Claim Missing Document
Check
Articles

Found 14 Documents
Search

PERBEDAAN PENGGUNAAN MEDIA LEAFLET DENGAN VIDEO TENTANG PENGETAHUAN DAN SIKAP SISWA MATERI MAKANAN JAJANAN (Studi Penelitian di SDN Kertajaya IX/215 Kecamatan Gubeng Kota Surabaya Tahun 2018) Dina Rakhmawati; Nurhaidah .; Suprijandani .
GEMA LINGKUNGAN KESEHATAN Vol 16, No 3 (2018): Gema Kesehatan Lingkungan
Publisher : Poltekkes Kemenkes Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36568/kesling.v16i3.900

Abstract

Makanan jajanan menurut WHO (World Health Organization) adalah makanan dan minuman yang dipersiapkan dan dijual oleh pedagang kaki lima di jalanan dan tempat-tempat yang ramai atau tempat-tempat umum yang dapat dimakan atau dikonsumsi tanpa pengolahan lebih lanjut. Selama ini masih banyak makanan jajanan yang berpotensi dapat mengganggu kesehatan, seperti keracunan makanan. Dalam upaya menghindari terjadinya keracunan makanan maka perlu meningkatkan pengetahuan dan sikap anak usia sekolah tentang makanan jajanan menggunakan alat bantu atau media promosi, seperti media leaflet dan media video. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan penyuluhan menggunakan media leaflet dengan video tentang pengetahuan dan sikap siswa materi makanan jajanan.Jenis penelitian ini merupakan penelitian pra-eksperimental dengan rancangan penelitian yang digunakan adalah pra-eksperimen one group pre-post test design. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 51 siswa kelas V pada responden kelompok media leaflet dan 51 siswa kelas V pada responden kelompok media video. Data yang diperoleh selanjutnya dianalisis secara analitik menggunakan paired t test pada program komputer.Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada perbedaan yang signifikan rata-rata nilai tingkat pengetahuan tentang makanan jajanan sebelum dengan sesudah dilakukan penyuluhan pada kelompok media leaflet dengan p value (0,032) α (0,05), sedangkan pada sikap kelompok media leaflet dan pengetahuan serta sikap kelompok media video tidak terdapat perbedaan yang signifikan p value α (0,05).Kesimpulan dalam penelitian ini diketahui bahwa penggunaan media leaflet dalam penyuluhan lebih baik dibandingkan dengan media video  terhadap peningkatan pengetahuan dan sikap responden. Disarankan agar sekolah melakukan penyuluhan secara berkala menggunakan bantuan media leaflet.Kata Kunci : Pengetahuan, Sikap, Media Leaflet dan Video
TUBERCOLOSIS PROGRAM EVALUATION WITH STRATEGY OF DOSTS IN EAST JAVA PROVINCE ON 2009 – 2013 Nur Haidah; Darjati .; Ferry K; Khambali .
JURNAL PENELITIAN KESEHATAN Vol 14, No 1 (2016): Jurnal Penelitian Kesehatan
Publisher : Poltekkes Kemenkes Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1094.164 KB)

Abstract

Tuberculosis (TB) is still a public health problem that is becoming a global challenge. Indddonesia is the first country among the countries with a high TB burden in the Southeast Asia region which managed tohit the target for Global TB on 2006. The strategy of the Direct Observed Treatment Shotcourse (DOTS) have managed to achieve two goals that helped were declared the World Health Assembly (WHA) on 1991, that the detection of new cases of BTA positive 70 %, and the healing of 85 % of the cases in 2000. An important aspect in Pulmonary TB is a countermeasure to support monitoring and evaluation that are appropriate and correct. This study aims to evaluate the achievement of program control with TB DOTS strategy in direct region of East Java Province on 2009 – 2013.This research is deskriptip to describe and evaluate the program for tackling pulmonary tuberculosis with DOTS strategy in East Java Province. Data collection was carried out through a questionnaire to the program manager (Wasor) and data from reports of TB program execution for five years (2009 – 2013) which are then processed in diskriptif.The process of implementation of the programme of TB in East Java Propince all kabupaten/kota have been referred to the National TB guidelines, but figures close to indicators for each district region haven’t all reached in accordance with the targets that have been set. Among other networkong suspek 86,8 % number of district region have yet to reach the target, the discovery of a case of 63,2 % district region heve yet to reach the target.In order to improve TB Program indicator close to the recommended extension for empowereng community perpetrated, TB program manager commitment required corresponding mapping TB cases at least up yo the village level, the strengthening of the system and the participation of allmprofessionals/health service by means of : private sector obligations (doctor, hospital, clinic) to examine, diagnose and treat patients with TB standars procedure DOTS. Keywords : Evaluation, tubercolusis, DOTS.
HUBUNGAN PERILAKU MASYARAKAT DENGAN PENGELOLAAN SAMPAH RUMAH TANGGA SELAMA PANDEMI COVID-19 DI KELURAHAN TAMMUA KOTA MAKASSAR A.Irmawati A.Irmawati; Juherah Juherah; Nur Haidah
Sulolipu: Media Komunikasi Sivitas Akademika dan Masyarakat Vol 22, No 2 (2022): Jurnal Sulolipu: Media Komunikasi Sivitas Akademika dan Masyarakat
Publisher : Politeknik Kesehatan Kemenkes Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32382/sulolipu.v22i2.2930

