cover
Contact Name
Zainabur Rahmah
Contact Email
medicaljournal@uin-malang.ac.id
Phone
+6285259506000
Journal Mail Official
medicaljournal@uin-malang.ac.id
Editorial Address
Jalan Ir. Soekarno No.34 Dadaprejo, Batu, Jawa Timur, Indonesia
Location
Kota malang,
Jawa timur
INDONESIA
Journal of Islamic Medicine
ISSN : -     EISSN : 25500074     DOI : https://doi.org/10.18860/jim
Core Subject : Health,
Journal of Islamic Medicine is a medical journal published twice a year in March and September by the School of Medicine, Faculty of Medicine and Medical Sciences, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang.
Arjuna Subject : -
Articles 99 Documents
Potential Test Of Ethanol Extract From Onion (Allium Cepa L) Leaves As A Repellent To Aedes Aegypti Adnani, Basyar; Rahmah, Zainabur; Fitrianingsih, Avin Ainur; Setiawan, Abdul Malik
Journal of Islamic Medicine Vol 4, No 2 (2020): JOURNAL OF ISLAMIC MEDICINE EDISI SEPTEMBER 2020
Publisher : Faculty of Medicine and Health Science, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.18860/jim.v4i2.10171

Abstract

Background : The most dangerous vector of mosquito-borne disease, namely Dengue Haemorrhagic Fever (DHF), is Aedes aegypti. One of the most commonly used prevention methods is using repellent.Objective: This study aims to know red onion (Allium cepa L) leaves ability as a repellent against mosquitoes bites, primarily Aedes aegypti. Onion leaves are known to have flavonoids and essential oil content that believed to have health benefits such as anti-inflammatory, insecticide, antifungal, and repellency effects.Method: This study design was a post test only control group of true experiment, with ± 300 mosquitoes in five treatment groups. The study design was a true experimental post-test only control group using ± 300 mosquitoes divided into five treatment groups. Positive control, negative control, and three groups with each extract containing 5%, 10%, and 20% content. The data taken is the number of mosquitoes alighted on attractants available, for five consecutive days. The analytical test used is the KruskalWalls and Spearman test with α coefficient 0.05.Results: the number of mosquitoes perching on each of the extract treatment plates decreased with increasing extract concentration. In the treatment control group, the negative control had the highest number of mosquitoes perching, while the positive control had the least number of perching mosquitoes. All concentrations of ethanol extract, either 10%, 15%, or 10%, all have the effect of repellent against Aedes aegypti.Conclusion : 20% of ethanol extract has the most repellency effect on Aedes aegypti mosquitoes.
Perbandingan Uji Aktivitas Antibakteri Umbi Bawang Merah (Allium Cepa L) Dan Umbi Bawang Putih (Allium Sativum) Terhadap Pertumbuhan Bakteri Shigella Dysenteriae Purnomo S, Fahrurrozi Hari; Fitrianingsih, Avin Ainur; Rahmah, Zainabur; Milliana, Alvi
Journal of Islamic Medicine Vol 4, No 2 (2020): JOURNAL OF ISLAMIC MEDICINE EDISI SEPTEMBER 2020
Publisher : Faculty of Medicine and Health Science, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.18860/jim.v4i2.10169

