Claim Missing Document
Check
Articles

Pelatihan Desain Grafis untuk Peningkatan Keterampilan SDM Bagi Perangkat Desa Tambah Dadi Purbolinggo Lampung Timur Bambang Hermanto; Favorisen Rosyking Lumbanraja; Tristiyanto Tristiyanto; Febi Eka Febriansyah
Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat (JPKM) TABIKPUN Vol. 1 No. 1 (2020)
Publisher : Faculty of Mathematics and Natural Sciences - Universitas Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23960/jpkmt.v1i1.6

Abstract

Perkembangan teknologi yang semakin pesat perlu diimbangi dengan peningkatan keterampilan sumber daya manusia, sehingga dapat memanfaatkan teknologi secara maksimal dalam berbagai kepentingan termasuk bagi warga atau aparatur desa Tambah Dadi Lampung Timur dalam melakukan tugas pelayanan kepada masyarakat. Diantara keterampilan yang penting dimiliki adalah teknik praktis desain grafis. Saat ini belum banyak warga/aparatur desa Tambah Dadi Lampung Timur yang memiliki keterampilan komputer, khususnya bidang desain grafis, sehingga proses pelatihan terkadang mengalami hambatan, namun hal ini tidak membuat patah semangat untuk terus belajar dengan menyimak penyampaian materi oleh narasumber. Setelah mengikuti pelatihan berdasarkan hasil post test pada 15 orang peserta uji yang dipilih secara acak, diperoleh peningkatan hasil kemampuan sebesar 20%. Dengan bertambahnya keterampilan, warga juga memiliki peluang berwirausaha dibidang jasa desain grafis.
PENGEMBANGAN SISTEM PENCARIAN INFORMASI PADA HADIST RIWAYAT BUKHARI jaka purnama sidi; dwi sakethi; Bambang Hermanto
Jurnal Komputasi Vol 4, No 2 (2016)
Publisher : Universitas Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23960/komputasi.v4i2.1396

Abstract

Hadiths narrated by Bukhari hadith is no question of their validity in the level of Indonesian society. Because people are Muslims desperately need information fast hadith related by Bukhari. In the life of more advanced, more and more people find information that was not relevant in the spread of hadith Bukhari. To know the hadith infromasi, in accordance with the original or not, the communities need to open the book so thick and takes a long time. In order to accelerate and facilitate the public in Bukhari hadith access to the daily life of the days of the search information systems developed in the hadith narrated by Bukhari.In this study designed a web-based information system called Information Systems Development Search Hadith Bukhari, designed using programming languages PHP MySQL. With this information system, it is expected to answer the problems that occur in the community to access the hadith is easy with a relatively short time.Keywords: Hadith Bukhari, PHP MySQL, information systems
Analisis Kinerja Decision Tree C4.5 dalam Prediksi Potensi Pelunasan Kredit Calon Debitur Bambang Hermanto; Azhari SN Azhari SN; Fajri Profesio Putra
Jurnal Inovtek Polbeng Seri Informatika Vol 2, No 2 (2017)
Publisher : P3M Politeknik Negeri Bengkalis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (323.887 KB) | DOI: 10.35314/isi.v2i2.206

