Claim Missing Document
Check
Articles

Found 25 Documents
Search

Perbedaan Tingkat Kesegaran Jasmani Berdasarkan Status Gizi Sepriadi, Sepriadi; Hardiansyah, Sefri; Syampurma, Hilmainur
Media Ilmu Keolahragaan Indonesia Vol 7, No 1 (2017): July 2017
Publisher : Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/miki.v7i1.10934

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk melihat perbedaan tingkat kesegaran jasmani berdasarkan status gizi. Penelitian yang diteliti tergolong ke dalam jenis penelitian kuantitatif dengan pendekatan perbandingan (komparasi). Sampel dalam penelitian ini adalah mahasiswa Fakultas Ilmu Keolahragaan Universitas Negeri Padang sebanyak 110 orang dan dibagi menjadi 2 kelompok sampel. Sebelum dibagi terlebih dahulu dilakukan dilakukan dengan mengukur IMT (Indeks Massa Tubuh). Setelah diukur IMT maka didapatkan 76 orang sampel termasuk kedalam status gizi normal dan 34 orang dalam status gizi tidak normal. Penelitian ini dilaksanakan pada April-Mei 2017. Data dianalisis dengan uji t independent sampel dengan jumlah sampel beda. Untuk mendapatkan data status gizi dengan mengukur IMT (Indeks Massa Tubuh), dan Kesegaran jasmani dengan menggunakan tes lari 2400 meter. Hasil penelitian ini adalah terdapat perbedaan yang signifikan Tingkat Kesegaran Jasmani antara Kelompok Status Gizi Normal dengan Kelompok Status Gizi Tidak Normal. Dimana hal ini dapat terlihat dari thitung = 3.85 > ttabel = 1.66This study aims to see differences in physical fitness based on nutritional status. The research studied is classified into the type of quantitative research with comparative approach. The sample in this research is the students of Faculty of Sport Science of Universitas Negeri Padang as many as 110 people and divided into 2 groups of samples. Before the first split is done by measuring BMI (Body Mass Index). After the BMI was measured, 76 samples were included into normal nutritional status and 34 people in abnormal nutritional status. This research was conducted in April-May 2017. The data were analyzed by independent sample t test with different sample number. To obtain nutritional status data by measuring BMI (Body Mass Index), and Physical fitness using a 2400 meter test run. The result of this research is that there is a significant difference of Physical Freshness Level between Normal Nutrition Group Group and Nutrition Status Group. ttabel = 1.66”>Where this can be seen from thitung = 3.85> ttabel = 1.66.
PENGARUH METODE PELATIHAN CIRCUIT TRAINING TERHADAP KONDISI FISIK ATLET PENCAK SILAT UNIT KEGIATAN OLAHRAGA UNIVERSITAS NEGERI PADANG Edwarsyah, Edwarsyah; Hardiansyah, Sefri; Syampurma, Hilmainur
JURNAL PENJAKORA Vol 4, No 1 (2017): April 2017
Publisher : JURNAL PENJAKORA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (760.166 KB)

Abstract

oleh atlet Pencak Silat Unit Kegiatan Olahraga Universitas Negeri Padang. Penelitian ini termasuk penelitian kuasi eksperimen yang bertujuan untuk mengetahui pengaruh latihan circuit training terhadap kondisi fisik atlet Pencak Silat Unit Kegiatan Olahraga Universitas Negeri Padang. Subjek penelitian adalah seluruh atlet Pencak Silat Unit Kegiatan Olahraga Universitas Negeri Padang yang masih aktif berlatih sebanyak 29 orang. Data dikumpul dari 29 orang subjek penelitian melalui pengukuran kondisi fisik atlet. Data dianalisis dengan menggunakan rumus uji beda (uji t) dependent sampel. Berdasarkan analisa data dapat disimpulkan bahwa tidak terdapat pengaruh yang signifikan oleh latihan circuit training terhadap peningkatan kemampuan kondisi fisik atlet pencak silat UKO UNP. Akhirnya diharapkan penelitian ini bisa berkontribusi dan berguna bagi pengembangan ilmu pengetahuan khususnya dalam bidang olahraga prestasi.
Kontribusi Antara Daya Ledak Tungkai Kaki Terhadap Hasil Belajar Praktek Tolak Peluru Mahasiswa Jurusan Pendidikan Kepelatihan Olahraga Fakultas Ilmu Keolahragaan Universitas Negeri Padang Fauza, Yusra; Syampurma, Hilmainur; Sepdanius, Endang
Ilmu Olahraga Vol 19 No 2 (2019): Sport Science: Jurnal Sains Olahraga dan Pendidikan Jasmani
Publisher : Pusat Studi Ilmu Keolahragaan, Fakultas Ilmu Keolahragaan, Universitas Negeri Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (438.063 KB) | DOI: 10.24036/jss.v19i2.27

