cover
Contact Name
Lingga Nico Pradana
Contact Email
nicopgsd@unipma.ac.id
Phone
-
Journal Mail Official
jpe@unipma.ac.id
Editorial Address
Kampus 2 Universitas PGRI Madiun, Jalan Auri No.06 Madiun, Jawa Timur, Indonesia 63117
Location
Kota madiun,
Jawa timur
INDONESIA
Premiere Educandum: Jurnal Pendidikan Dasar dan Pembelajaran
ISSN : 20885350     EISSN : 25285173     DOI : -
Core Subject : Education,
PREMIERE EDUCANDUM: Jurnal Pendidikan Dasar dan Pembelajaran is a scientific journal that aims to communicate research results of professors, teachers, practitioners, and scientists in the field of basic education covering the fields of basic teaching in elementary, Applied science and analytical-critical studies in the field of basic education. Target readers of the journal are professors, students, teachers and practitioners of basic science education. Premiere Educandum: Jurnal Pendidikan Dasar dan Pembelajaran has ISSN: 2088-5350 (Print) & ISSN: 2528-5173 (Online) and accredited 'S3' Grade by RISTEKDIKTI (Ministry of Research, Technology and Higher Education, Republic of Indonesia).
Arjuna Subject : -
Articles 12 Documents
Search results for , issue "Vol 10, No 1 (2020)" : 12 Documents clear
Use of instagram to improve verbal-linguistic intelligence and kinesthetic-body intelligence of low-class students through scientific approach in primary schools Yuliyanto, Aan; Amalia, Dinda Mifta; Muqodas, Idat
Premiere Educandum : Jurnal Pendidikan Dasar dan Pembelajaran Vol 10, No 1 (2020)
Publisher : Universitas PGRI Madiun

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25273/pe.v10i1.6344

Abstract

Verbal-Linguistic Intelligence and Kinesthetic-Body Intelligence are important for students to have at an early age. The purpose of this study is to see improvement in Verbal-Linguistic and Kinesthetic-Body Intelligence through Instagram-assisted Scientific Approaches. The study used a pre-experimental method with one group pretest-posttest design on the thematic learning of my hobby topic. Determination of the sample by purposive sampling technique. Participants consisted of 15 male students and 12 female students in first-grade elementary school in Purwakarta Regency. Measurement through observation and documentation to observe and record the activities of students' verbal-linguistic and kinesthetic intelligence. Research shows an increase in Verbal-Linguistic and Kinesthetic-Body Intelligence is in the medium category with n-gain values of 0.59 and 0.56, and an increase in Verbal-Linguistic and Kinesthetic-Body Intelligence after learning with a more scientific-assisted Instagram approach significantly better than before being treated with sig. 0,000<0.05. The use of Instagram shows students enthusiastic about expressing their hobbies. Learning development should be able to accommodate a variety of student intelligence and utilize social media that serves to facilitate learning and assessment more interesting
The effectiveness of the use lecture journal books in improving learning outcome of PGSD student's Mohammad Archi Maulyda; Radiusman Radiusman; Muhammad Erfan; Darmiany Darmiany; Asrin Asrin
Premiere Educandum : Jurnal Pendidikan Dasar dan Pembelajaran Vol 10, No 1 (2020)
Publisher : Universitas PGRI Madiun

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (19.055 KB) | DOI: 10.25273/pe.v10i1.5183

Abstract

Student lecture journals are a form of development of notebooks that are commonly used by elementary, middle and high school students. Lecture journals contain a summary of lectures in one day and are made more systematically accompanied by a clear format. But the use of lecture journals at the tertiary level is still very low. Therefore, the purpose of this study is to see whether the use of lecture journals can improve student learning outcomes. The type of research chosen is quantitative to see the significance of the use of the control class and the experimental class. Data will be tested using t-independent test. T test results show that lecture journals can influence student learning outcomes. To see the enhancements used the formula test-gain / normalized gain. Based on the results of the calculation of the gain-test / normalized gain it can be seen that there is an increase in student learning outcomes for the experimental class using lecture journals in learning by 22.67%. Whereas students who did not use lecture journals increased learning outcomes by only 14.6%. This shows that student learning outcomes can be improved if students use lecture journals in the learning process
Permainan tradisional Kancing Gumi dalam tinjauan pendidikan karakter (Studi kualitatif pada siswa SDN 1 Buahan, Tabanan Bali) Ni Putu Eni Astuti
Premiere Educandum : Jurnal Pendidikan Dasar dan Pembelajaran Vol 10, No 1 (2020)
Publisher : Universitas PGRI Madiun

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (566.442 KB) | DOI: 10.25273/pe.v10i1.6162

