cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
-
Editorial Address
-
Location
Kab. magelang,
Jawa tengah
INDONESIA
Jurnal Analisis Bisnis Ekonomi
ISSN : 16935950     EISSN : 2579647X     DOI : -
Core Subject : Economy,
urnal Analisis Bisnis Ekonomi is a journal published by the Faculty of Economics and Business, Universitas Muhammadiyah Magelang, published twice a year in April and October. The publication of this journal is intended as a medium of information exchange and scientific work between faculty, alumni, students and the public. The article in this journal contains many articles of research both in business and economics.
Arjuna Subject : -
Articles 535 Documents
EFEK MEDIASI PEMBERDAYAAN PADA PENGARUH KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL TERHADAP PERILAKU KEWARGAAN ORGANISASIONAL Muhdiyanto, Muhdiyanto; Atul, Lukluk
Jurnal Analisis Bisnis Ekonomi Vol 8 No 1 (2010): Volume 8, Nomor 1, April 2010
Publisher : Universitas Muhammadiyah Magelang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1314.24 KB)

Abstract

Transformasional leadership had identified with leader behavior that more aktified and efektif. This behavior is adviced with give a full motivation to employee, so will give skill to create ekspektasion an employer people and that will motivation with all extra-role behaviour. This aim to research is testing mediating effect at transformasional leadership effect for empowerment organizational citicion behavior in financial institute non bank at magelang religion. Data for this study were collected using a questionnaire survey sent to 240 responden in financial institude at the Magelang. At least 204 employee in financial institute non bank that had participated in this research, also same tp 71% response rate. he study employs a moderated regression Analysis (MRA) to analyze the hiphothesis and assist by the SPSS 12.00 from windows programs. The result of this research is showed that mediating effect at transformasional leadership for organizational citicion behavior significant, and mediating effect empowerment organizational is significant.
ANALISIS TRACER STUDY PROGRAM STUDI S1 AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MAGELANG Purwantini, Anissa Hakim; Yuliani, Nur Laila; Muhdiyanto, Muhdiyanto
Jurnal Analisis Bisnis Ekonomi Vol 16 No 1 (2018): Volume 16, Nomor 1, April 2018
Publisher : Universitas Muhammadiyah Magelang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (519.6 KB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi profil pekerjaan lulusan yang meliputi kesesuaian pekerjan dengan bidang studi, masa tunggu lulusan, motivasi bekerja, gaji yang diterima dan lama masa studi mahasiswa. Sampel yang digunakan sebanyak 81 alumni yang diambil dengan metode snowball sampling. Hasil analisis statistik menunjukkan bahwa 85% pekerjaan lulusan telah relevan dengan bidang studi yang ditempuh selama kuliah dengan jenis pekerjaan di sektor jasa. Masa tunggu lulusan relatif singkat yaitu 40% dari jumlah lulusan mendapatkan pekerjaan pertama dalam kurun waktu 2 bulan setelah wisuda. Motivasi bekerja lulusan didominasi oleh faktor gaji dengan gaji pertama yang didapatkan sekitar Rp1.000.000,00-Rp2.000.000,00. Masa studi lulusan sebesar 48% berada pada rentang 5-6 tahun. Hasil tracer study ini digunakan sebagai bahan evaluasi pengembangan kualitas sistem pendidikan khususnya di Prodi Akuntansi FEB UMMagelang sehingga dapat menciptakan lulusan yang berdaya saing di era globalisasi ini.
IMPLEMENTASI ONLINE SISTEM INFORMASI BRI (BRINETS) TERHADAP KINERJA PEGAWAI: COMPUTER ANXIETY SEBAGAI VARIABEL MODERATING Widianingsih, Rini
Jurnal Analisis Bisnis Ekonomi Vol 12 No 1 (2014): Volume 12, Nomor 1, April 2014
Publisher : Universitas Muhammadiyah Magelang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (195.989 KB)

