Claim Missing Document
Check
Articles

Found 17 Documents
Search

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN, KEPERCAYAAN DAN FASILITAS KAMPUS TERHADAP KEPUASAN DAN DAMPAKNYA KEPADA LOYALITAS MAHASISWA POLITEKNIK INDONESIA VENEZUELA Geta Ambartiasari; Abdul Rahman Lubis; Syafruddin Chan
Jurnal Manajemen Inovasi Vol 8, No 3 (2017): Jurnal Manajemen Inovasi: Oktober 2017
Publisher : Departemen Manajemen, Universitas Syiah Kuala

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (254.509 KB) | DOI: 10.24815/jmi.v8i3.8833

Abstract

ABSTRACTThis study aimed to analyze the influence of the service quality, student’s trust and campus facilities to the satisfaction of students and its impact on student loyalty at polytechnic Indonesia Venezuela. The samples were 230 respondents active status as a student in Indonesia Polytechnic campus Venezuela. Collecting data using questionnaires and then the data were analyzed with AMOS software using statistical tools Structural Equition Modelling (SEM). The study found that the services quality, student’s trust and campus facilities effect on student satisfaction. The direct effect of these three variables on the satisfaction of students rated significantly. Service quality, and campus facilities affect the loyalty of students, while the students trust has no influence on student loyalty at Polytechnic Indonesia Venezuela. Student satisfaction effect on student loyalty. The direct effect of student satisfaction to student loyalty rated significantly. It can be concluded that student satisfaction can act as an intervening variable between the loyalty of students on the one side with the services quality, student trust and campus facilities on the other side. Keywords : Service Quality, Trust, Facilities, Student Satisfaction, Student Loyalty
KINERJA PEMIMPIN PEREMPUAN DI SEKTOR PENDIDIKAN DI ACEH Pratiwi Dwi Suhartanti; Abdul Rahman Lubis; Nurdasila Darsono
Jurnal Manajemen Inovasi Vol 8, No 2 (2017): Jurnal Manajemen Inovasi: Juni 2017
Publisher : Departemen Manajemen, Universitas Syiah Kuala

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (746.474 KB) | DOI: 10.24815/jmi.v8i2.9355

Abstract

ABSTRACT Female leadership in Aceh has become a very fascinating topic. From gender point of view, there is a stigma that men are considered more superior than women. This is reflected by the female leaders’ percentage being far ahead from male leaders’. In the education sector in Aceh, there has been difference on the number of headmasters and headmistresses in A-accredited Senior High Schools. In almost all levels of education, there are many more headmasters than headmistresses. Yet, there is a phenomenon on leadership in education sector in Aceh, in which gender equality in principal election has emerged. Individual competence, work motivation and good communication style are expected to improve headmistresses’ leadership quality in Aceh so their performance is also enhanced. This study aims to notice influences of individual competence, motivation and communication style towards leadership and their impacts to the headmistresses’ performance in Aceh. By applying Slovin formula, there were 220 teachers participating as study samples. They were distributed proportionally to 10 A-accredited Senior High Schools in Aceh led by headmistresses. Questionnaires were used to collect data. The data was then analyzed using SEM with the help of AMOS 22.0 program. The study result showed that individual competence, work motivation and communication style significantly affected leadership and headmistresses’ performance. The other result showed that individual competence, work motivation and communication style affected headmistresses’ performance through leadership. Keywords: Communication Style, Work Motivation, Individual Competence, Leadership, Performance
PERAN KETERIKATAN DOSEN DALAM MENINGKATKAN KINERJA PERGURUAN TINGGI SWASTA ACEH SELAMA COVID-19 Muhammad Zainal Abidin; Abdul Rahman Lubis; Muslim A. Djalil; Nurdasila Darsono
Jurnal Penelitian Ekonomi Akuntansi Vol 4 No 2 (2020)
Publisher : Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Samudra

