Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : RISTEKDIK : Jurnal Bimbingan dan Konseling

HUBUNGAN KECEMASAN BELAJAR DENGAN PRESTASI BELAJAR SAAT PANDEMI COVID-19 Ade Elsa Meiliya; Mudhar Mudhar; Dimas Ardika Miftah Farid
Ristekdik : Jurnal Bimbingan dan Konseling Vol 7, No 2 (2022): Ristekdik : Jurnal Bimbingan dan Konseling - Juli-Desember 2022
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31604/ristekdik.2022.v7i2.209-215

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui hubungan antara kecemasan belajar dengan prestasi belajar saat pandemi covid-19. Subjek penelitian adalah peserta didik kelas VII & VIII dengan jumlah 98 siswa. Penelitian ini menggunakann metode penelitian kuantitatif dengan pendekatan korelatif. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah skala pengukuran dengan menggunakan kuesioner skala kecemasan dan dokumentasi pengambilan rapor siswa. Menggunakan metode analisis data statistik dengan rumusan yang digunakan adalah Perason Product Moment. Berdasarkan hasil korelasi menggunakan aplikasi spss versi 26 dengan nilai r = 0.200 dan nilai p = -0.131 untuk kecemasan belajar. Untuk prestasi  belajar menunjukkan nilai r = 0.200 dan nilai p = -0.131. Jumlah tersebut menunjukkan bahwa p > 0.05 sehingga dapat dikatakan bahwa tidak ada hubungan yang signifikan antara Kecemasan belajar dengan prestasi belajar siswa saat pandemi covid-19 siswa kelas VII & VIII SMPN 48 Surabaya.