Nurrachmat Mulianto
Unknown Affiliation

Published : 12 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 12 Documents
Search

Hubungan Riwayat Atopik dan Masa Kerja dengan Kejadian Dermatitis Kontak Iritan pada Pekerja Cuci Motor di Kecamatan Jebres Surakarta Febriani, Nur Ismi Mustika; Mulianto, Nurrachmat; Hardjono, .
Nexus Kedokteran Komunitas Vol 2, No 1 (2013): Nexus Kedokteran Komunitas
Publisher : Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (14.115 KB)

Abstract

Background: Irritant contact dermatitis is the most common form of occupational skin disease, accounting for up to 80% of all occupational skin disorders. Atopic history and work period are risk factors for irritant contact dermatitis. This study aimed to analyze the relation of atopic history and work period with the incidence of irritant contact dermatitis on motorcycle wash workers at District of Jebres in Surakarta. Method: This study was observational analytics with cross sectional approach. Subjects were male who worked in motorcycle wash at District of Jebres in Surakarta. Samples were 60 workers. This samples were taken by fixed disease purposive sampling. Data  were collected by questionaire and digital autograph, then analyzed by multiple logistic regression analysis using SPSS 17.0 for windows. Result: The results of atopic history analysis showed that there was a positive relationship between atopic history and the incidence of irritant contact dermatitis. Motorcycle wash workers who had atopic history would increase the risk to get irritant contact dermatitis 8.44 times than  workers who hadn’t atopic history (OR = 8.44; CI 95% 2.203 s/d 32.341). The results from analysis variable of work period showed significant relationship between work period and the incidence of irritant contact dermatitis. The worker who had worked ≥ 3 years had a greater risk 4.91 times than  workers who had worked < 3 years (OR = 4.91; CI 95% 1.365 s/d 17.675). Conclusion : There was a positive relationship between atopic history and work period with the incidence of irritant contact dermatitis on motorcycle wash workers at District of Jebres in Surakarta. The motorcycle wash workers who had atopic history and had worked ≥ 3 years would increase the risk of irritant contact dermatitis. Keywords : irritant contact dermatitis, atopic history, work period, motorcycle wash workers
Modalitas Terapi Topikal Vitiligo Diana, Rina; Mulianto, Nurrachmat
Cermin Dunia Kedokteran Vol 45, No 7 (2018): Onkologi
Publisher : PT. Kalbe Farma Tbk.

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (216.982 KB) | DOI: 10.55175/cdk.v45i7.641

Abstract

Vitiligo berpotensi menimbulkan dampak psikososial pada pasien sehingga diperlukan terapi yang aman dan efektif. Saat ini belum ada terapi untuk menyembuhkan; tidak ada terapi tunggal yang dapat berhasil baik pada semua pasien. tetapi banyak pilihan untuk mengatasi lesi vitiligo. Modalitas terapi antara lain terapi topikal, terapi oral, terapi sinar, terapi bedah, terapi psikologis dan terapi komplementer. Dengan meningkatnya penelitian dan pengetahuan tentang patomekanisme vitiligo, beberapa agen topikal baru dikembangkan untuk menginduksi pigmentasi.Vitiligo has potential psychosocial impact on patients. There is currently no therapies to treat vitiligo, but many options are available to treat vitiligo lesions. No single therapy can produce good results in all patients; many treatment options are topical treatments, oral treatments, light therapy, surgical therapy, psychological therapy and complementary therapies. Increasing research and knowledge on vitiligo patomechanism including relation with oxidative stress, skin blood flow, or a cytokine-mediated mechanisms neuropeptides lead to newly developed topical agents to induce pigmentation.
Peran Vitamin D3 Analog dalam Dermatologi Toha, Synthia Sari; Fiqri, Ahmad; Mulianto, Nurrachmat
Cermin Dunia Kedokteran Vol 46, No 8 (2019): Kesehatan Anak
Publisher : PT. Kalbe Farma Tbk.