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tentang kontribusi antara “daya ledak tungkai kaki sebagai variabel bebas dan hasil belajar praktek tolak peluru sebagai varibel terikat, penelitian ini dilaksanakan di Fakultas Ilmu Keolahragaan UNP. Teknik pengambilan sampel dengan teknik Random Sampling dan didapat sampel sebanyak 60 orang mahasiswa. Pengambilan data daya ledak tungkai kaki dengan cara melakukan vertical jump. Untuk hasil belajar praktek tolak peluru dengan melakukan perlakuan / tolak peluru. Analisis data dan pengujian hipotesis penelitian menggunakan teknik analisis korelasi product moment dengan taraf signifikan α = 0,05, Dari analisis data dapat diperoleh hasil : 1) Terdapat kontribusi yang berarti antara daya ledak tungkai kaki terhadap hasil belajar praktek tolak peluru dengan perolehan rhitung 0,550 > rtabel 0,250. 2) terdapat kontribusi yang berarti antara daya ledak tungkai kaki terhadap hasil belajar praktek tolak peluru dalam hal ini tingkat hubungan daya ledak tungkai kaki dengan hasil belajar praktek tolak peluru sebesar 30,2%, maksudnya semakin bagus daya ledak tungkai kaki seseorang maka semakin baik pula hasil belajar praktek tolak peluru.
Hubungan Aktivitas Fisik dengan Kesegaran Jasmani pada Siswa Sekolah Menengah Pertama Bertaraf Internasional Kota Padang Syampurma, Hilmainur
Ilmu Olahraga Vol 18 No 1 (2018): Sport Science: Jurnal Sains Olahraga dan Pendidikan Jasmani
Publisher : Pusat Studi Ilmu Keolahragaan, Fakultas Ilmu Keolahragaan, Universitas Negeri Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (393.365 KB) | DOI: 10.24036/jss.v18i1.43

Abstract

Rendahnya tingkat kesegaran Jasmani siswa SMP Bertaraf Internasional Kota Padang yang lebih diduga karena dipengaruhi oleh aktivitas fisik. Tujuan penelitian ini untuk mengungkapkan hubungan aktivitas fisik dengan kesegaran jasmani siswa SMP Bertaraf Internasional Kota Padang. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan teknik analisis korelasi. Populasi adalah semua siswa laki-laki SMP Bertaraf Internasional Kota Padang yang berjumlah 448 orang. Sampel penelitian sebanyak 67 orang atau 15% dari populasi dengan teknik proportional random sampling. Instrumen yang digunakan untuk mengukur Kesegaran Jasmani (Y) adalah Multistage Fitness Test (Tes MFT) dan Aktivitas Fisik (X) dengan Angket. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa Terdapat hubungan yang signifikan aktivitas fisik dengan kesegaran jasmani, dengan Rhit (0,51) > Rtab (0,23) dan memberikan kontribusi sebesar 26,00%. Dengan demikian, dapat disimpulkan bahwa untuk meningkatkan kesegaran jasmani siswa SMP Bertaraf Internasional Kota Padang dapat dilakukan dengan peningkatan aktivitas fisik serta memperhatikan faktor-faktor pendukung yang lainnya.
Mixed Impact Aerobic Gymnastics on Decreasing Body Fat Percentage of Sanggar Rina Padang Members Reviona, Chindy Angelin; Syampurma, Hilmainur; Neldi, Hendri
Jurnal Guru Peneliti Professional Vol. 1 No. 2 (2017): Jurnal Guru Peneliti Profesional
Publisher : Yayasan Sekora

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34004/jurgupenprof.122017.06