Abstract

Background :Diarrhea is one of the causes of morbidity and mortality in infants and children around the world. One of the causes of diarrhea is Shigella sp bacteria or shigellosis. Nowadays, many antibiotics resistant to the Shigella sp bacteria are one example of chloramphenicol, so it is necessary to have other alternatives such as natural ingredients. Objective: Determine the activity of the red onion (Allium cepa L) and garlic (Allium sativum), which is known to possess antibacterial phytochemical compounds against the Shigella dysenteriae bacteria. Method: This research is a laboratory experimental study to determine antibacterial activity using the Kirby-Bauer or diffusion method of discs and to determine the presence of Minimum Inhibitory Concentration (MIC) and Minimum Bacterial Concentration (MBC). The study uses five treatments i.e., onion extracts and garlic extracts with a concentration of 30%, 40%, 50%, 60%, 70%, control positive (Ciprofloxacin), and negative control (aquadest). Results: Red onion diffusion has the best antibacterial activity at concentrations 70% while garlic has the best antibacterial activity at a concentration of 70%. In this study, there were no MIC and MBC. The MIC data analyzed with the crucial test of Kruskal-Wallis (p 0.05) i.e., in onion extract p = 0.003 and in garlic P = 0.003, which means significant. The MBC Data is analyzed by crucial test (P 0.05) in the onion extract p = 0.003 and on garlic p = 0.04. Conclusion : the disc diffusion and the MBC can be concluded that garlic extract can inhibit the growth of S. dysenteriae compared to red onion extracts. onion extracts).
Dilema Penggunaan Aspirin dan Proton Pump Inhibitor (PPI) Pada Pasien Gastroesophageal Reflux Disease Dengan Coronary Artery Disease (CAD) Prahastutik, Rizkia Hani; Airlangga, Muhammad Perdana; Ayu Rezkitha, Yudith Annisa; Irawati, Detti Nur
Journal of Islamic Medicine Vol 5, No 1 (2021): JOURNAL OF ISLAMIC MEDICINE EDISI MARET 2021
Publisher : Faculty of Medicine and Health Science, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.18860/jim.v5i1.11572

Abstract

Latar belakang: Gastroesofageal Reflux Disease (GERD) ini sering terjadi pada penderita Coronary Artery Disease (CAD) dengan keluhan nyeri dada. Oleh karena itu obat antiplatelet digabungkan dengan Proton Pump Inhibitor (PPI) untuk pencegahan dari efek samping aspirin dan pengobatan GERD itu sendiri. Karena efek samping pendarahan gastrointestinal yang disebabkan oleh aspirin, Proton Pump Inhibitors (PPI) juga bisa berpengaruh mengurangi ketersediaan hayati aspirin, sehingga mengurangi kerja aspirin. Tujuan : untuk menganalisis munculnya dilema pengobatan pada pasien Gastroesophageal Reflux Disease (GERD) dengan Coronary Artery Disease (CAD). Metode: Artikel-artikel ilmiah terpublikasi tentang Gastroesophageal Refluks Disease (GERD) dengan Coronary Artery Disease (CAD) dicari menggunakan kata kunci Gastroesophageal Reflux Disease, Coronary Artery Disease, Antiplatelet, Proton Pump Inhibitors. dengan mendapatkan jumlah artikel sebanyak 1144877 dan telah melalui skrining sesuai dengan kriteria inlusi menjadi 7 jurnal Hasil : Pada pasien kunci Gastroesophageal Reflux Disease (GERD) dengan Coronary Artery Disease (CAD) Proton Pump Inhibitors (PPIs) sering dikombinasikan dengan antiplatelet yang telah terbukti secara efektif mengurangi resiko komplikasi pada gastrointestinal pada pasien. Namun, pada beberapa penelitian pemberian PPI akan mengurangi efek kemanjuran dari antiplatelet aspirin Kesimpulan: Penggunaan PPI pada GERD dianjurkan untuk digunakan dalam jangka pendek,karena penggunaan jangka panjang pada PPI meningkatkan resiko infark miokard, gagal ginjal, dan demensia. Pertimbangan pada resiko dan manfaat dengan mengkaji faktor resiko dari ganstrointestinal perlu diperhatikanKata kunci : Antiplatelet, Coronary Artery Disease, Gastroesophageal Proton Pump Inhibitors Reflux Disease,
Determinants Factors Affecting Stunting In Children 2-5 Years In The Working Area Of Tajinan Public Health Center Maulina, Rifzul
Journal of Islamic Medicine Vol 4, No 2 (2020): JOURNAL OF ISLAMIC MEDICINE EDISI SEPTEMBER 2020
Publisher : Faculty of Medicine and Health Science, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.18860/jim.v4i2.10265