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (811.754 KB) | DOI: 10.55175/cdk.v46i8.451

Abstract

Kulit memainkan peran penting dalam metabolisme vitamin D3 dan memproduksi hormon aktif, yaitu metabolit vitamin D3 atau 1,25-(OH)2-D3 yang sangat penting untuk pemeliharaan homeostasis kalsium. Penggunaan vitamin D3 analog (VDA) sebagai monoterapi atau terapi kombinasi untuk berbagai penyakit kulit telah banyak dilaporkan dan hasilnya cukup signifikan.Skin has an important role in vitamin D metabolism, by producing an active hormone - 1,25-(OH)2-D3 - an important factor in calcium homeostasis. The use of vitamin D3 analog (VDA) as monotherapy or in combination for various skin diseases gave encouraging results. 
Malondialdehid sebagai Penanda Stres Oksidatif pada Berbagai Penyakit Kulit Mulianto, Nurrachmat
Cermin Dunia Kedokteran Vol 47, No 1 (2020): Bedah
Publisher : PT. Kalbe Farma Tbk.

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (180.19 KB) | DOI: 10.55175/cdk.v47i1.341

Abstract

Kulit merupakan sistem pertahanan pertama tubuh. Lapisan kulit menjadi pelindung organ dalam dari paparan luar baik paparan kimia maupun berbagai polutan dan racun. Paparan tersebut akan menyebabkan kondisi kulit rentan terkena stres oksidatif. Kondisi stres oksidatif yang terus-menerus dapat menjadi faktor risiko atau memperparah penyakit kulit. Malondialdehid (MDA) merupakan produk sekunder peroksidasi lipid pada kondisi stres oksidatif. Berbagai laporan penelitian menunjukkan kadar malondialdehid berbeda signifikan pada beberapa penyakit kulit seperti akne vulgaris, dermatitis atopi, melasma, psoriasis dan vitiligo jika dibandingkan kontrol. Nilai MDA juga berbanding lurus dengan derajat keparahan penyakit-penyakit kulit tersebut.Skin is the first defense system in the body. The skin layer provides protection from oxidative stress due to external chemical exposure and various pollutants and poisons.. Persistent oxidative stress can be a risk factor for skin disorders. Malondialdehyde (MDA) is a secondary product of lipid peroxidation under oxidative stress. Various researches show that the level of malondialdehyde differs significantly in some skin diseases such as acne vulgaris, atopic dermatitis, melasma, psoriasis and vitiligo as compared with controls. MDA value is also directly proportional to the severity of skin diseases. 
Peranan Diet pada Tatalaksana Psoriasis Farida Mustifah, Etty; Hastuti, Rini; Paramita Sari, Anggana Rafika; Mulianto, Nurrachmat
Cermin Dunia Kedokteran Vol 44, No 10 (2017): Pediatrik
Publisher : PT. Kalbe Farma Tbk.

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (652.748 KB) | DOI: 10.55175/cdk.v44i10.718