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33059/jensi.v4i2.2921

Abstract

Peneliti menginvestigasi hubungan employee engagement, meeting application, leadership dan organization performance. Riset ini mengkombinasikan model social media usage yang telah dikembangkan sebelumnya dengan engagement model oleh William Khan. Riset ini menggunakan metode kuantitatif dengan populasi lembaga perguruan tinggi swasta di Propinsi Aceh dan jumlah sampel 280 orang dosen yang diambil dengan teknik purposive sampling berdasarkan pada kriteria tertentu. Hasil analisis model persamaan struktural menunjukan bahwa kinerja perguruan tinggi swasta di aceh dapat dipengaruhi oleh employee engagement, meeting application, dan leadership.
Keterampilan Berwirausaha pada Usaha Kecil Menengah Pariwisata (Studi Kasus pada Usaha Kecil Menengah di Aceh) Nurdasila Darsono; Abdul Rahman Lubis; Muhammad Zainal Abidin
Jurnal Penelitian Ekonomi Akuntansi Vol 3 No 1 (2019)
Publisher : Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Samudra

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (355.076 KB) | DOI: 10.33060/jensi.v3i1.1859

Abstract

Indonesia adalah negara kepulauan yang terdiri dari 34 provinsi. Salah satunya adalah Provinsi Aceh yang secara geografis terletak di ujung pulau Sumatra, memiliki dan menawarkan potensi wisata yang menarik bagi wisatawan domestik maupun mancanegara. Provinsi Aceh telah mengembangkan potensi wisata halal yang diharapkan menjadi brand wisata yang unik dan sebagai bentuk kepedulian pemerintah dalam mengelola industri pariwisata. Data pada tahun 2017 menunjukkan peningkatan jumlah kunjungan wisatawan menjadi 2,9 juta wisatawan dari tahun 2016, terdiri dari 2,8 juta wisatawan domestik dan 78 ribu wisatawan internasional. Penelitian ini difokuskan pada studi untuk meningkatan kinerja bisnis para pengusaha di industri pariwisata Aceh dengan memanfaatkan keunggulan kompetitif dengan variabel-variabel pemicu termasuk keterampilan kewirausahaan (ES), manajemen pengetahuan (KM), dan gaya kepemimpinan (LS). Lokasi penelitian ini adalah daerah tujuan wisata di empat kabupaten / kota, Simeulue, Aceh Besar, Banda Aceh dan Sabang.Populasi penelitian ini adalah pengusaha pariwisata di empat kabupaten / kota. Responden penelitian ini adalah pemilik dan pengelola perusahaan pariwisata ini sebanyak 400 responden dari 300 pengusaha pariwisata. Alat analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis kuantitatif dengan menggunakan metode CFA (Confirmatory Factor Analysis), SEM (Structural Equation Model) dengan AMOS serta SPSS untuk analisis deskriptif.Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kinerja bisnis usaha pariwisata Aceh secara signifikan dipengaruhi oleh keterampilan kewirausahaan (ES), manajemen pengetahuan (KM), dan gaya kepemimpinan (LS). Hasil penelitian juga menunjukkan bahwa untuk meningkatkan kinerja bisnis pengusaha pariwisata Aceh dapat dilakukan dengan mengikuti berbagai pelatihan yang ada agar berbagai informasi dan ide pengembangan yang baru dapat diperoleh serta perlu adanya transparansi dalam pengelolaan keuangan perusahaan. Oleh karena itu, disarankan untuk penelitian selanjutnya agar terus dikembangkan penelitian yang terkait dengan tiga variabel di atas dengan lebih mendalam baik secara kualitatif maupun kuantitatif empiris agar dapat mendukung pengembangan industri pariwisata halal di Aceh.
PENGARUH IKLAN DAN PROMOSI PENJUALAN TERHADAP NIAT PERILAKU YANG DIMEDIASI OLEH CITRA MEREK PADA PENGGUNA SCARLETT WHITENING DI BANDA ACEH nurhamidah daulay; Abdul Rahman Lubis
Jurnal Ilmiah Mahasiswa Ekonomi Manajemen Vol 8, No 2 (2023): Mei
Publisher : Departemen Manajemen