Abstract

Penelitian ini menguji pengaruh implementasi online sistem informasi BRI (BRINETS) terhadap kinerja pegawai dengan computer anxiety sebagai variabel moderating. Penelitian ini merupakan penelitian empiris dengan teknik pengumpulan sampel adalah Quota sampling. Teknik sampling ini dilakukan dengan atas dasar penarikan sampel secara jatah. Data yang diperoleh sejumlah 48 responden, dengan responden para pegawai PT. BRI cabang Banyumas Hasil pengujian hipotesis menunjukkan penolakan terhadap hipotesis satu yaiu implementasi online sistem informasi BRI (BRINETS) tidak berpengaruh terhadap kinerja pegawai serta menerima hipotesis dua bahwa computer anxiety terbukti sebagai variabel moderating yang memoderasi pengaruh implementasi sistem informasi BRI (BRINETS) terhadap kinerja pegawai.
PENGARUH BRAND EQUITY SEPEDA MOTOR TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN (Studi Kasus Pengguna Sepeda Motor Honda Pada Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Magelang) Atul, Lukluk; Admadi, Jangkung
Jurnal Analisis Bisnis Ekonomi Vol 4 No 2 (2006): Volume 4, Nomor 2, Oktober 2006
Publisher : Universitas Muhammadiyah Magelang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (49.61 KB)

Abstract

This is a research which observes the influence Brand Equity motorcycle’s to customer saisfaction to Honda’s user university student,. Muhammadiyah Magealang University, Brand Equity is measured through variabel such as brand loyalty, brand awareness, perceived quality, brand associations and other brand asstes. The result of research reveals taht Brand Equity to Honda’s user university student,. Muhammadiyah Magelang University tends to be good and tends to be high grade, there is a dominan variabel causal influence customer satisfaction, this the result f research, there’s a positive casual influence taht is a significant between Brand Equity Honda’s to customer satisfaction.
ANALISIS KOMPARATIF PEMBENTUKAN PORTOFOLIO OPTIMAL MENGGUNAKAN CAPITAL ASSET PRICING MODEL (CAPM) DAN STOCHASTIC DOMINANCE Andriyani, Lilik; Farida, Farida; Machfiroh, Dwi Lailatul
Jurnal Analisis Bisnis Ekonomi Vol 14 No 1 (2016): Volume 14, Nomor 1, April 2016
Publisher : Universitas Muhammadiyah Magelang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (310.416 KB)

Abstract

Penelitian ini menerapkan secara langsung Capital Asset Pricing Model (CAPM) dan stochastic dominance untuk memecahkan masalah pemilihan portofolio. Adapun tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui perbedaan tingkat return dan risiko portofolio antara pemilihan saham menggunakan Capital Asset Pricing Model (CAPM) dan stochastic dominance. Penelitian ini menggunakan data sekunder dan pemilihan sampel secara purposive sampling. Data sampel terdiri dari 20 saham terpilih (dari Indeks Sri-Kehati) yang diperoleh selama 31 bulan, yaitu April 2013 hingga Oktober 2015. Independent sample t-test digunakan untuk menganalisis perbedaaan return dan risiko portofolio antara pemilihan saham menggunakan Capital Asset Pricing Model (CAPM) dengan pemilihan saham menggunakan stochastic dominance. Hasil penelitian mengindikasikan bahwa secara signifi kan terdapat perbedaaan return dan risiko portofolio antara pemilihan saham menggunakan Capital Asset Pricing Model (CAPM) dengan pemilihan saham menggunakan stochastic dominance.
KINERJA PELAYANAN TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN YANG DIMODERASI KEPUASAN KONSUMEN Trisnanugraha, Rio; Luk, Luk
Jurnal Analisis Bisnis Ekonomi Vol 10 No 2 (2012): Volume 10, Nomor 2, Oktober 2012
Publisher : Universitas Muhammadiyah Magelang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (9.802 KB)

