Claim Missing Document
Check
Articles

Found 22 Documents
Search

PENAMPILAN FENOTIPE BAYAM MERAH AKIBAT DARI PEMBERIAN PUPUK UREA DAN URINE SAPI Djarwatiningsih, Djarwatiningsih; Widiwurjani, Widiwurjani; Zulkarnaen, Decky
AGRITROP Vol 14, No 1 (2016): Agritrop : Jurnal Ilmu-Ilmu Pertanian
Publisher : Universitas Muhammadiyah Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (215.784 KB) | DOI: 10.32528/agr.v14i1.413

Abstract

Fenotipe merupakan penampakan luar tanaman yang dibudidaya akibat dari faktor lingkungan dan sifat genetik yang dibawa oleh tanaman. Tanaman bayam merah (Amaranthus gangeticus L) merupakan tanaman sayuran yang sangat digemari semua orang dan mempunyai nilai jual tinggi.Usaha untuk mendapatkan penampakan tanaman yang baik, dapat melalui pemupukan dengan urea dan urine kelinci. Penelitian ini menggunakan Rancangan Acak Kelompok yang terdiri dari 2 faktor yang disusun secara faktorial dan diulang tiga kali. Faktor pertama adalah dosis pupuk urea dengan 4 perlakuan, faktor kedua adalah dosis urine kelinci dengan 4 perlakuan. Hasil yang didapat adalah terjadi interaksi pada rata-rata jumlah daun akibat perlakuan pemberian urea dan urine kelinci pada pengamatan ke-5, pemberian urea dengan dosis 100 kg/Ha berpengaruh pada lebar daun pada umur pengamatan ke-5 dan ke-6 dan berat basah tanaman, tetapi pemberian urine kelinci tidak menunjukkan adanya pengaruh pada berbagai parameter pengamatan.
Mobile-Based Spatial Map Application of Horticulture Produce in Wonosalam Sub District, Jombang District, East Java Irfianti, A. D.; Widiwurjani; I. Y. Purbasari; A. Hendi
Nusantara Science and Technology Proceedings International Seminar of Research Month Science and Technology for People Empowerment.
Publisher : Future Science

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The purpose of this study is to build information on spatial maps (Geographic Information System-GIS) on horticulture commodities. Users of the Mobile GIS (MoGIS) application are observers of agricultural issues, agricultural services, industrial institutions, professionals related to agricultural problems from upstream to downstream. This moGIS is expected to help every region that has superior products of horticultural crops, where its data will be integrated with moGIS with the compass traveler technique that becomes the system of a region on the map. The specific target in this study is to present horticulture information in the sub-district of Wonosalam, Jombang, East Java by using moGIS. If each horticultural data of each region can be integrated with moGIS, users will know the potential of superior crops in the area which is expected to improve production and better quality, thus making the region and its produce are growing and better known by the community. The activity plan in developing this model are: (1) Analysis of the need for research equipment and survey data on locations, while data collection includes horticultural data and land photo data so that plants that have grown and developed in the area can be identified, (2) Mobile spatial-based system designs which includes the user interface and performance of the data system and interface, (3) coding and system data, (4) trial and (5) Maintenance or improvement to expand the data system. The result is a working app in beta version available for download in the Android marketplace.
In Vitro Culture Technology for the Production of Secondary Metabolites and the Development of Plants That are Resistant to Climate Change Sutini; Widiwurjani; Augustien, Nora; Guniarti; Pribadi, Didik Huswo; Purwanto, Djoko Agus; Muslihatin, Wirda
Nusantara Science and Technology Proceedings Seminar Nasional Magister Agroteknologi Fakultas Pertanian UPN “Veteran” Jawa Timur
Publisher : Future Science

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.11594/nstp.2020.0604

Abstract

Climate change that we are experiencing today is triggered by global warming which causes air temperature to rise, drought-land degradation, fluctuating rainfall, floods, landslides, pollution, and rising sea levels. In the agricultural sector, this results in decreased soil fertility, decreased agricultural yields, physiological effects on plants, weed disturbances and attacks by pests. Therefore, the estimation strategy and the provision of adaptive technology include applying plant-invitro culture technology that can adapt to climate change. The problem of this paper is the decrease in productivity and the stagnation of secondary metabolite biomass production in plants. This problem can be overcome by adapting in vitro culture techniques to produce secondary metabolites and plant development. In vitro culture has advantages including it does not depend on climate, altitude, weather and environmental temperature. The aim of this study was to adapt the in vitro plant culture techniques to obtain secondary metabolites and adaptive plant development. The method used is a review of the literature related to in vitro culture techniques that can produce secondary metabolite biomass and the development of various plant varieties. The conclusion of this research is that in vitro culture techniques can produce a variety of secondary metabolites and adaptive plants. The implication of this paper is to obtain a variety of secondary metabolite biomass and various plants that are resistant to climate change.
PENGATURAN SISTEM TANAM DAN PEMUPUKAN PADA PADI VARIETAS INPARI 32 (ORYZA SATIVA) Widiwurjani Widiwurjani; Agus Sulistyono; Ahmad Najibur Rohman
Science Tech: Jurnal Ilmu Pengetahuan dan Teknologi Vol 7 No 1 (2021): Februari
Publisher : Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30738/jst.v7i1.8256

