Claim Missing Document
Check
Articles

Found 40 Documents
Search

ANALISIS SISTEM PROTEKSI GENERATOR MENGGUNAKAN OVER CURRENT RELAY DI PT. INDONESIA POWER Evinur Fauziyah; Irwanto Irwanto
Jurnal Ilmiah Teknologi Informasi Vol 12 No 2 (2022): Edisi Juli 2022
Publisher : Universitas Cokroaminoto Palopo Fakultas Teknik Komputer

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30605/dcomputare.v12i2.46

Abstract

Di era globalisasi sekarang ini tentunya memberikan banyak dampak terhadap kehidupan masyarakat Indonesia. Adanya globalisasi ini memberikan pengaruh positif di bidang industri yang tentunya membawa kemajuan teknologi yang cerah untuk masa depan. Dengan kapasitas 1 x 625 megawatt (mw). Merupakan satu dari proyek 10.000 MW yang berlokasi di bagian Barat Pulau Jawa. PT. Indonesia Power Ujp Banten 1 Suralaya unit 8 merupakan program perluasan atau percepatan pembangunan proyek pembangkit listrik 10.000 MW tahap 1. PT. Indonesia Power Ujp Banten 1 Suralaya didesain sebagai pembangkit listrik berbahan batubara dengan spesifikasi kalor rendah yang berkisar 4200 kcal/kg. Relay arus lebih Over Current Relay (OCR) merupakan suatu relay yang bekerja berdasarkan adanya arus yang melebihi suatu nilai pengaman tertentu di jangka waktu tertentu. Gangguan beban lebih biasanya terjadi akibat hubung singkat fasa ke tanah atau fasa-fasa menimbulkan arus gangguan yang besarnya melibihi setting arus normal pada relay arus lebih. Relay ini bekerja dengan membaca input berupa besaran arus kemudian membandingkan dengan nilai setting, apabila nilai arus setting terbaca oleh relay melebihi nilai setting, maka relay akan mengirim perintah trip (lepas) kepada Pemutus Tenaga (PMT) atau Circuit Breaker (CB) setelah tunda waktu yang diterapkan pada setting. Rele arus lebih merupakan alat proteksi yang bekerjanya didasarkan adanya kenaikan arus yang melebihi suatu nominal normal pengamannya yang sudah ditentukan dan dalam jangka waktu tertentu. Sehingga rele ini dapat dipakai sebagai pola pengaman arus lebih. Jika ditinjau dari prinsip kerjanya proteksi OCR ini ada yang elektromekanis, dan statik.
Pengembangan Multimedia Pembelajaran Interaktif Berbasis Macromedia Flash 8 pada Mata Pelajaran SKEP di Kota Cilegon Juliarni Clarisa; Irwanto Irwanto; Didik Aribowo
Circuit: Jurnal Ilmiah Pendidikan Teknik Elektro Vol 7, No 1 (2023)
Publisher : PTE FTK UIN Ar-Raniry

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22373/crc.v7i1.14913

Abstract

The creation of the 2013 curriculum for YPWKS Vocational High School students in the 2019/2020 school year. The study program promotes student competency development through SKEP (Electrical Pneumatic Control System) disciplines. Based on observations from oral interviews, there was no multimedia learning to assist learning in these subjects, therefore the goal of this research is to support learning in SKEP subjects. The development research, or R&D (Research and Development), was carried out utilizing the Borg and Gall model, which was reduced from 10 to 7 stages. The model is divided into seven stages: one for research analysis and data collection, two for planning, three for product draft development, four for initial field trials, five for revising test results, six for product outcomes refining, and seven for dissemination and implementation. Three material experts and three media experts are involved in the feasibility of multimedia learning. Then the multimedia was tested on class XI students of the Industrial Automation Engineering competence program and the scale used in gauging the "Likert scale". Based on the results of validation by media experts and material experts, the feasibility of interactive learning multimedia in the media aspect was 73.99 (very good) from a score range of 65.00 X 80.00, and the feasibility of the material aspect was 58.99 (very good) from a score range of 52.00 X 64.00. Field According to trial data, students responded to the practicality of Interactive Learning Multimedia with an average score of 50% (very good) on a scale of 0-100%. These findings suggest that the created Electropneumatic Control System Learning Multimedia is appropriate for use in Electropneumatic Control System Learning activities, particularly for students in class XI Industrial Automation Engineering studying Pneumatic Control System material.
Pemberdayaan Mahasiswa Dalam Melaksanaan KKM Tematik Untuk Meningkatkan Kepribadian Berkualitas Kepada Masyarakat Di Desa Pegandikan Kecamatan Lebak Wangi Irwanto Irwanto
Diklat Review : Jurnal manajemen pendidikan dan pelatihan Vol 6 No 3 (2022)
Publisher : Komunitas Manajemen Kompetitif