Abstract

Tulisan ini bertujuan untuk menggambarkan kegiatan permainan tradisional kancing gumi dalam tinjauan pendidikan karakter. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif  kualitatif yang melibatkan  anak-anak di SDN 1 Buahan Tabanan, Bali. Pengumpulan data dilakukan melalui wawancara dan observasi. Analisis data menggunakan analisis isi terhadap prosedur permainan kancing gumi ditambah data hasil wawancara dan observasi terhadap anak. Validasi terhadap data dilakukan dengan diskusi ahli. Hasil penelitian menunjukkan bahwa permainan tradisional kancing gumi dapat mengasah tiga komponen karakter yakni pengetahuan moral, sikap moral, dan perilaku moral. Dari ketiga komponen tersebut, permainan kancing gumi mengandung komponen sikap moral yang sangat tinggi diantaranya (a) nurani, (b) harga diri, (c) empati, (d) cinta kebaikan, (e) kontrol diri dan (f) rendah hati. Pengembangan sikap moral ini melahirkan nilai-nilai karakter diantaranya adalah: nilai sportivitas, kebersamaan, kerjasama, empati, pengendalian diri.
Front Matter Premiere Educandum: Jurnal Pendidikan Dasar dan Pembelajaran Lingga Nico Pradana
Premiere Educandum : Jurnal Pendidikan Dasar dan Pembelajaran Vol 10, No 1 (2020)
Publisher : Universitas PGRI Madiun

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (718.92 KB)

Abstract

Penanaman nilai kearifan lokal dalam pembelajaran calon guru di LPTK Purwakarta Tati Sumiati; Nuur Wachid Abdul Majid; Chandra Motilal; Gartika Dwi Jayanti
Premiere Educandum : Jurnal Pendidikan Dasar dan Pembelajaran Vol 10, No 1 (2020)
Publisher : Universitas PGRI Madiun

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (654.933 KB) | DOI: 10.25273/pe.v10i1.5333

Abstract

Proyeksi pendidikan abad 21 yang dirancang oleh pemerintah mewajibkan siswa memiliki kompetensi yang mumpuni agar dapat bersaing di dunia global. Namun arus globalisasi sangat berdampak pada perubahan tata nilai kehidupan masyarakat di Indonesia. LPTK merupakan lembaga yang mencetak calon-alon guru yang berkarakter dan nantinya mampu menjadi agent of change dalam menanamkan nilai-nilai kearifan lokal (indigenous wisdom) dan identitas kultural (cultural identity) pada siswanya. Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah kualitatif yang berusaha menemukan makna, menyelidiki proses, dan memperoleh pengertian dan pemahaman yang mendalam dari individu, kelompok, atau situasi. Sampel yang digunakan pada penelitian ialah seluruh mahasiswa LPTK di Purwakarta. Dengan bantuan Atlas.TI diperoleh hasil terdapat 3 faktor yang memengaruhi penguatan identitas kultural dan kearifan lokal pada mahasiswa LPTK yakni budaya, lembaga dan masyarakat. Dengan ini LPTK diharapkan mampu mengintegrasikan proses pembelajaran dengan menyisipkan nilai-nilai kearifan lokal didalamnya.
Meningkatkan keterampilan lompat jauh gaya jongkok siswa SD memalui pembelajaran kids atletik Akhmad Sobarna; Sumbara Hambali
Premiere Educandum : Jurnal Pendidikan Dasar dan Pembelajaran Vol 10, No 1 (2020)
Publisher : Universitas PGRI Madiun

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (360.119 KB) | DOI: 10.25273/pe.v10i1.6189

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah ingin mengetahui gambaran pengaruh pembelajaran kids atletik terhadap keterampilan lompat jauh gaya jongkok pada siswa SDN 1 Linggasari Purwakarta. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode eksperimen dengan desain penelitian pretest-posttest one group design. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa putra kelas V di SDN 1 Linggasari Purwakarta yang berjumlah 49 terdiri dari 2 kelas, dengan sampel yang digunakan sebanyak 25 orang dengan teknik cluster random sampling. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah tes keterampilan lompat jauh gaya jongkok yang menekankan pada penilaian proses. Teknik pengolahan dan analisis data menggunakan program SPSS 16. Adapun hasil penelitiannya menunjukan bahwa nilai signifikansi pada pengujian hipotesis adalah sebesar 0,000 < 0,05. Artinya adalah bahwa pembelajaran kids atketik dapat memberikan pengaruh secara signifikan terhadap keterampilan lompat jauh gaya jongkok bagi siswa kelas V SDN 1 Linggasari Purwakarta.
Back Matter Premiere Educandum: Jurnal Pendidikan Dasar dan Pembelajaran Lingga nico Pradana
Premiere Educandum : Jurnal Pendidikan Dasar dan Pembelajaran Vol 10, No 1 (2020)
Publisher : Universitas PGRI Madiun

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (632.339 KB)