Abstract

Sampah  merupakan  masalah nasional  yang perlu ditangani secara menyeluruh dan terpadu dari hulu hingga hilir untuk mendatangkan manfaat ekonomi, menyehatkan masyarakat, dan tidak merusak lingkungan, serta mengubah perilaku manusia. Penelitian ini bertujuan mengetahui hubungan perilaku masyarakat dengan pengelolaan sampah rumah tangga selama pandemi covid-19 di Kelurahan Tammua Kota Makassar, jenis penelitian ini adalah penelitian observasional analitik dengan rancangan penelitian secara cross sectional. Jumlah sampel sebanyak 321 orang dengan teknik pengambilan sampel secara claster random sampling. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dari tiga variabel yang diteliti terdapat hubungan dengan pengelolaan sampah rumah tangga selama pandemi covid-19 yaitu pengetahuan (p = 0,001), sikap (p = 0,000 ), dan tindakan (p = 0,004). Kurangnya kesadaran serta perhatian masyarakat terhadap pengelolaan sampah rumah tangga sehingga disarankan kepada pemerintah mengadakan penyuluhan dan pelatihan berbasis masyarakat melalui pemilahan sampah anorganik dan organik yang bertujuan meningkatkan pengetahuan dan kesadaran perbuatan sikap kepada masyarakat.Kata kunci : Pengelolaan Sampah, Pengetahuan, Sikap, Tindakan
Pemberdayaan Masyarakat Dalam Pembuatan Larvitarp dan Pemasangannya Sebagai Upaya Menurunkan Populasi Nyamuk Aedes Aegypti di Kelurahan Manggala, Kota Makssar Nur Haidah; Sulasmi; Juherah
Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA Vol 5 No 4 (2022): Oktober-Desember 2022
Publisher : Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jpmpi.v5i4.2636

Abstract

Mechanical mosquito population control can use Trapping. Trapping is a mosquito trap as an effort to reduce the mosquito population in an effort to reduce the mosquito population that causes dengue by using attractant media. An attractant is something that has an attraction to insects (mosquitoes) both chemically and physically. Chemical attractants can be in the form of ammonia, CO2, lactic acid and actenol compounds. These substances or compounds are made from organic materials or are the result of metabolic processes of living things which have been shown to affect the olfactory nerves of the Aedes aegypti mosquito.Modification of the trapping form and the use of attractant types with the right concentration ratio are needed to produce an Aedes aegypti mosquito vector trap that can work optimally, is easy to do and can be applied in the field. The results of previous studies suggest using dry media to make it easier to apply and be applied directly in the field. Through the One House One Jumantik Movement, the target participants of this community service activity are PKK cadres and larvae monitors at the RT level to mobilize housewives in monitoring the presence of larvae at home. The knowledge of the target audience was assessed through pre and post tests which were distributed during the event. In accordance with the results of the pre and post test recapitulation, it is known that the target already has sufficient knowledge so that the increase in the percentage of knowledge after explaining the material increases by 5 percent. The enthusiasm of the target in the practice of making larvitrap can explain that the curiosity and intention of the target in an effort to suppress dengue cases is high. In addition to making larvitrap, the target was also given information about the identification and bionomic vector of DHF through a microscope. Through a microscope, the target will know the true description of Aedes aegypti mosquito larvae that are different from other types of mosquito larvae.