Claim Missing Document
Check
Articles

Found 22 Documents
Search

KEMAMPUAN MAHASISWA PPL MERUMUSKAN TUJUAN PEMBELAJARAN PADA MATERI SMA/MA KELAS X Sulistiana, Devita
Konstruktivisme: Jurnal Pendidikan & Pembelajaran Vol 8, No 1 (2016): Januari 2016
Publisher : FKIP Universitas Islam Balitar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30957/konstruk.v8i1.5

Abstract

This study is aimed at seeing formulation of Specific Instructional Objectives (SIO) developed in the sciences materials by students conducting teaching practice at SMA.  This study used descriptive design and assigned subjects of the whole students from Biology Department of UNISBA year 2012/2013.  Data of the study included: (1) SIO and its characteristics of its elements: compehensiveness, appropriateness, specification, and attainment, (2)  organization of the SIO referring to ABCD, audience, behavior, condition, degree.  The study found that SIO that is appropriate to the criteria are:  (1) appropriate to the good criteria 58.04% (good), (2) appropriate to the elements of SIO is 98.34%, and (3) appropriate structure regarding level II is 72.32% good, and 23.66% fair.
ANALISIS GAYA BELAJAR MAHASISWA DAN HUBUNGANNYA DENGAN HASIL BELAJAR KIMIA DASAR MAHASISWA PROGRAM STUDI ILMU TERNAK FAKULTAS PETERNAKAN UNIVERSITAS ISLAM BALITAR SEMESTER GANJIL TAHUN AKADEMIK 2016-2017 Sulistiana, Devita
Konstruktivisme: Jurnal Pendidikan & Pembelajaran Vol 10, No 1 (2018): Januari 2018
Publisher : FKIP Universitas Islam Balitar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30957/konstruk.v10i1.457

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan gaya belajarmahasiswa dan hasil belajar mata kuliah kimia dasar mahasiswa programstudi ilmu ternak Fakultas peternakan Universitas Islam Balitar Semesterganjil tahun akademik 2016-2017. Jenis penelitiannya adalah penelitiandeskriptif kualitatif. Data dalam penelitian adalah data kualitatif dankuantitatif. Data kuantitatif didapat dari angket, observasi dan dokumentasihasil belajar mahasiswa, sedangkan data kualitatif didapat dariwawancara. Sampel pada penelitian ini adalah mahasiswa program studiilmu ternak Fakultas peternakan Universitas Islam Balitar Semester ganjiltahun akademik 2016-2017 yang berjumlah 44 orang. Teknik analisis datayang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis sederhana untukmencari hubungan antara gaya belajar dengan hasil belajar. Hasilpenelitian diketahui keseluruhan terlihat bahwa gaya belajar mahasiswaprogram studi ilmu ternak Fakultas peternakan Universitas Islam BalitarSemester ganjil tahun akademik 2016-2017adalah auditorial 22 orang(44%), visual 16 orang (32%), kinestisia 3 orang (6%), gaya belajarcampuran 4 orang (6%), gaya belajar visual dan kinestisia 4 orang (8%)dan gaya belajar auditorial dan visual 3 orang (4%). Mahasiswa dengangaya belajar kinestetik dapat menguasai mata kuliah kimia dasar denganpersentase ketuntasan 100%, sementara mahasiswa dengan gaya belajarauditorial 86%, dan visual 81%.
PENGARUH PENAMBAHAN ABU CANGKANG BEKICOT PADA SEMEN RAMAH LINGKUNGAN TERHADAP KUAT TEKAN MORTAR Kurniawan, Achendri M.; Sulistiana, Devita
Jurnal Qua Teknika Vol 8 No 2 (2018): September 2018
Publisher : Universitas Islam Balitar Blitar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (292.921 KB) | DOI: 10.35457/quateknika.v8i2.502