Abstract

Intisari -. Dalam upaya mengantisipasi terjadinya kesalahan dalam pemilihan calon debitur sekaligus meningkatkan kualitas layanan konsumen, perusahaan pembiayaan membutuhkan alat bantu pengambilan keputusan sehingga mempermudah dan mempercepat proses prediksi calon debitur yang mampu melunasi kredit. Penelitian membahas proses rancangn bangun aplikasi dalam membangun pohon keputusan menggunakan algoritma C4.5 dan memanfaatkan sekelompok data latih debitur pembiayaan  kendaraan  sepeda  motor,  kemudian  diinterpretasikan  dalam bentuk aturan  keputusan sebagai acuan dalam memperkirakan potensi pelunasan kredit calon debitur. Hasil pengujian melalui 5 kategori uji yang dilakukan dalam proses generate tree dibutuhkan rata-rata waktu 112 detik dengan perolehan waktu tercepat pada kategori uji pertama dengan jumlah data 3000 record senilai 9 detik. Sedangkan dalam proses generate rules dibutuhkan rata-rata waktu 1,78 detik dengan perolehan waktu tercepat pada kategori uji pertama dengan dengan jumlah data 3000 record senilai 1,23 detik. Perbandingan jumlah data disetiap kategori uji mempengaruhi nilai execution time, makin banyak datanya maka semakin lama untuk proses generate tree dan rules.   Pada pengujian akurasi data diperoleh prosentase rata-rata nilai akurasi data 51,2% dengan perolehan tertinggi pada kategori uji pertama dengan total data 3000 record senilai 54%. Kata kunci: debitur, kredit, C4.5, pohon keputusan
MENGEMBANGKAN POTENSI PUBLIC SPEAKING ANGGOTA OSIS SMP NEGRI 1 TERUSAN NUNYAI, LAMPUNG TENGAH Arif Surtono; Bella Putri; Rafi Andika Hermawan; Salsabila Nurislami; Lady Luciana; Fadila Lutfi Azizah; Cholis Nur Apriansyah; Bambang Hermanto
BUGUH: JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT Vol. 2 No. 2 (2022)
Publisher : Badan Pelaksana Kuliah Kerja Nyata Universitas Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (200.635 KB) | DOI: 10.23960/buguh.v2n2.1044

Abstract

Public speaking adalah rumpun dalam ilmu komunikasi yang mencakup kemampuan sesorang dalam berbicara didepan publik, kelompok, maupun perseorangan dengan strategi dan teknik yang tepat. Public speaking merupakan sebuah rumpun keluarga ilmu komunikasi (Retorika) yang mencakup berdiskusi, berdebat, pidato, memimpin rapat, moderator, MC, dan presenter serta kemampuan seseorang untuk dapat berbicara di depan publik, kelompok maupun perseorangan yang perlu menggunakan strategi dan teknik berbicara yang tepat. Penulisan artikel ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan dengan model deskriptif-eksplanatif. Hasilnya, siswa-siswi anggota osis di SMP N 1 Terusan Nunyai dapat menerima dengan baik materi sosialisasi serta pelatihan Public Speaking yang diberikan. Selain itu, siswa-siswi anggota osis juga sudah berani maju kedepan kelas dan berbicara di depan teman-teman mereka. Tentunya hal ini sangat baik untuk mereka karena dapat melatih mental mereka sebelum mereka nantinya akan berbicara di depan masyrakat umum.
RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI ONE STOP WEDDING SERVICE BERBASIS WEB M Gigih Periawan PS; Bambang Hermanto
Jurnal Pepadun Vol. 2 No. 3 (2021): December
Publisher : Department of Computer Science, Faculty of Mathematics and Natural Sciences, University of Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23960/pepadun.v2i3.87

Abstract

Research on Web Design One Stop Wedding Service Information System research has been conducted with the aim to design and create a web-based information system to help people get information about wedding receptions. Creating an effective Wedding Organizer business process for clients, this information system will also help find out what items are needed at the event that takes place according to client needs. This research was developed using the waterfall method with the PHP and MySQL programming languages and testing using blackbox testing. The results of this study can be accessed directly by clients and can be used according to their interests.
APLIKASI PENCARIAN LETAK GUDANG KOPERASI DENGAN METODE K-MEANS CLUSTER MENGGUNAKAN FRAMEWORK LARAVEL Tristiyanto Tristiyanto; Bambang Hermanto; Afridho Rachmadi Kartawiria
Jurnal Pepadun Vol. 2 No. 3 (2021): December
Publisher : Department of Computer Science, Faculty of Mathematics and Natural Sciences, University of Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23960/pepadun.v2i3.89