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35446/diklatreview.v6i3.1151

Abstract

Dalam pelaksanaan Kuliah Kerja Mahasiswa (KKM) merupakan suatu wahana penerapan serta pengembangan ilmu dan teknologi, yang dilaksanakan di luar kampus dalam waktu, mekanisme kerja, dan persyaratan tertentu. KKN dilaksanakan oleh Perguruan Tinggi merupakan upaya meningkatkan isi dan bobot pendidikan bagi mahasiswa dan untuk mendapatkan nilai tambah yang lebih besar pada pendidikan tinggi. Seperti yang tercantum dalam UU No. 12 Tahun 2012 tentang pendidikan tinggi mendefinisikan mengenai jenjang pendidikan setelah pendidikan menengah dari program diploma sampai program spesialis yang diselenggarakan oleh perguruan tinggi berdasarkan kebudayaan bangsa Indonesia. Dengan pelaksanaan KKM Tematik ini diharapkan dapat mengembangkan kompetensi sosial dan kompetensi kepribadian mahasiswa. Adapun tujuan dalam penulisan artikel pengabdian ini adalah untuk mengetahui peranan KKM Tematik dalam meningkatkan kualitas Kepribadian mahasiswa dalam melaksanakan KKM di Desa Pegandikan Kecamatan Lebak Wangi Kabupaten Serang. Populasi dan sampel dalam penelitian ini mahasiswa peserta KKM Tematik kelompok 78 di Desa Pegandikan Kecamatan Lebak Wangi Kabupaten Serang. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah wawancara, observasi, dan dokumentasi. Metode wawancara ini bertujuan untuk menggali informasi mengenai kompetensi sosial mahasiswa dan kompetensi kepribadian mahasiswa yang dirasakan oleh masyarakat selama KKM Tematik kelompok 78 di desa Pegandikan Kecamatan Lebak Wangi Kabupaten Serang berlangsung. Dari hasil pengabdian diperoleh bahwa peranan KKM sebagai bagian dari pengembangan kompetensi mahasiswa khususnya kompetensi sosial dan kompetensi kepribadian sangat jelas didapati dilokasi KKM Tematik kelompok 78 di Desa Pegandikan Kecamatan Lebak Wangi Kabupaten Serang. KKM Tematik dapat meningkatkan empati, kepedulian, kerjasama secara multidisipliner, kepribadian, kontribusi daya saing daerah
Identitas Jawara Banten Tak Lekang Dimakan Zaman di Era Globalisasi dan Modernisasi ( Studi Kasus Jawara di Desa Terumbu, Kec. Kasemen Kota Serang ) Suherman Arifin; April Laksana; Irwanto Irwanto; Mohamad Ikrom Arasid
Journal on Education Vol 5 No 3 (2023): Journal on Education: Volume 5 Nomor 3 Tahun 2023
Publisher : Departement of Mathematics Education

