cover
Contact Name
INTEKNA
Contact Email
intekna@poliban.ac.id
Phone
-
Journal Mail Official
intekna@poliban.ac.id
Editorial Address
-
Location
Kota banjarmasin,
Kalimantan selatan
INDONESIA
Articles 694 Documents
MORFOLOGI PERUMAHAN TERENCANA DI PINGGIRAN KOTA BANJARMASIN Mutia, Indah
INTEKNA Vol 11, No 2 (2011)
Publisher : Politeknik Negeri Banjarmasin

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This paper is aimed at investigating  the urban sprawl patterns caused by the develop-ment of planned housing (real estate/KPR) in Banjarmasin peri-urban areas (macro scale) and specifically analyzing the morphological characteristics (urban structure, build-ing and spatial layout) of that housing type in North Banjarmasin and Handil Bakti (micro scale). Findings show that the development of those planned housing has shaped a sporadic pattern or what so-called a leap frog development, in which they are concen-trated in North and South of Banjarmasin fringe-urban areas where availability of agricul-tural land is still abundant. Form three areas, the cluster of residential has a similarity in building and spatial layouts such as streets with grid system and rectangular plot and marked by a single entrance with enclosed cluster and no boundary between buildings / land plot.
PERBANDINGAN METODE EKSTRAKSI KADAR ASPAL ALAT CENTRIFUGE EXTRACTOR DENGAN REFLUX -, Surat
INTEKNA Vol 14, No 1 (2014)
Publisher : Politeknik Negeri Banjarmasin

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pelaksanaan pekerjaan perkerasan jalan dengan campuran beraspal pada Laston maupunLataston . Bahan campuran terdiri dari agregat dan aspal sebagai bahan pengikat.Pengujian kadar aspal dalam campuran beraspal dengan metode ekstraksi sebagai controlkandungan aspal dan gradasi agregat pada saat produksi di asphalt mixing plant (AMP)pada masa konstruksi. Metode ekstraksi dengan alat centrifuge extractor dan reflux.Sample dalam kondisi curah dari AMP dan core drill dari lapangan pada kondisi yang telahdipadatkan.Hasil pengujian ekstraksi didapatkan perbandingan kadar aspal antara di AMP dengancore drill yang yang dilakukan dengan dua metode yang berbeda, untuk hasil rata-ratakadar aspal untuk sampel campuran beraspal kondisi curah dari AMP sebesar 6,12 %dengan alat Centrifuge extractor dan 6,19 % dengan alat Reflux. Untuk campuran beraspaldari core drill lapangan sebesar 6,01 % dengan alat centrifuge extractor dan 6,15 %dengan alat reflux, hal ini menunjukan persentase kadar aspal yang hilang antara duametode dan dua sampel yang berbeda sebesar 0,11 % dan 0,05 %.Hasil rata-rata ekstraksi sampel kondisi curah dari AMP dengan kadar aspal rencanasebesar 6,3 % mengalami perbedaan 0,18 % pada alat centrifugal dan 0,11 % pada alatrefluks, sedangkan dari sampel core drill mengalami perbedaan 0,29 % pada alatcentrifuge extractor dan 0,15 % pada alat reflux.Analisa saringan hasil ekstraksi sample dari core drill diperoleh gradasi agregat denganpersen lolos saringan lebih besar bearti gradasi lebih halus dibanding sample kondisicurah dari AMP. Hasil analisa saringan menunjukan bahwa persen lolos gradasi agregatdari campuran beraspal kondisi curah dari AMP dan core drill telah memenuhi spesifikasiyang telah disyaratkan.
BEDAH PAPER: SOLUTIONS TO SECURITY AND PRIVACY ISSUES IN MOBILE SOCIAL NETWORKING Indrasary, Yoenie; Kustini, Siti
INTEKNA Vol 12, No 1 (2012)
Publisher : Politeknik Negeri Banjarmasin

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pada paper ini akan dipresentasikan permasalahan privasi dan keamanan yang signi-fikan yang muncul pada hampir seluruh sistem jejaring sosial bergerak, khususnya yang berbasis konteks lokasi (Location-Aware Mobile Social Network-LAMSN). Paper ini mem-buat tiga masukan utama dalam  makalah ini yakni: 1. Mengidentifikasi bahwa terdapat  tiga macam masalah privasi dan keamanan pada sistem jejaring sosial bergerak: (1) persoalan direct anonymity, (2) per-soalan indirect atau K-anonymity, dan (3) serangan eavesdropping, spoofing, replay, dan wormhole attacks. Di sini akan dibahas bagaimana persoalan tersebut dapat memunculkan tantangan tersendiri untuk kasus sistem jejaring sosial bergerak. 2. Mengetengahkan rancang-an untuk suatu sistem, yang dinamakan server identitas (identity server), yang menyediakan solusi bagi masalah keamanan dan privasi ini. 3. Menjelaskan implementasi server identitas yang dimaksud.
PENGARUH SUDUT KEMIRINGAN TERHADAP KINERJA TERMAL REVOLVING HEAT PIPE ALUR MEMANJANG DENGAN FLUIDA KERJA METANOL Soedarmanto, Heri
INTEKNA Vol 11, No 1 (2011)
Publisher : Politeknik Negeri Banjarmasin