Abstract

Psoriasis adalah suatu penyakit inflamasi kulit yang bersifat kronis, residif, dan dapat mengenai semua umur, ditandai dengan plak kemerahan yang ditutupi oleh sisik tebal berwarna putih keperakan dan berbatas tegas. Prevalensi psoriasis pada tiap populasi sangat bervariasi, berkisar antara 0,1-11,8%. Psoriasis memiliki beberapa faktor risiko penyakit kardiovaskular lain yang lebih tinggi dibandingkan populasi umum, misalnya merokok, konsumsi minuman beralkohol, obesitas, stres, dan aktivitas fisik yang rendah. Diet dikatakan memiliki peran dalam etiologi dan patogenesis psoriasis. Pada beberapa penelitian, penderita psoriasis yang menjalankan puasa mengatakan bahwa gejala psoriasis mengalami perbaikan dan makanan kaya akan asam lemak tak jenuh ganda, seperti minyak ikan memberikan efek baik. Pola diet ini memodifikasi metabolisme asam lemak tak jenuh dan mempengaruhi profil eikosanoid, sehingga proses inflamasi ditekan. Beberapa pasien dengan psoriasis menunjukkan adanya peningkatan sensitivitas terhadap gluten, sehingga dengan diet gluten diharapkan memberikan efek yang baik juga. Vitamin D, 1,25-dihydroxyvitamin D3, menunjukkan efek antiproliferatif dan imunoregulasi, sehingga berhasil digunakan dalam pengobatan topikal psoriasis. Dengan demikian, dengan memperbaiki pola makan diharapkan dapat mencegah munculnya lesi baru dan kekambuhan pada penyakit psoriasis.Psoriasis is a chronic, residual, and inflammatory skin disease with the characteristic reddish plaques that are covered by thick, silvery white scales and firmly bound that affects all ages. The prevalence of psoriasis in each population are varies, with the range from 0.1 to 11.8%. Psoriasis has several other risk factors such as cardiovascular disease higher than the general population, such as smoking, alcohol consumption, obesity, stress, and low physical activity. Diet has been suggested to play a role in the etiology and pathogenesis of psoriasis. Fasting periods, lowenergy diets and vegetarian diets improved psoriasis symptoms in some studies, and diets rich in n-3 polyunsaturated fatty acids from fish oil also showed beneficial effects. All these diets modify the polyunsaturated fatty acid metabolism and influence the eicosanoid profile, so that inflammatory processes are suppressed. Some patients with psoriasis show an elevated sensitivity to gluten with a gluten-free diet had a good result. The active form of vitamin D, 1,25-dihydroxyvitamin D3, exhibits antiproliferative and immunoregulatory effects via the vitamin D receptor, and thus is successfully used in the topical treatment of psoriasis. By improving the diet is expected to prevent new lesions and recurrence of psoriasis.
Diagnosis Luka Tungkai Kronis Rafika Paramitasari, Anggana; Risman, Muhammad; Rahman, Aulia; Rieka Sulaikha, Khalida; Kariosentono, Harijono; Mulianto, Nurrachmat
Cermin Dunia Kedokteran Vol 46, No 1 (2019): Obstetri - Ginekologi
Publisher : PT. Kalbe Farma Tbk.

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1096.883 KB) | DOI: 10.55175/cdk.v46i1.534

Abstract

Luka kronis adalah luka yang tidak dapat mengalami proses penyembuhan luka sesuai urutan dan dalam rentang waktu normal. Mayoritas luka kronis didapatkan di ekstremitas inferior dengan penyebab antara lain insufisiensi vena (45-60%), insufisiensi arteri (10-20%), diabetes (15-25%), ulkus dekubitus (1-5%), dan lain-lain (10-15%). Masing-masing penyebab memberikan gambaran klinis berbeda, begitu pula terapinya. Oleh karena itu gambaran klinis, patogenesis, dan diagnosis banding penting diketahui.Chronic wounds are characterized by failure to progress through a proper timely sequence of wound repair or without restoring to normal anatomy and function. Chronic wounds in lower leg including foot is a condition caused by venous insufficiency (45-60%), artery insufficiency (10-20%,) diabetes mellitus (15-25%), decubitus ulcer (1-5%), or other causes (10-15%). Each etiology has different clinical manifestations and therapy. Treatment of leg ulcers needs evaluation of many different etiologies. 
Efektivitas Penambahan Krim Tretinoin 0.025% pada Krim Desoksimetason terhadap Repigmentasi Kulit Pasien Vitiligo Dhamayanti, Marsita Endy; Diana, Rina; Rahayu, Tutik; Wirawan, Eka Putra; Mulianto, Nurrachmat; Kariosentono, Harijono
Cermin Dunia Kedokteran Vol 47, No 7 (2020): Bedah
Publisher : PT. Kalbe Farma Tbk.