Abstract

Kendala dan tantangan yang dihadapi dalam mewujudkan ketahanan pangan nasional adalah kompetisi dalam pemanfaatan sumberdaya termasuk menyempitnya luas lahan produktif untuk tanaman padi. Solusi dengan pengaturan sistem tanam dan mengefisienkan penggunaan pupuk. Sistem tanam yang biasa diterapkan petani yaitu tegel (tradisional) dengan jarak 25 x 25 cm atau lebih rapat . Sistem penanaman padi yang baru adalah sistem Jajar legowo dan Haston. Penggunaan pupuk juga dapat meningkatkan produksi pangan. Petani saat ini masih memberikan pemupukan yang beragam. Pemupukan anjuran adalah urea 200 kg/ha, SP36 100 kg/ha, dan KCl 75 kg/ha. Penelitian dilaksanakan di Desa Kedungwaras Kecamatan Modo Lamongan Januari 2020 – April 2020. Rancangan petak terbagi (RPT) sebagai petak utama pemupukan (4 level), anak petak sistem tanam (3 level) dan diulang tiga kali. Parameter pengamatan meliputi panjang tanaman, jumlah anakan, jumlah anakan produktif dan jumlah malai. Hasil penelitian menunjukkan sistem tanam jajar legowo dengan pemupukan dosis tinggi (T2P4) mempunyai potensi menghasilkan pertumbuhan vegetatif dan jumlah malai yang terbaik. Sistem tanam Huston  dan Sistem Tegel dengan pemupukan dosis tinggi (T3P4 dan T1P4) mempunyai peluang yang bagus untuk pertumbuhan panjang tanaman dan jumlah malai. Sistem tanam jajar legowo dengan pemupukan medium (T2P3) memberikan pertumbuhan vegetative dan jumlah malai setara dengan T3P4 dan T1P4[J1] . [J1]150-200
DIVERSIFICATION OF OYSTER MUSHROOM (Pleurotus Ostreatus) MEDIA FROM AGRICULTURAL WASTE MATERIALS Widiwurjani Widiwurjani
UNEJ e-Proceeding Proceeding of International Conference on Food Sovereignty and Sustainable Agriculture (FoSSA) 2017
Publisher : UPT Penerbitan Universitas Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Utilization of agricultural wastes needs to be researched and developed so there is adiversification media of oyster mushroom nursery. Waste must contain lignin and protein.Lamtoro seed and cotton seeds can replace corn. Tofu and soy replace bran. The researchobjective is to get the oyster mushroom nursery media from agricultural and agro-industrialwaste. The treatments tested are main media: corn, lamtoro seed, cotton seed and Factor II:Starter bran, tofu and soy skin. Complete randomized design was repeated 3 times.Parameter observations include water content, pH, organic C, total N and C / N ratio, rate ofgrowth, weight of mycelium and production of fresh oyster mushrooms of various seedscultured in media tested. The results is 3-5% moisture content, pH 6.5-7.2, 42-46.4% organicC value, the value of 0.73-1.35% total N and C / N ratio of 33.87-58.90. Media derived fromthe lamtoro seeds provide the lowest growth. Mycelium weight reaching 23-25 grams, andspeed of weight gain 1.70-2.66 g / day. 800 - 1100gr per bag log mushroom production.Conclusion is oyster mushrooms can be grown on media from agricultural and agroindustrywaste and the ability to produce fresh oyster mushrooms are not significantly different fromcontrols.
Modification of Tomato Planting Media to Improve the Quality of Farming Urban Vegetables Wanti Mindari; Widi Wurjani; Purnomo Edi Sasongko
Jurnal Peduli Masyarakat Vol 2 No 3 (2020): Jurnal Peduli Masyarakat, September 2020
Publisher : Global Health Science Group

