Claim Missing Document
Check
Articles

Found 18 Documents
Search

DETERMINAN PERILAKU SEKSUAL BERISIKO TERTULAR HIV/AIDS DAN INFEKSI MENULAR SEKSUAL (IMS) PADA PEKERJA PERUSAHAAN DI TANJUNG JABUNG BARAT PROVINSI JAMBI Puspita Sari; Solihin Sayuti; Pahrur Razi
Jurnal Bahana Kesehatan Masyarakat (Bahana of Journal Public Health) Vol 5 No 1 (2021): Jurnal Bahana Kesehatan Masyarakat (Bahana of Journal Public Health)
Publisher : Poltekkes Kemenkes Jambi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35910/jbkm.v5i1.342

Abstract

Background: HIV or Human Immunodeficiency Virus is a type of virus that attacks the immune system and slowly weakens a person's ability to fight other diseases by destroying important cells that function to control and support the human immune system, Tanjung Jabung Barat Regency has many companies and company workers have a high workload as a result, workers have a risk of contracting HIV / AIDS and STIs, 39 cases of HIV / AIDS cases and 32 STI cases. Method: This type of research is quantitative with a cross sectional study design. Sample 102 people. Sampling by incidental sampling. Data analysis was univariate, bivariate with Chi square and multivariate with logistic regression. Results: The results showed that there was a relationship between marital status, knowledge, perceptions of vulnerability, perceived seriousness, perceived barriers, perceptions of self-efficacy and sexual behavior at risk of contracting HIV / AIDS and STIs. The factor that has a strong influence on risky sexual behavior is the perception of inhibition with the Odds Ratio (OR = 2.416. 95% CI 1.195–4.882). Conclusion: The need for health promotion of workers regarding HIV / AIDS and STIs through various media to increase knowledge of workers and companies are expected to support the provision of communication, information and education (IEC) to company workers, through facilitating and providing access to company workers to obtain information. about HIV / AIDS and STIs such as holding outreach on HIV / AIDS and STIs, posting information posters about HIV / AIDS and STIs and etc.
Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Perilaku Ibu Hamil dalam Imunisasi Tetanus Toksoid (TT) Puspita Sari; Nadela Annisa; Solihin Sayuti; Muhammad Syukri
JIK-JURNAL ILMU KESEHATAN Vol 6, No 1 (2022): JIK-April Volume 6 Nomor 1 Tahun 2022
Publisher : STIKes ALIFAH PADANG

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33757/jik.v6i1.479

Abstract

Imunisasi TT merupakan salah satu solusi untuk mencegah ibu hamil dan bayi agar terhindar dari tetanus, tetapi cakupan imunisasi TT ibu hamil masih rendah dan belum mencapai target pemerintah yang sudah ditetapkan. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi perilaku ibu hamil dalam imunisasi TT. Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan pendekatan Cross sectional, menggunakan Simple Random Sampling. Jumlah sampel 74 ibu bersalin yang tinggal di Wilayah Kerja Puskesmas Kenali Besar Kota Jambi. Pengumpulan data dilakukan pada bulan Juli 2020. Variabel dependen adalah perilaku ibu hamil dalam imunisasi TT, dan variabel independen terdiri dari pengetahuan, keterjangkauan fasilitas kesehatan, dukungan suami. Analisis menggunakan uji Chi-Square. Proporsi kelengkapan imunisasi TT ibu hamil tidak lengkap 39,2%. Terdapat hubungan pengetahuan (p= 0,000, PR= 10,866) dukungan suami (p= 0,000, PR= 2,981) dengan perilaku ibu hamil dalam imunisasi TT, tidak terdapat hubungan keterjangkauan fasilitas kesehatan (p= 1,000, PR= 0,909) dengan perilaku ibu hamil dalam imunisasi TT. Faktor yang mempengaruhi perilaku ibu hamil dalam imunisasi TT adalah pengetahuan dan dukungan suami.
Elementary School Students' Waste Management Behavior Determinant in Kerinci Regency in 2021 Hubaybah Hubaybah; Fuji Arinda Fitri; Oka Lesmana; Fajrina Hidayati; Puspita Sari
International Journal Of Health Science Vol. 2 No. 2 (2022): July: International Journal of Health
Publisher : Politeknik Pratama Purwokerto

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1104.619 KB) | DOI: 10.55606/ijhs.v2i2.208

