Claim Missing Document
Check
Articles

Found 6 Documents
Search

ANALISIS KEKERASAN, STRUKTUR MIKRO MATERIAL RING PISTON 5MX-E160-10 DENGAN PROSES HEAT TREATMENT Sri Widodo; Kun Suharno; Hasyim Tri Gustomo; Fuad Hilmy
Journal of Mechanical Engineering Vol 2, No 2 (2018): Journal of Mechanical Engineering
Publisher : Universitas Tidar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31002/jom.v2i2.1435

Abstract

Now, many of piston ring parts have been on the market. The products are often encountered are the 5MX-E160-10 series piston ring and the SLW-E1603-20 series piston ring which have different qualities. In this study, the hardness of the two piston ring products was analyzed by heat treatment. The heat holding time was varied 15 minutes, 30 minutes and 45 minutes at 8000C and the quenching media of SAE 40 oil. The results of the hardness of the 5MX-E160-10 series raw material were 105.97 HRB and the highest hardness value after treatment decreased 34.02% were 71.95 HRB. While the hardness value of the SLW-E160-20 series raw material were 90.26 HRB and after the heat treatment has decreased by 19%, were 71.26 HRB. The best microstructure test results were found at the 30 minute holding time series 5MX-E160-10 with a temperature of 8000C and the quenching media of SAE 40 oil. In addition, the results showed that the longer holding time in the SLW-E1603-20 series resulted in decreased hardness values.
PENGARUH HEATER PADA KELEMBABAN DAN SUHU DI DALAM PROOFER TERHADAP PERKEMBANGAN ROTI Kun Suharno; Catur Pramono; Rachel Chandra Aditama; Fuad Hilmy
Journal of Mechanical Engineering Vol 3, No 1 (2019): Journal of Mechanical Engineering
Publisher : Universitas Tidar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31002/jom.v3i1.1448

Abstract

In the process of making bread, proofing is important. In existing UKM, the proofing process still uses boiled water in the pan and then placed under the cupboard. Based on these problems, the author tried to examine the effect of a 100 watt heater on the humidity and temperature in the proofer on the development of bread. This study was conducted by analyzing the development of bread using variations of time 150 minutes, 160 minutes, and 170 minutes. The temperature used is 37 Celcius degree and the humidity is 94%. The volume of the dough is 191.09 cm cubics which is placed in a 40 cm x 60 cm pan and inserted into the proofer. The water used is tubular with fingers 7.5 cm and 15 cm high. A heater with 100 watt of power is placed in the water. The results showed that the effect of 37 Celcius degree on the development of bread with a time variation of 160 minutes got the best results, namely the dough can expand to 535.05 cm cubics.
Pengaruh Posisi Pengelasan dan Gerak Eletroda Terhadap Kekuatan Sambungan Las Baja SS400: Pengaruh Posisi Pengelasan dan Gerak Eletroda Terhadap Kekuatan Sambungan Las Baja SS400 Kusnadi, Khoirur rojikin; Nani Mulyaningsih; Fuad Hilmy
ARMATUR : Artikel Teknik Mesin & Manufaktur Vol. 5 No. 2 (2024): ARMATUR: Artikel Teknik Mesin dan Manufaktur
Publisher : Universitas Muhammadiyah Metro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24127/armatur.v5i2.6519

Abstract

SS400 steel can be used to make car bodies. Welding is needed to connect car body parts. Welding is a method of joining metals. The most common type of welding is SMAW welding, where the electrode functions as a filler metal during the joining process. In the welding system there are several electrode positions and movements, the focus point of this research is the strength of 400 steel welded joints which involve various horizontal and vertical welding positions as well as straight and C-type electrode movements during welding. The results of the research show that specimens in vertical welding position and electrode movement C have the highest joint strength value of 282.5 MPa, while specimens in horizontal welding position and straight electrode movement have the lowest value of 184.9 MPa. The criterion value for car body strength is in the range of 190–290 Mpa. Judging from the research data, the strength value is met.
Design Analysis of a Manhole Mining Ambulance with a Hilux 4×4 WD Single-Cabin Chassis Unsing Finite Element Analysis (FEA) Gunawan, Rezananda; Fuad Hilmy; Ikhwan Taufik
Jurnal E-Komtek (Elektro-Komputer-Teknik) Vol 8 No 1 (2024)
Publisher : Politeknik Piksi Ganesha Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37339/e-komtek.v8i1.1824