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37287/jpm.v2i3.219

Abstract

The Women's Farmer Group, the PKK RT 03, RW 08 Rewwin, Waru, Sidoarjo group has carried out urban farming during the Covid 19 pandemic, but only some residents understand urban farming. The objectives of the activity are: 1) to increase the knowledge and skills of residents in farming turbans, (2) modification of media and irrigation arrangements, 3). Diversification of plant species cultivated to meet the needs of urban communities. Modification of planting media from various material sources as alternative planting. The method of implementation is through socialization and assistance in planting practices to harvest various kinds of vegetables and plant arrangements. The results of the activity show that the residents have been educated and the lifestyle in the agricultural turban has changed. Planting media from a mixture of soil and non-soil (compost, husk, cocopit, manure). The composition of the media mix that will support planting. The composition of the media for young and mature plants is different. The provision of water through drip irrigation is designed 2 times per day, namely in the morning and evening so that it is maintained and efficient. NPK fertilizer is given as basic fertilizer and a follow-up of 20 g / plant is given 4 times. The results of the demonstration plot for growing tomatoes at a pot capacity of 5 kg showed that the mixture of soil media + compost + husk + manure gave the highest and best yield of tomato fruit compared to the media mixture that was not as complete as the material.
In vitro culture technique of Camellia sinensis L for epicatechin production with phosphor inducer Sutini Sutini; Widiwurjani Widiwurjani; Nora Augustien; Hadi Suhardjono; Guniarti Guniarti; Djoko Agus Purwanto; Wirdhatul Muslihatin
JURNAL PENELITIAN BIOLOGI BERKALA PENELITIAN HAYATI Vol 25 No 2 (2020): June 2020
Publisher : The East Java Biological Society

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (320.457 KB) | DOI: 10.23869/42

Abstract

In several ASEAN countries, in vitro culture techniques are one of the cultivation technologies that applied in sustainable agriculture. This technology has been performed in response to obtain the secondary metabolite of epicatechin from Camellia sinensis L. However, The yield of epicatechin is remaining low than in the field production. To overcome this problem, phosphor inducers is desirable to be supplemented in the study. The young leaf shoots of C. sinensis L was sliced on a culture-filled bottle, the sliced part was re-cultivated in the same medium by supplementing of 2,4-D growth regulators, then the medium was optimized by phosphor inducer with range of concentartions 40-200 ppm. The callus formation was then evaluated using high performance liquid chromatography methods to obtain qualitative and quantitative data. The results showed that the yield of epicatechin was obtained to 11.75%, suggesting that the supplementing of phosphor inducers at cultivation of in vitro culture of C. sinensis L able to improve the production of epicatechin by in vitro culture technique.
PENGARUH FREKUENSI PEMANGKASAN DAN DOSIS PUPUK MAGNESIUM SULFAT TERHADAP PERTUMBUHAN BIBIT TANAMAN PUCUK MERAH (Syzygium oleana) Kirana Sekar Ayunda; Pangesti Nugrahani; Widi Wurjani
Jurnal Ilmiah Hijau Cendekia Vol 6 No 2 (2021): Jurnal Ilmiah Hijau Cendekia
Publisher : Universitas Islam Kadiri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32503/hijau.v6i2.2021

Abstract

Prospek pengembangan tanaman hias sangat menguntungkan. Salah satu tanaman hias yang mengalami peningkatan permintaan adalah pucuk merah (Syzygium oleana). Pucuk merah memiliki keunikan dengan memiliki 2 warna daun yaitu berwarna merah pada daun muda dan berganti menjadi hijau seiring bertambah waktu. Permasalahan pada budidaya tanaman pucuk merah yaitu penampilan daun kurang baik dikarenakan menurunnya kualitas daun dan daun pucuknya lambat tumbuh karena teknik budidaya yang kurang tepat meliputi pemangkasan dan pemupukan. Pemangkasan pada pucuk merah bertujuan untuk merangsang tunas dan cabang baru. Pemupukan pada tanaman bertujuan untuk memberikan nutrisi, salah satu pupuk yang dibutuhkan yaitu pupuk MgSO4 karena memiliki kandungan unsur hara Mg dan S yang berfungsi merangsang pembentukan senyawa fitokimia yaitu pigmen warna merah atau antosianin. Penelitian yang bertujuan untuk mengetahui pengaruh frekuensi pemangkasan dan pupuk MgSO4 dilaksanakan di Lahan Fakultas Pertanian Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jawa Timur mulai bulan Maret hingga Juli 2021. Penelitian dilaksanakan menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL) faktorial dengan 3 ulangan. Faktor pertama adalah frekuensi pemangkasan dengan 3 taraf perlakuan, yaitu yaitu, P0 = tanpa pemangkasan, P1 = frekuensi pemangkasan 1 kali, P2 = frekuensi pemangkasan 2 kali. Faktor 2 Dosis Pupuk MgSO4 terdiri dari 5 taraf, M0 = tanpa pemupukan, M1 = dosis pupuk MgSO4 2 gram/tanaman, M2 = dosis pupuk MgSO4 4 gram/tanaman, M3 = dosis pupuk MgSO4 6 gram/tanaman, M4 = dosis pupuk MgSO4 8 gram/tanaman. Parameter pengamatan meliputi tinggi tanaman, diameter batang utama, luas daun, jumlah tunas, jumlah daun warna merah, dan jumlah daun warna hijau. Hasil penelitian menunjukkan bahwa 1) tidak ada interaksi antara perlakuan frekuensi pemangkasan dan dosis pupuk MgSO4; 2) Perlakuan tanpa pemangkasan memiliki nilai tinggi tanaman tertinggi dan perlakuan pemangkasan 1 kali merupakan perlakuan terbaik pada parameter luas daun; 3) Perlakuan dosis pupuk MgSO4 tidak memberikan pengaruh nyata terhadap semua parameter.
Peran Giberlin pada Morfologi Pertumbuhan dan Produksi Tanaman Cabai Besar Di Dataran Rendah (Capsicum annum L.) Widiwurjani Widiwurjani; Suwandi` Suwandi; Rizky Ayu Arista
Jurnal Ilmiah Hijau Cendekia Vol 5 No 1 (2020): Jurnal Ilmiah Hijau Cendekia
Publisher : Universitas Islam Kadiri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (426.323 KB) | DOI: 10.32503/hijau.v5i1.878

