Dian Miranda
Unknown Affiliation

Published : 3 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Educatio

Pemanfaatan Video Youtube dalam Pengembangan Kompetensi Perilaku Emosi Anak Dian Miranda
Educatio Vol 18 No 2 (2023): Educatio: Jurnal Ilmu Kependidikan
Publisher : Universitas Hamzanwadi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29408/edc.v18i2.24036

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan bagaimana pemanfaatan video di yotube sebagai media pengembangan kompetensi perilaku emosi anak. Metode yang gunakan ialah studi literatur, hasil yang diperoleh ialah video di youtube yang ditonton anak dapat menjadi media yang sangat efektif dalam pengembangan kompetensi anak. Dengan menonton video anak mengalami proses atensi, recalling, dan reproduksi motoric terkait dengan kompetensi emosi yang mereka amati dari model di video yang mereka tonton. kemudian perilaku yang ditiru akan dikembangkan jika anak mendapatkan nilai atau tujuan yang diharapkan sebagai motivasi untuk melakukan perilaku yang ditiru, sebaliknya perilaku emosi yang ditiru akan diabaikan atau ditinggalkan jika anak tidak mendapatkan nilai atau apa yang diharapkan dari pemunculan perilaku tersebut