Yohanis Rampo
Universitas Negeri Manado

Published : 8 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 8 Documents
Search

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NUMBERED HEAD TOGETHER TERHADAP HASIL BELAJAR PENGETAHUAN DASAR TEKNIK MESIN SISWA DI SMK NEGERI 1 MOTOLING Riscky Roinal Balebu; Yohanis Rampo; Hendrik Sumaraw
GEARBOX: Jurnal Pendidikan Teknik Mesin Vol. 1 No. 2: Desember 2020
Publisher : Pendidikan Teknik Mesin

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (324.519 KB)

Abstract

Choosing the right learning model is something that the teacher needs to pay attention to to improve student learning outcomes in following the learning process in basic knowledge of mechanical engineering. This study aims to determine how activities, differences in learning outcomes and student responses after using the cooperative learning model type numbered head together (NHT). The type of research used is the pri experimental design with the pri test - post test design. The population and sample in this study were all students of class x SMK Negeri 1 Motoling, totaling 13 students. Data collection consisted of pre-test and post-test and documentation. Student learning outcomes data were analyzed using peired T test obtained tcount = 13.86 and ttable = 1.77 so that tcount ˃ ttable or 13.86 ˃ 1.77. Therefore H1 is accepted and H0 is rejected. From these results it can be concluded that the activities, learning outcomes and responses of students who apply the cooperative learning model type numbered head together (NHT) affect the results of learning basic knowledge of mechanical engineering.
PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN MIND MAPPING TERHADAP HASIL BELAJAR TEKNOLOGI DASAR OTOMOTIF Herman Herman; Bastian Rikardo Parhusip; Yohanis Rampo; Jemmy Charles Kewas
GEARBOX: Jurnal Pendidikan Teknik Mesin Vol. 2 No. 1: Juni 2021
Publisher : Pendidikan Teknik Mesin

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (434.383 KB) | DOI: 10.53682/gj.v2i1.989

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk meningkatkan hasil belajar dengan menggunakan model mind mapping pada siswa jurusan teknik kendaraan ringan kelas XI SMK Negeri 2 Bitung. Metode penelitan yang di gunakan adalah quasi experimental design dengan menggunakan desain penelitian pretest-posttest control-group design. Sampel yang di ambil dari kelas XI peneliti dengan jumlah 24 siswa. Kemudian sampel tersebut diberikan perlakuan pretest , setelah itu di berikan treatment secara bertahap. Setelah di berikan treatment, sampel tersebut di berikan posttest untuk mengukur hasil belajar pada kelompok. Perbedan hasil pretest dan posttest menunjukan hasil dari perlakuan yang di berikan. Hasil penelitian ini menujukan data yang di peroleh melalui analisis pengujian hipotesis di mana: thitung =6.38 dan harga ttabel =1.717144 dengan db () -2 = 12 + 12 – 2 = 22 pada taraf signifikan α = 0,05. Artinya :thitung = 6.38 >ttabel = 1.717144. maka dapat di simpulkan penggunaan model pembelajaran mind mapping memberikan pengaruh terhadap hasil belajar siswa teknologi dasar otomotof di SMK Negeri 2 Bitung.
PENGARUH MEDIA PEMBELAJARAN VIDEO TUTORIAL TERHADAP HASIL BELAJAR GAMBAR TEKNIK SISWA KELAS XI JURUSAN TEKNIK PEMESINAN DI SMK NEGERI 2 BITUNG Fahrurrozi Rozi; Bastian RIkardo Parhusip; Yohanis Rampo; Herdy Liow
GEARBOX: Jurnal Pendidikan Teknik Mesin Vol. 2 No. 1: Juni 2021
Publisher : Pendidikan Teknik Mesin

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (449.542 KB) | DOI: 10.53682/gj.v2i1.1003

