Claim Missing Document
Check
Articles

Found 32 Documents
Search

INOVASI TEKNOLOGI PENGERINGAN CABE IPTEKS BAGI WILAYAH CSR PT. INDO INVENT DI DESA SUKA DAMAI DAN BUMELA KECAMATAN BILATO KABUPATEN GORONTALO Fahrudin Zain Olilingo; Roy Hasiru; Warno Panigoro
JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT Vol 23, No 4 (2017): OKTOBER - DESEMBER
Publisher : Universitas Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24114/jpkm.v23i4.8780

Abstract

Abstrak Kegiatan Ipteks bagi Wilayah (IbW) PT-PEMDA-CSR yang akan kami laksanakan adalah Peningkatan Kesejahteraan Masyarakat Desa Suka Damai dan Bumela Kecamatan Bilato Kabupaten Gorontalo. Pemerintah Daerah yang mendukung pelaksanaan program ini adalah Pemerintah Kabupaten Gorontalo. Sedangkan Coorporate Social Rensponsibility (CSR) yang juga mendukung program ini adalah CSR dari PT. Indo Invent Gorontalo. Perusahaan PMA dalam pengolahan tembaga. Tujuan umum yang ingin dicapai dalam kegiatan ini adalah untuk mendukung optimalisasi implementasi dan pelaksanaan UU No. 6 tahun 2014 tentang Desa. Sedangkan tujuan khusus yang ingin dicapai adalah dalam rangka mendukung program Pemerintah Kabupaten Gorontalo untuk peningkatan kesejahteraan ekonomi masyarakat dan mengawal pelaksanaan program Cooperative Social Responsibility (CSR) dari suatu perusahaan Penanaman Modal Asing yang bernama PT. Indo Invent Gorontalo. Lokasi pelaksanaan Program IbW PT-PEMDA-CSR ini adalah Desa Suka Damai dan Desa Bumela Kecamaatan Bilato Kabupaten Gorontalo. Hal ini mengingat bahwa, baik Pemda Kabupaten Gorontalo maupun PT. Indo Invent Gorontalo memiliki program yang sasarannya diarahkan pada kedua desa tersebut. Luaran yang dihasilkan dalam program ini adalah meningkatnya keterampilan dan kapasitas kelompok tani dalam manajemen pengelolaan usaha dan penggunaan teknologi tepat guna dalam pengembangan usaha cabe dengan menggunakan inovasi alat pengering cabe energi matahari. Selain daripada itu untuk mendukung usaha pengembangan cabe dibentuk kelembagaan petani pelaku usaha cabe berupa koperasi produksi pertanian. Secara keseluruhannya kegiatan ini telah dapat meningkatkan kesejahteraan masyarakat Desa Suka Damai dan Desa Bumela Kecamatan Bilato Kabupaten Gorontalo. Metode pelaksanaan adalah Bimbingan Teknik cara Pemanfaatan Teknologi Tepat Guna (TTG) Pengelolaan Pasca Panen Usaha Cabe; Pembentukan Koperasi Serba Usaha; dan Pemeriksaan Kesehatan Gratis. Kata kunci: IbW PT, PEMDA, CSR Abstract Science and Technology for Region (IbW) PT-PEMDA-CSR which we will carry out is Improvement of Welfare of Suka Damai Village and Bumela Subdistrict of Bilato Regency of Gorontalo. The local government that supports the implementation of this program is the Gorontalo District Government. While Corporate Social Rensponsibility (CSR) which also supports this program is the CSR of PT. Indo Invent Gorontalo. PMA companies in copper processing. The general objective to be achieved in this activity is to support the optimization of implementation and implementation of Law no. 6 of 2014 on the Village. While the specific goal to be achieved is in order to support the Gorontalo District Government program for improving the economic welfare of the community and guarding the implementation of the Cooperative Social Responsibility (CSR) program of a Foreign Investment company called PT. Indo Invent Gorontalo. The location of the program of IbW PT-PEMDA-CSR is Suka Damai Village and Bumela Village in Bilato District of Gorontalo District. This is given that, both the District Government of Gorontalo and PT. Indo Invent Gorontalo has a program targeted at both villages. The output generated in this program is increasing the skills and capacity of farmer groups in management of business management and the use of appropriate technology in the development of chili business by using innovation of solar chilli dryer. In addition to that, to support the development of chili, there is an institutional establishment of chilli farmers in the form of agricultural production cooperatives. Overall this activity has been able to improve the welfare of the community of Suka Damai Village and Bumela Village, Bilato District, Gorontalo District. The method of implementation is Technical Guidance on Utilization of Appropriate Technology (TTG) Management of Post-Harvest of Chili Enterprises; Establishment of Multipurpose Cooperatives; and Free Medical Checkup. Keywords: IbW PT, PEMDA, CSR
Efektifitas Kerja Peserta Magang Dalam Meningkatkan Minat Berwirausaha Anisa Ikhsan; Roy Hasiru; Muchtar Ahmad
Oikos Nomos: Jurnal Kajian Ekonomi dan Bisnis Vol 14, No 1 (2021): Volume 14, Nomor 1, Juni 2021
Publisher : Universitas Negeri Gorontalo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (431.711 KB) | DOI: 10.37479/jkeb.v14i1.11934