Abstract

Blitar Regency is one of the strange culinary centers, among which are processed various foods from snail base ingredients, ranging from kripik, sate oseng-oseng and so on as well as the existence of Blitar district is one of the rice barns in East Java. With the existence of Blitar district as a snail-based culinary producer and one of the rice barns in East Java, this is not spared from several problems, such as the disposal of snail shells in the river and burning of rice straw in rice fields which both will cause environmental damage. This study aims to examine the use of snail shell ash and rice straw ash as a substitute material for cement in mortar mixtures against mortar compressive strength. The research method used was the experimental method by mixing fine aggregate main ingredients with snail shell ash and rice straw ash then testing the compressive strength. The results of the compressive test with the addition of the percentage of snail shell shell turned out to increase by 54.78%.
PENGEMBANGAN LEMBAR KERJA MAHASISWA BERBASIS EKSPERIMEN MATERI ENZIM MIKROBA PADA BAHAN AJAR BIOTEKNOLOGI MIKROBA Agustina, Dwi Kameluh; Sulistiana, Devita; Anggraini, Dian Puspita
Bioedusiana: Jurnal Pendidikan Biologi Vol 4, No 2 (2019): Bioedusiana
Publisher : LP3MPM Universitas Siliwangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (483.347 KB) | DOI: 10.34289/bioed.v4i2.989

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan Lembar Kerja Mahasiswa berbasis Eksperimen materi enzim mikroba yang valid untuk bahan ajar bioteknologi mikroba. Pengembangan Lembar Keja Mahasiswa (LKM) mneggunakan Model 4D memiliki 4 tahapan, yaitu define, design, develop, dan disseminate. Pada penelitian ini hanya terbatas pada tahap develop. Analisis data menggunakan statistic deskriptif untuk menentukan kriteria kevalidan sebuah produk yang dikumpulkan melalui lembar penilaian yang diisi oleh validator Hasil penelitian menunjukkan bahwa validasi dari ahli materi kategori valid dengan nilai persentase 88,33%, validasi dari ahli media dengan persentase 85,83% dengan kategori valid dan ahli bahasa dengan persentase 76,67% dengan kategori valid dan uji keterbacaan oleh mahasiswa dengan nilai persentase 84,50% dengan kategori valid. Kesimpulan dari penelitian ini bahwa LKM berbasis eksperimen materi enzim mikroba yang dikembangkan valid untuk bahan ajar bioteknologi mikroba.
DETERMINATION OF KINETIC PARAMETERS AND THE EFFECT OF ION MG2+ INHIBITION INTO PECTINASE ACTIVITIES. Anggraini, Dian Puspita; Sulistiana, Devita; Agustina, Dwi Kameluh; Ulimaz, Almira
Jurnal Penelitian dan Pengkajian Ilmu Pendidikan: e-Saintika Vol 4, No 2: July 2020
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pemberdayaan Masyarakat (LITPAM)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (647.681 KB) | DOI: 10.36312/e-saintika.v4i2.170

Abstract

The purpose of study was to determine kinetic parameters and inhibitory effect of Mg2+ ions on pectinase. Activity test performed at pH 4,5 temperature 55oC for 50' with 10 mm concentrations of each ion 0-10mm. Galacturonic acid content, as product of pectin substrate hydrolysis, was used as basis for determining activity and analyzed by visible spectrophotometry. At concentrations 2 and 4 mm Mg2+ act as an activator, but at concentrations 6, 8, and 10 mM as inhibitors. The value of KM with and without inhibitors is almost same, that is 0.3145% and 0.3105% but value of Vm from both are different, that is 80,645 ?g.ml-1.minute-1 and 62,112 ?g.ml-1.minute-1. The conclusion that type of inhibitory pectinase with Mg2+ is a non-competitive inhibition. The inhibition constant value (Ki) is 26,84.
CHARACTERIZATION OF XILANASE ENZYMES OF BACILLUS SUBTILIS AS A BIOBLEACHING AGENT Devita Sulistiana; Dian Puspita Anggraini; Dwi Kameluh Agustina
JURNAL PENA SAINS Vol 8, No 1 (2021): Jurnal Pena Sains
Publisher : Program Studi Pendidikan IPA, Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Trunojoyo Madura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21107/jps.v8i1.8639