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk menguji pengaruh langsung kinerja pelayanan terhadap loyalitas konsumen. Menguji pengaruh langsung kepuasan konsumen terhadap loyalitas konsumen dan menguji hubungan antara kualitas kinerja (kinerja pelayanan) terhadap loyalitas konsumen dengan dimoderasi kepuasan konsumen. Sampel penelitian ini adalah 100 responden dengan menggunakan metode purposive sampling. Analisa statistik yang digunakan adalah analisis regresi moderated (MRA). Hasil penelitian mengindikasikan bahwa terdapat pengaruh kualitas pelayanan dengan dimensi bukti langsung, kehandalan, daya tanggap, keterjaminan, dan empati pada kepuasan konsumen terhadap loyalitas konsumen. Variabel kualitas pelayanan dengan dimensi bukti langsung, kehandalan, daya tanggap, keterjaminan, dan empati pada kepuasan konsumen terhadap loyalitas konsumen sebesar 42,1%. Sedangkan sebesar 57,9% dipengaruhi variabel lain yang tidak diuji. Ada pengaruh langsung dari kualitas dan kepuasan pelayanan konsumen terhadap loyalitas konsumen. Hasil ini menunjukkan signifikan pada level < 0,05 maka hipotesis diterima. Hasil pada nilai t hitung>t tabel (3,146 > 1,660) dengan signifikansi sebesar 0,012, maka hipotesis diterima.
PENERAPAN METODE SAMPLING AUDIT DAN FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENGGUNAAN METODE SAMPLING AUDIT OLEH AUDITOR BI DI YOGYAKARTA Mranani, Muji
Jurnal Analisis Bisnis Ekonomi Vol 7 No 2 (2009): Volume 7, Nomor 2, Oktober 2009
Publisher : Universitas Muhammadiyah Magelang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (750.977 KB)

Abstract

To obtain the adequate evidence, auditor does not have to test all existing transaction. Along of cost benefit consideration, it is impossible for auditor to test all transaction evidence. Based on this consideration; then in profession recognized widely that most evidence obtained using sampling. The limited audit sampling research motivated the writer to conduct this research. This research is a development from previous researches by Hall of et al. (2002) and Zarkasyi (1992). Researcher take auditor (BI) as research subjects because sampling problems in audit differ from the practice make an audit of the private sector (Arkin, 1982). The purpose of this research is portraying how sampling audit practice in BI and explore factors affecting the use of sampling method by auditors. The responses from 122 respondents show 70.5% respondents did not use the statistical sampling method. In nonstatistics sample selection method, two techniques which less get the support empirically namely haphazard and block sampling, in the second (32,6%) and third rank (11,6%). There is indication of selection bias mostly in the size measure and location. Most respondents (76,25%) answered that they did not get formal training in avoiding selection bias. But that way only 36,9% respondents replied they did not use the procedures to mitigate the selection bias. There are four factors which hypothesized affecting the method used in audit sampling. These factors are auditor perception to statistical sampling method, auditor perception to perceived audit risk, time pressure and experience. Result from logit regression test indicated that among four factors hypothesized, only perception factor to statistical sampling method is significantly influent to the method used in audit sampling.
KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL PADA KOMITMEN ORGANISASIONAL; PEMBERDAYAAN PSIKOLOGIS SEBAGAI VARIABEL PEMEDIASIAN Widjajani, Susi
Jurnal Analisis Bisnis Ekonomi Vol 9 No 1 (2011): Volume 9, Nomor 1, April 2011
Publisher : Universitas Muhammadiyah Magelang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (476.22 KB)

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk menguji hubungan antara kepemimpinan transformasional dan komitmen organisasi (afektif, normatif, dan komitmen keberlanjutan), pemberdayaan, psikologis sebagai variabel mediasi. Variabel dalam penelitian ini diukur melalui survei terhadap 193 karyawan produksi perusahaan garmen DIY dan Banten. Model Persamaan Struktural (SEM) digunakan untuk memeriksa pengaruh dari kepemimpinan transformasional terhadap komitmen organisasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa model estimasi dalam penelitian ini dapat diterima didasarkan pada indeks good fit. Hubungan struktural menunjukkan bahwa kepemimpinan transformasional secara signifikan berhubungan dengan afektif dan komitmen normatif, tetapi tidak ada hubungan yang signifikan dengan komitmen keberlanjutan. Hal ini juga menunjukkan bahwa pemberdayaan psikologis sebagian dimediasi oleh hubungan antara kepemimpinan transformasional dan komitmen afektif dan komitmen normatif. Selain itu, penelitian ini menemukan bahwa pemberdayaan psikologis tidak dimediasi oleh hubungan antara kepemimpinan transformasional dan komitmenkeberlanjutan.
PENGARUH EMOTIONAL SPIRITUAL QOUTIENT BERDASARKAN RUKUN IMAN DAN RUKUN ISLAM TERHADAP ETOS KERJA ISLAMI KARYAWAN RS. PKU MUHAMMADIYAH SURAKARTA Santosa, Mulato Santosa
Jurnal Analisis Bisnis Ekonomi Vol 3 No 2 (2005): Volume 3, Nomor 2, Oktober 2005
Publisher : Universitas Muhammadiyah Magelang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (426.138 KB)