Abstract

Background: Malang Regency is included in the 100 priority districts for stunting with a stunting rate of 20% spread over 6 priority villages.Objective: The research was to analyze risk factors related to child, mother, and environmental factors for stunting under five years old.Method : The study used a case-control design population was all children aged 2 to 5 years at the Tajinan Public Health Center for six months in 2018. The case sample was 75 stunting toddlers and the control was 75 toddlers well-nourished. Data was collected by interview and measurement (anthropometry). Data was analyzed by chi square test and multiple logistic regression.Result : 80% of stunted children had infectious diseases, a history of length of birth 48 centimeters and low birth weight was 72% and 10%, a history of breastfeeding and complementary foods (59%). The risk factors for stunting were a history of low birth weight, a history of infectious diseases, maternal education, environment sanitation, and family income.Conclusion : The most influential factors are history of infectious diseases and environment sanitation. It is necessary to increase family empowerment related to the prevention of infectious diseases through improving dietary and health care patterns and improving environment sanitation.
Path Analysis (Analisis Jalur) : Pengaruh quality work life terhadap employee engagement dan turnover intention perawat Rumah Sakit Indrawan, Doby
Journal of Islamic Medicine Vol 4, No 2 (2020): JOURNAL OF ISLAMIC MEDICINE EDISI SEPTEMBER 2020
Publisher : Faculty of Medicine and Health Science, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.18860/jim.v4i2.9928

Abstract

Latar belakang: Turnover terjadi di semua bidang organisasi, tidak terkecuali di bidang kesehatan. Turnover perawat di rumah sakit berdampak langsung pada kualitas layanan karena perawat merupakan ujung tombak pelayanan. Turnover dapat diprediksi dari besarnya turnover intention yang dipengaruhi oleh beberapa faktor diantaranya quality work life dan employee engagement.Tujuan: mengetahui pengaruh quality work life terhadap employee engagement dan turnover intention perawat di rumah sakit.Metode: Data dikumpulkan menggunakan kuesioner yang dibagikan pada 35 responden di Rumah Sakit Ananda. Data dianalisis menggunakan analisis jalur.Hasil: studi menunjukkan terdapat pengaruh quality work life terhadap employee engagement dan employee engagement terhadap turnover intention.Kesimpulan: ada pengaruh quality work life terhadap turnover intention melalui employee engagement.Keywords: Quality work life, employee engagement, turnover intention
Hubungan Komunikasi Terapeutik Perawat Terhadap Kepuasan Pasien Rawat Inap Di Ruangan Interna Rumah Sakit Umum Daerah Poso Djala, Fany Lairin
Journal of Islamic Medicine Vol 5, No 1 (2021): JOURNAL OF ISLAMIC MEDICINE EDISI MARET 2021
Publisher : Faculty of Medicine and Health Science, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.18860/jim.v5i1.11818

Abstract

Latar belakang : Dalam praktek keperawatan, komunikasi adalah suatu alat yang penting untuk membina hubungan teraupetik dan dapat mempengaruhi kualitas pelayanan keperawatan. Komunikasi terapeutik menjadi sangat penting karena dapat mempengaruhi tingkat kepuasan pasien terhadap pelayanan kesehatan yang diberikan.Tujuan: untuk mengetahui hubungan komunikasi terapeutik perawat terhadap kepuasan pasien rawat inap di ruangan Interna Di Rumah Sakit Umum Daerah Poso. Metode: Menggunakan analitik korelasi dengan pendekatan Cross Sectional, dengan jumlah sampel sebanyak 49 responden. Data dianalisis dengan uji statistik chi square. Hasil: menunjukkan bahwa dari 26 responden (83,9%) yang mengatakan puas terhadap komunikasi terapeutik perawat. Yang mengatakan kurang puas yaitu sebanyak 8 responden (44,4%). Responden yang menyatakan bahwa perawat yang melaksanakan komunikasi terapeutik dengan baik yaitu sebanyak 31 responden (63,3%). Yang menyatakan komunikasi kurang baik yaitu sebanyak 18 responden (63,3%). Hasil analisis uji statistik dengan ChiSquare menunjukkan nilaiρ= 0,01 ( 0,05) sehingga Ha diterima dan H0 ditolak. Kesimpulan: Ada hubungan antara komunikasi terapeutik perawat terhadap kepuasan pasien rawat inap di ruangan interna RSUD PosoKata kunci : Kepuasan Pasien Komunikasi Terapeutik,
Antioxidant And Antibacterial Activities Of Methanol Extract Of Fig Fruit And Leaves (Ficus Carica L.) Agustina, Eva; Lusiana, Nova; Purnamasari, Risa; Faidah, Nurul Ilmi; Agustin, Azlinda Mitha
Journal of Islamic Medicine Vol 5, No 1 (2021): JOURNAL OF ISLAMIC MEDICINE EDISI MARET 2021
Publisher : Faculty of Medicine and Health Science, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.18860/jim.v5i1.11376

