Claim Missing Document
Check
Articles

Found 4 Documents
Search

PROJECT-BASED LEARNING PADA MATA KULIAH KIMIA ANALITIK DASAR MENGGUNAKAN YOUTUBE UNTUK PENINGKATAN KETERAMPILAN ABAD 21 Abraham Mora; Hokcu Suhanda; Triannisa Rahmawati
Lantanida Journal Vol 10, No 2 (2022)
Publisher : UIN AR-RANIRY

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22373/lj.v10i2.14509

Abstract

In recent years, the development of information and digitalization is growing very rapidly, especially in the state of distance learning due to the COVID-19 pandemic. In addition, this era leads to the need for 21st-century skills possessed by students to be survived amid several disruptions in various conventional fields. Assignments based on project-based learning have been carried out to the chemistry students at Indonesia University of Education in the Basic Analytical Chemistry course to learn the effect of project based learning using youtube as the publication media to improve various 21st-century skills. 6 videos explained the advanced methods applied in the analytical chemistry field have been resulted in. These videos were uploaded to YouTube with a total of 2662 viewers, 1577 likes, as well as 235 comments. Descriptive studies were used as a research method to get some respon from students according to the implementation of 21st-century skills. In addition, we collected qualitative respons from viewers related to the content of explanatory videos that have been made. Through a survey, around 85% of students stated agree and strongly agree that this project-based learning could improve their collaboration skill (4.34/5 scale), scientific literature literacy (4.40/5), creative thinking (4,49/5), communication (4.54/5) as well as critical thinking (4.7/5). Finally, positive and supportive respon from audiences strengthened arguments that this assignment could be exercising the teaching and communication skills of students
Basic Law of Chemistry: Material Deepening and Project-Based Learning Design With Science Literacy Oriented for Chemistry Teachers Of High School in Sumedang and Majalengka District [Hukum Dasar Kimia: Pendalaman Materi dan Perancangan Pembelajaran Berbasis Projek Berorientasi Literasi Sains untuk Guru Kimia SMA se-Kabupaten Sumedang dan Majalengka] Florentina Maria Titin Supriyanti; Budiman Anwar; Hokcu Suhanda; Amelinda Pratiwi; Ratnaningsih Eko Sarjono; Siti Aisyah; Tuszie Widyanti; Wawan Wahyu; Asep Suryatna; Nenden Nataliawati; Cecep Jaenudin; Nia Kurniawati
Jurnal Pengabdian Isola Vol 2, No 1 (2023): JPI: VOLUME 2, ISSUE 1, 2023
Publisher : Universitas Pendidikan Indonesia (UPI)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.17509/jpi.v2i1.59334

Abstract

Rendahnya pencapaian siswa Indonesia pada PISA memaksa dunia Pendidikan untuk memperbaiki proses pembelajarannya. Salah satu upaya dilakukan  melalui perencanaan pembelajaran yang mampu membuat siswa aktif dan berkembang literasi sainsnya. Keterbatasan guru terhadap literasi sains dan penggunaan model-model pembelajaran sangat tinggi, sehingga  terkadang menjadikan pembelajaran kimia lebih bersifat teoritis, hal ini diduga menjadi salah satu penyebab  rendahnya minat dan motivasi siswa untuk mempelajari kimia. Pengabdian Pada Masyarakat (P2M) tentang literasi sains dan Probleme based learning (PBL) yang dilakukan oleh Departemen Pendidikan Kimia ,UPI bekerjasama dengan  guru-guru Kimia SMA/SMK Kabupaten Sumedang dan Majalengka  bertujuan memberikan pendalaman materi dan perancangan pembelajaran terkait hukum dasar ilmu kimia. Metode yang diterapkan adalah workshop dilakukan secara daring maupun luring dengan skenario  setara 32 jam pelajaran (JP), yaitu 8 JP luring dan 16 JP daring serta 8 JP kerja mandiri. Produk dari kegiatan ini berupa rancangan pembelajaran kimia topik hukum dasar kimia yang layak dan dan telah dievaluasi secara konteks dan konten, yang dapat digunakan pada pembelajaran kimia disekolah.
Analysis of Student's Interest and Motivation in Learning Chemistry Through Chemistry for Fun Demonstration at SMAN 1 Pangandaran [Analisis Minat dan Motivasi Belajar Siswa terhadap Pelajaran Kimia Melalui Demonstrasi Kimia Berbasis Chemistry for Fun di SMAN 1 Pangandaran] Soja Siti Fatimah; Vidia Afina Nuraini; Gun Gun Gumilar; Fitri Khoerunnisa; Hokcu Suhanda; Ali Kusrijadi; Muhamad Nurul Hana
Jurnal Pengabdian Isola Vol 1, No 2 (2022): JPI: VOLUME 1, ISSUE 2, 2022
Publisher : Universitas Pendidikan Indonesia (UPI)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.17509/jpi.v1i2.47517

Abstract

Masa pandemi Covid-19 yang telah berlangsung selama hampir dua tahun menyebabkan siswa kehilangan kesempatan untuk melakukan kegiatan laboratorium. Kondisi tersebut menjadikan pembelajaran kimia lebih bersifat teoritis. Hal ini menjadi salah satu penyebab rendahnya minat dan motivasi siswa untuk mempelajari kimia yang pada akhrinya dapat berimbas pada rendahnya hasil belajar siswa. Oleh karena itu, kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini dilakukan untuk mengetahui minat, motivasi, dan tanggapan para siswa terhadap pelajaran kimia melalui demonstrasi berbasis chemistry for fun. Sebanyak 12 judul percobaan kimia sederhana didemonstrasikan terhadap 54 siswa kelas X-XII di SMAN 1 Pangandaran. Pengumpulan data dilakukan dengan angket tanggapan para siswa terkait keterlaksanaan demonstrasi kimia berbasis chemistry for fun serta minat dan motivasi belajar siswa terhadap pelajaran kimia. Hasil analisis menunjukkan bahwa para siswa memberikan tanggapan positif terhadap demosntrasi kimia berbasis chemistry for fun dengan tingkat keterlaksanaan sangat baik. Selain itu, tingkat minat dan motivasi belajar siswa terhadap pelajaran kimia masing-masing berada pada kategori tinggi dengan presentase 64,8% dan 70,4%. Dengan demikian, demonstrasi kimia berbasis chemistry for fun dapat menjadi alternatif metode pembelajaran untuk meningkatkan minat dan motivasi belajar siswa terhadap pelajaran kimia.
Implementasi Strategi Intertekstual Dengan Pemecahan Masalah Untuk Meningkatkan Penguasaan Konsep Siswa Pada Materi Larutan Linda Aprina; Hokcu Suhanda; Sri Mulyani
Jurnal Riset dan Praktik Pendidikan Kimia Vol 11, No 2 (2023)
Publisher : Universitas Pendidikan Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.17509/jrppk.v11i2.64262

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh informasi tentang pengaruh strategi intertekstual dengan pemecahan masalah pada materi larutan penyangga terhadap pengetahuan konsep sains siswa. Metode yang digunakan adalah mix method concurrent embedded desaign dengan desain one grup pretest-posttest. Subjek pada penelitian ini adalah siswa salah satu SMA kelas XI di kota Bandung sebanyak 3 kelas dengan jumlah total 65 orang. Pengaruh dari pembelajaran dengan pemecahan masalah yang dilakukan terhadap penguasaan konsep adanya peningkatan yang terjadi pada semua kelompok siswa.