Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Prosiding SAKTI (Seminar Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi)

PENGEMBANGAN MEDIA INFORMASI PENGENALAN LAGU DAERAH KALIMANTAN TIMUR BERBASIS WEB Ramadhan, Gilang
Prosiding SAKTI (Seminar Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi) Vol 2, No 1 (2017): Vol 2, No 1 (2017): Prosiding Seminar Nasional Ilmu Komputer dan Teknologi Infor
Publisher : Mulawarman University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1123.912 KB)

Abstract

Indonesia merupakan negeri yang kaya akan seni dan budaya ditiap daerah nya, salah satu kekayaan  tersebut tertuang pada lagu daerah di masing-masing provinsi di indonesia. Daerah provinsi kalimantan timur termasuk daerah yang kaya akan seni dan budaya begitu juga musik dan lagu-lagu daerah yang  menjadi gambaran latar belakang karakter suatu kebudayaan itu sendiri. Tujuan penelitian ini yaitu menghasilkan sebuah produk sistem web pengenalan lagu daerah Kalimantan Timur yang mampu mengelola dan memberikan informasi tentang lagu-lagu daerah Kalimantan Timur. Metode pengembangan sistem pada penelitian ini menggunakan SDLC (Sistem Development Life Cycle) dengan menggunakan model waterfall dan pengujian perangkat lunak dilakukan melalui pengujian black-box yang memfokuskan pada fungsionalitas sistem. Dari hasil pengujian dapat disimpulkan sistem pengembangan media informasi pengenalan lagu daerah Kalimantan Timur berbasis web ini layak dan mampu memberikan informasi sesuai yang di harapkan.