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui ada tidaknya pengaruh penggunaan media pembelajaran video tutorial terhadap hasil belajar gambar teknik jurusan teknik pemesinan. Penelitian ini menggunakan metode quasi experimental design dengan desain penelitian pretest-posttest control-group design. Populasi pada penelitian ini adalah seluruh siswa kelas XI teknik pemesinan dan sampel dalam penelitian ini berjumlah 60 siswa. Kemudian sampel tersebut diberikan pretest, setelah itu diberikan treatment secara bertahap. Setelah diberikan treatment, sampel tersebut diberikan posttest untuk mengukur hasil belajar pada kelompok tersebut. Perbedaan hasil pretest dengan posttest tersebut menunjukan hasil dari perlakuan yang telah diberikan. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa: Terdapat pengaruh penggunaan media pembelajaran video tutotial terhadap hasil belajar gambar teknik siswa berdasarkan analisis yang diperoleh. Ini dibuktikan melalui analisis pengujian hipotesis dimana thitung = 15,40 dan harga ttabel = 1,671553 dengan db (n1 + n2) -2 taraf signifikan = 0,05. thitung = 15,40 > ttabel = 1,671553. Artinya bahwa H0 diterima dan H1 ditolak Kata Kunci : Media Pembelajaran Video Tutorial, Hasil Belajar
Pengaruh media pembelajaran trainer simulator kelistrikan terhadap hasil belajar pemeliharaan listrik siswa TSM di SMK Kristen Getsemani Manado Jeekel Laurens; Yohanis Rampo; Parsaoran Tamba; Hendrik Sumarauw
GEARBOX: Jurnal Pendidikan Teknik Mesin Vol. 2 No. 1: Juni 2021
Publisher : Pendidikan Teknik Mesin

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (297.789 KB) | DOI: 10.53682/gj.v2i1.1174

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh media pembelajaran trainer simulator kelistrikan terhadap hasil belajar pemeliharaan listrik siswa TSM di SMK Kristen Getsemani Manado. Jenis penelitian yang digunakan adalah eksperimen dengan desain kelompok pretest-posttest. Subjek dalam penelitian ini adalah siswa kelas XI SMK Kristen Getsemani Manado Jurusan TKR. Jumlah sampel dalam penelitian ini adalah 22 siswa, yang terdiri dari 11 siswa kelompok eksperimen dan 11 siswa dari kelompok kontrol. Data dikumpulkan dengan menggunakan instrument penelitian yang berbentuk soal objektif sebanyak 20 soal. Setelah uji persyaratan terpenuhi dimana data berdistribusi normal dan homogen, pengujian hipotesis dilakukan dengan uji t. Hasil analisis data dengan taraf nyata 0,05 diperoleh Dari hasil tersebut dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh media pembelajaran trainer simulator kelistrikan terhadap hasil belajar pemeliharaan listrik siswa kelas XI TSM di SMK Kristen 1 Tomohon.
The Effect of the team assisted individualization learning outcomes of basic automotive technology for students of class X SMK N 1 Tomohon Danli Senduk Danli Senduk; Yohanis Rampo; Lenie Ratag
GEARBOX: Jurnal Pendidikan Teknik Mesin Vol. 2 No.2: Desember 2021
Publisher : Pendidikan Teknik Mesin

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (356.419 KB) | DOI: 10.53682/gj.v2i2.1564

Abstract

ABSTRAK Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran team assisted individualizationterhadap hasil belajar Teknologi Dasar Otomotif siswa kelas X Smk N 1 tomohon. Penelitian ini menggunakan model eksperimen dengan kelompok pree-test dan post-test. Populasi dalam penelitian ini yaitu kelas X TKR di Smk N 1 tomohon yang berjumlah 30 siswa. Jumlah sampel dari penelitian ini yaitu 15 siswa kelas biasa( kontrol) dan 15 siswa kelas eksperimen. Pengumpulan data ini menggunakan instrument berbentuk soal objektif yang terdiri dari 20 soal. Setelah syarat pengujian terpenuhi yaitu data berdistribusi homogen dan normal selanjutnya melakukan uji hipotesis yang ,enggunakan uji T. hasil dari analisis data dengan tarafnyata 0,05 diperoleh = 4.1465 > =1.7613. yaitu terdpat pengaruh model pembelajaran team assisted individualizationterhadap hasil belajar Teknologi Dasar Otomotif siswa kelas X Smk N 1 Tomohon Kata kunci : pengaruh model pembelajaran team assisted individualization dan hasil belajar
HUBUNGAN KINERJA GURU DENGAN MINAT BELAJAR PADA MATA PELAJARAN TDO SISWA KELAS X SMK NEGERI 1 TOMPASOBARU: HUBUNGAN KINERJA GURU DENGAN MINAT BELAJAR PADA MATA PELAJARAN TDO SISWA KELAS X SMK NEGERI 1 TOMPASOBARU Kliuvert Simbala; Yohanis Rampo; Jemmy Kewas
GEARBOX: Jurnal Pendidikan Teknik Mesin Vol. 3 No. 1: Juni 2022
Publisher : Pendidikan Teknik Mesin

