cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
-
Editorial Address
-
Location
Kab. majalengka,
Jawa barat
INDONESIA
MAKSI
Published by Universitas Majalengka
ISSN : -     EISSN : -     DOI : -
Core Subject :
Arjuna Subject : -
Articles 68 Documents
PENGARUH WORD OF MOUTH MARKETING DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN PD. SUZUKI TALAGA Dudung Abdulah
MAKSI Vol 2, No 1 (2015)
Publisher : MAKSI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Keberhasilan perusahaan dapat dicapai apabila word of mouth marketing yang berjalanbaik serta ditunjang dengan kualitas produk yang dipasarkannya dapat dirasakan sepenuhnyaoleh konsumen. Penelitian ini dilakukan pada konsumen PD. Suzuki Talaga dengan tujuanuntuk mengetahui word of mouth marketing, kualitas produk, dan keputusan pembelian sertauntuk mengetahui pengaruh word of mouth marketing dan kualitas prosuk terhadap keputusanpembelian yang dilakukan konsumen secara parsial dan simultan.Dalam penelitian ini data yang diperoleh merupakan data primer yaitu data hasilkuesioner yang disebarkan kepada konsumen PD. Suzuki Talaga sebanyak 64 responden,adapun alat analisis yang digunakan dalam penelitian ini meliputi Uji validitas, Ujireliabilitas, analisis Korelasi parsial, Korelasi ganda, Koefisien Determinasi, Uji t dan Uji F(Simultan).Berdasarkan hasil tanggapan responden mengenai word of mouth marketing, kualitasproduk dan keputusan pembelian semuanya termasuk kedalam kategori sangat baik. Secaraparsial diperoleh bahwa variabel word of mouth marketing mempunyai pengaruh positif dansignifikan terhadap keputusan pembelian, begitu pula variabel kualitas produk berpengaruhsecara positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian. Secara simultan variabel word ofmouth marketing, dan kualitas produk berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusanpembelian konsumen PD. Suzuki Talaga.Kata Kunci : Word of Mouth Marketing, Kualitas Produk, Keputusan Pembelian
PENGARUH KOMPENSASI DAN MOTIVASI TERHADAP PRESTASI KERJA KARYAWAN (Studi Kasus Pada Karyawan PT. Wijaya Karya Beton PPB Majalengka) Endah Prihartini
MAKSI Vol 3, No 1 (2016)
Publisher : MAKSI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Karyawan merupakan asset perusahaan yang selalu di monitor kebutuhan dan keinginannya sehingga diharapkan mampu menghasilkan prestasi kerja karyawan yang tinggi dan akhirnya dapat mencapai tujuan perusahaan secara efisien dan efektif. Dalam meningkatkan prestasi kerja karyawannya perusahaan menempuh beberapa cara misalnya melalui pemberian kompensasi yang layak, pemberian motivasi. Penelitian ini dilakukan di PT. Wijaya Karya Beton Majalengka, dengan tujuan : untuk mengetahui Kompensasi, Motivasi dan Prestasi Kerja Karyawan, serta untuk mengetahui seberapa besar pengaruh Kompensasi dan Motivasi terhadap Prestasi Kerja Karyawan baik secara parsial maupun secara simultan Dalam penelitian ini data yang diperoleh merupakan data primer yaitu data hasil kuesioner yang disebarkan kepada karyawan PT. Wijaya Karya Beton Majalengka sebanyak 64 responden, adapun alat analisis yang digunakan dalam penelitian ini meliputi Uji validitas, Uji reliabilitas, analisis Korelasi parsial, Korelasi ganda, Koefisien Determinasi, Uji t dan Uji F (Simultan). Hasil pengujian analisis deskriptif, kompensasi pada PT. Wika Beton Majalengka berada pada kategori tinggi. Motivasi pada PT. Wika Beton Majalengka berada pada kategori sangat tinggi. Prestasi kerja karyawan pada PT. Wika Beton Majalengka berada pada kategori tinggi. Pengujian variabel kompensasi secara parsial berpengaruh signifikan terhadap prestasi kerja karyawan. Pengujian motivasi secara parsial berpengaruh signifikan terhadap variabel prestasi kerja karyawan. Pengujian variabel kompensasi secara parsial mempunyai hubungan yang signifikan dengan variabel motivasi. Pengujian variabel kompensasi dan motivasi secara simultan berpengaruh signifikan terhadap variabel prestasi kerja karyawan pada PT. Wika Beton Majalengka. Kata Kunci : Kompensasi, Motivasi dan Prestasi Kerja Karyawan.
FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KINERJA MANAJERIAL (Studi Kasus Pada Perusahaan Daerah Air Minum di Wilayah III Cirebon) Asep Sonjaya
MAKSI Vol 1, No 2 (2014)
Publisher : MAKSI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Hasil analisis data, menunjukkan bahwa secara simultan variabel independen yakni kompetensi pegawai, pengelolaan aset dan pengendalian biaya berpengaruh signifikan terhadap kinerja manajerial, yang ditunjukkan dengan p-value 0,001 lebih kecil dari nilai α yang telah ditetapkan (0,05). Nilai koefisien determinasi (R2) sebesar 0,327. Hal ini berarti bahwa secara simultan, kompetensi pegawai, pengelolaan aset dan pengendalian biaya mampu mempengaruhi tingkat kinerja manajerial sebesar 32,7%. Sisanya 67,3% dipengaruhi oleh variabel lain diluar variabel yang digunakan.Dari ketiga variabel bebas, variabel pengelolaan aset (X2) tidak signifikan hal ini dapat dilihat dari probabilitas signifikansi untuk pengelolaan aset (X2) sebesar 0,115 dan jauh di atas 0,05. Sedangkan variabel kompetensi pegawai (X1) dan pengendalian biaya (X3) signifikan pada 0,05. Dari sini dapat disimpulkan bahwa variabel kinerja manajerial dipengaruhi oleh kompetensi pegawai dan pengendalian biaya dengan persamaan Y = 16,855 + 0,519 X1 + 0,201 X2 – 0,305 X3 + ε.
PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN PROMOSI TERHADAP KEPUTUSAN NASABAH UNTUK MENABUNG (Studi Kasus Pada Perumda BPR Majalengka) H. Ade Sarwita
MAKSI Vol 4, No 1 (2017)
Publisher : MAKSI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kualitas pelayanan dan promosi pada Perumda BPR Majalengka baik secara parsial maupun simultan. Metode yang digunakan yaitu metode survey dengan menggunakan teknik analisis deskriftif dan verifikatif. Sampel pada penelitian ini sebanyak 99 orang. Teknik Pengumpulan data yaitu dengan kuesioner. Pengujian instrumen data dilakukam dengan uji validitas dan uji reabilitas, sedangkan analisis datanya adalah analisis koefisien korelasi, analisi koefisien determinasi dan uji hipotesis. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kualitas pelayanan dan promosi secara parsial berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan nasabah. Begitu pula kualitas pelayanan dan promosi secara simultan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja keputusan nasabah untuk menabung. Berdasarkan hasil penelitian diatas dapat disimpulkan bahwa kualitas pelayanan dan promosi menjadi faktor pendorong bagi peningkatan keputusan nasabah untuk menabung. Dengan demikian pihak manajemen Perumda BPR Majalengka hendaknya lebih meningkatkan kualitas pelayanan dan promosi agar dapat peningakatan keputusan nasabah untuk menabung.Kata Kunci : Kualitas pelayanan, Promosi, Kinerja
PENGARUH ORIENTASI PERAN GENDER DAN STRESS KERJA TERHADAP KOMITMEN ORGANISASI Ade Sarwita
MAKSI Vol 1, No 1 (2014)
Publisher : MAKSI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Topik permasalahan adalah ”Rendahnya Komitmen Organisasi“. Sedangkan tulisanini berjudul “Pengaruh Orientasi Peran Gender dan Stress Kerja Terhadap KomitmenOrganisasi“. Adapun tujuan penulisan dimaksudkan ingin mengetahui tingkat korelasi danpengaruhnya secara signifikan antara orientasi peran gender dengan stress kerja terhadapkomitmen organisasasi.Metode penelitian yang digunakan yang digunakan adalah dengan menggunakanmetode penelitian lapangan non eksperimental.Secara umum hasil penelitian orientasi peran gender yang menjadi tujuan penelitian inimenunjukkan bahwa komitmen organisasi berada pada derajat sedang-tinggi, yaitu sebesar68.96 %, dalam arti subjek penelitian memiliki komitmen afektif tinggi, dengan nilai ratarata berada pada kisaran skor komitmen efektif tinggi. Dan sebesar 66.67 % subyekpenelitian memiliki komitmen kontinuans sedang dengan rata-rata berada pada kisaran skorkomitmen kontinuans sedang. Sedangkan sebesar 50.48%,subyek penelitian memilikikomitmen normatif sedang, yatu dengan nilai rata-rata subyek penelitian berada padakisaran skor komitmen normatif sedang.Kata kunci : Orientasi Peran Gender, Stress Kerja, dan Komitmen Organisasi.