Abstract

This research aimed to reveal the “work effectiveness of vocational students’ internships in increasing entrepreneurial interest in the Pia Putra Kusuma Gorontalo Company”, a case study of the on-the-job-training students at Putra Kusuma LKP. This study employed a qualitative descriptive method. The data collection techniques used in this study were observations, interviews, and documentation. It is revealed that: 1. The intern greatly aided the company in terms of office operation. 2. The interns were considered to be extremely helpful in the process of operational activities, starting from the production to the marketing stage, 3. The entrepreneurial interests of interns at LKP Pia Putra Kusuma are significantly diverse. It was shown that the interest in entrepreneurship manifested in a number of the interns.
PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF METODE TUTOR SEBAYA UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MAHASISWA PROGRAM STUDI PENDIDIKAN EKONOMI TAHUN AKADEMIK 2017/2018 Salma A. Bowtha; Roy Hasiru
Ideas: Jurnal Pendidikan, Sosial dan Budaya Vol 4 No 2 (2018): Ideas: Jurnal Pendidikan, Sosial dan Budaya (Mei)
Publisher : Ideas Publishing

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui peningkatan hasil belajar mahasiswa pada mata kuliah Perkembangan Peserta Didik di Program Studi Pendidikan Ekonomi Semester III Kelas C Tahun Akademik 2017-2018 melalui penerapan model pembelajaran kooperatif metode tutor sebaya. Metode Penelitian yang digunakan adalah desain penelitian tindakan kelas. Pelaksanaan penelitian ini didasarkan pada rumusan masalah “Apakah dengan menerapkan Model Pembelajaran Kooperatif Metode Tutor Sebaya dapat meningkatkan hasil belajar mahasiswa pada Mata Kuliah Perkembangan Peserta Didik di Program Studi Pendidikan Ekonomi Tahun Akademik 2017-2018. Objek penelitian berjumlah 29 orang. Penelitian ini dilakukan selama dua siklus dengan tahapan yang terdiri dari perencanaan, tindakan dan observasi, refleksi. Teknik pengumpulan data menggunakan lembar observasi dosen dan mahasiswa serta lembar penilaian aspek kognitif. Hipotesis penelitian yang berbunyi: Jika digunakan model pembelajaran kooperatif metode tutor sebaya pada mata kuliah Perkembangan Peserta Didik di kelas C semester III Tahun Akademik 2017-2018 pada Program Studi Pendidikan Ekonomi maka hasil belajar siswa akan meningkat maka hasil belajar mahasiswa akan meningkat, dapat diterima karena didukung dengan hasil belajar mahasiswa pada tahap observasi awal hanya 20% setelah diberikan tindakan pada siklus I meningkat menjadi 34%. Selanjutnya, setelah diberikan tindakan pada siklus II meningkat menjadi 89.65%.
Pengaruh Kualitas Produk dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian pada Ratu Meubel di Kecamatan Limboto Kabupaten Gorontalo Nadiya Fitriana Diko; Sri Endang Saleh; Melizubaida Mahmud; Radia Hafid; Roy Hasiru
Aksara: Jurnal Ilmu Pendidikan Nonformal Vol 8, No 3 (2022): September 2022
Publisher : Magister Pendidikan Nonformal Pascasarjana Universitas Negeri Gorontalo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37905/aksara.8.3.2321-2334.2022