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (897.101 KB) | DOI: 10.55175/cdk.v47i7.593

Abstract

Pendahuluan: Vitíligo adalah kelainan didapat yang ditandai dengan bercak depigmentasi berbatas tegas akibat hilangnya melanosit fungsional. Kortikosteroid topikal masih merupakan terapi andalan. Tretinoin diduga juga mempunyai efek repigmentasi pada pasien vitiligo. Tujuan: Untuk membuktikan efektivitas penambahan tretinoin 0.025% pada krim desoksimetason terhadap repigmentasi vitiligo. Metode: Uji klinis dengan kelompok kontrol pre dan post test, pada pasien vitiligo di Poliklinik Kulit dan Kelamin RS Dr. Moewardi Surakarta antara Januari dan April 2019. Kelompok kontrol menerima desoksimetason saja sedangkan kelompok perlakuan mendapat tretinoin 0.025% dikombinasi dengan desoksimetason. Setiap lesi difoto dengan menyertakan penggaris sebagai skala untuk memudahkan penghitungan dengan program komputer, diproses mengunakan program Adobe photoshop CS5 extended version 12.0 x32, 2010 dan Coreldraw x7 version 17.0.0.491 2014 Corel corporation. Analisis statistik menggunakan uji Mann Whitney dan Wilcoxon, nilai p <0,05 dianggap signifikan. Hasil: Hasil analisis gambar menunjukkan penurunan luas lesi signifikan pada kelompok studi dibandingkan kelompok kontrol pada bulan ke 3 setelah terapi (p = 0,000).Simpulan: Kombinasi tretinoin 0.025% dan krim desoksimetason lebih efektif daripada terapi tunggal dalam mengobati vitiligo.Introduction : Various types of therapeutic modalities are used for repigmentation in vitiligo lesions and to stabilize the depigmentation process. Objective : To prove the efficacy of tretinoin 0.025% addition to desoximetasone cream in repigmentation process. Methods : Clinical trial with pre- and posttest control group design, conducted in vitiligo patients in Dermatovenereology Departement of Dr. MoewardiGeneral Hospital between January and April 2019. Control group received desoximethasone only and study group received tretinoin 0.025% combined with desoximethasone. Each lesion was photographed with a ruler scale to facilitate calculations with computer programs Adobe Photoshop CS5 extended version 12.0 x32, 2010 and Coreldraw x7 version 17.0.0.491 2014 Corel Corp. Statistical analysis used Mann Whitney and Wilcoxon test. Result : Image analysis revealed a significant decrease of lesion area in the study group (p=0.000). Conclusion: Combination of tretinoin and desoximetasone cream is more effective than single therapy in treating vitiligo.
Hand and Foot Mouth Disease Murasmita, Alamanda; Mulianto, Nurrachmat; Mochtar, Moerbono
Cermin Dunia Kedokteran Vol 44, No 11 (2017): Kardiovaskuler
Publisher : PT. Kalbe Farma Tbk.

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (240.16 KB) | DOI: 10.55175/cdk.v44i11.701

Abstract

HFMD adalah penyakit infeksi virus, yang sering disebabkan oleh virus coxsackie A16 dan enterovirus 71 dan pada umumnya dijumpai pada anak-anak. Penyakit hand-foot-mouth didiagnosis berdasarkan anamnesis seperti riwayat kontak, gejala klinis, serta pemeriksaan penunjang identifikasi virus. Kebanyakan kasus HFMD dapat sembuh sendiri dan hanya membutuhkan terapi simptomatik, HFMD berat memerlukan terapi lebih intensif.HFMD is a viral infection disease, often caused by coxsackie A16 virus and enterovirus 71 and commonly found in children. Hand-foot-mouth disease is diagnosed by anamnesis such as contact history, clinical symptoms, and virus identification. Most cases of HFMD can heal itself and require only symptomatic therapy, severe HFMD requires more intensive therapy.
Terapi Topikal Kombinasi Krim AsamTraneksamat 3%, Nikotinamid 3% Dan Microneedling Pada Pasien Melasma (Pilot Study) Tri Irfanti, Rakhma; Damayanti, Willa; Fatiharani Dewi, Putty; Oktriana, Putri; Mulianto, Nurrachmat; Mawardi, Prasetyadi
Cermin Dunia Kedokteran Vol 48, No 3 (2021): Obstetri dan Ginekologi
Publisher : PT. Kalbe Farma Tbk.