Abstract

The existence of waste at this time was still a problem that hit almost all regions in Indonesia. Keliling Danau Districts in 2019 has produces 33,311 m3 of waste per year with a population of 22,207 people. The purpose of this study was to determine the determinants behavior of waste management in elementary school students at Kerinci Regency, 2021. This study aims to determine the relationship between knowledge, attitudes, and Availability of Facilities with Waste Management in State Elementary School 52 of Koto Dian students, Kerinci Regency. This research is quantitative with a cross sectional research design. Sampling using random sampling technique with a total sample of 44 students consisted of class III, IV, V to class VI. Data was collected by distributed of questionnaires. Analysis used chi-square test. The results of this study indicate that 18 of 44 (40.9%) respondents with poor behavior of waste management and 26 (59.1%) respondents with good behavior waste management. From the results of the bivariate test, it was found that Knowledge has a PR value = 3.33 CI = 1.73-6.39 and a p-value of 0.001 indicates that there is a relationship between knowledge and behavior of waste management. Attitude has a value of PR = 3.75 CI = 1.62-8.68 and a p-value of 0.001 indicates that there was a relationship between attitude and behavior of waste management and there was not relationship between availability of facilities and behavior of waste management with a p-value of 0.222. The conclusion of this study is that there is a relationship between knowledge and attitudes with behavior waste management. And the availability of facilities has no relationship between behavior of waste management in elementary school students.
Intervensi Media Gambar Bungkus Rokok dan Perilaku Merokok pada Siswa SMK Negeri di Kota Jambi Muhammad Ridwan; Lestari Indah; Puspita Sari
JIK-JURNAL ILMU KESEHATAN Vol 6, No 2 (2022): JIK-Oktober Volume 6 Nomor 2 Tahun 2022
Publisher : STIKes ALIFAH PADANG

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33757/jik.v6i2.553

Abstract

Perilaku merokok dikalangan remaja dibuktikan dengan hasil survey awal di SMK Negeri Kota Jambi terdapat 1020 siswa yang pernah merokok. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui intervensi media gambar bungkus rokok dan perilaku merokok pada siswa SMK Negeri di Kota Jambi Tahun 2021. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian Quasi Experiment menggunakan rancangan one group pre test post test design dan chi square. Sampel penelitian  adalah 102 orang, teknik pengambilan sampel pada penelitian menggunakan proportional random sampling. Penelitian ini menemukan bahwa ada responden perokok aktif 22 responden sedangkan perokok pasif  71 , skor pre- test tingkat pengetahuan tinggi 5, sedang 28, rendah 60  dan skor post-test tingkat pengetahuan kategori tinggi 54, sedang 38, rendah 1 responden. Sedangkan pada variabel sikap, pre-test tingkat sikap kategori baik sebanyak 9 , cukup 59 , kurang 25 responden  sedangkan pada skor post-test sikap kategori baik 92  dan cukup 1 responden. perilaku orang tua yang kurang baik 42, yang baik 51 responden, perilaku negatif dari teman sebaya 43, positif 50 responden. Media gambar bungkus rokok mempunyai pengaruh dengan pengetahuan, sikap dengan perilaku merokok pada siswa SMK dan mempunyai hubungan orang tua dan teman sebaya dengan perilaku merokok siswa.
Faktor yang Berhubungan dengan Perilaku Remaja Putri dalam Menjaga Kebersihan Organ Reproduksi pada Saat Menstruasi di MTS Negeri 05 Kerinci Puspita Sari; Vinna Rahayu Ningsih; Saskia Hulaila; Solihin Sayuti
JIK-JURNAL ILMU KESEHATAN Vol 6, No 2 (2022): JIK-Oktober Volume 6 Nomor 2 Tahun 2022
Publisher : STIKes ALIFAH PADANG

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33757/jik.v6i2.548

Abstract

Perilaku remaja putri yang kurang baik dalam menjaga kebersihan organ reproduksi saat menstruasi dapat menyebabkan kerentanan untuk terkena penyakit infeksi organ reproduksi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor yang berhubungan dengan perilaku remaja putri dalam menjaga kebersihan organ reproduksi pada saat menstruasi di MTS Negeri 05 Kerinci tahun 2021. Jenis penelitian ini ialah kuantitatif dengan melekukan pendekatan cross sectional. Populasi penelitian ini adalah Seluruh siswi kelas VII sampai IX yang bersekolah di MTS Negeri 05 Kerinci dengan Sampel seluruh populasi (total sampling) yaitu 96 orang siswi. Berdasarkan uji statisitik didapatkan bahwa ada hubungan pengetahuan kurang (p-value 0,023< 0,05), pengetahuan cukup (p-value 0,025< 0,05) dan sikap (p-value adalah 0,013 < 0,05) terhadap perilaku menjaga kebersihan organ reproduksi saat mesntruasi dan tidak ada hubungan keterpaparan media informasi (p-value 0,242 > 0,05)  dengan dukungan teman sebaya (p-value 0,989 > 0,05) terhadap perilaku menjaga kebersihan organ reproduksi saat mesntruasi. Perilaku siswi dalam menjaga kebersihan organ reproduksi saat menstruasi di MTSN 5 Kerinci dapat dikategorikan baik yaitu sebanyak 37 responden atau sebanyak (52,1%) telah berperilaku baik dalam menjaga kebersihan organ reproduksi saat menstruasi. Untuk itu perlu strategi intervensi promosi kesehatan yang tepat agar terus berupaya meningkatkan perilaku siswi menjadi lebih baik.
Determinants of Santri Behavior in the Formation of Healthy Santri in Islamic Boarding Schools in Batanghari Regency Puspita Sari; Guspianto .; La Ode Reskiaddin; Solihin Sayuti
JURNAL KEPERAWATAN DAN FISIOTERAPI (JKF) Vol. 5 No. 1 (2022): Jurnal Keperawatan dan Fisioterapi (JKF)
Publisher : Fakultas Keperawatan dan Fisioterapi Institut Kesehatan Medistra Lubuk Pakam