Abstract

This study aims to determine the strength and durability of ambulance manhole structures intended for emergency situations in mining areas. The research includes a literature review, direct calculation of manhole dimensions, design development, material selection, and loading simulation using SolidWorks 2021 software. The evaluated parameters are von Mises stress, deformation, and safety factor. Three variations of manhole designs and three types of materials—ASTM A500, Galvanized Steel, and JIS G34445 STKM 13B—are considered. Simulation results are presented in tabular form. The optimal design and material identified is Design 2, which exhibits von Mises stress of 3.759 MPa, deformation of 1.749 mm, and a safety factor of 8.1.
Pemberdayaan Masyarakat Melalui Penyuluhan Sistem Hidroponik Kepada Ibu-Ibu PKK Desa Bringin Srumbung Ramiyanto; Fara Makhsonah; Naqiya Alivia Choirunnisa; Muhammad Galih Ferdiansyah; Annisa Nur Hikmah; Panji Setiawan Yudistira; Putri Ratnasari Dewi; Kharisma Setyowati; Lintang Kusuma; Ahmad Nasir; Fuad Hilmy
Gudang Jurnal Multidisiplin Ilmu Vol. 2 No. 8 (2024): GJMI - AGUSTUS
Publisher : PT. Gudang Pustaka Cendekia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59435/gjmi.v2i8.786

Abstract

Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga Dusun Sikepan 1 telah menjalankan kegiatan produktif seperti menanam serai di lahan milik mereka sendiri. Namun, pendapatan kas organisasi tetap minim karena rendahnya literasi pengetahuan mengenai teknologi modern. Kurangnya pemahaman ini menghambat perkembangan keterampilan berkebun menjadi aktivitas yang lebih menguntungkan. Sebagai solusi atas permasalahan ini, diadakan sosialisasi hidroponik menggunakan galon bekas. Program ini bertujuan untuk memberikan penyuluhan tentang pembuatan hidroponik, yang diharapkan dapat menghasilkan pangan mandiri, meningkatkan ekonomi organisasi, serta mengurangi sampah galon. Kegiatan sosialisasi ini mengadopsi metode Asset-Based Community Development, yaitu pendekatan pemberdayaan masyarakat yang memanfaatkan potensi internal organisasi Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga. Melalui metode ini, ibu-ibu Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga di Dusun Sikepan 1 diajak untuk melihat dan memanfaatkan sumber daya yang sudah mereka miliki untuk mencapai tujuan program. Dalam pelaksanaannya, respon positif dan antusiasme yang tinggi ditunjukkan oleh ibu-ibu Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga Dusun Sikepan 1, menandakan adanya minat yang kuat terhadap teknologi hidroponik. Antusiasme ini mencerminkan adanya potensi besar untuk penerapan hidroponik sebagai bagian dari kegiatan Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga. Dengan mengintegrasikan hidroponik ke dalam kegiatan sehari-hari, Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga Dusun Sikepan 1 dapat memaksimalkan penggunaan lahan dan barang bekas, meningkatkan produktivitas pertanian, dan membuka peluang usaha baru yang lebih menguntungkan. Program ini juga berkontribusi pada pengurangan sampah plastik, mendukung aspek lingkungan selain aspek ekonomi.
AKUAPONIK SISTEM KINCIR UNTUK BUDIDAYA TANAMAN SAYURAN DI DESA GUNUNG PRING KECAMATAN MUNTILAN KABUPATEN MAGELANG Tri, Tri Suwarni Wahyudiningsih; Siti Nurul Iftitah; Eka Nur Jannah; Muzayyanah Rahmiyah; Risky Via Yuliantari; Fuad Hilmy
Jurnal Abditani Vol. 7 No. 1 (2024): April
Publisher : FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS ALKHAIRAAT

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31970/abditani.v7i1.275

Abstract

Desa Gunung Pring Kecamatan Muntilan Kabupaten Magelang merupakan salah satu desa yang memiliki keterbatasan lahan, sebagian masyarakat belum mendapatkan informasi maupun pelatihan terkait inovasi pertanian. Tim pengabdian memberikan solusi berupa akuaponik sistem kincir sebagai alternatif teknik budidaya tanaman khususnya sayuran dan ikan. Kegiatan pengabdian meliputi penyuluhan budidaya tanaman sayuran, pembuatan dan pemasangan kincir, serta penyuluhan perawatan kincir. Keuntungan dari akuaponik sistem kincir yaitu masyarakat dapat memanen tanaman dan ikan yang waktu bersamaan. Respon kelompok PKK 1 dari 2 Dusun Sabrang sangat antusias dalam hal pengenalan teknologi akuaponik sistem kincir. Alat tersebut diharapkan dapat bertahan lama dan dapat dipakai bertahun-tahun hingga belasan tahun karena terbuat dari pipa holo dan lampu sehingga menambah nilai estetika. Sistem Akuaponik kincir ini dapat menghemat air, menghemat lahan, serta memberikan sirkulasi pada air dalam kolam dan tanaman. Akuaponik sistem kincir hasil pengabdian ini diharapkan menjadi inovasi teknologi tepat guna yang dapat dimanfaatkan oleh masyarakat.