Abstract

The problem in this study is body fat, a very large amount of body fat reserves will cause difficulties for the body, one of which, can gain weight or obesity. This study aims to determine the Mixed Impact Aerobic exercise on decreasing body fat in members of the gymnastics studio Rina Padang. This type of quasi-experimental research. The population in this study were members of the Rina Padang studio, amounting to 15 people so that the entire population was sampled, with varying ages. Retrieval of data in this study by measuring the thickness of body fat during the pre test and post test. After doing the exercises, 21 meetings 3 times a week. From these data, it can be seen whether there is an effect of Mixed Impact Aerobic exercise on decreasing the percentage of body fat in members (samples) of the Rina Padang gym. Based on the results obtained from the initial test and the final test on the measurement of fat, data analysis using the T-test, it was found that the body fat value t count was 10.35, the value was greater than the value in the table t table 2.145. So it can be concluded that there is a significant effect of Mixed Impact Aerobic exercise on decreasing the percentage of body fat in members (samples) of Rina's gym in Padang.
Study Of School Environmental Sanitation In SMP Negeri 34 Padang Oktaviana, Marisa; Handayani, Fitri; Syampurma, Hilmainur
Jurnal Guru Peneliti Professional Vol. 2 No. 2 (2018): Jurnal Guru Peneliti Profesional
Publisher : Yayasan Sekora

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34004/jurgupenprof.222018.05

Abstract

This research is motivated by the lack of environmental sanitation facilities and inadequate school health efforts on student health. This is thought to be caused by many factors, one of which is a study on the management of school environmental sanitation. The objectives of this study were 1) Knowing how the implementation of environmental sanitation at SMP Negeri 34 Padang, 2) Knowing the existence of environmental sanitation facilities and infrastructure at SMP Negeri 34 Padang, and 3) Knowing the quality of environmental facilities and infrastructure at SMP Negeri 34 Padang. This research is descriptive in nature, namely research that aims to explain the management of environmental sanitation and school health efforts. The population in this study were all class VII students totaling 60 people consisting of 27 sons and 33 daughters. Sampling was carried out using the Morandown Sampling technique in which part of the population was sampled. Data obtained by using primary data and secondary data. From the research results obtained the results of the questionnaire where from 20 students with 15 questionnaire questions obtained results 65.67% who answered there was still something related to environmental sanitation. And 34.33% of the 20 students answered none. In connection with these findings, several efforts were suggested to school principals, teachers, administrators, students and those concerned with school environmental sanitation to pay attention to student health.
Pengaruh Permainan Kecil Terhadap Motivasi Siswa Dalam Proses Pembelajaran Pendidikan Jasmani Olahraga Dan Kesehatan Asnaldi, Arie; Syampurma, Hilmainur
Ilmu Olahraga Vol 20 No 2 (2020): Sport Science: Jurnal Sains Olahraga dan Pendidikan Jasmani
Publisher : Pusat Studi Ilmu Keolahragaan, Fakultas Ilmu Keolahragaan, Universitas Negeri Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24036/jss.v20i2.48

Abstract

Penelitian ini berawal dari pengamatan penulis ke SDN 48 Ganting Kecamatan Koto Tangah Kota Padang saat pembelajaran pendidikan jasmani olahraga dan kesehatan berlangsung, terlihat kurangnya motivasi sisiwa dalam proses pembelajaran pendidikan jasmani olahraga dan kesehatan. Hal ini disebabkan oleh faktor kurangnya bentuk permainan kecil dilakukan sewaktu pembelajaran. Tujuan dari penelitian ini untuk melihat pengaruh permainan kecil terhadap motivasi siswa dalam proses pembelajaran pendidikan jasmani olahraga dan kesehatan. Jenis penelitian adalah eksperimen semu (quasi Experiment). Populasi dalam penelitian ini yaitu Siswa SDN 48 Ganting sebanyak 89 Siswa. Pengambilan sampel dilakukan dengan menggunakan teknik purposive sampling, sampel pada penelitian ini berjumblah 25 Siswa. Teknik analisa data menggunakan rumus komparasi yaitu dengan uji t, namun sebelumnya seluruh data harus dinyatakan berdistribusi normal. Dari analisis yang dilakukan, nilai thitung antara tes awal dan tes akhir Motivasi siswa menunjukkan angka sebesar 8,00, dan selanjutnya nilai yang diperoleh dibandingkan dengan ttabel pada taraf signifikan 0,05 dengan derajat kebebasan n – 1 (25 – 1 = 24) diperoleh 1,711. Hal ini menunjukkan bahwa nilai thitung (8,00) > ttabel (1,711) dengan demikian dapat disimpulkan bahwa Permainan Kecil berpengaruh terhadap Motivasi siswa dalam proses pembelajaran pendidikan jasmani olahraga dan kesehatan.
The Effect of Direct Learning Models in Improving Mastery of Sepaktakraw Basic Techniques Hasriwandi Nur; Jonni -; Hilmainur Syampurna
Performa Vol 4 No 01 (2019): Performa Olahraga
Publisher : Universitas Negeri Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24036/jpo70019