Abstract

Multi-cooperative information systems have been developed in 2018 by providing several services, one of which is GIS (geographic information system). GIS on this system displays the locations of existing cooperatives in the form of digital maps. This study develops the GIS service on a multi-cooperative information system into a cooperative warehouse location search using the K-means clustering method. Multi-cooperative information systems with cooperative warehouse location search features were developed using the Laravel 5.5 framework with the waterfall method. Searching the location of cooperative warehouses using the K-means method is useful to assist users in determining the location of warehouses to supply adjacent cooperatives. This system has also been tested using the Blackbox Testing method.
SISTEM INFORMASI PENJUALAN BUKU BEKAS DI KOTA BANDAR LAMPUNG BERBASIS WEB Machudor Yusman; Bambang Hermanto; Ibnu Rizaldi
Jurnal Pepadun Vol. 3 No. 1 (2022): April
Publisher : Department of Computer Science, Faculty of Mathematics and Natural Sciences, University of Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23960/pepadun.v3i1.106

Abstract

This study aims to create an information system that functions to sell used books in the city of Bandar Lampung. Currently the used book sales system still relies on media interaction with direct consumers and is still centered on a particular location. By creating a web-based used book sales information system in the city of Bandar Lampung, it can facilitate customer transactions in purchasing used books online. In this research the system design uses UML (Unifield Modeling Language), PHP (Hypertext Preprocessor) programming language, MYSOL as a database and using Windows as an operating system. Information systems are created by applying the Extreme Programming Method to determine the steps in making a system. System functional testing uses the Black Box Testing method in the functional test scenario. Accuracy testing uses 20 test cases that exist in the information system, then performed related to the system output with actual events. From the test results using 20 test cases, the results obtained are in accordance with the system output so that the test results are categorized as very good.
UPAYA PENCEGAHAN PENYAKIT DEMAM BERDARAH MELALUI METODE PSN 3M PLUS PADA IBU-IBU PKK KELURAHAN KAMPUNG BARU KECAMATAN LABUHAN RATU BANDARLAMPUNG Endah Setyaningrum; Nismah Nukmal; Nuning Nurcahyani; Bambang Hermanto
BUGUH: JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT Vol. 2 No. 3 (2022)
Publisher : Badan Pelaksana Kuliah Kerja Nyata Universitas Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (451.906 KB) | DOI: 10.23960/buguh.v2n3.1160

Abstract

Demam berdarah merupakan penyakit yang disebabkan oleh virus Dengue dan ditularkan/dibawa oleh nyamuk Aedes aegypti dan Aedes albopictus. Penyakit DBD ini erat sekali hubungannya dengan masalah kebersihan lingkungan. Saat ini masih banyak Ibu-ibu PKK yang belum mengetahui tempat-tempat yang berpotensi sebagai tempat perindukan nyamuk demam berdarah (DBD) yang ditimbulkan dari sampah serta bahan yang tidak terpakai lainnya. Metode penanggulangan yang banyak diterapkan saat ini adalah tindakan pencegahan antara lain program pengendalian vektor. Program ini merupakan salah satu metode yang tepat untuk memutus rantai penularan DBD, yaitu dengan mengurangi kontak manusia-vektor-pathogen dengan cara menghilangkan tempat-tempat yang berpotensi sebagai perindukan nyamuk. Beberapa kegiatan pengendalian vektor DBD telah dilakukan baik oleh pemerintah maupun masyarakat tetapi belum menunjukkan hasil yang nyata, hal ini dapat dilihat dari meningkatnya jumlah kasus DBD dari tahun ketahun terutama pada saat musim hujan. Untuk mengurangi tingkat penularan DBD di Kelurahan Kampung Baru, Kecamatan Labuhan Ratu, Bandar Lampung diperlukan pelatihan bagi Ibu-ibu PKK untuk mengelola lingkungan agar tidak menjadi sumber perindukan nyamuk. Secara umum materi pelatihan mendapatkan tanggapan yang positif dari peserta mengingat penyakit ini sudah dikenal secara umum, namun metode pengendalian belum banyak dikenal. Hasil evaluasi juga menunjukkan terjadi peningkatan pengetahuan sebesar 53,39 % berdasarkan evaluasi hasil pre-test dan post-test. Kesimpulan dalam pelatihan adalah meningkatnya pengetahuan Ibu-ibu PKK Kelurahan Kampung Baru, Kecamatan Labuhan Ratu, Bandar Lampung tentang pengendalian Vektor penyakit DBD menggunakan PSN 3M Plus.
PELATIHAN CALON PEMANDU WISATA BIRDWATCHING UNTUK IDENTIFIKASI DAN PENGAMATAN BURUNG DENGAN METODE INDEX POINT OF ABUNDANCE DI TAMAN KEHATI LAMPUNG BARAT Nuning Nurcahyani; Jani Master; Endah Setyaningrum; Endang L Widiastuti; Bambang Hermanto
BUGUH: JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT Vol. 2 No. 3 (2022)
Publisher : Badan Pelaksana Kuliah Kerja Nyata Universitas Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (625.185 KB) | DOI: 10.23960/buguh.v2n3.1208