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (710.544 KB) | DOI: 10.55175/cdk.v48i3.1332

Abstract

Latar belakang : Melasma adalah hiperpigmentasi wajah pada wanita di area yang sering terpapar sinar matahari, bersifat kronis kambuhan. Saat ini formula Kligman masih menjadi pilihan terapi efektif tetapi mempunyai efek samping terutama pada pemakaian jangka lama. Kombinasi terapi asam traneksamat, nikotinamid dan microneedling merupakan terapi alternatif yang aman dan efektif untuk jangka lama. Tujuan : Untuk mengetahui keberhasilan terapi kombinasi topikal krim asam traneksamat 3%, nikotinamid 3% dan microneedling dalam menurunkan skor MASI dan indeks melanin pasien melasma. Kasus : Dua pasien perempuan umur 45 dan 44 tahun dengan keluhan utama bercak hitam di wajah. Pasien 1 dengan melasma tipe campuran dan pasien 2 dengan melasma tipe epidermal. Pasien diterapi topikal menggunakan krim kombinasi asam traneksamat 3% dan nikotinamid 3% dengan microneedling. Microneedling dilakukan pada minggu ke-0, ke-4 dan ke-8. Evaluasi terapi saat minggu ke-0, 4, 8 dan 12, dengan skor MASI dan indeks melanin menggunakan Mexameter®. Hasil : Terdapat penurunan nilai skor MASI dan indeks melanin. Simpulan : Terapi kombinasi krim asam traneksamat 3%, nikotinamid 3% dan microneedling dapat menurunkan skor MASI dan indeks melanin.Melasma is chronic and recurrent facial hyperpigmentation common in women and in areas frequently exposed to sunlight. Kligman formula therapy is still the effective treatment but has several side effects especially in long-term use. Combination of tranexamic acid, nicotinamide and microneedling is a safe and effective alternative for the long term therapy.Objective: To measure the effectiveness of topical combination therapy of 3% tranexamic acid cream, nicotinamide 3% and microneedling in reducing MASI score and melanin index in melasma patients. Cases: Two females aged 45 and 44 years with facial black spots. First patient diagnosed as mixed type melasma and 2nd patient with epidermal type melasma. Patients were treated with topical combination of 3% tranexamic acid and 3% nicotinamide cream with microneedling. Microneedling were done in the 0th, 4th and 8th weeks. Evaluation and measurement was done at weeks 0, 4, 8 and 12, with MASI scores and melanin index using Mexameter®. Results: There was a decrease in MASI score and melanin index.Conclusion: Combination therapy of tranexamic acid cream 3%, nicotinamide 3% and microneedling could reduce MASI score and melanin index.
Media Terkondisi Sel Punca Mesenkim Wharton’s Jelly Mempercepat Penyembuhan Ulkus Tikus Diabetik strain Wistar Arrochman, Ferry; Betaubun, Ance Imelda; Tri Ifanti, Rakhma; Rinandari, Ummi; -, Mardiana; Satya Negara, Achmad; Nugraha, Wibisono; Mulianto, Nurrachmat; Julianto, Indah
Cermin Dunia Kedokteran Vol 47, No 12 (2020): Dermatologi
Publisher : PT. Kalbe Farma Tbk.