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35451/jkf.v5i1.1392

Abstract

Islamic boarding schools are known as the oldest Islamic educational institutions in Indonesia. The Iarge number of Islamic boarding schooIs in Batanghari Regency, as well as the large number of students in each pesantren make this institution a major contribution to deveIopment. The roIe of the poskestren is a form of community-based health efforts (UKBM) in the boarding schooI environment, with the principle of, by and for the boarding school residents. This study aims to determine the behavioral determinants of students in the formation of heaIthy students in Islamic boarding schooIs in Batanghari Regency. This study is a quantitative study with a cross-sectional design. This study invoIved 98 respondents who were seIected by the Proportional Random Sampling technique to be interviewed. Data anaIysis was univariate, bivariate with Chi square and muItivariate with logistic regression. The results showed that 46.9% of respondents had poor student behavior in impIementing poskestren. There is a reIationship between perceived barriers (p-vaue: 0.011) perceptions of self-efficacy (p-value: 0.047), the infIuence of teachers/ustadz (p-vaIue: 0.007), the infIuence of heaIth workers (p-vaIue: 0.020) and the behavior of students. Perceived benefits (p-vaIue: 0.210) did not have a significant reIationship with the behavior of students. The factor that had a strong infIuence on the behavior of students was the influence of teachers/ustadz with an Odds Ratio (OR= 0.323. 95% CI 0.143–0.822). There is a need fr management training and the formation of HeaIthy Santri.
Edukasi Konseling Kesesuaian Pemakaian Kontrasepsi Pada TIM Penggerak PKK Kabupaten Muaro Jambi Lia Nurdini; Asparian; Puspita Sari; Sri Astuti Siregar
Jurnal Salam Sehat Masyarakat (JSSM) Vol. 4 No. 1 (2022): Jurnal Salam Sehat Masyarakat
Publisher : Prodi Ilmu Kesehatan Masyarakat, FKIK Universitas Jambi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22437/jssm.v4i1.22999

Abstract

Increased Unmed Need Contraception is a problem that is of concern because it will increase unwanted pregnancies which will have an impact on the health of mothers and children. Muaro Jambi Regency is the Regency with the highest unmet need for contraception in Jambi Province at 14.54% and the trend in the use of contraception is very dominating, namely pills and injections at 85.8%, which if leftunchecked will have an impact on increasing the unmed need for contraception which is even higher. This community service activity has the aim of increasing the knowledge and counseling skills of the PKK Mobilization Team in Muaro Jambi Regency in providingappropriate information regarding the suitability of contraceptive use to guide the community to make the rightdecisions in rational contraceptive use. Thereare several methods used during providing education, namely lectures,discussions and counseling assistance. This service was carried out at the Muaro Jambi Regency Village Empowerment Office with a target number of 30 PKK mobilizing teams. The results of this community service activity show that there is a significant difference in the knowledge of PKK cadres in the suitability of using contraceptives compared to before participating in mentoring (test score from 78.3 to 86.3). The application of education and counseling on the suitability of contraceptive use needs to be carried out on an ongoing basis as aneffort to improve family planning services by using rational contraceptive use.
Pemberdayaan Perempuan Melalui Pendampingan Keikutsertaan KB Pada Pasangan Usia Subur Di Desa Bukit Suban Kabupaten Sarolangun Asparian; Lia Nurdini; Sri Astuti Siregar; Puspita Sari
Jurnal Salam Sehat Masyarakat (JSSM) Vol. 4 No. 1 (2022): Jurnal Salam Sehat Masyarakat
Publisher : Prodi Ilmu Kesehatan Masyarakat, FKIK Universitas Jambi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22437/jssm.v4i1.23009