Abstract

Produktivitas cabai di Indonesia masih perlu ditingkatkan. Upaya untuk meningkatkan produktivitas cabai dapat dilakukan dengan penggunaan zat pengatur pertumbuhan (ZPT) seperti giberelin. Penelitian dilaksanakan di Dusun Ketapang, Desa Mojolebak, Kec. Jetis, Kab. Mojokerto Jawa Timur pada bulan Januari-Mei 2019. Percobaan faktorial,Rancangan Acak Lengkap (RAL) dengan faktor I : Konsentrasi giberelin dengan 4 taraf perlakuan (G1 = 75 ppm, G2 = 100 ppm , G3 = 125 ppm, dan G4 = 150 ppm) dan faktor II : Frekuensi pemberian giberelin dengan 3 taraf perlakuan (F1 = 14 HST, F2 = 14 dan 28 HST, dan F3 = 14, 28 dan 42 HST), dan diulang tiga kali. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat interaksi antara konsentrasi dan frekuensi pemberian giberelin terhadap jumlah bunga, dan jumlah buah total per tanaman. Pemberian Giberlin dua kali dengan konsentrasi 125 ppm yang terbaik. Konsentrasi giberelin berpengaruh terhadap parameter tinggi tanaman, jumlah cabang, fruit set dan bobot buah total per tanaman. Peningkatan konsentrasi Giberlin sampai 125 ppm memberikan peningkatan ukuran pertumbuhan dan produksi. Pemberian giberelin dua kali berpengaruh terhadap jumlah buah dan bobot buah total per tanaman. Pemberian Giberlin menyebabkan morfologi pertumbuhan dan produksi mengalami peningkatan ukuran dibandingkan dengan kontrol
STATUS KANDUNGAN SULFORAPHANE MICROGREENS TANAMAN BROKOLI (Brassica oleracea L.) PADA BERBAGAI MEDIA TANAM DENGAN PEMBERIAN AIR KELAPA SEBAGAI NUTRISI Widiwurjani Widiwurjani; Guniarti Guniarti; Putri Andansari
Jurnal Ilmiah Hijau Cendekia Vol 4 No 1 (2019): Jurnal Ilmiah Hijau Cendekia
Publisher : Universitas Islam Kadiri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (502.401 KB) | DOI: 10.32503/hijau.v4i1.471

Abstract

Brokoli merupakan salah satu tanaman yang mengandung mengandung sulforaphane. Sulforaphane merupakan suatu senyawa antioksidan untuk mencegah penyakit kanker. Kandungan sulforaphane merupakan salah satu indikator kualitas sayuran. Sayuran dalam bentuk microgreens mempunyai kandungan nutrisi seperti folat, vitamin C, vitamin K, zat besi dan tinggi potasium (kalium), serta mengandung senyawa antioksidan seperti sulforaphane. Microgreens merupakan produk inovasi budidaya pertanian perkotaan. Microgreens dapat dibudidayakan di lahan sempit secara vertikultur (bertingkat) dan tidak membutuhkan radiasi matahari yang terlalu banyak. Microgereens merupakan sayuran yang dipanen pada usia yang sangat muda. Pemanenan dilakukan saat daun sejati pertama muncul dengan kotiledon sepenuhnya melebar. Microgreens tanaman brokoli ditanam di Green House Fakultas Pertanian UPN “Veteran” Jawa Timur pada bulan November-Desember 2018. Penelitian disusun menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL) dengan dua faktorial yaitu media tanam yang terdiri dari 4 level dan pemberian air kelapa terdiri dari 2 level yang menghasilkan 8 kombinasi dan diulang sebanyak 3 kali. Status kandungan sulforaphane meningkat dengan adanya penambahan nutrisi dari air kelapa pada semua media tanam yang diujikan. Hasil terbaik diperoleh pada perlakuan media tanam cocopeat dengan pemberian air kelapa (M2S2).