Claim Missing Document
Check
Articles

PENGARUH FASILITAS KERJA DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA ASN MELALUI KEPUASAN KERJA PADA DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL SITUBONDO Moh Ali Fikri; Mohammad Yahya Arief; Minullah Minullah
Jurnal Mahasiswa Entrepreneurship (JME) Vol 2 No 10 (2023): OKTOBER 2023
Publisher : Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36841/jme.v2i10.3668

Abstract

Human resource management is the management and utilization of resources available in individual. This research used work facilities and work discipline variables as the independent variables and job satisfaction and performance as the dependent variables. The purpose of this research was to analyze and examine the influence of work facilities and work discipline on state civil apparatus performance through Job satisfaction at Civil Registry Service Office of Situbondo. The population in this study was 33 state civil apparatus and the sample used was 33 state civil apparatus at Civil Registry Service Office of Situbondo. The analysis and testing method in this research applied Partial Least Square - Structural Equation Modeling (PLS- SEM). The results of direct influence hypothesis test using Smart PLS 3.0 application reveale that work facilites have a negative but not significant influence on job satisfaction, work discipline has a significant positive influence on job satisfaction, work facilities have a negative but not significant influence on performance, work discipline has a significant positive influence on performance , job satisfaction has a significant positive influence on performance. The results of indirect influence hypothesis test showed that work facilities variable has no significant negative influence on performance through job satisfaction, work discipline has a significant positive influence on performance through job satisfaction.
Perancangan Sign System Sebagai Informasi Lokasi Rt/Rw dan Kepala Dusun di Desa Kalibagor Mohammad Yahya Arief; Ahmad Biharuddin; Yudhis Anis Bangun Tirta
INTEGRITAS : Jurnal Pengabdian Vol 7 No 2 (2023): AGUSTUS - DESEMBER
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat - Universitas Abdurachman Saleh Situbondo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36841/integritas.v7i2.3830

Abstract

Perancangan Sign System ini bertujuan untuk membantu masyarakat, pengunjung dan pendatang baru dalam menemuukan lokasi RT/RW dan kepala dusun didesa Kalibagor. Sign System yang dikerjakan adalah plang/papan nama sebagai petunjuk batas wilayah. Plang/papan nama yang dibuat merupakan plang/papan nama pembatas RT/RW. Plang/papan nama ini dibuat karena plang sebelumnya sudah rusak dan masih terlihat kurang menarik dalam designnya. Metode yang digunakan yaitu metode perancangan dan desain. Metode perancangan digunakan dalam perancangan pembuatan plang/papan nama RT/RW dan kepala dusun yang berada didesa Kalibagor kecamatan Situbondo kabupaten Situbondo. Dengan plang/papan nama yang didesain khusus ini dapat membuat masyarakat lebih mudah dalam menemukan lokasi RT/RW dan kepala dusun setempat yang dituju.