Abstract

Tujuan Penelitian ini untuk mengetahui: 1) Pengaruh kualitas produk terhadap keputusan pembelian di Ratu Meubel Kecamatan Limboto.Kabupaten Gorontalo 2) Pengaruh harga terhadap keputusan pembelian di Ratu Meubel Kecamatan Limboto.Kabupaten Grorontalo 3) Pengaruh kualitas produk dan harga terhadap keputusan pembelian Pada Ratu Meubel di Kecamatan Limboto. Kabupaten Gorontalo.Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif.Teknik pengumpulan data adalah observasi, dokumentasi dan angket.Jumlah sampel ada 65 responden.Analisis data menggunakan Analisis deskriptif.Dengan teknik regresi linear berganda dan bantuan program IBM SPSS statistika versi 21.0 Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel kualitas produk (X1) secara parsial tidak berpengaruh terhadap keputusan pembelian.Variabel harga (X2) berpengaruh secara parsial terhadap keputusan pembelian.Variabel kualitas produk (X1) dan harga (X2) secara simultan berpengaruh pada keputusan pembelian. Nilai koefisien determinasi menunjukkan besarnya pengaruh variabel kualitas produk dan harga terhadap keputusan pembelian adalah 46,3%. Sedangkan sisanya sebesar 53,7% dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak di teliti.
Pengaruh Pemanfaatan Media Pembelajaran Terhadap Hasil Belajar Siswa Terhadap Hasil Belajar Siswa Mata Pelajaran Ekonomi Kelas Xii Di Sma Negeri 1 Suswawa Kabupaten Bone Bolango Nurnaningsi Eka Putri; Usman Moonti; Ardiansyah Ardiansyah; Radia Hafid; Roy Hasiru
Aksara: Jurnal Ilmu Pendidikan Nonformal Vol 8, No 3 (2022): September 2022
Publisher : Magister Pendidikan Nonformal Pascasarjana Universitas Negeri Gorontalo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37905/aksara.8.3.1977-1988.2022

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pemanfaatan media pembelajaan terhadap hasil belajar siswa kelas XII pada mata pelajaran Ekonomi di SMA Negeri 1 Suwawa Kabupaten Bone Bolango. Pendekatan penelitian yang digunakan adalah kuantitatif dengan teknik analisis regresi sederhana. Besarnya sampel dalam penelitian ini berjumlah 34 orang siswa. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah observasi, wawancara, angket dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat pengaruh yang positif dan signifikan antara pemanfaatan media pembelajaran terhadap hasil belajar siswa kelas XII pada mata pelajaran Ekonomi di SMA Negeri 1 Suwawa Kabupaten Bone Bolango. Nilai r-hitung 0,787 > r-tabel 0,287 dan nilai signifikan sebesar 0,252. Pemanfaatan media pembelajaran mampu memberikan kontribusi atau pengaruh sebesar 0,551 atau 55,1% terhadap hasil belajar siswa kelas XII pada mata pelajaran Ekonomi di SMA Negeri 1 Suwawa Kabupaten Bone Bolango. Hasil belajar siswa kelas XII pada mata pelajaran Ekonomi di SMA Negeri 1 Suwawa Kabupaten Bone Bolango tidak hanya dipengaruhi oleh pemanfaatan media pembelajaran.
Pengaruh Pelatihan Terhadap Kinerja Pegawai Kantor SAMSAT Kabupaten Gorontalo Meyko Panigoro; Roy Hasiru; Safitrah Adam
Jurnal Pendidikan dan Konseling (JPDK) Vol. 4 No. 5 (2022): Jurnal Pendidikan dan Konseling
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jpdk.v4i5.7291