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Heat pipe adalah suatu alat penukar kalor yang memungkinkan perpindahan sejumlah besar kalor melalui luas permukaan yang sangat kecil. Heat pipe terdiri dari evaporator, adiabatis dan kondensor. Penelitian ini bertujuan menyelidiki pengaruh sudut kemiringan terhadap kinerja termal heat pipe putar (revolving heat pipe).Heat pipe dibuat dari tembaga  berdiameter 12,7 mm dan mempunyai panjang 500 mm. Daerah evaporator dan adiabatik diisolasi. Pada daerah kondensornya  diberi heat sink untuk pembuangan kalor.  Variasi kemiringan yang digunakan adalah 00, 150 300, 450, 600, 750, 900.  Daya input yang digunakan adalah 16,5 ; 25,7 ; 34,1 ; 43,8 and 52,4 Watt. Heat pipe diputar secara revolusi dengan kecepatan 1075 Rpm. Data yang diperlukan adalah temperatur pada evaporator (Te), kondensor (Tk1, Tk2, Tk3) dan udara (Tu). Temperatur heat pipe diukur dengan menggunakan Thermokoppel dan Non Contact Infrared Thermometer.Hasil penelitian menunjukkan bahwa semakin besar sudut kemiringan (terhadap ho-risontal) untuk semua daya input, maka semakin kecil nilai tahanan termal. Pada semua sudut kemiringan dengan daya input terendah mempunyai tahanan termal tertinggi dan semakin kecil nilainya sampai pada daya input terbesar. Kapasitas perpindahan kalor terbesar dan daya output terbesar  terjadi pada sudut kemiringan terbesar.
KEBIJAKAN PENANGGULANGAN KENAIKAN BBM TERHADAP MASYARAKAT NELAYAN DI KECAMATAN PULAU LAUT UTARA KABUPATEN KOTABARU Permanasari, Linda
INTEKNA Vol 13, No 2 (2013)
Publisher : Politeknik Negeri Banjarmasin

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh Kebijakan pemerintah tentang kenaikan harga BBM dan Program kompensasi Dana BBM untuk mensejahterakan masyarakat prasejahtera dan bagaimanakah Realita program Pemerintah tentang kebijakan tersebut terhadap ma-syarakat nelayan khususnya masyarakat nelayan pesisir di Kecamatan Pulau Laut Utara Kotabaru.Penelitian difokuskan pada Pendistribusian BBM, Kondisi Perekonomian, Pelayanan Pendidikan, Pelayanan Kesehatan, antuan Langsung Tunai (BLT), Program Pembangun-an daerah.Program kompensasi penghapusan subsidi BBM (PKPS BBM) dengan anggaran yang telah ditentukan di dapat dari pengurangan subsidi BBM untuk pembangunan sarana dan prasarana pedesaan. Untuk masyarakat nelayan terutama desa rampa dikecamatan Pu-lau laut Utara, untuk kesediaan listrik dan air masih belum memadai, begitu juga dengan keadaan jalan dan fasilitas untuk jalur darat dan perairan perlu ada pembenahan. Oleh karenanya perlu adanya program pemerintah didalam peningkatan sarana dan prasarana yang dirasakan masyarakat nelayan di Kecamatan Pulau Laut Utara.
HOW TO INTEGRATE XBRL INTO ACCOUNTING CURRICULUM AT BANJARMASIN STATE POLYTECHNIC Rahwani, Noor Romy
INTEKNA Vol 13, No 1 (2013)
Publisher : Politeknik Negeri Banjarmasin