Abstract

Xylanase can be used as an alternative material in the pulp bleaching process to reduce the use of chemicals in the paper industry. Bacillus subtilis is a type of bacteria that can produce xylanase. Xylanase characterization is needed to determine the maximum activity that will be used in the pulp bleaching process. This study aims to determine the xylanase characterization of Bacillus subtilis in terms of optimal pH, optimal temperature, carbon source, and optimal nitrogen source. The research material used was a pure culture of Bacillus subtilis bacteria obtained from the Biochemistry Laboratory of the Department of Chemistry, Faculty of Mathematics and Natural Sciences, Brawijaya University. The characterization of the xylanase enzyme was carried out using the RAL method. The results of characterization of the determination of pH, temperature, carbon source, and nitrogen xylanase source from Bacillus subtilis showed that the optimum conditions for xylanase were at pH 7 with a maximum activity of 5.085 U / mL; the optimum temperature at 40oC with activity 8.017 U/mL; maximum carbon source at a concentration of 15% (b/v) with activity 7.517 U/mL; and the optimum source of nitrogen with a concentration of 0.17% (b/v) with an activity of 4.815 U/mL.
Pengaruh Media Pembelajaran Critical Wheel Berbasis Problem Based Learning (PBL) pada Materi Animalia Terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Kelas X SMA/MA auliya; Eva Nurul; Devita Sulistiana
Jurnal Biologi dan Pembelajarannya (JB&P) Vol 6 No 2 (2019): October 2019
Publisher : Universitas Nusantara PGRI Kediri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29407/jbp.v6i2.14790

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah mengetahui pengaruh media pembelajaran Critical Wheel terhadap kemampuan berpikir kritis siswa mata pelajaran biologi materi animalia. Desain penelitian yang diterapkan adalah pretest-posttest control group design dengan instrumen berupa test essay. Berdasarkan perhitungan dengan SPSS pada uji ANCOVA diketahui pengaruh penggunaan media Critical Wheel pada kelas eksperimen adalah sebesar 9,6%.
PENGEMBANGAN MEDIA ARTICULATE STORYLINE PADA MATERI KLASIFIKASI MAKHLUK HIDUP KELAS X SMA Sri Indasah; Devita Sulistiana; Mar’atus Sholihah
Bioedukasi Jurnal Pendidikan Biologi Vol 12, No 1 (2021): BIOEDUKASI, MEI 2021
Publisher : UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH METRO

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24127/bioedukasi.v12i1.3756

Abstract

Determination of Kinetic Parameters and The Effect of Ion Mg2+ Inhibition Into Pectinase Activities. Dian Puspita Anggraini; Devita Sulistiana; Dwi Kameluh Agustina; Almira Ulimaz
Jurnal Penelitian dan Pengkajian Ilmu Pendidikan: e-Saintika Vol. 4 No. 2: July 2020
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pemberdayaan Masyarakat (LITPAM)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36312/e-saintika.v4i2.170

Abstract

The purpose of study was to determine kinetic parameters and inhibitory effect of Mg2+ ions on pectinase. Activity test performed at pH 4,5 temperature 55oC for 50' with 10 mm concentrations of each ion 0-10mm. Galacturonic acid content, as product of pectin substrate hydrolysis, was used as basis for determining activity and analyzed by visible spectrophotometry. At concentrations 2 and 4 mm Mg2+ act as an activator, but at concentrations 6, 8, and 10 mM as inhibitors. The value of KM with and without inhibitors is almost same, that is 0.3145% and 0.3105% but value of Vm from both are different, that is 80,645 μg.ml-1.minute-1 and 62,112 μg.ml-1.minute-1. The conclusion that type of inhibitory pectinase with Mg2+ is a non-competitive inhibition. The inhibition constant value (Ki) is 26,84.
PELATIHAN PERANGKAT PEMBELAJARAN BERBASIS ONLINE UNTUK GURU SEKOLAH DASAR Devita Sulistiana; Dian Puspita Anggraini; Dwi Kameluh Agustina
Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 3 No. 1 (2022): volume 3 Nomor 1 Tahun 2022
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/cdj.v3i1.3050

Abstract

Pelatihan perangkat pembelajaran berbasis online merupakan upaya untuk mengembangkan kemampuan guru dalam merencanakan pembelajaran. Perangkat pembelajaran di SDN 3 Ngasem Kecamatan Ngajum Kabupaten Malang masih perlu ditingkatkan dalam membuat dan merencanakan kegiatan belajar mengajar di sekolah terutama untuk kegiatan belajar mengajar selama masa pandemi. Pelatihan ini merupakan bagian dari pengabdian dengan melibatkan 6 orang guru. Teknik pelatihan ini dilaksanakan secara online menggunakan aplikasi video conference yaitu Gmeet. Pada pelatihan tersebut model Focus Group Discussion (FGD) dilakukan dengan metode diskusi dan praktik agar guru secara terbuka menyampaikan kendala ketika melaksanakan praktik pembuatan perangkat pembelajaran. Hasil pelatihan menunjukkan bahwa guru berkemampuan untuk membuat perangkat pembelajarn yang seusai dengan kurikulum yang diberikan ke sekolah selama masa pandemi.