Abstract

Tujuan Penelitian ini untuk mengetahui Pengaruh Pelatihan Terhadap Kinerja Pegawai Kantor SAMSAT Kabupaten Gorontalo. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif, dengan metode penelitian Survei. Data yang digunakan adalah data primer yang diperoleh dari penyebaran kuesioner pada Pegawai Kantor SAMSAT Kabupaten Gorontalo. Jumlah Penarikan Sampel dalam penelitian ini sebesar 31 responden. Teknik analisis data menggunakan regresi linear sederhana. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat Pengaruh Pelatihan Terhadap Kinerja Pegawai Kantor SAMSAT Kabupaten Gorontalo sebesar 19,1% sedangkan sisanya sebesar 80,9% dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak diteliti.
Pengaruh Komunikasi Interpersonal terhadap Kinerja Aparat di Desa Tinelo Ayula Kecamatan Bulango Selatan Arief Abdul Gani; Meyko Panigoro; Melizubaida Mahmud; Radia Hafid; Roy Hasiru
Journal on Education Vol 5 No 1 (2022): Journal on Education: Volume 5 Nomor 1 Tahun 2022
Publisher : Departement of Mathematics Education

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/joe.v5i1.789

Abstract

The research objectives that have been stated previously are that the researcher wants to measure the magnitude of the influence of interpersonal communication on the performance of apparatus. Tinelo Ayula Village, Bulango Selatan District, the effect is obtained between the interpersonal communication variable and the village apparatus performance variable. In this study, researchers used quantitative data analysis methods by distributing questionnaires to respondents as a sample in this study with a total sample of 40 people. Data collection techniques used in this study were Observation, Interview Interviews, Questionnaires/Questionnaires and Documentation as well as Data Analysis Techniques in this study using Descriptive Analysis Analysis Techniques, Data Normality Test, and Simple Linear Regression Analysis. The results of the analysis of the coefficient of determination in the table above show that the adjusted determination coefficient or the R Square number is 0.520. or 52.0% This value indicates that 0.52% of apparatus performance variability can be explained by the interpersonal communication variable, while the remaining 42.0% is explained by other variables not examined in this study. Based on the results of the research in the previous chapter, it can be concluded that Interpersonal Communication has a significant positive effect on the performance of Tinelo Ayula Village Officials, Bulango Selatan District. This result is evidenced by the t-count value of 2.280 which is greater than the t-table of 2.02439 and a significance value of 0.000 or less than 0.05. These results indicate that by implementing interpersonal communication with officials, it can improve the performance of Tinelo Ayula Village officials, Bulango Selatan District.
The Strategy of Interfaith Education Figures in Managing Religious Tolerance in Banuroja Village, Gorontalo Muh. Ramoen Manahung; Najamuddin Petta Solong; Rinaldi Datunsolang; Roy Hasiru; Apris A. Tilome
Interdisciplinary Social Studies Vol. 2 No. 2 (2022): Regular Issue
Publisher : International Journal Labs

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55324/iss.v2i2.329

Abstract

Background: Interfaith education figures inevitably have significant role in managing religious tolerance because education is carried out both in and outside schools. Interfaith figures in society not only actualize and internalize religious values but also implement strategies for balancing the potential of nature so that the humanity of religious communities is maintained. Aim: This paper is the result of research examining interfaith education figures’ strategies in managing tolerance in Banuroja Village, Randangan District, Pohuwato Regency. Method: The researchers applied qualitative approach with phenomenological design. The data collection techniques of this research were observation, interview, documentation, and Focus Group Discussion. Research data was tested by thorough observation and triangulation, both source and method triangulation. Findings: The results of this research indicate three strategies of interfaith education figures in managing tolerance in Banuroja Village, Pohuwato Regency, they are: first, the assimilation strategy, carrying out a blend of cultures or assimilation of life, for example when maintaining security at the neighborhood-watch post (poskamling) by wearing traditional uniforms. Second, the mutual need strategy is embedding a culture of interethnic and religious mutual cooperation as the basic foundation for cultural resilience and the creation of distributive justice. Third, the educative communication strategy is the involvement of educators regardless of their religion in various activities and educative communication. In a pluralist and heterogeneous society like Banuroja, interfaith education figures who are full of knowledge and educational methods have a very strategic, urgent, and beneficial position for the community at large.
Pengaruh Metode Pencatatan Persediaan Terhadap Peningkatan Pendapatan Pada Meubel Faninda Jaya Di Kabupaten Gorontalo Fatmawati Sulaiman; Harun Blongkod; Roy Hasiru
JAMBURA: Jurnal Ilmiah Manajemen dan Bisnis Vol 6, No 1 (2023): JIMB - VOLUME 6 NOMOR 1 MEI 2023
Publisher : Universitas Negeri Gorontalo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37479/jimb.v6i1.19710