Abstract

The purpose of this study was to determine the effect of direct learning models on the mastery of basic techniques of sepaktakraw students majoring in sports education at the Faculty of Sport Science, Padang State University (FIK UNP). The method of this research is quasi-experimental research with the independent variable direct learning model and the dependent variable is the basic technical ability of sepaktakraw students majoring in sports education FIK UNP. The population in the study were students of FIK UNP. The results showed that there was a significant influence of the direct learning model on the mastery of basic techniques of sepaktakraw students of FIK UNP sports education with a t count of 14.473> t table 2.31 (df 8) with a significance value of 0.000 <0.05. The average pretest score of 13.11 increased at the time of the post test to be 21.11 with an increase of 8 scores (61.02%).
HUBUNGAN KELINCAHAN DAN DAYA LEDAK OTOT TUNGKAI TERHADAP KECEPATAN TENDANGAN SABIT ATLET PENCAK SILAT SILATURAHMI KALUMBUK KECAMATAN KURANJI KOTA PADANG Rosmawati FIK-UNP; Darni FIK-UNP; Hilmainur Syampurma
Jurnal MensSana Vol 4 No 1 (2019): Jurnal Menssana
Publisher : Pusat Kajian Pendidikan Olahraga, Kesehatan, dan Rekreasi Jurusan Pendidikan Olahraga Fakultas Ilmu Keolahragaan Universitas Negeri Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24036/jm.v4i1.33

Abstract

The Problems this research were the weakened a scythe athletes Silahturahmi Kalumbuk Kec.Kuranji Padang.This research aims to to express what is the relationship agility and explosive power limb muscles together to a scythe athletes Silahturahmi Kalumbuk Kec.Kuranji Padang. Population research is athletes Silahturahmi Kalumbuk Kec.Kuranji Padang. Technique withdrawal sample with a total of sampling, so samples to research is established as many as 30 people. The result of the analysis data showed that there are relations together between agility and explosive power limb muscles together to a scythe athletes Silahturahmi Kalumbuk Kec.Kuranji Padang where obtained the first significant α=0,05 and contributing of 46,4%.
KONTRIBUSI STATUS GIZI TERHADAP HASIL BELAJAR PENJASORKES BAGI SISWA-SISWI SMPN 10 PADANG Hilmainur Syampurma
Jurnal MensSana Vol 1 No 2 (2016): Jurnal Menssana
Publisher : Pusat Kajian Pendidikan Olahraga, Kesehatan, dan Rekreasi Jurusan Pendidikan Olahraga Fakultas Ilmu Keolahragaan Universitas Negeri Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24036/jm.v1i2.59

Abstract

Permasalahan dalam penelitian ini rendahnya hasil belajar.Penjasorkes bagi siswa-siswi SMPN 10 Padang.Tujuan penelitian untuk memberikan gambaran besarnya kontribusi status gizi terhadap hasil belajar Penjasorkes.Jenis penelitan adalah korelasional.Populasi penelitian siswa-siswi SMPN 10 Padang.Teknik pengambilan sampel “Proporsional Stratified Random Sampling”. Instrument untuk menentukan status gizi dengan mengukur tinggi dan berat badan.Sedangkan hasil belajar penjasorkes diambil dari nilai rapor siswa.Teknik analisis,menggunakan korelasi product moment pada α 0,05.Berdasarkan hasil analisis diperolah hasil th (2,217) > tt (1,671).Artinya status gizi memiliki kontribusi secara signifikan terhadap hasil belajar penjasorkes siswa-siswi SMPN 10 Padang yaitu sebesar 59,9%.