Abstract

Background: Fig plants (Ficus carica L.) have phytochemical contents such as polyphenols, flavonoids, and anthocyanins which are relatively high. The content of this active compound can be used as an antioxidant and antibacterial. Objectif: The study aims to determine the antioxidant and antibacterial activity of methanol extracts fruit and leaves of fig (Ficus carica L.). Methods : DPPH method was carried out to determine the antioxidant fruit and leaves of fig (Ficus carica L.) by observing the change in colour of the test sample after incubation with DPPH solution using a UV-Vis spectrophotometer at a wavelength of 517 nm. The antibacterial test uses disc paper diffusion test to see the inhibition zone formed and continued with the MIC and MKC tests. Results : The antioxidant test results showed the IC50 values in methanol extracts of fig fruits were 13.402 ppm and 7.9875 ppm for fig leaves. From the IC50 value, both the fruit and fig leaves are classified into a solid antioxidant compound. The antibacterial test results showed that the highest inhibitory diameter was found at a 100% concentration of 28.5 mm. The quantitative antibacterial activity test showed that the methanol extract of fig fruit had a MIC value at a concentration of 80% and a MKC value at a concentration of 100%. The optimal strength as an antibacterial from fruit extracts and leaves is 100% concentration. Conclusion : The results showed the methanol extract of fig (Ficus carica L.) has potential as an antioxidant and antibacterial compound.Keyword : Antioxidant, Antibacterial , Fig Plants
Pendekatan Etnofarmasi Tumbuhan Obat Imunomodulator Suku Tengger Desa Ngadas, Kabupaten Malang, Indonesia Bhagawan, Weka Sidha; Aziz, Yaya Sulthon; Teguh Pamungkas, Rizki Putra
Journal of Islamic Medicine Vol 4, No 2 (2020): JOURNAL OF ISLAMIC MEDICINE EDISI SEPTEMBER 2020
Publisher : Faculty of Medicine and Health Science, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.18860/jim.v4i2.10290

Abstract

Background: Ethnopharmaceutical is an approach that is emphasized to explore and inventory the local knowledge of an ethnic community or group about the use of a substance for treatment. The Tengger tribe is one of the tribes in Indonesia that still maintains knowledge of medicine from their ancestors.This study documents medicinal plant species and traditional knowledge related to the immunomodulators of the Tengger tribe who inhabit Ngadas village in TNBTS, Indonesia.Methods: This study uses the Snowball Sampling method which begins with the determination of the key sample with purposive sampling. Furthermore, the data were analyzed by UV, ICF, and FL.Results: This study documented 21 types of traditional medicinal plants belonging to 18 families used to treat 8 types of diseases of the human immune system. The data collection on the 10 selected immunomodulatory medicinal plants showed that the leaves, decoction, and oral use were the highest yields.Conclusion: Use Value, Informant Consensus Factor, and Fidelity Level value of recorded immunomodulatory medicinal plant species will provide a phytochemical basis reference in the discovery of new active compounds in the future and conservation practices In this regard, it is necessary to pay attention to the conservation of traditional medicinal plants and indigenous knowledge related to medicine in the Tengger tribe of Ngadas Village to preserve them in the future.
Literature Review : Dietary Diversity dan Status Gizi pada Siswa yang Mendapat Program Makan Siang dan Tidak Mendapat Makan Siang di Sekolah Yuliani, Kartika; Putri, Pratiwi Hariyani; P Putri, Endah Budi; Amany, Nadia
Journal of Islamic Medicine Vol 5, No 1 (2021): JOURNAL OF ISLAMIC MEDICINE EDISI MARET 2021
Publisher : Faculty of Medicine and Health Science, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.18860/jim.v5i1.11534