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The purpose of this research is to develop accounting curriculums for Banjarmasin State Polytechnic (POLIBAN). The curriculums integrate the XBRL (eXtensible Business Re-porting Language) materials into their course designs. The ideal XBRL related curriculum was developed based on the course designs recommended by Debreceny and Farewell (2011). In the recommended course design, the coverage of XBRL builds in the ac-counting curriculum the same way that the breadth and depth of accounting concepts in-creases.However, when it comes to the implementation, there are some main barriers that should be taken into account i.e.  (1) Not all lecturers understand well about XBRL as the XBRL is relatively new topic to most of the accounting lecturers. (2) As Indonesia GAAP Ta-xonomy has not been developed, it means that there will be no real case studies related to this taxonomy that can be developed.  (3) Developing a good XBRL related syllabus should take time. Based on those impediments, the applicable accounting curriculums that integrate the XBRL were then designed for academic year 2011/2012 via curriculum development workshop. In the Computerized Accounting Study Program, the subjects that cover the XBRL materials are Management Information System, Accounting Information System II, and Internet/Web-based Programming. In the Regular accounting Study Program, the subjects that cover the XBRL materials are “Current Issue in Accounting” The subsequent academic years (after 2011/2012), the XBRL related course design in previous academic years has to be evaluated and enhance. The accounting Department has better apply the suggestions discussed in the last chapter, so the XBRL related cour-se design recommended by Debreceny and Farewell (2011) will be eventually achieved.
PENGEMBANGAN STRATEGI PEMASARAN “TAPE GAMBUT” BANJARMASIN UNTUK MENINGKATKAN KEPUASAN PELANGGAN DENGAN PENDEKATAN PERILAKU KONSUMEN Maududy, Ivan
INTEKNA Vol 13, No 1 (2013)
Publisher : Politeknik Negeri Banjarmasin

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Dalam Industri makanan Indonesia dikenal dengan produk makanan tape berbasis buda-ya setempat. Di Kalimantan Selatan khususnya Banjarmasin dikenal produk makanan Tape Gambut oleh masyarakat Banjarmasin. Berdasarkan bahan bakunya tape yang pa-ling populer adalah tape singkong dan tape ketan .Penelitian  ini bertujuan (1) mengetahui faktor yang mempengaruhi kepuasan konsumen, (2) mengetahui variabel budaya, sosial, pribadi dan psikologi yang merupakan perilaku konsumen secara simultan serta parsial mempengaruhi kepuasan konsumen., (3) me-ngetahui faktor yang mempengaruhi perilaku konsumen dalam membeli makanan tape Gambut, (4) mengetahui karekteristik konsumen berdasarkan cluster segementasi pasar, (5) mengetahui kesenjangan persepsi kenyataan dan harapan kepuasan konsumen ma-kanan tape Gambut .
WUJUD BUDAYA VISUAL ARSITEKTUR ETNIS TIONGHOA DI BANJARMASIN Widiastuti, Kurnia; Oktaviana, Anna
INTEKNA Vol 12, No 1 (2012)
Publisher : Politeknik Negeri Banjarmasin

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Orang Tionghoa sudah mengenal Nusantara sejak abad ke-5 Masehi. Salah satu faktor mempercepat penyebaran budaya adalah melalui sektor perdagangan. Ramainya inte-raksi perdagangan antara China dan Indonesia pada masa dulu, menyebabkan banyak sekali orang yang merasa perlu keluar dan berdagang. Salah satu wilayah tujuan utama berdagang pada masa itu adalah Kalimantan. Karena pelayaran tergantung pada angin musim, maka setiap tahunnya para pedagang akan bermukim di wilayah yang disinggahi, selanjutnya menurunkan percampuran budaya antara pendatang dengan budaya lokal.Penelitian ini menjelaskan tentang masuknya kebudayaan China (Tionghoa) di Banjar-masin sebagai salah satu media jejak untuk memaparkan bentuk-bentuk perwujudan bu-daya Tionghoa yang ada di Banjarmasin dalam konteks kajian pada segi arsitektur-ba-ngunan. Hasil akhir kajian berupa penerapan kaidah Arsitektur China pada bangunan-bangunan yang biasa digunakan dan dihuni oleh masyarakat etnis China di Banjarmasin dan seki-tarnya. Pada dasarnya penelitian ini dapat digunakan untuk acuan pelestarian.
PERANCANGAN DAN PREDIKSI PERFORMANCE SEBUAH ALAT KONDENSOR INSTALASI PROSES PEMBUATAN ES BALOK ., Darmansyah; Soekardi, Chandrasa
INTEKNA Vol 12, No 2 (2012)
Publisher : Politeknik Negeri Banjarmasin