PENGARUH STRES KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN (Studi Kasus di Rumah Sakit Umum Daerah Kabupaten Majalengka) masduki Masduki
MAKSI Vol 1, No 2 (2014)
Publisher : MAKSI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini dilakukan pada Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Majalengka, dan bertujuan untuk mengetahuigambaran stres kerja dan kinerja karyawan RSUD Kabupaten Majalengka serta seberapa besar pengaruh stress kerja terhadap kinerja karyawan RSUD Kabupaten Majalengka. Metode penelitian yang digunakan adalah survei pada 387 karyawan yang bekerja di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kabupaten Majalengka, dengan jumlah sampel 80 orang. Responden penelitian adalah karyawan rumah sakit baik tenaga medis mau pun non medis. Analisis data dilakukan dengan tiga tahap. Pertama, uji validitas dan reliabilitas instrumen penelitian, kedua uji hipotesis, dantahap ketiga difokuskan untuk menjawab semua masalah penelitian dengan menggunakan teknik statistika deskriptif dan verifikatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwaintensitas stress reaction berada pada kategori sedang, sedangkan demands berada pada kategori sedang. Tingkat kinerja karyawan RSUD Kabupaten Majalengka menunjukkan bahwakinerja karyawan dilihat dari sudut personal quality sudah baik, sedangkan dari segi kemampuan menyelesaikan pekerjaan dalam hal jumlah dan kreativitas masih kurang.Stres kerja dan kinerja karyawan RSUD Kabupaten Majalengka mempunyai korelasi negatif artinya semakin tinggi tingkat stres kerja akan menurunkan kinerja karyawan. Kemudian konstribusi stres kerja terhadap kinerja karyawan RSUD Kabupaten Majalengka adalah sebesar 61,15 %, sisanya 38,85 % dipengaruhi oleh faktor lain di luar variabel yang diteliti. Hal ini berarti bahwa stres kerja berpengaruh secara negatif dan signifikan terhadap kinerja karyawan Rumah Sakit Umum Daerah Kabupaten Majalengka. . Kata kunci : Stres kerja dan kinerja karyawan
STUDI EMPIRIS PENGARUH EARNINGS DAN CASH FLOWS TERHADAP HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DALAM JAKARTA ISLAMIC INDEKS (JII) Tito Marta Sugema Dasuki
MAKSI Vol 2, No 1 (2015)
Publisher : MAKSI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The purpose of this study is to test the ability of earnings information, thecomponent of earning, and cash flows affected stock price. This research is conducted byusing the sample of firms that included the Jakarta Islamic Index (JII). Analysis methodthat used in this research is quantitative method with multiple regression. Samplingmethod that used is purposive sampling.These results indicate that earnings have a significant effect on stock pricesbecause of the tendency of investors to invest in stocks that have huge profits while thetotal cash flow has negative effect on stock prices. Stock price will remain increase asinvestors still believe that the activities of the company still running properly and safelyduring the crises. This is because the company could still pays the debts, pays dividendsand keeps doing investment.Key Word: Earning, Cash Flows, Stock Price, Regression.