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53682/gj.v3i1.2266

Abstract

As an important part of the world of education, the teacher's situation is seen as an important factor in achieving learning goals at school. This assumption depends on the understanding that the teacher is the person who manages the students in the learning system in the classroom, so the implication is that the educator is the individual who best understands and knows the condition and quality of his students, as one of the important things in the implementation of learning. The research method used is a quantitative research method, the method of collecting data is using a questionnaire or questionnaire. The data analysis techniques used in this study are regression analysis and hypothesis testing. Based on the results of the research on the relationship between teacher performance and interest in learning, the correlation value or relationship (R) is 0.530. This value is interpreted that the relationship between the two variables is a fairly strong category, from the table above the coefficient of determination (R Square) is 0.281 which implies that the relationship between teacher performance with interest in learning bound by 28.1% while for the rest 71.9% related to other variables not examined by researchers. Keywords: teacher performance relationship with learning interest
PERSEPSI ORANG TUA PADA METODE DARING DALAM PEMBELAJARAN PEKERJAAN DASAR TEKNIK OTOMOTIF Jecky Paat; Yohanis Rampo; David Mapaliey
GEARBOX: Jurnal Pendidikan Teknik Mesin Vol. 3 No. 1: Juni 2022
Publisher : Pendidikan Teknik Mesin

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53682/gj.v3i1.2524

Abstract

Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui pertama Untuk mengetahui persepsi orang tua pada pembelajaran daring mata pelajaran pekerjaan dasar teknik otomotif siswa kelas X otomotif SMK Negeri 1 Motoling Timur dan Untuk memperbaiki proses pembelajaran daring pada mata pelajaran pekerjaan dasar teknik otomotif siswa kelas Xotomotif SMK Negeri 1 Motoling Timur, Metode Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Dibantu dengan SPSS IBM versi 22 .Sempel dalam penelitian ini yaitu orang tua siswa kelas x Multimedia yang ada di SMK N 1 Motoling Timur yang berjumlah 19 orang siswa. Berdasarkan data yang diperoleh dari hasil analisis yang dilakukan maka dapat ditarik kesimpulan Terdapat Hubungan positif dan signifikan antara Persepsi Orang Tua Pada Metode Daring Dalam Pembelajaran Pekerjaan Dasar Teknik Otomotif Siswa Kelas X SMK Negeri 1 Motoling Timur, Hal ini dapat memberikan Implikasi. bahwa dengan adanya Persepsi Orang Tua Pada Metode Daring yang baik dan tepat, maka akan dapat meningkatkan mutu Pembelajaran Pekerjaan Dasar Teknik Otomotif Siswa Kelas X SMK Negeri 1 Motoling Timur   Kata Kunci : Persepsi Orang Tua Pada Metode Daring , Pembelajaran Pekerjaan Dasar Teknik Otomotif.
PENGARUH PEMBELAJARAN DARING MASA PANDEMI COVID-19 TERHADAP HASIL BELAJAR TEKNOLOGI  DASAR OTOMOTIF SISWA KELAS X TKR  SMK KRISTEN 1 TOMOHON Limbu Pasang; Hendro Maxwell Sumual; Paulus Tuerah; Yohanis Rampo
GEARBOX: Jurnal Pendidikan Teknik Mesin Vol. 4 No. 1 (2023)
Publisher : Pendidikan Teknik Mesin

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53682/gj.v4i1.4449

Abstract

Tujuan yang ingin di capai dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh pembelajaran daring masa pandemic covid-19 terhadap hasil belajar Teknologi Dasar Otomotif siswa kelas X TKR SMK Kristen 1 Tomohon. Jenis penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif, dengan menggunakan metode eksperimen. Rancangan penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah Semu jenis Non Equivalent Control Group Desain. Dengan menggunakan desain ini subyek penelitian terdiri dari dua kelompok, satu kelompok sebagai kelas eksperimen dan satu kelompok lagi sebagai kelas kontrol. Kesimpulan yang diperoleh dari penelitian ini adalah: (Hasil penelitian menunjukkan bahwa pengaruh Pembelajaran Daring Masa Pandemi Covid-19 secara signifikan dapat meningkatkan hasil belajar siswa pada mata Teknologi Dasar Otomotif di  SMK Kristen 1 Tomohon. Pengaruh  Pembelajaran Daring Masa Pandemi Covid-19 melalui uji statistik dengan menggunakan uji-t ternyata bahwa nilai thitung lebih besar dari ttabel  atau  thitung = 4,879 > ttabel = 1,717 pada α = 0,05 dk = n – 2. Dengan demikian penelitian ini menerima hipotesis alternatif (Ha) dan menolak hipotesis normal (H0) artinya terdapat pengaruh Pembelajaran Daring Masa Pandemi Covid-19 terhadap hasil belajar siswa pada mata Teknologi Dasar Otomotif SMK Kristen 1 Tomohon.