Abstract

Latar belakang: Program pemberian makan khususnya makan siang untuk siswa di sekolah telah lama dianjurkan oleh UN WFP. Program tersebut diduga dapat membantu memperbaiki asupan makan, dietary diversity, dan bahkan status gizi siswa. Meskipun demikian, literatur yang membuktikan dugaan tersebut masih terbatas. Tujuan: Untuk mengetahui perbedaan dietary diversity dan status gizi siswa yang mendapat program makan siang dan tidak mendapat program makan siang di sekolah. Metode: Penelitian dilakukan secara systematic literature review. Berdasarkan pencarian literatur dari 3 database, diperoleh 5 artikel yang di-review. Hasil : Ada perbedaan dietary diversity pada siswa yang diberi program makan siang dan siswa yang tidak diberi makan siang dari sekolah dengan kecenderungan dietary diversity siswa yang mendapat makan siang dari sekolah lebih baik dari siswa yang tidak mendapat program makan siang dari sekolah. Meskipun demikian, perbedaan status gizi pada siswa yang mendapat makan siang dan tidak mendapat makan siang dari sekolah masih memerlukan penelitian lebih lanjut. Hal tersebut disebabkan oleh adanya literatur mengatakan bahwa rata-rata z-score IMT/U (indeks massa tubuh menurut usia) siswa yang mendapat makan siang dari sekolah lebih baik dari pada siswa yang tidak mendapat makan siang dari sekolah, namun beberapa literatur lain menunjukkan hasil yang sebaliknya. Kesimpulan: Siswa yang mendapat program makan siang memiliki dietary diversity yang lebih baik dibanding siswa yang tidak mendapat program makan siang dari sekolah.Kata kunci : Program pemberian makan, Program makan siang, Dietary diversity, Status gizi, Siswa
Hubungan antara Durasi Tidur dengan Asupan Makan, Aktivitas Fisik dan Kejadian Obesitas Pada Mahasiswa Program Studi Pendidikan Dokter UIN Maulana Malik Ibrahim Malang Ermin Rachmawati; Nimas Eka Firdaningrum; Achdiat Agoes
Journal of Islamic Medicine Vol 5, No 1 (2021): JOURNAL OF ISLAMIC MEDICINE EDISI MARET 2021
Publisher : Faculty of Medicine and Health Science, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.18860/jim.v5i1.11674

Abstract

Durasi tidur yang pendek merupakan masalah yang kerap dihadapi oleh mahasiswa kedokteran. Disisi lain, obesitas merupakan salah satu masalah gizi utama di dunia termasuk Indonesia, dengan salah satu faktor resiko yaitu gangguan fungsi tidur. Penelitian ini bertujuan untuk meneliti hubungan antara durasi tidur dengan asupan makan, aktivitas fisik dan kejadian obesitas pada mahasiswa PSPD UIN Maulana Malik Ibrahim Malang. Penelitian ini merupakan studi cross sectional dengan teknik cluster sampling. Sebanyak 78 mahasiswa PSPD UIN Maulana Malik Ibrahim Malang berpartisipasi sebagai responden penelitian ini. Durasi tidur diukur dengan menggunakan kuisioner Rerata Durasi Tidur dalam 1 minggu, asupan makan diukur dengan kuisioner 24 Hours Food Recall, aktivitas fisik diukur dengan kuisioner GPAQ (Global Physical Activity Questionnaire) dan kejadian obesitas dinilai dari BMI (Body Mass Index), BMI diukur dengan menggunakan timbangan berat badan dan tinggi badan SMIC ZT-120. Data yang diperoleh diolah mengggunakan statistik deskriptif dan inferensial, dengan uji analisis chi-square. Dari total 78 responden, didapatkan bahwa sebagian besar mahasiswa memiliki durasi tidur yang buruk (6 jam; 53,8%), sedangkan mahasiswa yang memiliki durasi tidur cukup (6 jam) sebesar 28,2% dan durasi tidur baik (7-9 jam) sebesar 17,9%. Hasil analisis chi-square menunjukkan bahwa durasi tidur memiliki hubungan yang signifikan dengan asupan makan (p-value= 0,000) dan kejadian obeistas (p-value= 0,000), tetapi durasi tidur tidak memiliki hubungan yang signifikan dengan aktivitas fisik (p-value= 0,171). Durasi tidur yang buruk memiliki hubungan dengan kejadian obesitas melalui asupan makan, tapi tidak dengan aktivitas fisik.Kata kunci : Kata kunci : Body Mass Index, Asupan Makan, Kejadian Obesitas, Aktivitas Fisik, Durasi Tidur

Page 5 of 10 | Total Record : 99