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (232.214 KB) | DOI: 10.55175/cdk.v47i12.1235

Abstract

Pendahuluan: Ulkus diabetik merupakan bentuk kegagalan proses penyembuhan luka normal. Media terkondisi sel punca mesenkim Wharton’s jelly meningkatkan transkripsi m-RNA dari TGF-β2, hypoxia-inducible factor-1α, dan plasminogen activator inhibitor-1 genes pada fibroblas kulit yang berhubungan dengan penyembuhan luka. Tujuan: Meneliti efektivitas media terkondisi sel punca mesenkim Wharton’s jelly terhadap kecepatan penyembuhan ulkus pada tikus diabetik strain Wistar. Metode: Penelitian eksperimental laboratorik randomized pretest-posttest control group design. Penelitian di laboratorium bagian Farmasi Universitas Setia Budi (USB) Surakarta menggunakan 18 ekor hewan coba tikus strain Wistar yang dibuat luka di area punggung atas, dibagi 2 kelompok. Kelompok 1 diberi gel astaxanthin, kelompok 2 diberi media terkondisi sel punca mesenkim Wharton’s jelly. Perlakuan selama 14 hari. Uji visual menggunakan metode fotografi, luas ulkus diukur menggunakan software image J, persentase penyembuhan ulkus dihitung menggunakan rumus wound closure. Pengamatan dilakukan di hari ke-0, 7, 10, dan 14. Analisis perbedaan rata-rata luas ulkus menggunakan uji Mann-Whitney. Hasil: Berdasarkan luas ulkus dengan perhitungan Image J, didapatkan perbedaan signifikan pada hari ke-7 (p=0,041), hari ke-10 (p= 0,000), dan pada hari ke-14 (p= 0,000) Pada perhitungan menggunakan rumus wound closure dan data Image J, didapatkan perbedaan signifikan, pada kelompok 2 sebagian besar ulkus sudah menutup sempurna di hari ke-7, sedangkan pada kelompok 1 (kontrol) ulkus paling cepat menutup di hari ke-14 dan sebagian besar ulkus belum sembuh di hari ke-14. Simpulan: Media terkondisi sel punca mesenkim Wharton’s jelly efektif mempercepat penyembuhan ulkus pada tikus diabetik strain Wistar. Introduction: Diabetic ulcer is a sign of wound healing failure. Wharton’s Jelly enhance m-RNA transcription of TGF-β2, hypoxia-inducible factor-1α, and plasminogen activator inhibitor-1 genes in skin fibroblast related to wound healing process. Objective: To prove the effectivity of Wharton’s Jelly mesenchymal stem cell conditioned media on ulcer healing rate in diabetic Wistar rats. Method: A laboratory experimental study with randomized pretest-posttest control group design. This study was conducted at the Pharmacy Laboratory of Setia Budi University Surakarta on 18 Wistar strain rats divided into 2 groups. All rats were injured on upper back area. Group 1 was treated with Astaxanthin gel. Group 2 was treated with Wharton’s jelly mesenchymal stem cell conditioned media, for 14 days. Visual test was performed using the photographic method and ulcer area was measured using image J software; the percentage of ulcer healing was calculated with wound closure formula. Observations were made on days 0,7th,10th, and 14th. Analysis used Mann-Whitney test for data with normal distribution. Results: Wound closure on day 7th (p= 0.000), on day 10th (p= 0.000), on day 14th (p= 0.004) was significantly better in group 2. Based on ulcer area data with Image J software, the difference on day 7th (p= 0.041), on day 10th (p= 0.000), on day 14th (p=0.000) were significant. The ulcer healing rate is a significantly different between groups. In Wharton’s jelly group, most ulcers has closed completely in day 7th, while in astaxanthin group, most ulcer hasn’t closed until day 14th. Conclusion: Wharton’s Jelly mesenchymal stem cell conditioned media, compared to astaxanthin, accelerate the healing rate of diabetic ulcers in Wistar strain rats.