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/joe.v5i3.1588

Abstract

One of the timeless cultural heritages is the designation of the word jawara. The purpose of study is to analyze the context of a champion in the era of globalization and modernization whose existence is still recognized, mainly related to someone who has martial arts skill or is also called a martial arts expert. Interaction theory by Pierre Felix Bourdiou is used in this study and interprets the term champion to describe martial arts experts either to protect themselves or to defend the weak as a result of oppression by the authorities. Qualitative description is a tool for analyzing this research either from the direct recognition of the winner in the currentsituation or the events and actions of the champion in the past. Using several analyzes, namely interviews with several martial arts figures, description of whereabouts and the image of the current champion. The existence of a champion in the midst of society communication events and communication actions. This study concludes that the existence of the jawara was formed when the sultanace of banten was founded which continued until the dutch colonial era, the dutch even labeled the jawara as a bandit who disrupted security and was labeled negatively because he was synonymous with acts of violence and deviated from dutch colonial law. The term jawara is a cultural subculture of the Indonesia nation and is a means of communicating nasional identity
Pengembangan Media Pembelajaran Menggunakan Aplikasi Borland Delphi 7 untuk Menghitung Jumlah Bahan dan Biaya pada Instalasi Penerangan 1 Fasa Amar Jatnika; Irwanto Irwanto; Bagus Dwi Cahyono
Journal on Education Vol 5 No 3 (2023): Journal on Education: Volume 5 Nomor 3 Tahun 2023
Publisher : Departement of Mathematics Education

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/joe.v5i3.1610

Abstract

This research is one of the developmental studies, which aims to produce a product design in the form of learning media based on Borland Delphi 7 which will be used in the class XI Electric Power Installation subject, the Department of Electrical Engineering at the Agricultural Vocational High School, Serang City. This learning media contains learning tools, materials, and calculations to determine the number of armatures/lamps. This research is a Research and Development (R&D) study using the Sugiyono development model, which consists of 6 stages and 1 stage, namely data analysis and reporting. The stages in this research are potentials and problems, collecting information, product design, design validation, design revision, and product testing. Retrieval of data and ideas in this study through several stages, namely by observation and interviews. The final product that will be produced from this development research is learning media based on Borland Delphi 7 on the material for calculating the amount of material and costs in a single-phase electrical installation. The results of the feasibility test for the development of learning media based on Borland Delphi 7 showed an average score of 3.58 by media experts, then the results of the due diligence by material experts showed an average score of 3.43, and the results of the due diligence by user experts showed results the average value of 3.72 can be said to be "very valid" and as expected, namely being able to attract students' interest in the learning process and can be used as independent teaching materials for students.
Pengembangan Media Pembelajaran Elektronika Dasar Untuk Memahami Nilai Resistor Berdasarkan Kode Warna 3 Gelang Dan 4 Gelang Bagi Siswa SMK Kelas X Jurusan Teknik Otomasi Industri Bagus Dwi Cahyono; Irwanto Irwanto; Muhammad Iqbal Nugraha
Journal on Education Vol 5 No 4 (2023): Journal on Education: Volume 5 Nomor 4 Mei-Agustus 2023
Publisher : Departement of Mathematics Education

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Resistor is an important part of electronics. Selection of the appropriate value in the resistor can optimize the circuit to work properly. Judging from all existing electronic equipment always requires resistors in designing it or in the manufacturing stage. Errors in selecting the value of the resistor can cause the circuit that is made not to work properly. This learning media aims to understand the value of the existing resistor by finding its value based on the resistor color correctly. This program functions to find the value of a resistor by using input in the form of a resistor bracelet color. This learning media program has been successfully created and the results seen work according to the formula or the size of the resistor you want to measure based on the bracelet color code (either 3 or 4 bracelets). . For a description of the color code on the resistors of each bracelet, it can be adjusted according to the formula and theory.
DEVELOPMENT OF WEBAPPS-BASED E-LEARNING AT SMK MIFTAHUL ANWAR MENES Mokh Sidqi Fahmi; Didik Aribowo; Irwanto Irwanto
JIPI (Jurnal Ilmiah Penelitian dan Pembelajaran Informatika) Vol 8, No 1 (2023)
Publisher : STKIP PGRI Tulungagung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29100/jipi.v8i1.3295