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The energy consumption of a compression refrigeration system depends the ability of the condenser to release heat. Improved condenser design can make a significant contribu-tion to increase the heat removal in the condenser that in turn reduces the energy con-sumption. This paper presents, firstly the optimization design of a condenser with the objective to estimate the minimum dimension required for a given heat duty, and se-condly the prediction of the condenser performance when it is first placed in service. Vari-ous design variables such as tube diameter, pitch ratio, tube layout, and fouling factor are considered. Simultance optimization of these variables was tried and 9 design configu-rations have been experimented. The effect of the design variables and its constraints on the number of tubes required for the condenser are discussed. The results showed that the design conditions that give the minimum number of tube of 187 will be at tube diame-ter 1.5 inch, tube layout 30o, pitch ratio 1.25, and excess area 1.25.  The results of the performance calculations showed that when the condenser is first placed in service its performance is beyond the design conditions. The condenser performance will attain its design conditions when the fouling factor approachs the value that was selected at the design stage.
PENGARUH NILAI SLUMP TERHADAP KUAT TEKAN Humaidi, Muhammad; Hafizh, Muhammad
INTEKNA Vol 11, No 2 (2011)
Publisher : Politeknik Negeri Banjarmasin

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Air tidak hanya berfungsi untuk reaksi kimia semen pada beton tetapi air juga menentu-kan kemudahan pengerjaan (workability)  beton. Oleh karena itu penambahan air pada komposisi beton harus dikendalikan dan disesuaikan dengan workability yang diingin-kan.. Salah satu cara agar workability tinggi adalah dengan memakai nilai slump yang tinggi pada saat desain campuran. Nilai slump yang tinggi ternyata seringkali menim-bulkan  kekhawatiran apakah kuat tekan yang direncanakan akan tercapai.Dengan cara melakukan desain campuran untuk kuat tekan rencana 20 MPa dengan tiga variasi nilai slump yaitu slump 30, slump 60 dan slump 90. Agregat yang digunakan pada ketiga campuran berasal dari sumber yang sama dan semen yang juga sama. Maka  ingin diketahui bagaimana pengaruh variasi  nilai slump terhadap kuat tekan beton. Dapat disimpulkan walaupun terdapat perbedaan hasil uji kuat tekan tetapi variasi nilai slump tidak berpengaruh secara signifikan terhadap kuat tekan beton terutama pada umur beton 28 hari dan kuat tekan rencana juga dapat tercapai.

Page 7 of 70 | Total Record : 694


Filter by Year

2008 2023


Filter By Issues
All Issue Vol 23 No 1 (2023): Jurnal INTEKNA, Volume 23, No. 1, Mei 2023 Vol 22 No 02 (2022): Jurnal INTEKNA, Volume 22, No. 2, Nov 2022: 76 - 162 Vol 22 No 01 (2022): Jurnal INTEKNA, Volume 22, No. 1, Mei 2022: 01 - 75 Vol 21 No 2 (2021): Jurnal INTEKNA, Volume 21, No. 2, Nov 2021: 54 - 111 Vol 21 No 1 (2021): Jurnal INTEKNA, Volume 21, No. 1, Mei 2021: 1 - 53 Vol 20 No 2 (2020): Jurnal INTEKNA, Volume 20, No. 2, Nov 2020: 53 - 110 Vol 20 No 01 (2020): Jurnal INTEKNA, Volume 20, No. 1, Mei 2020: 01-52 Vol 19 No 1 (2019): Vol 19 No 1 (2019): Jurnal INTEKNA, Volume 19, No. 1, Mei 2019: 1-68 Vol 19 No 2 (2019): Jurnal INTEKNA, Volume 19, No. 2, Nov 2019: 69-133 Vol 18 No 2 (2018): Vol 18 No 2 (2018): Jurnal INTEKNA, Volume 18, No. 2, Nov 2018: 67-131 Vol 18 No 1 (2018): Vol 18 No 1 (2018): Jurnal INTEKNA, Volume 18, No. 1, Mei 2018: 1-66 Vol 17 No 2 (2017): Jurnal INTEKNA, Volume 17, No. 2, November 2017: 79-147 Vol 17 No 1 (2017): Jurnal INTEKNA, Volume 17, No. 1, Mei 2017: 1 - 78 Vol 16 No 2 (2016) Vol 16 No 1 (2016) Vol 15 No 2 (2015) Vol 15 No 1 (2015) Vol 14, No 2 (2014) Vol 14 No 2 (2014) Vol 14 No 1 (2014) Vol 14, No 1 (2014) Vol 13, No 3 (2013) Vol 13 No 3 (2013) Vol 13, No 2 (2013) Vol 13 No 2 (2013) Vol 13, No 1 (2013) Vol 13 No 1 (2013) Vol 12, No 2 (2012) Vol 12 No 2 (2012) Vol 12 No 1 (2012) Vol 12, No 1 (2012) Vol 11 No 2 (2011) Vol 11, No 2 (2011) Vol 11 No 1 (2011) Vol 11, No 1 (2011) Vol 10 No 2 (2010) Vol 10, No 2 (2010) Vol 9 No 2 (2009): Jurnal Intekna, Volume IX, Nomer 2, Nopember 2009 Vol 8, No 1 (2008) Vol 8 No 1 (2008) More Issue