Abstract

Implementasi model think pair share berbantuan media Kahoot It meningkatkan keaktifan berdisikusi mahasiswa Yonarlianto Tembang; Ratna Purwanty; Agus Kichi Hermansyah
Premiere Educandum : Jurnal Pendidikan Dasar dan Pembelajaran Vol 10, No 1 (2020)
Publisher : Universitas PGRI Madiun

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (448.479 KB) | DOI: 10.25273/pe.v10i1.5368

Abstract

Penelitian bertujuan untuk meningkatkan keaktifan berdiskusi mahasiswa dalam matakuliah perencanaan dan strategi pembelajaran pada semester 3. Penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas dengan jenis penelitian partisipasi penuh dan dilaksanakan sebanyak dua siklus yang terdiri dari perencanaan, pelaksanaan, observasi dan refleksi. Subjek dalam penelitian ini adalah mahasiswa jurusan PGSD yang berjumlah 25 orang pada semester 3. Teknik pengumpulan data yang digunakan observasi, catatan lapangan, dokumentasi dan wawancara untuk mengetahui tanggapan mahasiswa dalam proses pembelajaran.  Berdasarkan hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa implementasi think pair share berbantuan media kahoot it meningkatkan keaktifan mahasiswa terlihat pada siklus I keaktifan berdiskusi mahasiswa sebesar 70,55 dan meningkatkan pada siklus II sebesar 92,21. Berdasarkan penelitian ini dapat disimpulkan dengan menggunakan media think pair share berbantuan media kahoot it dapat meningkatkan keaktifan berdiskusi mahasiswa dalam pembelajaran.
Integrasi nilai-nilai islam dalam pembelajaran bahasa indonesia di Sekolah Dasar Islam Tepadu Azkia Padang Fauza Masyhudi; Rendy Nugraha Frasandy; Martin Kustati
Premiere Educandum : Jurnal Pendidikan Dasar dan Pembelajaran Vol 10, No 1 (2020)
Publisher : Universitas PGRI Madiun

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (322.08 KB) | DOI: 10.25273/pe.v10i1.6243

Abstract

Salah satu implikasi dari terselenggaranya kurikulum 2013 pada tingkat Madrasah Ibtidayah atau Sekolah Dasar adalah menyatunya beberapa muatan pelajaran (umum) dalam satu tema. Penggabungkan tersebut dengan sendirinya semakin memberikan jarak atau dikotomi antara kelompok muatan pelajaran umum dengan mata pelajaran PAI. Oleh itu, perlu kompetensi yang disebut sebagai integrasi yaitu memadukan muatan pelajaran umum dengan ruh nilai-nilai Islam. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan mengungkapkan level pengintegrasian nilai-nilai Islam dalam pembelajaran bahasa Indonesia di SDIT Adzkia Padang. Metode pada penelitian ini adalah kualitatif dengan studi kasus. Teknik pengumpulan data pada penelitian ini adalah wawancara, observasi dan studi dokumentasi. Dari penelitiian ini ditemukan bahwa level pengintegrasian nilai-nilai Islam pada pembelajaran bahasa Indonesia di SDIT Adzkia meliputi level filosofis, level metode dan pendekatan research,  level materi,  level strategi, level evaluasi. Satu hal yang unik yang dimiliki oleh sekolah ini adalah pengintegrasian pada level komunikasi. Level pengintegrasian di SDIT ini juga perlu didukung oleh pengetahuan dan pemahaman guru mengenai worldview pengintegrasian Islam dengan ilmu yang komprehensif tidak hanya pada level aksiologi dan epistimologinya, namun juga ontologinya.
Profil minat baca mahasiswa baru PGSD Universitas Mataram Arif Widodo; Dyah Indraswasti; Muhammad Erfan; Mohammad Archi Maulyda; Aisa Nikmah Rahmatih
Premiere Educandum : Jurnal Pendidikan Dasar dan Pembelajaran Vol 10, No 1 (2020)
Publisher : Universitas PGRI Madiun

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (396.836 KB) | DOI: 10.25273/pe.v10i1.5968

Abstract

Membaca bagi mahasiswa tidak hanya sekedar kewajiban tetapi juga kebutuhan. Melalui membaca samudera pengetahuan yang luas dapat dijelajahi. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis indeks minat baca mahasiswa baru program studi PGSD Universitas Mataram. Penelitian ini menggunakan mixed method. Subjek penelitian adalah mahasiswa baru dengan jumlah 342 mahasiswa. Data dikumpulkan dengan kuesioner, wawancara terbuka, observasi dan dokumentasi. Data dianalisis menggunakan statistik deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa minat baca mahasiswa termasuk dalam kategori rendah dengan indikator intensitas membaca rendah, tingkat kunjungan ke perpustakaan rendah dan minat meminjam buku juga rendah.

Page 1 of 2 | Total Record : 12