Abstract

Suku Anak Dalam (SAD) is an indigenous community that lives in seclusion in the lowland forest with a seminomadic lifestyle and utilizes natural products to survive. In a society that adheres to patriarchal views, women tend to be powerless in making decisions, one of which is the decision to participate in family planning. Lack of knowledge, education, and the low economic level of SAD women makes it necessary to empower SAD women.The family planning program is one of the programs promoted by the government to increase the empowerment of women of childbearing age in the SAD community. Empowering women through family planning assistance should be a top priority in empowering this community to reduce population growth. The purpose of this intervention is to increase the knowledge, attitudes and skills of women of childbearing age with SAD to understand and choose appropriate and appropriate contraceptive methods. The method used in this service is a Focus Group Discussion (FGD) on women of childbearing age partners with SAD. The results of the analysis using the T test obtained a p-value of 0.000 which means that after assistance with family planning program socialization interventions, demonstrations and counseling on the selection of contraceptives there was an increase in knowledge, attitudes, and practices among women of childbearing age couples participating in family planning.Keywords: Indigenous community, contraception, empowerment.
PERAN GURU DALAM MENINGKATKAN KESADARAN PERILAKU HIDUP BERSIH DAN SEHAT (PHBS) MELALUI PERILAKU MENCUCI TANGAN PAKAI SABUN PADA SISWA SUKU ANAK DALAM DI SEKOLAH HALOM PUTRI TIJAH Puspita Sari; Seli Pitriyanti; Asparian; M. Ridwan; Sri Astuti Siregar
Jurnal Endurance Vol. 8 No. 1 (2023): Jurnal Endurance : Kajian Ilmiah Problema Kesehatan
Publisher : LLDIKTI Wilayah X

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22216/jen.v8i1.1859

Abstract

Penelitian ini dilatar belakangi seberapa penting peran guru dalam meningkatkan kesadaran perilaku hidup bersih dan sehat disekolah suku anak dalam. Dengan pembiasaan yang dilakukan di sekolah, guru berharap agar anak didik dapat menjaga hidup bersih dan sehat dengan mandiri dimanapun mereka berada. Salah satu faktor yang memengaruhi rendahnya derajat kesehatan di Indonesia adalah penerapan perilaku hidup bersih dan sehat (PHBS) yang belum baik, termasuk di lingkungan sekolah. Perilaku hidup bersih dan sehat adalah sekumpulan perilaku yang di praktekkan atas dasar kesadaran sebagai hasil pembelajaran yang di lakukan bertujuan menjadikan seseorang mampu menolong diri sendiri untuk menjadi sehat. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui peran guru dalam meningkatkan kesadaran perilaku hidup bersih dan sehat melalui perilaku mencuci tangan pada siswa suku anak dalam di sekolah halom putri tijah. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif. Jenis penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan teknik pengumpulan data melalui wawancara, observasi, dan dokumentasi. Hasil penelitian ini adalah mengetahui (1) gambaran karekteristik informan (2) untuk mengetahui peran guru sebagai fasilitator, pembimbing, penyedia lingkungan, model(contoh), agen perkembangan kognitif, dan manajer dalam meningkatkan kesadaran perilaku hidup bersih dan sehat melalui perilaku mencuci tangan pakai sabun pada siswa suku anak. Penelitian ini dimaksudkan agar peran guru dapat memotivasi siswa untuk hidup sehat, agar secara mandiri terhindar dari penyakit.
FACTORS RELATED TO EXCLUSIVE BREAST FEEDING TO MOTHERS WHO HAVE BABIES IN THE WORKING AREA OF SEMERAP PUBLIC HEALTH CENTER KERINCI DISTRICT 2022 M. Taufik Akbar; M. Ridwan; Puspita Sari
International Journal Of Health Science Vol. 3 No. 1 (2023): March : International Journal of Health
Publisher : Politeknik Pratama Purwokerto

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55606/ijhs.v3i1.1378

Abstract

The type of research used is cross-sectoral research, research conducted over a long period of time where this study is designed to study the correlation between exposure and consequences or effects at the same time. The sample size in this study is 65 people, the technique used in sampling is This study uses simple random sampling, which is a technique that has the same opportunity according to the proportion (regardless of the size of the population) in sampling. This study found that there is a relationship between knowledge, attitude and support of health workers towards exclusive breastfeeding for mothers who have babies and there is no relationship between exposure to information media and culture towards exclusive breastfeeding for mothers who have babies, P-Value knowledge < 0.05 (0.002), Attitude P-Value < 0.05 (0.028), statistical health worker support (P-Value=0.019), The factors related to exclusive breastfeeding are knowledge, attitudes and health workers and there is no relationship between exposure to information media and culture.