Abstract

Limitations when teaching and learning in the classroom are sometimes many things that hinder teachers from all learning materials to students. This is a case topic for teachers who want to discuss in detail. This difficulty was complained by teachers and students at Miftahul Anwar Menes Vocational High School, sometimes material that needed explanation in class actually had to be explained in a significant amount of time. The method used was Research and Development (R and D) using the example of waterfall development, research and analysis of the required needs. To develop this online learning implementation design product, it uses several stages: 1) Needs Analysis 2) Design 3) Implementation 4) System testing. teachers students) then the final output is declared feasible using the output of the teacher's score the Category 53 Percentage Criteria table is in the interval X more than 42 while the students' Category Criteria Percentage table is 40.8. user ratings are in the interval X 39 which is in the "Very Eligible" category.
Maintenance Circuit Breaker SF6 kV Unit 3-4 di PT.Indonesia Power Suralaya Lubna Nadra Hasti; Irwanto Irwanto
Jurnal Teknik Mesin, Industri, Elektro dan Informatika Vol. 2 No. 1 (2023): Maret : JURNAL TEKNIK MESIN, INDUSTRI, ELEKTRO DAN INFORMATIKA
Publisher : POLITEKNIK PRATAMA PURWOKERTO

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55606/jtmei.v2i1.1395

Abstract

Pemeliharaan circuit breaker dengan media gas SF6 di PT.Indonesia Power suralaya merupakan suatu pemeliharaan yang dilakukan selama 2 tahun sekali dengan meggunakan sistem overhoul. Pengecekan ini meliputi pengukuran tahanan isolasi, keserempakan pembukaan dan penutupan kontak dan tahanan kontak. Data yang diambil merupakan data pengecekan yang diambil dari data perdua tahunan dan merupakan data yang pasti. Selain pemeliharaan overhoul circuit breaker ini juga dilakukan pengecekan secara rutin selama satu bulan sekali, untuk memastikan bahwasannya tidak ada permasalahan pada alat yang digunakan sebagai sistem proteksi untuk penanganan penyaluran aliran listrik.
Sistem Pakar Penanganan Jaringan Komputer Berbasis Delphi Bagus Dwi Cahyono; Irwanto Irwanto; Amar Jatnika
Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Vol. 1 No. 4 (2022): Oktober 2022
Publisher : Yayasan Pendidikan Penelitian Pengabdian Algero

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54259/diajar.v1i4.1220

Abstract

Learning computer network material, especially computer network damage diagnosis material, is an abstract and difficult material to understand. The main objective of this research is to develop learning media that utilizes an expert system based on Borland Delphi 7 on valid computer network damage diagnosis material. This research was conducted in August 2021 at SMK 2 Serang. This learning media development design follows the ADDIE (Analyze, Design, Development, Implementation, Evaluation) stage. The validation of this learning media program includes content validation and the design of the media itself. Based on the results of data analysis, it was found that the learning media developed in this study had a very high validity value from the two aspects assessed. For the validity of this learning media subject matter, the validation by the expert is 3.61 and the validation by the teacher is 3.6 so it is very relevant to the concepts that will be taught using this media, while the validity of the media design by the expert is 3.5 and by the teacher 3.62 so that the learning media This research can be declared suitable to be used to support learning in schools
Komparasi Konsumsi Energi Listrik Pada Motor Listrik Di HAR Unit 4 PT. Indonesia Power Suralaya Alfi Manarulhuda Hanafiah; Irwanto Irwanto
Jurnal Teknik Mesin, Industri, Elektro dan Informatika Vol. 2 No. 1 (2023): Maret : JURNAL TEKNIK MESIN, INDUSTRI, ELEKTRO DAN INFORMATIKA
Publisher : POLITEKNIK PRATAMA PURWOKERTO

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55606/jtmei.v2i1.1499

Abstract

. Seiring dengan bertambahnya populasi penduduk yang berbanding lurus dengan bertambahnya kebutuhan listrik, maka komparasi energi sangat diperlukan. Perbandingan energi listrik merupakan salah satu upaya konservasi energi yang dapat dilakukan. Dengan cara seperti ini salah satu dampak positif dari penghematan energi listrik ini adalah pengurangan biaya dari penggunaan energi. Konservasi energi dapat dilakukan secara menyeluruh atau hanya pada beban listrik tertentu. Beban listrik yang paling banyak digunakan dan paling banyak membutuhkan konsumsi energi pada sektor industri adalah mesin listrik karena sebagian besar konsumsi energi pada sektor industri digunakan untuk menyuplai motor listrik.