Abstract

Entering globalization era nowdays, competition progressively tighen. Tight competition be at all level, start the interracial competition, multinational intercompany competition. In Surakarta, local intercompany competition including hospital progressively tighten. This matter is seen from various repair of facility and service at pain which there have. This competition increase to tighten with the appearance of various new hospital. Ethos work the human resources represent one of key for make-up quality of nation and also company. High job ethos yield pre-eminent company or nation capable to win the competition. Ethos work the Indonesia human resources still be left behind other state. Ethos work a nation influenced by embraced confidence. Indonesian nation which majority believe in the Islam hence to increase ethos work the human resources to win competition have to use the method of Islam approach. The research is to know the influence of emotional spiritual quotient pursuant to foundation believe and Islam Foundation to Islamic ethos work of employees Hospital PKU Muhammadiyah of Surakarta. Result showed that, emotional spiritualn quetient pursuant to foundation believe and Islam foundation influence positive and significanto Islamic ethos work employee Hospital PKU Muhammadiyah of Surakarta.
MANAJEMEN LABA DAN STRUKTUR MODAL TERHADAP MANAJEMEN PAJAK Waharini, Faqiatul Mariya; Annisa, Friztina
Jurnal Analisis Bisnis Ekonomi Vol 15 No 1 (2017): Volume 15, Nomor 1, April 2017
Publisher : Universitas Muhammadiyah Magelang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (253.937 KB)

Abstract

mempengaruhi manajemen pajak yang dilakukan oleh perusahaan di Indonesia. Ada dua variabelindependen yang digunakan dalam penelitian ini, yaitu manajemen laba dan struktur modal. Manajemenpajak diukur dengan menggunakan tarif pajak efektif (eff ective tax rate/ETR), sedangkan variabelmanajemen laba diukur dengan model modifi kasi Jones dan struktur modal diukur dengan menggunakandebt to equity ratio (DER) Populasi dari penelitian ini adalah perusahaan non keuangan yang terdaftar diBursa Efek Indonesia (BEI) pada kurun waktu 2011 sampai dengan 2014. Total sampel penelitian adalah98 perusahaan Analisis data dilakukan dengan uji asumsi klasik dan pengujian hipotesis dengan metoderegresi linear berganda. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa manajemen laba berpengaruhnegatif dan signifi kan terhadap manajemen pajak. Hasil tersebut mengindikasikan bahwa perusahaanmengalami trade-off pada saat melakukan pelaporan keuangan dan pelaporan pajak. Struktur modalberpengaruh positif signifi kan terhadap manajemen pajak.