Abstract

Adapun tujuan pelatihan ini adalah untuk meningkatkan pengetahuan dan keterampilan calon pemandu wisata birdwatching dalam identifikasi dan pengamatan burung dengan metode Index Point of Abundance (IPA) di Taman Kehati.  Taman Kehati merupakan salah satu kawasan pelestarian alam  yang ada di Lampung Barat dan sedang dikembangkan untuk objek wisata dan upaya pelestarian alam.  Keanekaragaman jenis burung dan jenis tumbuhan pendukungnya yang ada di kawasan Taman Kehati sudah cukup baik dan sesuai sebagai tempat wisata, namun staf lapangan di Taman Kehati belum mempunyai ketrampilan sebagai calon pemandu wisata khususnya wisata birdwatching. Tujuan kegiatan ini adalah meningkatkan pengetahuan dan ketrampilan para staf lapangan dengan pelatihan identifikasi dan pengamatan jenis burung menggunakan metode Index Point Abundance (IPA) sehingga memenuhi standar sebagai calon pemandu wisata  birdwatching di Taman Kehati Lampung Barat.  Kegiatan ini diawali dengan pemberian materi tentang wisata birdwatching, dan dilanjutkan dengan praktik penggunaan metode IPA, cara pengamatan burung dengan teropong, dan identifikasi burung.  Para peserta dievaluasi melalui pre-test dan pos-test terkait materi birdwatching, identifikasi jenis burung, dan metode IPA.  Hasil evaluasi menunjukkan pretest peserta rata-rata 5,3, sedangkan post test rata-rata adalah 8,9. Kesimpulan dari kegiatan ini adalah pengetahuan dan wawasan staf lapangan di Taman Kehati Lampung Barat meningkat, khususnya tentang metode pengamatan dan identifikasi burung untuk wisata birdwatching, selain itu staf lapangan Taman Kehati juga terampil mengaplikasikan metode Index Point of Abundance dan menggunakan teropong untuk pengamatan burung.
Are South East Asia Countries Capital Markets Characterized by Nonlinear Structures? An Investigation from Indonesia, Philippine and Singapore Capital Market Indices Bakara, Minarnita Yanti Verawati; Hermanto, Bambang
The Indonesian Capital Market Review Vol. 1, No. 1
Publisher : UI Scholars Hub

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This research paper tries to detect the nonlinear structure in the South East Asia Countries Capital Markets. The capital markets of three South East Asia Countries are chosen: Indonesia, Philippine, and Singapore. Daily return data of Capital Markets composite indices are observed: Straits Times Index (STI) of Singapore Exchange from January 04, 1985 to December 31, 2007, Pilipino Stock Exchange Index (PSEi) of Philippines Stock Exchange from March 1, 1990 to December 31, 2007 and Jakarta Composite Index (JCI) of Indonesia Stock Exchange from January 05, 1988 to December 31, 2007. Should nonlinearity be found, the outcomes of each observation are compared to analyze the implications of each country in global, regional and local position of their competition in the continuously changing world of interdependency environment. The implications of nonlinearity finding in the three ASEAN countries capital markets to the current issues of AFAS on Financial Services, Harmonization among ASEAN countries capital markets in the ASEAN region and ASEAN integration and liberalization on Financial Services are analyzed. BDS statistic and R/S Analysis as our tools for nonlinearity testing are applied. Nonlinearity evidences in Jakarta Composite Index, Pilipino Stock Exchange Index and Straits Times Index are found.