STUDI EMPIRIS KEBIJAKAN DIVIDEN DAN KEBIJAKAN HUTANG DALAM MEMPENGARUHI NILAI PERUSAHAAN PADA BANK UMUM SWASTA DEVISA YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIAPERIODE2012-2014 Hani Sri Mulyani
MAKSI Vol 3, No 2 (2016)
Publisher : MAKSI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This study has purpose too determine how the effect of Dividend Policy and Debtpolicy to Corporate Value in Private Banks Foreign Exchange that listed in theIndonesia Stock Exchange (BEI) in 2012-2014. Dividend Policy in this research proxyfor Dividend Payout Ratio (DPR), Debt Policy in this study proxied by Debt To TotalAssets Ratio (DAR), and Corporate Value in this study proxied by Price Earning Ratio(PER).The population in this study was 36 Private Banks Foreign Exchange that listed inthe Indonesia Stock Exchange in 2012-2014. The sample in this study consistsof 14companies with purposive sampling method.The method used in this study is Verificative-quantitative. The analysis toolused ismultiple linear regression analysis. The results showed that during the period 2012-2014 Dividend Policy and Debt Policy does not have a significant influence to theCorporate Values.Keywords: Dividend Policy, Debt Policy and Corporate Values.
PENGARUH KEPUASAN KERJA, KEADILAN PROSEDURAL DAN KOMPENSASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN (Studi Kasus Pada Industri Rotan Sekecamatan Leuwimunding Majalengka) Asep Qustolani
MAKSI Vol 4, No 2 (2017)
Publisher : MAKSI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis apakah Kepuasan kerja, Keadilanprosedural dan kompensasi berpengaruh terhadap kinerja karyawan padaIndusrti Rotan sekecamatan Leuwimunding. Hipotesis yang di ajukan dalam penelitian ini adalah bahwakepuasan Kerja, Keadilan Prosedural dan Kompensasi berpengaruh signifikan terhadapKinerja karyawan baik secara parsial maupun simultan.Populasi di dalam penelitian ini adalah karyawan tetap industri rotan sekecamatanLeuwimunding yang semuanya di ambil sebagai responden yakni berjumlah 57 orang.Metode yang di gunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif dan verifikatif.Pengujian hipotesis dalam penelitian ini di lakukan dengan metode statistik korelasiproduk moment. Data yang di gunakan oleh peneliti adalah data di buat dalam bentukkuesioner tertutup, yang semua penggunaan metodenya dengan menggunakan bantuanprogram SPSS 21.Berdasarkan hasil penelitian dapat diketahui bahwa pengaruh kepuasan kerja,keadilan prosedural dan kompensasi terhadap kinerja karyawan, baik secara parsialmaupun simultan mempunyai pengaruh positif dan signifikan.Kata Kunci : Kepuasan Kerja, Keadilan Prosedural, Kompensasi, Kinerja
PENGARUH DESKRIPSI KERJA DAN KOMPENSASI TERHADAP PRESTASI KERJA KARYAWAN PT. BPR WAHANA SENTRA ARTHA KADIPATEN H. Masduki
MAKSI Vol 2, No 1 (2015)
Publisher : MAKSI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This study was conducted to identify: how to influence job descriptions on jobperformance, how the influence of compensation on employee performance, how to influencejob description and compensation on employee performance PT. BPR Wahana Sentra ArthaDuchy simultaneously.Methods This study uses descriptive methods and verification with retrieval of datausing questionnaires from total population using census sampling technique.The results stated that the job description and compensation have a strongrelationship to the job performance of employees of PT. BPR Wahana Sentra Artha. Jobdescription affect employee performance and signifikan. Compensation positively affectemployees' performance is positive and significant. Simultaneously, job descriptions,employee performance affects positively and significantly.Keywords: job description, compensation, and job performance*) Penulis