Abstract

Tujuan Penelitian ini untuk mengetahui Pengaruh Metode Pencatatan Persediaan Terhadap Peningkatan Pendapatan Pada Meubel Faninda Jaya Di Kabupaten Gorontalo. Populasi penelitian ini adalah seluruh karyawan faninda jaya meuble dengan Jumlah 30 orang. Jumlah Penarikan Sampel dalam penelitian ini sebesar 30 responden. Teknis analisis data menggunakan rumus statistic korelasi product moment. Hasil penelitian menunjukan bahwa berpengaruh positif dan signifikan metode pencatatan persediaan terhadap peningkatan pendapatan pada meuble faninda jaya di Kabupaten Gorontalo. Besaran determinasi metode pencatatan persediaan terhadap peningkatan pendapatan pada meubelfanindajaya Di Kabupaten Gorontalo yaitusebesar 74,3% baik. Dengan demikian dinyatakan bahwa semakin menggunakan metode pencatatan persediaan maka akan meningkatkan pendapatan pada meuble faninda jaya di kabupaten Gorontalo.
Implementasi Kurikulum Merdeka Belajar Dalam Pengembangan Proyek Pembelajaran Kelas X Di SMA Negeri 1 Kota Gorontalo Izzatul Yazidah Pasue; Usman Moonti; Ardiansyah Ardiansyah; Melizubaida Mahmud; Roy Hasiru
Innovative: Journal Of Social Science Research Vol. 3 No. 2 (2023): Innovative: Journal Of Social Science Research (Special Issue)
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/innovative.v3i2.1662

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui Bagaimana Implementasi Kurikulum Merdeka Belajar Dalam Pengembangan Proyek Pembelajaran di Kelas X Di SMA Negeri 1 Kota Gorontalo dan Faktor-faktor yang mempengaruhi Implementasi Kurikulum Merdeka Belajar dalam Pengembangan Proyek Pembelajaran kelas X di SMA Negeri Kota Gorontalo. Penelitian ini menggunakan Metode kualitatif Pendekatan Narative Inquiry dimana peneliti menjelaskan dan menggambarkan situasi yang terjadi. Pendekatan pada penelitian ini digunakan untuk mengetahui tahapan perkembangan implementasi proyek pembelajaran yang memuat penguatan profil pancasila di SMA Negeri 1 Kota Gorontalo. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa SMA Negeri 1 Gorontalo telah melakukan Proyek Pembelajaran Penguatan Profil Pelajar Pancasila dengan mengangkat tiga tema ; Tema Gaya Hidup Berkelanjutan, Kewirausahaan, dan Berkhebinekaan tunggal Ika. Pelaksanaan Proyek Pembelajaran Penguatan Profil Pancasila berjalan efektif selama pelaksanaannya serta mengalami Pengembangan dari segi subyek atau pelaksanaanya. Pelaksanaan Proyek Pembelajaran Penguatan Profil Pelajar Pancasila yang dirancang pun menanamkan enam karakater pancasila yang telah digagas. walaupun Impelementasi Kurikulum Merdeka Belajar di SMA Negeri 1 Gorontalo belum lama ditambah lagi tenaga pendidik yang belum maksimal namun telah memberikan hasil yang cukup signifikan.