Page 3 of 54 | Total Record : 535


Filter by Year

2003 2023


Filter By Issues
All Issue Vol 23 No 1 (2023): January-June Vol 20 No 2 (2022): July-December Vol 20 No 1 (2022): January - June Vol 19 No 1 (2021) Vol 18 No 2 (2020) Vol 18 No 1 (2020) Vol 17 No 2 (2019): Volume 17, Nomor 2, Oktober 2019 Vol 17 No 1 (2019): Volume 17, Nomor 1, April 2019 Vol 16 No 2 (2018): Volume 16, Nomor 2, Oktober 2018 Vol 16 No 1 (2018): Volume 16, Nomor 1, April 2018 Vol 16 No 1 (2018): Volume 16, Nomor 1, April 2018 Vol 15 No 2 (2017): Volume 15, Nomor 2, Oktober 2017 Vol 15 No 2 (2017): Volume 15, Nomor 2, Oktober 2017 Vol 15 No 1 (2017): Volume 15, Nomor 1, April 2017 Vol 14 No 2 (2016): Volume 14, Nomor 2, Oktober 2016 Vol 14 No 2 (2016): Volume 14, Nomor 2, Oktober 2016 Vol 14 No 1 (2016): Volume 14, Nomor 1, April 2016 Vol 14 No 1 (2016): Volume 14, Nomor 1, April 2016 Vol 13 No 2 (2015): Volume 13, Nomor 2, Oktober 2015 Vol 13 No 2 (2015): Volume 13, Nomor 2, Oktober 2015 Vol 13 No 1 (2015): Volume 13, Nomor 1, April 2015 Vol 13 No 1 (2015): Volume 13, Nomor 1, April 2015 Vol 12 No 2 (2014): Volume 12, Nomor 2, Oktober 2014 Vol 12 No 2 (2014): Volume 12, Nomor 2, Oktober 2014 Vol 12 No 1 (2014): Volume 12, Nomor 1, April 2014 Vol 12 No 1 (2014): Volume 12, Nomor 1, April 2014 Vol 11 No 2 (2013): Volume 11, Nomor 2, Oktober 2013 Vol 11 No 2 (2013): Volume 11, Nomor 2, Oktober 2013 Vol 11 No 1 (2013): Volume 11, Nomor 1, April 2013 Vol 11 No 1 (2013): Volume 11, Nomor 1, April 2013 Vol 10 No 2 (2012): Volume 10, Nomor 2, Oktober 2012 Vol 10 No 2 (2012): Volume 10, Nomor 2, Oktober 2012 Vol 10 No 1 (2012): Volume 10, Nomor 1, April 2012 Vol 10 No 1 (2012): Volume 10, Nomor 1, April 2012 Vol 9 No 2 (2011): Volume 9, Nomor 2, Oktober 2011 Vol 9 No 2 (2011): Volume 9, Nomor 2, Oktober 2011 Vol 9 No 1 (2011): Volume 9, Nomor 1, April 2011 Vol 9 No 1 (2011): Volume 9, Nomor 1, April 2011 Vol 8 No 2 (2010): Volume 8, Nomor 2, Oktober 2010 Vol 8 No 2 (2010): Volume 8, Nomor 2, Oktober 2010 Vol 8 No 1 (2010): Volume 8, Nomor 1, April 2010 Vol 8 No 1 (2010): Volume 8, Nomor 1, April 2010 Vol 7 No 2 (2009): Volume 7, Nomor 2, Oktober 2009 Vol 7 No 2 (2009): Volume 7, Nomor 2, Oktober 2009 Vol 7 No 1 (2009): Volume 7, Nomor 1, April 2009 Vol 7 No 1 (2009): Volume 7, Nomor 1, April 2009 Vol 6 No 2 (2008): Volume 6, Nomor 2, Oktober 2008 Vol 6 No 2 (2008): Volume 6, Nomor 2, Oktober 2008 Vol 6 No 1 (2008): Volume 6, Nomor 1, April 2008 Vol 6 No 1 (2008): Volume 6, Nomor 1, April 2008 Vol 5 No 2 (2007): Volume 5, Nomor 2, Oktober 2007 Vol 5 No 2 (2007): Volume 5, Nomor 2, Oktober 2007 Vol 5 No 1 (2007): Volume 5, Nomor 1, April 2007 Vol 5 No 1 (2007): Volume 5, Nomor 1, April 2007 Vol 4 No 2 (2006): Volume 4, Nomor 2, Oktober 2006 Vol 4 No 2 (2006): Volume 4, Nomor 2, Oktober 2006 Vol 4 No 1 (2006): Volume 4, Nomor 1, April 2006 Vol 4 No 1 (2006): Volume 4, Nomor 1, April 2006 Vol 3 No 2 (2005): Volume 3, Nomor 2, Oktober 2005 Vol 3 No 2 (2005): Volume 3, Nomor 2, Oktober 2005 Vol 3 No 1 (2005): Volume 3, Nomor 1, April 2005 Vol 3 No 1 (2005): Volume 3, Nomor 1, April 2005 Vol 2 No 2 (2004): Volume 2, Nomor 2, Oktober 2004 Vol 2 No 2 (2004): Volume 2, Nomor 2, Oktober 2004 Vol 2 No 1 (2004): Volume 2, Nomor 1, April 2004 Vol 2 No 1 (2004): Volume 2, Nomor 1, April 2004 Vol 1 No 1 (2003): Volume 1, Nomor 1, Oktober 2003 Vol 1 No 1 (2003): Volume 1, Nomor 1, Oktober 2003 More Issue