertujuan untuk mengelola kelestarian lingkungan. Indikator pengembangan objek wisata erat kaitannya dengan persepsi pihak yang terlibat dalam pengembangan wisata. Penelitian ini bertujuan menganalisis persepsi wisatawan di Taman Bukit Sakura. Penelitian ini dilakukan pada bulan Mei 2021 di objek Taman Wisata Bukit Sakura, Kecamatan Langkapura, Kota Bandar Lampung, Provinsi Lampung. Metode pengumpulan data dilakukan melalui teknik wawancara dan kunjungan lapangan. Metode pengambilan sampel responden menggunakan metode probability sampling. Analisis deskriptif dilakukan dengan mengubah bilangan skala likert ke dalam arti kualitatif masing-masing nilai scoring. Hasil yang didapatkan ialah persepsi wisatawan terkait aspek alam dan lingkungan, sebesar 3.82 dan masuk kategori baik. Penilaian keindahan alami, kenyamanan dan kebersihan lingkungan asing-masing mendapatkan nilai sebesar 3,61 dan masuk dalam kategori baik. Serta penilaian persepsi wisatawan terhadap infrastruktur jalan utama, jalan setapak, jaringan komunikasi, parkir dan tempat sampah mencapai nilai akhir 3,45 atau masuk dalam kategori cukup baik.
Type Of Dung Beetle Forest Unila Integrated Conservation Education On Utilization Block In Tahura War Sigit Prayogi; Bainah Sari Dewi; Yulia Rahma Fitriana; Sugeng P Harianto
JOURNAL OF PEOPLE, FOREST AND ENVIRONMENT Vol 3, No 1 (2023): Mei
Publisher : University of Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23960/jopfe.v3i1.5563

Abstract

Dung beetles are very important decomposer components in secondary forest ecosystems. This dung beetle plays an important role because the beetle has a role in breaking down the feces of various types of animals. This study aims to determine the species diversity of the Dung Beetle in the UNILA HPKT Arboretum in the Tahura War Utilization Block. The tools used in this study were tools such as hoes, traps made of buckets measuring ± 1 liter and containing ± 500 ml of water and plastic cups containing feces, then plastic cups connected to wires, and cameras. The materials used in this study were cow feces, deer feces and goat feces which were still fresh. The method in this study used the trap method. The diversity of dung beetle species in the 3 months of the study found 3 species, namely Catharsius molossus (H' = 0.92), Oryctes rhinoceros (H' = 0.97), and Aphodius marginellus (H' = 1.01). The suggestion from this study is that the results of the study show that the diversity of dung beetles in Tahura WAR in the utilization block is relatively low because of the low vegetation cover and food sources.
DEVELOPMENT OF NATURAL TOURISM POTENTIAL TNBBS (RESORT BALIK BUKIT CASE STUDY) Novita Siti Rahayu; Bainah Sari Dewi
JOURNAL OF PEOPLE, FOREST AND ENVIRONMENT Vol 3, No 1 (2023): Mei
Publisher : University of Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23960/jopfe.v3i1.5343

Abstract

  ABSTRACT. Ecotourism is a development concept that comes from the tourism industry, can be tainable. The purpose of this research is to determine the potential of ecotourism in Balik Bukit Resort TNBBS, to know the role of managers in the development of natural tourism in Balik Bukit TNBBS Resort, to know the role of the community in the development of ecotourism at Balik Bukit Resort TNBBS, to identify the role of students towards TNBBS. The research location is at Balik Bukit Resort TNBBS in August 2021. The method used in this research is direct observation or direct observation and interviews with keynote speakers or very influential people. The results obtained are the ecotourism potential found at Balik Bukit Resort TNBBS there are three waterfalls, namely a waterfall Sepapah Kiri, a waterfall named Sepapah Kanan and a waterfall named Way Asahan, rivers, Campgrounds, Education Center Kokedama, diversity forest orchid species and landscape ecology. The role of the manager in the management of tourism objects is directly involved in the management, security of visitors, ticket booths and providing facilities. The role of the community in the development of tourism objects helps the manager in providing guide services, services for selling and transportation. The role of students in the National Park is to assist in the development of tourism objects, and research.Keywords: Development.,Ecotourism., Management., Society., Tourism.

Page 1 of 1 | Total Record : 6