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24815/jimen.v8i2.24392

Abstract

This study aims to measure the effect of advertising and sales promotion on behavioral intention mediated by brand image among Scarlett Whitening users in Banda Aceh City. The sample used in this study was consumers using Scarlett Whitening in Banda Aceh City, totaling 200 people. Data collection equipment used in this study is a questionnaire. The sampling technique used is purpsive sampling, structural equation modeling (SEM) is used as an analytical method to determine the influence of the variables involved. Based on the results of the SEM analysis identified that advertising has a positive effect on behavioral intention, sales promotion has a positive effect on behavioral intention, advertising has a positive effect on brand image, sales promotion has a positive effect on brand image, brand image has a positive effect on behavioral intention, brand image mediates the influence of advertising on behavioral intention, and brand image mediate the effect of sales promotion on behavioral intention
PENGARUH KESELARASAN GAYA HIDUP DAN NILAI BIAYA YANG DIRASAKAN TERHADAP LOYALITAS MEREK YANG DIMEDIASI OLEH KEPUASAN PELANGGAN PADA PENGGUNA MEREK WARDAH KOSMETIK DI KOTA BANDA ACEH intan juwita alam; Abdul Rahman Lubis
Jurnal Ilmiah Mahasiswa Ekonomi Manajemen Vol 8, No 2 (2023): Mei
Publisher : Departemen Manajemen

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24815/jimen.v8i2.24575

Abstract

This study aims to measure the effect of Lifestyle Congruence and Perceived Value of Cost on Brand Loyalty mediated by Customer Satisfaction on Wardah Cosmetics consumers in Banda Aceh. The sample used in this study were Wardah Cosmetics consumers, totaling 200 respondents. Data collection equipment used in this study is a questionnaire. The sampling technique used is purposive sampling. Structural Equation Modeling (SEM) is used as an analytical method to determine the effect between the variables involved. Based on the results of SEM analysis identified that Lifestyle Congruence  has a positive effect on Brand Loyalty, Perceived Value of Cost has a positive effect on Brand Loyalty, Lifestyle Congruence  has a positive effect on Perceived Value, Perceived Value of Cost has a positive effect on Customer Satisfaction, Customer Satisfaction fully mediates the influence of Lifestyle Congruence  on Brand Loyalty, and Customer Satisfaction fully mediate the influence of the Perceived Value of Cost on Brand Loyalty.
PENGARUH MUTU PELAYANAN KESEHATAN IBU DAN ANAK TERHADAP KINERJA SISTEM KESEHATAN DI DAERAH Erlindawati Erlindawati; Abdul Rahman Lubis; Said Musnadi; Nurdasila Nurdasila
Prosiding Seminar Nasional Unimus Vol 5 (2022): Inovasi Riset dan Pengabdian Masyarakat Guna Menunjang Pencapaian Sustainable Developm
Publisher : Universitas Muhammadiyah Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tujuan Penelitian ini adalah untuk menguji dan menganalisis pengaruh mutu pelayanan kesehatan ibu dan anak terhadap kinerja sistem kesehatan di Provinsi Aceh, Indonesia. Studi cross-sectional ini menggunakan pendekatan kuantitatif yang dilakukan di rumah sakit, puskesmas dan klinik.Sampel penelitian terdiri dari tenaga kesehatan penyedia layanan kesehatan ibu dan anak, menggunakan purposive sampling dengan 384 responden melalui kuesioner terstruktur. Data dianalisis menggunakan Structural Equation Modelling atau SEM yang dioperasikan melalui program Analysis of Moment Structures (AMOS). Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan antara mutu pelayanan kesehatan ibu dan anak dengan kinerja sistem kesehatan. Kata Kunci : mutu pelayanan, kesehatan ibu dan anak, kinerja sistem kesehatan